Notifikasi

28+ Kumpulan Soal PAT PJOK KELAS 8 TAHUN PELAJARAN 2020-2021 Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban

Selamat Sore.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 22-Mar-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PAT PJOK KELAS 8 TAHUN PELAJARAN 2020-2021 yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 8 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

28+ Soal PAT PJOK KELAS 8 TAHUN PELAJARAN 2020-2021 2022/2023 Lengkap



1. Tujuan gerakan menangkis adalah ....

a. Membendung setiap pukulan dan tendangan
[Jawaban Benar]

b. Menghindari serangan lawan
[Jawaban Salah]

c. Menghindari tebasan lawan
[Jawaban Salah]

d. Menghindari tendangan lawan
[Jawaban Salah]



2. Anggota tubuh yang dapat digunakan untuk menangkis lawan ialah ....

a. Kepala, kaki, dan tangan
[Jawaban Salah]

b. Tangan, kaki, dan siku
[Jawaban Benar]

c. Kaki, lutu, dan dada
[Jawaban Salah]

d. Kepala, punggung, dan dada
[Jawaban Salah]



3. Berikut yang bukan termasuk dalam teknik tangkisan adalah ....

a. Tangkisan gedik
[Jawaban Salah]

b. Tangkisan siku
[Jawaban Salah]

c. Tangkisan badan
[Jawaban Benar]

d. tamgkisan kaki
[Jawaban Salah]



4. Berikut yang tidak termasuk tangkisan satu lengan adalah ....

a. Tangkisan atas
[Jawaban Salah]

b. Tangkisan bawah
[Jawaban Salah]

c. Tangkisan samping
[Jawaban Salah]

d. Tangkisan dalam
[Jawaban Benar]



5. Tujuan awal mempelajari beladiri pencak silat adalah ....

a. Untuk kesehatan tubuh
[Jawaban Salah]

b. Untuk berperang
[Jawaban Salah]

c. Untuk berburu
[Jawaban Salah]

d. Untuk mempertahankan diri
[Jawaban Benar]



6. suatu sistem latihan yang diselingi oleh interval-interval yang berupa masa-masa istirahat disebut ....

a. interval training
[Jawaban Benar]

b. circuit training
[Jawaban Salah]

c. fartlek
[Jawaban Salah]

d. kelincahan
[Jawaban Salah]



7. Faktor yang harus diperhatikan dalam interval training yaitu ....

a. kesegaran jasmani
[Jawaban Salah]

b. faktor tubuh
[Jawaban Salah]

c. keshatan tubuh
[Jawaban Salah]

d. intensitas/beban latihan
[Jawaban Benar]



8. Sistem latihan interval mencakup selang-seling periode kerja dan istirahat termasuk ke dalam ....

a. tujuan interval training
[Jawaban Benar]

b. manfaat interval training
[Jawaban Salah]

c. fungsi interval training
[Jawaban Salah]

d. proses training
[Jawaban Salah]



9. Interval Training sangat baik dalam membina daya tahan dan stamina termasuk kedalam ....

a. tujuan interval training
[Jawaban Salah]

b. manfaat interval training
[Jawaban Benar]

c. fungsi interval training
[Jawaban Salah]

d. proses training
[Jawaban Salah]



10. Menurut Harsono (1988:158), interval training dibagi menjadi ....

a. 1 bentuk latihan
[Jawaban Salah]

b. 2 bentuk latihan
[Jawaban Benar]

c. 3 bentuk latihan
[Jawaban Salah]

d. 4 bentuk latihan
[Jawaban Salah]



11. Lempar lembing dalam gaya silang akan mengakibatkan otot- otot ....

a. Lengan berkontraksi
[Jawaban Salah]

b. Depan berkontraksi
[Jawaban Salah]

c. Samping kiri berkontraksi
[Jawaban Salah]

d. Depan dan samping kiri berkontraksi
[Jawaban Benar]



12. Teknik lempar lembing yang berfungsi menjaga keseimbangan adalah ....

a. Pegangan
[Jawaban Salah]

b. Awalan
[Jawaban Salah]

c. Lemparan
[Jawaban Salah]

d. Gerak ikutan
[Jawaban Benar]



13. Sikap tubuh saat menjelang gerak menyilang dalam lempar lembing adalah ....

a. Menghadap
[Jawaban Salah]

b. Membelakangi
[Jawaban Salah]

c. Menyamping arah lemparan
[Jawaban Benar]

d. Menggeser kaki tolak
[Jawaban Salah]



14. Gerak lanjutan setelah melempar lembing berguna untuk ….

a. Menancapkan lembing
[Jawaban Salah]

b. Mengurangi kekuatan
[Jawaban Salah]

c. Menghindari cedera
[Jawaban Benar]

d. Menambah kekuatan lemparan
[Jawaban Salah]



15. Cara membawa lembing sehabis digunakan yang paling baik dan aman adalah ….

a. Mata lembing di atas
[Jawaban Benar]

b. Mata lembing di belakang
[Jawaban Salah]

c. Mata lembing di depan
[Jawaban Salah]

d. Mata lembing dilepas
[Jawaban Salah]



16. Dalam awalan pada waktu melakukan gerakan jingkat posisi tangan yang memegang lembing adalah ....

a. Ditekuk setinggi telinga
[Jawaban Benar]

b. Ditekuk diatas kepala
[Jawaban Salah]

c. Lurus ke belakang
[Jawaban Salah]

d. Serong ke bawah
[Jawaban Salah]



17. Mendorong arah gerakan lempar lembing adalah ke ....

a. Depan atas
[Jawaban Benar]

b. Belakang atas
[Jawaban Salah]

c. Depan bawah
[Jawaban Salah]

d. Samping atas
[Jawaban Salah]



18. Awalan berlari sambil membawa lembing di atas kepala dengan lengan ....

a. Diluruskan
[Jawaban Salah]

b. Ditekuk
[Jawaban Benar]

c. Diserongkan
[Jawaban Salah]

d. Dibawah
[Jawaban Salah]



19. Pada gerak melemparkan lembing, tarik bahu kanan dan lengan melakukan gerakan melempar melalui poros bahu dengan kuat ke ....

a. Depan-bawah
[Jawaban Salah]

b. Depan-atas
[Jawaban Benar]

c. Belakang – atas
[Jawaban Salah]

d. Depan-serong
[Jawaban Salah]



20. Pada nomor lempar lembing, gaya lempar dapat di lihat pada tehnik ….

a. Gerak ikutan
[Jawaban Salah]

b. Melempar lembing
[Jawaban Salah]

c. Memegang lembing
[Jawaban Benar]

d. Awalan langkah
[Jawaban Salah]



21. Posisi perkanaan bola yang benar dalam teknik menyundul bola yaitu ....

a. Kepala bagian belakang
[Jawaban Salah]

b. Kepala bagian kiri
[Jawaban Salah]

c. Kepala bagian samping
[Jawaban Salah]

d. Kepala bagian depan
[Jawaban Benar]



22. Dalam permainan sepak bola, saat ingin melakukan operan jarak jauh bagian kaki yang digunakan untuk menendang bola adalah ....

a. Tumit
[Jawaban Salah]

b. Ujung kaki dalam
[Jawaban Salah]

c. Punggung kaki
[Jawaban Benar]

d. Kaki bagian dalam
[Jawaban Salah]



23. Dalam pertandingan sepak bola, gunakan punggung kaki dan kaki bagian dalam Anda untuk melewati pemain lawan yang bernama …

a. Dribble
[Jawaban Benar]

b. Hentikan bola
[Jawaban Salah]

c. Tendang bola
[Jawaban Salah]

d. Mengoper bola
[Jawaban Salah]



24. Istilah merampas bola dalam permainan sepak bola adalah ....

a. tackling
[Jawaban Benar]

b. passing
[Jawaban Salah]

c. throw in
[Jawaban Salah]

d. dribling
[Jawaban Salah]



25. Seorang pemain sepak bola yang menyentuh bola dengan tangan maka akan mendapatkan hukuman ....

a. out ball
[Jawaban Salah]

b. corner kick
[Jawaban Salah]

c. throw in
[Jawaban Salah]

d. hand ball
[Jawaban Benar]



26. Indikasi telapak tangan pada bola kanan selama gerakan servis di bawah bola voli adalah …

a. Bagian atas bola
[Jawaban Salah]

b. Bagian depan bola
[Jawaban Salah]

c. Sisi bola
[Jawaban Salah]

d. Bagian bawah bola
[Jawaban Benar]



27. Gerakan kedua lengan yang benar saat bergerak untuk menolak pukulan di bola voli adalah …

a. Ayun ke depan.
[Jawaban Benar]

b. Putar ke bawah
[Jawaban Salah]

c. ayunkan terbalik
[Jawaban Salah]

d. putar kesamping
[Jawaban Salah]



28. Bergerak dengan melambaikan kaki atau PIVOT dalam permainan bola basket dengan tujuan …

a. Hindari menyerang lawan Anda
[Jawaban Salah]

b. Lindungi bola dari serangan musuh.
[Jawaban Benar]

c. Bawa bola lebih dekat ke keranjang lawan
[Jawaban Salah]

d. Tunjukkan teknik pertahanan
[Jawaban Salah]



29. Teknik memindahkan bola sedekat mungkin ke ring basket digunakan dalam permainan basket yang disebut …

a. JumpShoot
[Jawaban Salah]

b. Shoot
[Jawaban Salah]

c. Boot lay-up
[Jawaban Benar]

d. Pivot
[Jawaban Salah]



30. Posisi awal kaki saat menembak (tangan) bola tangan adalah …

a. Langkah
[Jawaban Salah]

b. Salib di depan
[Jawaban Salah]

c. Salib di belakang
[Jawaban Salah]

d. Bertemu dan langsung
[Jawaban Benar]



Demikian Kumpulan Soal PAT PJOK KELAS 8 TAHUN PELAJARAN 2020-2021 Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 8 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.