Notifikasi

28+ Kumpulan Soal PPKN KLS 9 BAB 4 Lengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. kawan, Di website caktekno.com hari ini 09-May-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PPKN KLS 9 BAB 4 yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 9 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

28+ Soal PPKN KLS 9 BAB 4 2022/2023 Lengkap



1. Bersatunya macam-macam corak beraneka ragammenjadi satu kebulatan yang utuh dan serasi adalah pengertian dari...

a. kesatuan
[Jawaban Salah]

b. kebangsaan
[Jawaban Salah]

c. persatuan
[Jawaban Benar]

d. kerja sama
[Jawaban Salah]



2. Landasan Hukum Persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia yang merupakan landasan ideal adalah ...

a. UUD NRI 1945 Pasal 1 ayat 1
[Jawaban Salah]

b. Pembukaan UUD 1945
[Jawaban Salah]

c. UUD NRI 1945 pasal 30 ayat 1
[Jawaban Salah]

d. Pancasila sila ke 3
[Jawaban Benar]



3. >

  • Toleransi 2. Sukuisme 3. Fanatisme
  • 4. Tenggang rasa 5. Egoisme 6. Acuh tak acuh

    Dari pernyataan di atas sikap yang harus kita hindari karena dapat memecah belah persatuan bangsa adalah .....

    a. 2, 3, 5, 6
    [Jawaban Benar]

    b. 1, 2, 3 ,4
    [Jawaban Salah]

    c. 3, 4, 5, 6
    [Jawaban Salah]

    d. 2, 3, 4, 5
    [Jawaban Salah]



    4. Hasil perkumpulan yang telah menjadi satu bulat dan utuh serta tidak dapat dipisah-pisahkan adalah pengertian dari ..

    a. Persatuan
    [Jawaban Salah]

    b. Persatuan dan kesatuan
    [Jawaban Salah]

    c. Kesatuan
    [Jawaban Benar]

    d. Nasionalisme
    [Jawaban Salah]



    5. a. Mengantar saudara ke rumah sakit

    b. Membantu teman sekelas yang sedang kesusahan

    c. Piket membersihkan kelas

    d. Ikut kegiatan ronda siskamling

    e. Membantu tetangga yang mengadakan hajatan

    f. Membantu orang tua membersihkan rumah

    g. Kerja bakti gotong royong membangun jembatan

    Dari pernyaatan di atas yang merupakan upaya membina persatuan dan kesatuan di lingkungan masyarakat adalah...

    a. a, b, c
    [Jawaban Salah]

    b. d, e , f
    [Jawaban Salah]

    c. d, e , g
    [Jawaban Benar]

    d. c, d, e
    [Jawaban Salah]



    6. >

  • Bhinneka Tunggal Ika 2. Keberagaman Suku, agama, ras, antar golongan. 3. Adat Istiadat 4. Wawasan Nusantara 5. Nasionalisme Indonesia 6. Kebebasan yang bertanggungjawab
  • Dari pernyataan di atas yang termasuk prinsip persatuan dan kesatuan adalah ....

    a. 1,2,3,4
    [Jawaban Salah]

    b. 1,2,5,6
    [Jawaban Salah]

    c. 1,4,5,6
    [Jawaban Benar]

    d. 3,4,5,6
    [Jawaban Salah]



    7. Keberagaman bangsa Indonesia antara lain yaitu adanya banyak suku bangsa. Suku yang tersebar di wilayah Sumatera adalah ...

    a. Ternate, Toraja, Asmat, Badui
    [Jawaban Salah]

    b. Aceh, Batak, Minangkabau, Nias
    [Jawaban Benar]

    c. Aceh,Dayak, Bugis, Sasak
    [Jawaban Salah]

    d. Ambon, Batak, Minangkabau, Gorontalo
    [Jawaban Salah]



    8. Sistem kekerabatan patrilineal adalah ....

    a. Sistem kekerabatan yang menarik garis keturunan dari pihak Bapak, sehingga kedudukan laki-laki lebih tinggi dibandingkan perempuan
    [Jawaban Benar]

    b. Sistem kekerabatan yang menarik garis keturunan dari pihak Ibu, sehingga kedudukan perempuan lebih tinggi dibandingkan laki-laki
    [Jawaban Salah]

    c. Sistem kekerabatan yang menarik garis keturunan dari kedua belah pihak (ayah dan Ibu, sehingga kedudukan perempuan sama dengan laki-laki
    [Jawaban Salah]

    d. Sistem kekerabatan yang menarik garis keturunan keturunan bangsawan sehingga kedudukan bangsawan lebih tinggi dari rakyat biasa
    [Jawaban Salah]



    9. Berdasarkan jenisnya konflik dalam masyarakat dikelompokan menjadi 4 macam yaitu ....

    a. Konflik antarsuku, antar agama, antar ras, antar golongan
    [Jawaban Benar]

    b. Konflik antar pelajar, antar budaya, antar organisasi, antar partai
    [Jawaban Salah]

    c. Konflik antar daereh, antar keturunan, antar suku, antar kebudayaan
    [Jawaban Salah]

    d. Konflik adat istiadat, ekonomi, tradisi dan antar pulau
    [Jawaban Salah]



    10. Gejala dalam masyarakat yang memiliki potensi menjadi penyebab konflik sosial antara lain stereotip. Stereotip yaitu...

    a. perasaansuatu kelompok dimana kelompok itu merasa dirinya paling baik, benar hebat dibandingkan kelompok lain
    [Jawaban Salah]

    b. anggapan yang dimiliki terhadap suatu kelompok yang bersifat tidak baik, mengakibatkan sifat prasangka negatif
    [Jawaban Benar]

    c. sikap fanatik yang berlebihan terhadap keyakinanannya menimbulkan sikap tidak toleran
    [Jawaban Salah]

    d. Ketidakharmonisan karena rasa ketidakadilan bidang ekonomi, politik, serta ketersinggungan dan keterbatasan komunikasi
    [Jawaban Salah]



    11. 1) Perpecahan dalam masyarakat

    2) Kerugian harta benda dan korban manusia

    3) Berkembangnya industri dan teknologi modern

    4) Kehancuran nilai-nilai dan norma sosial

    5) Timbulnya budaya baru dari luar

    6) Perubahan Kepribadian misalnya sifat pemurung, pendendam, curiga dan lain-lain

    Dari pernyataan di atas yang merupakan akibat yang ditimbulkan oleh terjadinya konflik yaitu ...

    a. 1, 2, 3, 4
    [Jawaban Salah]

    b. 3, 4, 5, 6
    [Jawaban Salah]

    c. 1, 2, 4, 6
    [Jawaban Benar]

    d. 2, 3, 4, 5
    [Jawaban Salah]



    12. Upaya yang dilakukan untuk mencegah terjadinya masalah atau sebelum masalah itu terjadi supaya tidak terjadi konflik disebut ....

    a. preventif
    [Jawaban Benar]

    b. kuratif
    [Jawaban Salah]

    c. represif
    [Jawaban Salah]

    d. agresif
    [Jawaban Salah]



    13. Salah satu penyebab konflik dalam masyarakat adanya proses disosiatif. Yang dimaksud dengan disosiatif yaitu ...

    a. proses yang mengarah pada persaingan tidak sehat, tindaka kontroversial, dan pertentangan
    [Jawaban Benar]

    b. suatu sikap yang mementingkan suku, kelompok atau golongan dalam masyarakat
    [Jawaban Salah]

    c. sikap prasangka bersifat negatif terhadap suatu kelompok atau masyarakat tertentu.
    [Jawaban Salah]

    d. sikap fanatik yang berlebihan terhadap suatu keyakinan atau agama yang dianut.
    [Jawaban Salah]



    14. Bagaimana pendapatmu dengan adanya budaya atau tradisi pemakaman di Toraja dan Bali ?

    a. Kita merasa bangga dan kita hargai karena itu semua merupakan kekayaan keanekaragaman budaya bangsa Indonesia dan perlu dilestarikan
    [Jawaban Benar]

    b. Kita hilangkan saja karena tradisi itu mengeluarkan biaya yang besar sehingga merugikan ekonomi masyarakat
    [Jawaban Salah]

    c. Biasa saja karena itu hal yang sudah lazim terjadi di seluruh wilayah nusantara yang sangat luas dan terdiri dari ribuan pulau
    [Jawaban Salah]

    d. Kita hapus karena itu merupakan budaya kuno dan tidak sesuai dengan perkembangan jaman yang sudah modern
    [Jawaban Salah]



    15. Desa mawa cara, lain ladang lain belalang, lain lubuk lain ikannya. Pepatah tersebut di atas artinya adalah...

    a. Setiap orang punya prinsip dan keyakinan berbeda-beda
    [Jawaban Salah]

    b. Setiap daerah memiliki tata cara, peraturan, tradisi dan adat istiadat yang berbeda-beda, sehingga kita harus saling menghormati
    [Jawaban Benar]

    c. Setiap negara memiliki UUD dasar untuk mengatur seluruh daerah yang memiliki tradisi yang berbeda-beda
    [Jawaban Salah]

    d. Meskipun setiap daerah berbeda-beda tradisi, adat, kebudayaan tetapi tetap satu peraturan yaitu UUD 1945
    [Jawaban Salah]



    16. Pada era reformasi dampak negatif akibat keberagaman sosial budaya adalah menimbulkan konflik anta elit dan golongan politik, sehingga ...

    a. memicu tumbuhnya perasaan curiga memcurigai antar pejabat
    [Jawaban Salah]

    b. mengganggu hungan antara pejabat pusat dengan daerah
    [Jawaban Salah]

    c. melemahkan semangat nasionalisme pejabat tingkat pusat
    [Jawaban Salah]

    d. menghambat jalannya roda pemerintahan dan pelaksanaan pembangunan
    [Jawaban Benar]



    17. Pernyataan berikut yang merupakan pengertian wawasan nusantara sebagai satu kesatuan pertahanan keamanan adalah ...

    a. Ancaman terhadap suatu pulau atau daerah pada hakekatnya merupakan ancaman terhadap seluruh wilayah, bangsa dan negara Indonesia
    [Jawaban Benar]

    b. Budaya nasional pada hakekatnya adalah satu sedangkan budaya daerah merupakan akar budaya nasional untuk memperkuat pertahanan dan keamanan negara
    [Jawaban Salah]

    c. Hanya satu hukum yang berlaku di seluruh wilayah NKRI yaitu hukum nasional agar negara kuat bebas dari ancaman negara lain
    [Jawaban Salah]

    d. Kekayaan alam yang dimiliki oleh bangsa Indonesia adalah milik bersama dan dapat digunakan untuk membeli alutista alat perang untuk memperkuat pertahanan dan keamanan negara
    [Jawaban Salah]



    18. Tahap pembinaan persatuan secara urut adalah ....

    a. perasaan senasib-kebangkitan nasional-sumpah pemuda-proklamasi kemerdekaan
    [Jawaban Benar]

    b. kebangkitan nasional-sumpah pemuda-proklamasi kemerdekaan-perasaan senasib
    [Jawaban Salah]

    c. kebangkitan nasional-perasaan senasib-sumpah pemuda-proklamasi kemerdekaan
    [Jawaban Salah]

    d. proklamasi kemerdekaan-kebangkitan nasional-perasaan senasib-sumpah pemuda-
    [Jawaban Salah]



    19. 3. Munculnya perasaan kedaerahan serta kesukuan yang berlebihan dan dibarengi tindakan yang dapat merusak persatuan, hal tersebut dapat….

    a. a. Mengancam keutuhan NKRI
    [Jawaban Benar]

    b. b. Mengancam keutuhan Bank RI
    [Jawaban Salah]

    c. c. Mengancam keutuhan pemerintahan daerah
    [Jawaban Salah]

    d. d. Mengancam keutuhan keuangan RI
    [Jawaban Salah]



    20. 4.Sejak zaman dahulu bangsa Indonesia dikenal sebagai masyarakat yang majemuk. Hal ini tercermin dari semboyan “Bhinneka tunggal Ika” yang artinya berbeda-beda tetapi tetap satu. Kemajemukan yang ada terdiri atas ... .

    a. a. keragaman kepercayaan
    [Jawaban Salah]

    b. b. keragaman bahasa
    [Jawaban Salah]

    c. c. keragaman bangsa
    [Jawaban Salah]

    d. d. keragaman suku bangsa, budaya, agama, ras, dan Bahasa
    [Jawaban Benar]



    21. 5..Bangsa Indonesia mempunyai keanekaragaman budaya. Tiap daerah atau masyarakat mempunyai corak dan budaya masing-masing yang memperlihatkan ciri khasnya. Hal ini bisa kita lihat dari berbagai bentuk kegiatan sehari-hari, misalnya upacara ritual, pakaian adat, bentuk rumah, kesenian, bahasa, dan tradisi lainnya. Contohnya adalah…

    a. a. Membuang jenazah dilautan
    [Jawaban Salah]

    b. b. Pemakaman daerah Toraja, mayat tidak dikubur dalam tanah tetapi diletakkan dalam goa.
    [Jawaban Benar]

    c. c. Membuang jenazah dipemakaman
    [Jawaban Salah]

    d. d. Membiarkan jenazah
    [Jawaban Salah]



    22. 8. Membiasakan bersahabat dan saling membantu dengan sesama warga yang ada di lingkungan kita, seperti gotong royong akan dapat memudahkan tercapainya…

    a. a.Persatuan dan kesatuan bangsa
    [Jawaban Benar]

    b. b. Persatuan Indonesia jaya
    [Jawaban Salah]

    c. c. Perseteruan Indonesia
    [Jawaban Salah]

    d. d. Persatuan antar bangsa
    [Jawaban Salah]



    23. 9. Selain semboyan Bhinneka Tunggal Ika, ada banyak hal yang dapat mempersatukan bangsa Indonesia antara lain di bawah ini, kecuali...

    a. a. Lagu-lagu perjuangan
    [Jawaban Salah]

    b. b. Dasar negara Pancasila
    [Jawaban Salah]

    c. c. Lambang negara Burung Garuda
    [Jawaban Salah]

    d. d. Lagu kebangsaan Indonesia Raya
    [Jawaban Salah]

    e. e. Lagu-lagu dan kesenian seluruh daerah di Nusantara
    [Jawaban Benar]



    24. Suku bangsa sering disebut juga dengan istilah...

    a. a. ras
    [Jawaban Salah]

    b. b. etnik
    [Jawaban Benar]

    c. c. komunitas
    [Jawaban Salah]

    d. d. masyarakat
    [Jawaban Salah]



    25. Indonesia adalah negara yang juga memiliki keberagaman dalam hal ras. Keberagaman tersebut disebabkan oleh ... .

    a. a. Perkawinan campur
    [Jawaban Salah]

    b. b. Penjajahan bangsa Eropa
    [Jawaban Salah]

    c. c. Kedatangan bangsa asing
    [Jawaban Benar]

    d. d. Ciri-ciri bangsa kita yang memang sudah beragam
    [Jawaban Salah]



    26. Pada hakikatnya bangsa Indonesia menolak keberadaan PKI, teroris, berita hoax yang berkaitan dengan SARA karena berdampak pada ....

    a. Disintegrasi bangsa
    [Jawaban Benar]

    b. Ancaman bangsa
    [Jawaban Salah]

    c. Hambatan bangsa
    [Jawaban Salah]

    d. Tantangan bangsa
    [Jawaban Salah]



    27. Semua negara pasti memiliki berbagai bentuk ancaman, gangguan, hambatan, dan tantangan dalam mewujudkan / mempertahankan integrasi nasional. Keberagaman Indonesia dari suku, agama, ras, dan budaya merupakan keberagaman yang bisa menjadi potensi konflik yang menimbulkan disintegrasi nasional. Berdasarkan pernyataan di atas, bentuk ancaman yang bisa mengakibatkan disintegrasi nasional di Indonesia adalah ....

    a. Persaingan
    [Jawaban Salah]

    b. Kesenjangan social
    [Jawaban Salah]

    c. Konflik Agama
    [Jawaban Salah]

    d. Konflik SARA
    [Jawaban Benar]



    28. Gerakan separatis merupakan salah satu ancaman terhadap integrasi nasional, karena gerakan tersebut merupakan gerakan sekelompok orang yang ingin memisahkan diri dari negara asalnya dan membentuk negara merdeka. Salah satu contoh gerakan separatis yang pernah terjadi di Indonesia adalah ....

    a. Gerakan G 30 S /PKI
    [Jawaban Salah]

    b. Gerakan Aceh Merdeka
    [Jawaban Benar]

    c. Organisasi Papua Merdeka
    [Jawaban Salah]

    d. Kasus Semanggi
    [Jawaban Salah]



    29. Negara Indonesia pernah mengalami ancaman terhadap integrasi nasional yaitu pada tahun 1965 yang dikenal dengan istilah G 30 S/PKI yang mana pada peristiwa tersebut negara kita kehilangan beberapa Jenderal yang dibunuh secara keji oleh PKI. Peristiwa tersebut merupakan salah satu ancaman dibidang ideologi karena ....

    a. PKI ingin menguasasi kekayaan alam Indonesia
    [Jawaban Salah]

    b. PKI ingin menjajah negara Indonesia seperti halnya negara Belanda
    [Jawaban Salah]

    c. PKI ingin menggantikan ideologi Pancasila dengan ideologi komunis
    [Jawaban Benar]

    d. PKI ingin merubah sistem pemerintahan negara Indonesia secara keseluruhan
    [Jawaban Salah]



    30. 3. Munculnya perasaan kedaerahan serta kesukuan yang berlebihan dan dibarengi tindakan yang dapat merusak persatuan, hal tersebut dapat….

    a. a. Mengancam keutuhan NKRI
    [Jawaban Benar]

    b. b. Mengancam keutuhan Bank RI
    [Jawaban Salah]

    c. c. Mengancam keutuhan pemerintahan daerah
    [Jawaban Salah]

    d. d. Mengancam keutuhan keuangan RI
    [Jawaban Salah]



    Demikian Kumpulan Soal PPKN KLS 9 BAB 4 Lengkap dengan Kunci Jawaban, Semangat Sob

    Kelas 9 Kumpulan Soal Pendidikan
    Gabung dalam percakapan
    Posting Komentar
    komentar teratas
    Terbaru dulu
    Daftar Isi
    Tautan berhasil disalin.