18+ Kumpulan Soal PENILAIAN HARIAN 2 Sederajat dengan Kunci Jawaban
Halo.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 29-May-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PENILAIAN HARIAN 2 yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 11 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.
18+ Soal PENILAIAN HARIAN 2 2022/2023 Lengkap
1. Contoh penerapan hidup rukun yang baik di lingkungan sekolah adalah ....
a. Kerja bakti membangun jalan desa
[Jawaban Salah]
b. Gotong royong membangun jembatan
[Jawaban Salah]
c. Saling membantu dalam kerja piket kelas
[Jawaban Benar]
d. Kerja sama dalam ujian sekolah
[Jawaban Salah]
2. Manfaat adanya persatuan di lingkungan sekolah adalah ....
a. Belajar menjadi nyaman
[Jawaban Benar]
b. Belajar menjadi terganggu
[Jawaban Salah]
c. Bisa bermain terus di kelas
[Jawaban Salah]
d. Sekolah menjadi cepat selesai
[Jawaban Salah]
3. Kerukunan dapat menjadi penguat bangsa, hal itu seperti peribahasa ....
a. Bhineka tunggal ika
[Jawaban Salah]
b. Tut wuri handayani
[Jawaban Salah]
c. Berakit-rakit kehulu berenang-renang ketepian
[Jawaban Salah]
d. Bersatu kita teguh bercerai ktia runtuh
[Jawaban Benar]
4. Menjaga kerukunan di kelas merupakan contoh sikap yang mencerminkan sila Pancasila yang ....
a. Pertama
[Jawaban Salah]
b. Kedua
[Jawaban Salah]
c. Ketiga
[Jawaban Benar]
d. Keempat
[Jawaban Salah]
5. Sikap ketika di sekolah yang mencerminkan menghargai perbedaan adalah ....
a. Berteman dengan semua siswa di kelas
[Jawaban Benar]
b. Memilih teman yang seagama saja
[Jawaban Salah]
c. Mencari teman yang kaya-kaya saja
[Jawaban Salah]
d. Tidak mau bermain dengan yang lain daerah
[Jawaban Salah]
6. Informasi penting pada bacaan, kecuali ....
a. Proklamasi kemerdekaan merupakan puncak perjuangan Bangsa Indonesia
[Jawaban Salah]
b. Proklamasi Indonesia disampaikan oleh Soekarno dan Hatta
[Jawaban Salah]
c. Penyusunan Proklamasi dilakukan di rumah Laksamana Tadashi Maeda
[Jawaban Benar]
d. Proklamasi disampaikan di Jalan Pegangsaan Timur No. 56 Jakarta
[Jawaban Salah]
7. Berikut ini pertanyaan yang tidak tepat dengan isi paragraf adalah ....
a. Dimana Proklamasi di bacakan?
[Jawaban Salah]
b. Siapa yang membacakan proklamasi?
[Jawaban Salah]
c. kapan Proklamasi dibacakan?
[Jawaban Salah]
d. Apa yang dimaksud dengan Proklamasi?
[Jawaban Benar]
8. Teks proklmasi kemerdekaan Indonesia diketik oleh .....
a. Mr. Achmad Soebardjo
[Jawaban Salah]
b. Sayuti Melik
[Jawaban Benar]
c. Sukarni
[Jawaban Salah]
d. Drs. Moh. Hatta
[Jawaban Salah]
9. informasi yang tepat yang didapatkan dari paragraf tersebut adalah ... .
a. Suku Tengger terdapat di Jawa Timur
[Jawaban Salah]
b. Suku Tengger hidup saling menghormati
[Jawaban Benar]
c. Masyarakat Tengger sering terjadi bentrokan antarumat beragama
[Jawaban Salah]
d. sebagian besar masyarakat suku Tengger menganut agama Hindu
[Jawaban Salah]
10. Pertanyaan yang tepat sesuai dengan isi paragraf adalah ....
a. Dimana terdapat suku Tengger?
[Jawaban Salah]
b. Apa agama yang dianut oleh suku Tengger
[Jawaban Salah]
c. Kapan dilaksanakan upacara kesodo yang dilaksanakan oleh suku Tengger?
[Jawaban Salah]
d. Bagaimana kehidupan umat beragama di suku Tengger?
[Jawaban Benar]
11. Proklamasi kemerdekaan bangsa Indonesia dikumandangkan pada tanggal ....
a. 8 Oktober 1928
[Jawaban Salah]
b. 28 Oktober 1945
[Jawaban Salah]
c. 17 Agustus 1945
[Jawaban Benar]
d. 20 Nopember 1945
[Jawaban Salah]
12. Penyusun teks proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah ....
a. Ir. Soekarno, Drs. Moh. Hatta dan Mr. Moh Roem
[Jawaban Salah]
b. Ir. Soekarno, Sayuti Melik dan Drs. Moh. Hatta
[Jawaban Salah]
c. Ir. Soekarno, Ki Hajar Dewantara dan Sukarni
[Jawaban Salah]
d. Ir. Soekarno, Drs. Moh. Hatta dan Mr. Achmad Soebardjo
[Jawaban Benar]
13. Teks proklamasi dibacakan di jalan ....
a. Merdeka Selatan No. 45
[Jawaban Salah]
b. Pegangsaan Timur No. 56
[Jawaban Benar]
c. Panglima Soedirman No. 46
[Jawaban Salah]
d. Ahmad Yani No. 27
[Jawaban Salah]
14. Dua kota di Jepang yang di bom atom oleh sekutu pada tanggal 6 Agustus 1945 adalah kota ....
a. Tokyo dan Hisorhima
[Jawaban Salah]
b. Hisroshima dan Nagasaki
[Jawaban Benar]
c. Tokyo dan Kyoto
[Jawaban Salah]
d. Nagasaki dan Kyoto
[Jawaban Salah]
15. Peranan Fatmawati dalam masa persiapan proklamasi adalah ....
a. Mengikuti rapat digedung juang
[Jawaban Salah]
b. Menyusun teks proklamasi
[Jawaban Salah]
c. Menjahit bendera merah putih
[Jawaban Benar]
d. memimpin rapat para pemuda
[Jawaban Salah]
16. Ciri khusus yang dimiliki oleh makhluk hidup untuk menyesuaikan diri dengan lingkungannya dinamakan ....
a. Fotosintesis
[Jawaban Salah]
b. Respirasi
[Jawaban Salah]
c. Adaptasi
[Jawaban Benar]
d. Aspirasi
[Jawaban Salah]
17. Contoh ciri khusus yang dimiliki tumbuhan teratai adalah ....
a. Akar menjulang tinggi
[Jawaban Salah]
b. Memiliki batang berongga
[Jawaban Benar]
c. Memiliki daun yang runcing
[Jawaban Salah]
d. Mempunyai bunga yang berbau busuk
[Jawaban Salah]
18. Contoh tumbuhan yang memiki ciri khusu berupa batang yang berduri adalah ....
a. Ketela pohon, salak dan mangga
[Jawaban Salah]
b. Salak, mawar dan kaktus
[Jawaban Benar]
c. Mawar, melati dan anggrek
[Jawaban Salah]
d. Kaktus, jati dan bambu
[Jawaban Salah]
19. Tumbuhan yang hidup di daerah gurun dinamakan tumbuhan ....
a. Higrofit
[Jawaban Benar]
b. Xerofit
[Jawaban Salah]
c. Aerofit
[Jawaban Salah]
d. Hidrofit
[Jawaban Salah]
20. Batang yang tebal pada adaptasi tumbuhan kaktus berfungsi untuk ....
a. Menyimpan cadangan air
[Jawaban Benar]
b. Mengurangi penguapan air
[Jawaban Salah]
c. Mencari air
[Jawaban Salah]
d. Bernafas didalam air
[Jawaban Salah]
Demikian Kumpulan Soal PENILAIAN HARIAN 2 Sederajat dengan Kunci Jawaban, Semoga membantu