38+ Kumpulan Soal BOLA VOLI Terbaru dengan Kunci Jawaban
Hai, Apa kabar?.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 18-May-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang BOLA VOLI yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 10 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.
38+ Soal BOLA VOLI 2022/2023 Lengkap
1. Induk organisasi bola voli nasional adalah ...
a. IPSI
[Jawaban Salah]
b. PERBASI
[Jawaban Salah]
c. PBVSI
[Jawaban Benar]
d. PSSI
[Jawaban Salah]
e. PBSI
[Jawaban Salah]
2. Ukuran lapangan bola voli adalah ...
a. 9 x 12 m
[Jawaban Salah]
b. 12 x 18 m
[Jawaban Salah]
c. 12 x 6 m
[Jawaban Salah]
d. 9 x 18 m
[Jawaban Benar]
e. 7 x 14 m
[Jawaban Salah]
3. Berikut ini yang bukan kategori smash berdasarkan tingginya umpan adalah ...
a. Open smash
[Jawaban Salah]
b. Push smash
[Jawaban Salah]
c. Semi quick smash
[Jawaban Salah]
d. Quick smash
[Jawaban Salah]
e. Strong smash
[Jawaban Benar]
4. Pemain dalam sebuah tim bola voli yang bertindak sebagai pemain bertahan dan posisinya di daerah belakang, dan tidak berhak melakukan pukulan serangan servis ,block, maupun usaha memblock disebut ...
a. Goal keeper
[Jawaban Salah]
b. Libero
[Jawaban Benar]
c. Tosser
[Jawaban Salah]
d. Smasher
[Jawaban Salah]
e. Back
[Jawaban Salah]
5. Servis dalam bola voli diartikan sebagai ...
a. Memblock serangan lawan
[Jawaban Salah]
b. Pukulan permulaan
[Jawaban Salah]
c. Penyajian bola pertama
[Jawaban Salah]
d. Syarat dalam permainan
[Jawaban Salah]
e. Tanda dimulainya suatu permainan
[Jawaban Benar]
6. Tinggi net untuk voli putra
a. 2,43 m
[Jawaban Benar]
b. 2.22 m
[Jawaban Salah]
c. 2.24 m
[Jawaban Salah]
d. 2.44 m
[Jawaban Salah]
e. 2.34 m
[Jawaban Salah]
7. Tinggi net untuk voli putri
a. 2,24 m
[Jawaban Benar]
b. 2.34 m
[Jawaban Salah]
c. 2.22 m
[Jawaban Salah]
d. 2.42 m
[Jawaban Salah]
e. 2.44 m
[Jawaban Salah]
8. Kapan olahraga bola voli diciptakan pertama kali oleh William G. Morgan?
a. Akhir Abad ke-19
[Jawaban Benar]
b. Awal Abad ke-20
[Jawaban Salah]
c. Awal Abad ke-19
[Jawaban Salah]
9. Kesalahan dalam permainan bola voli, kecuali ...
a. Pemain menyentuh net atau melewati garis batas tengah lapangan lawan
[Jawaban Salah]
b. Bola yang dipantulkan keluar dari lapangan belum dihitung sebagai out sebelum menyentuh permukaan lapangan
[Jawaban Salah]
c. Pemain melakukan spike di atas lapangan
[Jawaban Salah]
d. Seluruh pemain harus berada di dalam lapangan pada saat serve dilakukan
[Jawaban Salah]
e. Melakukan smash ketika bola di atas net
[Jawaban Benar]
10. Yang termasuk dalam tahapan melakukan smash adalah ...
a. Langkah awalan
[Jawaban Benar]
b. Langkah untuk meloncat
[Jawaban Benar]
c. Memukul bola
[Jawaban Benar]
d. Berlari menghampiri net
[Jawaban Salah]
e. Memukul bola
[Jawaban Benar]
11. Pemain yang bertugas mengolah bola untuk para penyerang dalam bola voli disebut ...
a. Spiker
[Jawaban Salah]
b. Libero
[Jawaban Salah]
c. Tosser
[Jawaban Benar]
d. Server
[Jawaban Salah]
e. Blocker
[Jawaban Salah]
12. Sistem hitungan yang digunakan dalam permainan bola voli yaitu ...
a. 15 really point
[Jawaban Salah]
b. 30 really point
[Jawaban Salah]
c. 25 really point
[Jawaban Benar]
d. 22 really point
[Jawaban Salah]
e. 20 really point
[Jawaban Salah]
13. Sikap memblok yang benar yaitu sebagai berikut, kecuali ....
a. Ibu jari dan jari saling berdekatan membentuk segitiga
[Jawaban Benar]
b. lompat dengan kedua tangan rapat dan lurus ke atas
[Jawaban Salah]
c. Jongkok, bersiap untuk melompat
[Jawaban Salah]
d. Saat mendarat hendaknya langsung menyingkir
[Jawaban Salah]
e. Menyesuaikan posisi lawan
[Jawaban Salah]
14. Pada pertandingan voli, teknik untuk memulai pertandingan disebut ....
a. Servis
[Jawaban Benar]
b. Passing
[Jawaban Salah]
c. Smash
[Jawaban Salah]
d. Blok
[Jawaban Salah]
e. Penalti
[Jawaban Salah]
15. Lebar standar garis serang dalam bola voli yaitu ...
a. 3 m
[Jawaban Benar]
b. 1 m
[Jawaban Salah]
c. 2 m
[Jawaban Salah]
d. 1,5 m
[Jawaban Salah]
e. 2,5 m
[Jawaban Salah]
16. Set-upper bertugas sebagai ...
a. Memukul bola ke daerah lawan
[Jawaban Salah]
b. Menerima serangan dari lawan
[Jawaban Salah]
c. Pemain bertahan
[Jawaban Salah]
d. Pemain depan
[Jawaban Salah]
e. Mengumpan bola pada teman
[Jawaban Benar]
17. Pemain nomor satu dinamakan ....
a. Blocker
[Jawaban Salah]
b. Spiker
[Jawaban Salah]
c. Server
[Jawaban Benar]
d. Tosser
[Jawaban Salah]
e. Striker
[Jawaban Salah]
18. Pemain nomor dua dinamakan ....
a. Blocker
[Jawaban Salah]
b. Spiker
[Jawaban Benar]
c. Server
[Jawaban Salah]
d. Tosser
[Jawaban Salah]
e. Striker
[Jawaban Salah]
19. Pemain nomor tiga dinamakan ....
a. Blocker
[Jawaban Salah]
b. Spiker
[Jawaban Salah]
c. Server
[Jawaban Salah]
d. Tosser
[Jawaban Benar]
e. Striker
[Jawaban Salah]
20. Pemain nomor empat dinamakan ....
a. Blocker
[Jawaban Benar]
b. Spiker
[Jawaban Salah]
c. Server
[Jawaban Salah]
d. Tosser
[Jawaban Salah]
e. Striker
[Jawaban Salah]
21. Pemain nomor lima dan enam dinamakan ....
a. Blocker
[Jawaban Salah]
b. Spiker
[Jawaban Salah]
c. Server
[Jawaban Salah]
d. Tosser
[Jawaban Salah]
e. Striker
[Jawaban Benar]
22. Waktu time out hanya diberikan selama ...
a. 4 menit
[Jawaban Salah]
b. 1 menit
[Jawaban Salah]
c. 2 menit
[Jawaban Benar]
d. 3 menit
[Jawaban Salah]
e. 5 menit
[Jawaban Salah]
23. Dalam permainan bola voli, teknik yang dilakukan untuk mengoper bola kepada kawan dinamakan ...
a. Servis
[Jawaban Salah]
b. Passing
[Jawaban Benar]
c. Smash
[Jawaban Salah]
d. Blok
[Jawaban Salah]
e. Shooting
[Jawaban Salah]
24. Teknik pukulan keras waktu bola berada di atas net untuk dimasukkan ke daerah lawan disebut ...
a. Servis
[Jawaban Salah]
b. Passing
[Jawaban Salah]
c. Smash
[Jawaban Benar]
d. Blok
[Jawaban Salah]
e. Shooting
[Jawaban Salah]
25. Berikut ini yang tidak termasuk teknik dasar permainan bola voli adalah ....
a. Servis
[Jawaban Salah]
b. Passing
[Jawaban Salah]
c. Smash
[Jawaban Salah]
d. Blok
[Jawaban Salah]
e. Shooting
[Jawaban Benar]
26. Usaha membendung serangan lawan berupa smash agar tidak menghasilkan poin dinamakan ...
a. Servis
[Jawaban Salah]
b. Passing
[Jawaban Salah]
c. Smash
[Jawaban Salah]
d. Blok
[Jawaban Benar]
e. Shooting
[Jawaban Salah]
27. Berapa tekanan dalam dari bola voli yaitu ...
a. 0.30-0.328 kg/cm2
[Jawaban Salah]
b. 0.30-0.326 kg/cm2
[Jawaban Salah]
c. 0.30-0.325 kg/cm2
[Jawaban Benar]
d. 0.30-0.327 kg/cm2
[Jawaban Salah]
e. 0.30-0.329 kg/cm2
[Jawaban Salah]
28. Garis tepi lapangan permainan bola voli yaitu sepanjang ...
a. 5 m
[Jawaban Benar]
b. 3 m
[Jawaban Salah]
c. 2 m
[Jawaban Salah]
d. 4 m
[Jawaban Salah]
e. 4,5 m
[Jawaban Salah]
29. Ukuran bola voli yaitu ...
a. 67-69 cm
[Jawaban Salah]
b. 67-69 cm
[Jawaban Benar]
c. 63-56 cm
[Jawaban Salah]
d. 66-68 cm
[Jawaban Salah]
e. 66-70 cm
[Jawaban Salah]
30. Berat bola voli yaitu ...
a. 260-280 gram
[Jawaban Benar]
b. 240-260 gram
[Jawaban Salah]
c. 230-250 gram
[Jawaban Salah]
d. 250-270 gram
[Jawaban Salah]
e. 250-260 gram
[Jawaban Salah]
31. Pemain yang bertugas memukul bola supaya jatuh di daerah pertahanan lawan dinamakan ...
a. Spiker
[Jawaban Benar]
b. Libero
[Jawaban Salah]
c. Tosser
[Jawaban Salah]
d. Server
[Jawaban Salah]
e. Defender
[Jawaban Salah]
32. Pemain bertahan yang bebas keluar dan masuk, akan tetapi tidak boleh men-smash bola ke seberang net yaitu ....
a. Spiker
[Jawaban Salah]
b. Libero
[Jawaban Benar]
c. Tosser
[Jawaban Salah]
d. Server
[Jawaban Salah]
e. Defender
[Jawaban Salah]
33. Pemain bertahan untuk menerima serangan dari lawan dinamakan ...
a. Spiker
[Jawaban Salah]
b. Libero
[Jawaban Salah]
c. Tosser
[Jawaban Salah]
d. Server
[Jawaban Salah]
e. Defender
[Jawaban Benar]
34. Gerakan lengan yang benar saat melakukan servis bawah dalam permainan bola voli adalah ...
a. Diayun ke depan ke arah bola
[Jawaban Benar]
b. Diayun ke atas ke arah bola
[Jawaban Salah]
c. Diluruskan ke depan ke arah bola
[Jawaban Salah]
d. Dipukulkan ke depan ke arah bola
[Jawaban Salah]
e. Diputar ke depan ke arah bola
[Jawaban Salah]
35. Kedua kaki terbuka, lutut ditekuk, kedua lengan lurus dijulurkan ke depan bawah dan tangan satu sama lain dikaitkan atau berpegangan, teknik ini merupakan gerakan ...
a. Passing bawah
[Jawaban Benar]
b. Passing atas
[Jawaban Salah]
c. Servis
[Jawaban Salah]
d. Smash
[Jawaban Salah]
e. Servis bawah
[Jawaban Salah]
36. Cara memainkan bola dengan efektif dan efisien dengan peraturan permainan yang berlaku untuk mencapai suatu hasil optimal dalam permainan bola voli disebut ...
a. Variasi permainan
[Jawaban Salah]
b. Teknik permainan
[Jawaban Benar]
c. Kombinasi permainan
[Jawaban Salah]
d. Strategi permainan
[Jawaban Salah]
e. Pengertian
[Jawaban Salah]
37. Kompetisi bola voli professional Indonesia yang diikuti oleh beberapa klub tersebar di seluruh Indonesia adalah ...
a. LIVOLI
[Jawaban Salah]
b. Kejurnas
[Jawaban Salah]
c. PROLIGA
[Jawaban Benar]
d. Kejurda
[Jawaban Salah]
e. FIVB
[Jawaban Salah]
38. Servis yang bolanya melambung atau mengambang ke atas disebut ...
a. Tennis servis
[Jawaban Salah]
b. Servis atas
[Jawaban Salah]
c. Floating servis
[Jawaban Benar]
d. Overhead servis
[Jawaban Salah]
e. Jumping servis
[Jawaban Salah]
39. Jumlah pemain bola voli dalam satu regu adalah ... orang
a. 5
[Jawaban Salah]
b. 6
[Jawaban Benar]
c. 7
[Jawaban Salah]
d. 8
[Jawaban Salah]
e. 9
[Jawaban Salah]
40. Peran penting dalam permainan bola voli adalah sebagai berikut, kecuali ...
a. Tosser
[Jawaban Salah]
b. Defender
[Jawaban Salah]
c. Jumper
[Jawaban Benar]
d. Spiker
[Jawaban Salah]
e. Libero
[Jawaban Salah]
Demikian Kumpulan Soal BOLA VOLI Terbaru dengan Kunci Jawaban, Semangat Sob