Notifikasi

Benua Amerika Disebut Dengan Benua Merah Karena

Anda Sedang mencari jawaban di mata pelajaran IPS pada tingkat Sekolah Menengah Pertama apakah pertanyaan tentang Alasan Benua Amerika Dikenal Dengan Istilah Benua Merah

Pada halaman ini juga terdapat video penjelasan tentang Kenapa Benua Amerika disebut benua Merah??? yuks silahkan disimak 🥰 - Alasan Benua Amerika Dikenal Dengan Istilah Benua Merah jangan lupa tonton sampai habis agar lebih faham tentang Alasan Benua Amerika Dikenal Dengan Istilah Benua Merah Semangat Belajar Sob !!


Kenapa Benua Amerika disebut benua Merah??? yuks silahkan disimak 🥰 - Benua Amerika Disebut Dengan Benua Merah Karena

Setiap Benua memiliki istilah masing2.. istilah tersebut berdasarkan ciri dan karakteristik/budayanya.. yuks disimak..

Jawaban 1 : Alasan Benua Amerika Dikenal Dengan Istilah Benua Merah


Alasan benua Amerika dikenal dengan istilah benua merah adalah karena penduduk asli benua Amerika atau suku Indian memiliki warna kulit kemerah-merahan.
Pembahasan:
Warna-warna tertentu sering diasosiasikan dengan benua-benua yang ada di dunia.
Penduduk asli benua Amerika yang berkulit kemerahan, sehingga benua Amerika dikenal dengan istilah benua merah. Penduduk asli ini dikenal oleh orang Eropa dengan sebutan “
Indian” karena awalnya orang Eropa saat pertama sampai di benua Amerika menyangka bahwa mereka sampai di India.
Benua Asia sering dikaitkan dengan warna kuning, atau disebut Benua Kuning. Salah satu faktornya adalah warna kekuningan dari kulit penduduk Asia, terutama dari “ras Mongoloid”, yang banyak terdapat di negara China, Mongolia, Korea, Jepang dan Vietnam. China adalah negara dengan penduduk terbesar di dunia, dengan penduduk lebih dari 1,3 milyar jiwa.
Benua Afrika sering dikaitkan dengan warna hitam, karena banyak penduduknya berkulit hitam, terutama yang berada di wilayah selatan Gurun Sahara.
Benua Eropa yang banyak penduduknya berkulit putih dikaitkan dengan warna biru, sementara benua Australia dikaitkan dengan warna hijau.
Warna-warna untuk benua-benua ini digunakan misalnya untuk bendera Olimpiade. Bendera ini terdiri dari cincin yang berkaitan, dengan warna-warna yang berbeda, yaitu biru untuk benua Eropa, kuning untuk Asia, hitam untuk Afrika, hijau untuk Australia dan Oseania, dan merah untuk Amerika. Sebelum tahun 1951, buku pegangan resmi menyatakan bahwa setiap warna sesuai dengan benua tertentu, namun setelahnya warna ini hanya dikaitkan secara tidak resmi.
Pelajari lebih lanjut benua terluas di dunia dan terbanyak penduduknya. 
Detail jawaban:
Kode: 9.10.10 Kelas: IX

Mata pelajaran: IPS

Materi: Bab 10 - Benua dan Samudra

Semangat Sob !! Semoga Membantu ..

IPS Pendidikan Sekolah Menengah Pertama
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.