Notifikasi

28+ Kumpulan Soal PTS TDO 10 Terbaru dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 28-Feb-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PTS TDO 10 yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 10 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

28+ Soal PTS TDO 10 2022/2023 Lengkap



1. Salah satu tujuan pelaksanaan K3 dalam bekerja adalah ...

a. mengurangi timbulnya limbah saat proses produksi
[Jawaban Salah]
b. mencegah terjadinya kecelakaan kerja
[Jawaban Benar]
c. mengurangi waktu istirahat pekerja
[Jawaban Salah]
d. meningkatkan penghasilan pekerja
[Jawaban Salah]
e. mencegah terjadinya pemutusan hubungan kerja (PHK) massal
[Jawaban Salah]

2. Alat pelindung diri yang digunakan untuk melindungi pernapasan saat mengecat adalah...

a. helm
[Jawaban Salah]
b. masker
[Jawaban Benar]
c. sarung tangan
[Jawaban Salah]
d. sapu tangan
[Jawaban Salah]
e. topi
[Jawaban Salah]

3. Kebakaran atau pembakaran dapat terjadi jika memiliki tiga unsur, yaitu ....

a. oksigen, panas dan bahan bakar
[Jawaban Benar]
b. karbon monoksida, panas dan bahan bakar
[Jawaban Salah]
c. udara, oksigen dan bahan bakar
[Jawaban Salah]
d. panas, karbon dioksida dan bahan bakar
[Jawaban Salah]
e. api, udara dan bahan bakar
[Jawaban Salah]

4. Kebakaran yang dikarenakan oleh bahan-bahan padat nonlogam seperti kertas, plastik, kain, kayu karet dan sebagainya disebut...

a. kebakaran kelas B
[Jawaban Salah]
b. kebakaran kelas C
[Jawaban Salah]
c. kebakaran kelas K
[Jawaban Salah]
d. kebakaran kelas A
[Jawaban Benar]
e. kebakaran kelas menengah
[Jawaban Salah]

5. Memberikan contoh cara kerja yang aman kepada pekerja baru/siswa yang kurang berpengalaman, merupakan tugas dari....

a. keselamatan kerja
[Jawaban Salah]
b. kesehatan kerja
[Jawaban Salah]
c. pekerja/siswa
[Jawaban Salah]
d. diri sendiri
[Jawaban Benar]
e. pekerjaan
[Jawaban Salah]

6. Alat yang mengubah suatu energi menjadi energi yang lain, sehingga menghasilkan sustu kerja/usaha yang dimanfaatkan untuk kepentingan manusia disebut....

a. mesin
[Jawaban Salah]
b. mesin konversi energi
[Jawaban Benar]
c. mesin konversi
[Jawaban Salah]
d. mesin energi
[Jawaban Salah]
e. mesin kontroversi energi
[Jawaban Salah]

7. Tipe mesin pembakaran dalam yang menggunakan nyala busi untuk proses pembakaran, dirancang untuk menggunakan bahan bakar bensin atau yang sejenis merupakan pengertian dari …

a. motor bakar bensin
[Jawaban Benar]
b. motor pembakaran dalam
[Jawaban Salah]
c. motor pembakaran luar
[Jawaban Salah]
d. motor bakar
[Jawaban Salah]
e. motor bakar diesel
[Jawaban Salah]

8. Mesin diesel ditemukan oleh .…

a. Aristoteles
[Jawaban Salah]
b. Rudolf Diesel
[Jawaban Benar]
c. Diesel Rudolf
[Jawaban Salah]
d. Rudolf Dieseell
[Jawaban Salah]
e. Rudof Diesel
[Jawaban Salah]

9. Alat yang mampu mengubah energi panas matahari menjadi energi listrik disebut .…

a. motor bensin
[Jawaban Salah]
b. motor mesin
[Jawaban Salah]
c. sel bahan bakar(fuel cell)
[Jawaban Salah]
d. magnetik cluctch
[Jawaban Salah]
e. solar cell
[Jawaban Benar]

10. Sumber daya yang menggunakan reaksi kimia untuk menghasilkan arus listrik disebut .…

a. sel bahan bakar (fuel cell)
[Jawaban Benar]
b. motor bensin
[Jawaban Salah]
c. motor mesin
[Jawaban Salah]
d. fuse
[Jawaban Salah]
e. magnetik clucth
[Jawaban Salah]

11. Rangkaian dari beberapa macam engine hingga menghasilkan beberapa tipe engine yang berbeda disebut .…

a. klasifikasi engine
[Jawaban Benar]
b. external combustion engine
[Jawaban Salah]
c. internal combustion engine
[Jawaban Salah]
d. combustion engine
[Jawaban Salah]
e. engine
[Jawaban Salah]

12. Bentuk dasar dari mesin dan pada blok silinder ini terdapat beberapa buah silinder mesin, pada tiap silinder terdapat sebuah torak/piston yang dipasangkan pada salah satu ujung batang piston, sedangkan ujung piston yang lain berhubungan langsung dengan poros engkol/crank shaft, maka dengan demikian gerak naik turunnya piston dapat menggerakkan poros engkol disebut .…

a. piston
[Jawaban Salah]
b. blok silinder
[Jawaban Benar]
c. oil pan
[Jawaban Salah]
d. kepala silinder
[Jawaban Salah]
e. torak/piston
[Jawaban Salah]

13. Terletak di bawah blok silinder digunakan sebagai penampung oli mesin yang terbuat dari baja disebut .…

a. piston
[Jawaban Salah]
b. blok silinder
[Jawaban Salah]
c. bak engkol(oil pan)
[Jawaban Benar]
d. kepala silinder
[Jawaban Salah]
e. torak/piston
[Jawaban Salah]

14. Komponen/part yang menghubungkan piston dengan poros engkol/crankshaft dibuat dengan bentuk “I” , terbuat dari baja disebut .…

a. batang piston
[Jawaban Benar]
b. piston
[Jawaban Salah]
c. pena piston
[Jawaban Salah]
d. pegas piston
[Jawaban Salah]
e. poros engkol/crankshaft
[Jawaban Salah]

15. Proses pengeluaran gas hasil pembakaran dan proses pemasukan gas untuk pembakaran dalam ruang bakar disebut.…

a. ruang bilas
[Jawaban Salah]
b. pembilasan
[Jawaban Benar]
c. mesin dua tak
[Jawaban Salah]
d. ruang cuci
[Jawaban Salah]
e. peleburan
[Jawaban Salah]

16. Kelas kebakaran yang dikarenakan oleh bahan-bahan cair yang mudah terbakar seperti minyak (bensin, solar, oli), alkohol, cat, solvent,methanol dan sebagainya disebut...

a. kebakaran kelas A
[Jawaban Benar]
b. kebakaran kelas B
[Jawaban Salah]
c. kebakaran kelas C
[Jawaban Salah]
d. kebakaran kelas tinggi
[Jawaban Salah]
e. kebakaran kelas rendah
[Jawaban Salah]

17. Terbuat dari besi tuang/cor tetapi ada pula yan terbuat dari paduan alumunium dengan tujuan untuk mengurangi berat serta menambah panas radiasi disebut....

a. blok silinder
[Jawaban Benar]
b. TMA
[Jawaban Salah]
c. diesel
[Jawaban Salah]
d. dieseil engne
[Jawaban Salah]
e. exhaust stroke
[Jawaban Salah]

18. Siklus pembakaran motor 4 tak terdiri dari...

a. 4 langkah piston dan 2 putaran engkol
[Jawaban Benar]
b. 3 langkah piston dan 2 putaran engkol
[Jawaban Salah]
c. 4 langkah piston dan 1 putaran engkol
[Jawaban Salah]
d. 2 langkah piston dan 2 putaran engkol
[Jawaban Salah]
e. 2 langkah piston dan 1 putaran engkol
[Jawaban Salah]

19. Siklus pembakaran motor 2 tak terdiri dari....

a. 4 langkah piston dan 2 putaran engkol
[Jawaban Salah]
b. 3 langkah piston dan 2 putaran engkol
[Jawaban Salah]
c. 4 langkah piston dan 1 putaran engkol
[Jawaban Salah]
d. 2 langkah piston dan 2 putaran engkol
[Jawaban Salah]
e. 2 langkah piston dan 1 putaran engkol
[Jawaban Benar]

20. Dibawah ini adalah pencemaran lingkungan yang dapat disebabkan oleh limbah oli bekas di sebuah bengkel mesin otmotif…

a. pencemaran udara
[Jawaban Salah]
b. pencemaran pemandangan
[Jawaban Salah]
c. pencemaran suara
[Jawaban Salah]
d. pencemaran tanah
[Jawaban Benar]
e. pencemaran warna
[Jawaban Salah]

21. Makna simbol, disamping adalah....

a. bahan mudah terbakar
[Jawaban Salah]
b. ada tengkorak
[Jawaban Salah]
c. bahan beracun
[Jawaban Benar]
d. berbahaya
[Jawaban Salah]
e. bahan limbah
[Jawaban Salah]

22. Makna simbol disamping adalah....

a. ada forklift
[Jawaban Salah]
b. lalu lintas forklift
[Jawaban Benar]
c. pengangkut barang
[Jawaban Salah]
d. sedang bekerja
[Jawaban Salah]
e. mobil angkut
[Jawaban Salah]

23. Komponen no.5 adalah...

a. piston
[Jawaban Salah]
b. batang piston
[Jawaban Benar]
c. small end
[Jawaban Salah]
d. big end
[Jawaban Salah]
e. bearing cap
[Jawaban Salah]

24. Komponen no.3 adalah ....

a. small end
[Jawaban Benar]
b. pena piston
[Jawaban Salah]
c. big end
[Jawaban Salah]
d. piston
[Jawaban Salah]
e. bearing
[Jawaban Salah]

25. Komponen no.3 gambar di atas adalah ...

a. kepala silinder
[Jawaban Salah]
b. blok silinder
[Jawaban Benar]
c. piston
[Jawaban Salah]
d. bak oli
[Jawaban Salah]
e. bearing
[Jawaban Salah]

26. Salah satu langkah perawatan tangan yang benar adalah…

a. Menggunakan kunci momen untuk mengendorkan mur dan baut
[Jawaban Salah]
b. Memberi selisih ukuran baut ketika menggunakan kunci ring
[Jawaban Salah]
c. Mengolesi peralatan tangan dengan oli agar tidak berkarat
[Jawaban Salah]
d. Membuang peralatan yang mudah terkena karat
[Jawaban Salah]
e. Tidak meletakkan peralatan tangan di atas mesin yang masih beroperasi
[Jawaban Benar]

27. Jika ditinjau dari cara memperoleh energi termal ini (proses pembakaran bahan bakar), maka motor bakar dapat dibagi menjadi 2 golongan yaitu....

a. Motor bensin dan Diesel
[Jawaban Salah]
b. Motor listrik dan motor bakar
[Jawaban Salah]
c. Motor 4 langkah dan 2 langkah
[Jawaban Salah]
d. Motor bahan bakar bensin dan bahan bakar solar
[Jawaban Salah]
e. Motor pembakaran luar dan pembakaran dalam
[Jawaban Benar]

28. Yang bukan merupakan syarat pemasangan alat pemadam api ringan adalah ....

a. Jarak jangkauan, maksimum 10 m
[Jawaban Salah]
b. Tinggi pemasangan maksimum 125 cm
[Jawaban Salah]
c. Kekuatan konstruksi tabung harus diuji padat dengan air sesuai ketentuan
[Jawaban Benar]
d. Ditempatkan yang mudah dijangkau dan tidak di ikat mati/digembok
[Jawaban Salah]
e. Jenis media dan ukurannya harus sesuai dengan klasisikasi kebakaran dan beban api
[Jawaban Salah]

29. Perbedaan mesin 4 langkah bensin dan mesin Diesel pada saat langkah hisap adalah…

a. Mesin bensin yang dihisap bensin dan udara sedangkan mesin Diesel hanya udara
[Jawaban Benar]
b. Mesin bensin yang dihisap bensin sedangkan mesin Diesel hanya udara
[Jawaban Salah]
c. Mesin bensin yang dihisap udara sedangkan mesin Diesel hanya solar
[Jawaban Salah]
d. Mesin bensin yang dihisap bensin dan udara sedangkan mesin Diesel solar dan udara
[Jawaban Salah]
e. Mesin bensin yang dihisap udara sedangkan mesin Diesel hanya udara dan solar
[Jawaban Salah]

30. Nama komponen no.8 pada gambar disamping adalah....

a. piston
[Jawaban Salah]
b. ring piston
[Jawaban Salah]
c. poros engkol
[Jawaban Benar]
d. blok silinder
[Jawaban Salah]
e. bearing
[Jawaban Salah]

Demikian Kumpulan Soal PTS TDO 10 Terbaru dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 10 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.