18+ Kumpulan Soal SOAL AGAMA ISLAM KELAS XII ETOS KERJA 2022/2023 dengan Kunci Jawaban
Selamat pagi.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 19-Mar-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang SOAL AGAMA ISLAM KELAS XII ETOS KERJA yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 12 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.
18+ Soal SOAL AGAMA ISLAM KELAS XII ETOS KERJA 2022/2023 Lengkap
2. Surah al-Jumu'ah [62] ayat 9 mengandung perintah untuk ....
a. a. Syahadat[Jawaban Salah]
b. b. salat
[Jawaban Benar]
c. c. puasa
[Jawaban Salah]
d. d. zakat
[Jawaban Salah]
e. e. haji
[Jawaban Salah]
4. Tindakan pelajar yang bertentangan dengan semangat meningkatkan etos kerja, yaitu ....
a. a. berdisiplin waktu[Jawaban Salah]
b. b. rajin dan tekun belajar
[Jawaban Salah]
c. c. mampu menyelesaikan tugas
[Jawaban Salah]
d. d. menaati peraturan sekolah dan guru
[Jawaban Salah]
e. e. mencontek jawaban soal ujian dengan teliti
[Jawaban Benar]
6. Isi pokok Surah al-Mujadilah ayat 11 berisi tentang ....
a. a. iman, ilmu dan amal[Jawaban Salah]
b. b. jihad, sabar dan tawakal
[Jawaban Salah]
c. c. amal, ikhlas dan qana'ah
[Jawaban Benar]
d. d. salat, puasa dan zakat
[Jawaban Salah]
e. e. hasad, riya dan takabur
[Jawaban Salah]
7. Pada awalnya setiap orang di tuntut meningkatkan etos kerja untuk ....
a. a. mendapatkan uang[Jawaban Salah]
b. b. memenuhi kebutuhan
[Jawaban Salah]
c. c. meningkatkan produktivitas
[Jawaban Salah]
d. d. mencari ridha Allah Swt.
[Jawaban Benar]
e. e. meningkatkan profesionalisme
[Jawaban Salah]
8. Berikut yang termasuk perilaku mencerminkan etos kerja yang tinggi, kecuali ....
a. a. bekerja dengan niat yang ikhlas[Jawaban Salah]
b. b. bekerja sesuai rencana
[Jawaban Salah]
c. c. memiliki tujuan dan target yang jelas
[Jawaban Salah]
d. d. bekerja secara profesional
[Jawaban Salah]
e. e. bekerja saat di perlukan
[Jawaban Benar]
9. Seorang pelajar menunjukan etos kerja yang tinggi jika melakukan hal berikut ....
a. a. berdisiplin waktu[Jawaban Salah]
b. b. rajin dan tekun belajar
[Jawaban Benar]
c. c. mampu menyelesaikan tugas
[Jawaban Salah]
d. d. menaati peraturan sekolah dan guru
[Jawaban Salah]
e. e. belajar cukup di sekolah
[Jawaban Salah]
10. Selain giat belajar setiap pelajar harus ....
a. a. bermain setiap hari[Jawaban Salah]
b. b. bertawakal setiap mencapai hasil yang dicapai
[Jawaban Salah]
c. c. membantu orangtua tanpa kenal lelah
[Jawaban Benar]
d. d. setiap bulan membayar SPP
[Jawaban Salah]
e. e. bekerja
[Jawaban Salah]
11. Berikut motivasi yang salah dalam meningkatkan etos kerja, yaitu ....
a. a. mendapatkan hasil maksimal[Jawaban Salah]
b. b. mendapat pujian orang lain
[Jawaban Benar]
c. c. meningkatkan produktivitas
[Jawaban Salah]
d. d. meningkatkan profesionalisme
[Jawaban Salah]
e. e. mencari ridha Allah Swt.
[Jawaban Salah]
12. Berikut yang termasuk perilaku mencari karunia Allah Swt., kecuali ....
a. a. bekerja dengan niat yang ikhlas[Jawaban Salah]
b. b. belajar dengan sungguh-sungguh
[Jawaban Salah]
c. c. aktif berkreasi untuk kepentingan bersama
[Jawaban Salah]
d. d. melaksanakan bakti sosial
[Jawaban Salah]
e. e. bekerja apabila persediaan sudah habis
[Jawaban Benar]
13. Belajar sungguh-sungguh dengan tujuan memperoleh ilmu yang bermanfaat termasuk ....
a. a. amal saleh[Jawaban Salah]
b. b. ibadah
[Jawaban Salah]
c. c. mencari ridha Allah Swt.
[Jawaban Benar]
d. d. mencari karunia Allah Swt.
[Jawaban Salah]
e. e. berpahala
[Jawaban Salah]
14. Berikut contoh perilaku Rasulullah saw. yang mempunyai etos kerja tinggi, yaitu ....
a. a. berniaga sampai negri syam[Jawaban Benar]
b. b. berdakwah tanpa menyerah
[Jawaban Salah]
c. c. berjihad dengan semangat juang
[Jawaban Salah]
d. d. membangun masyarakat islam
[Jawaban Salah]
e. e. membangun keluarga
[Jawaban Salah]
15. Meningkatkan etos kerja harus didasari ....
a. a. ketauhidan[Jawaban Salah]
b. b. keikhlasan
[Jawaban Benar]
c. c. ketakwaan
[Jawaban Salah]
d. d. kesabaran
[Jawaban Salah]
e. e. kebenaran
[Jawaban Salah]
16. Allah Swt. akan mengangkat derajat seseorang yang beriman dan ....
a. a. berilmu[Jawaban Benar]
b. b. berbuat baik
[Jawaban Salah]
c. c. berkarya
[Jawaban Salah]
d. d. bersilaturahmi
[Jawaban Salah]
e. e. bekerja
[Jawaban Salah]
17. Arti kalimat "tafassahu fi al-majalisi" adalah ....
a. a. apabila dikatakan kepadamu[Jawaban Salah]
b. b. berilah kelapangan di dalam majelis
[Jawaban Benar]
c. c. Allah Swt. akan memberi kelapangan untukmu
[Jawaban Salah]
d. d. Allah Swt. akan mengangkat derajat seseorang
[Jawaban Salah]
e. e. Allah Swt. mahateliti apa yang kamu kerjakan
[Jawaban Salah]
18. Arti kalimat "la'allakum tuflihuna" adalah ....
a. a. supaya kamu beruntung[Jawaban Benar]
b. b. supaya kamu bekerja keras
[Jawaban Salah]
c. c. supaya kamu berdoa
[Jawaban Salah]
d. d. supaya kamu berusaha
[Jawaban Salah]
e. e. supaya kamu bersyukur
[Jawaban Salah]
19. Untuk menghasilkan sesuatu yang bermutu dan berguna bagi seseorang dibutuhkan ....
a. a. ilmu faraid[Jawaban Salah]
b. b. ilmu hukum
[Jawaban Salah]
c. c. ilmu pengetahuan
[Jawaban Benar]
d. d. ilmu sosial
[Jawaban Salah]
e. e. ilmu metafisika
[Jawaban Salah]
20. Perintah untuk menunaikan salat Jumat dan bekerja terkandung dalam Al-Qur'an Surah ....
a. a. al-Mujadilah [58] ayat 11[Jawaban Salah]
b. b. al-Jumu'ah [62] ayat 9-10
[Jawaban Benar]
c. c. Yunus [10] ayat 40-41
[Jawaban Salah]
d. d. al-Kahf [18] ayat 29
[Jawaban Salah]
e. e. al-Kafirun [102] ayat 1-6
[Jawaban Salah]
Demikian Kumpulan Soal SOAL AGAMA ISLAM KELAS XII ETOS KERJA 2022/2023 dengan Kunci Jawaban, Semangat Belajar Sob