28+ Kumpulan Soal TEKS ULASAN 2 2022/2023 dengan Kunci Jawaban
Halo.. teman, Di website caktekno.com hari ini 26-Jun-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang TEKS ULASAN 2 yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 12 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.
28+ Soal TEKS ULASAN 2 2022/2023 Lengkap
1. Dibandingkan dengan karya sastra sejenis lainnya, novel ini kurang berbobot. Lukisan perwatakan kurang begitu mendalam, jalan ceritanya terkesan mendatar saja, tidak ada hal-hal yang menarik perhatian pembaca.
Penggalan teks ulasan di atas merupakan bagian...
a. Simpulan teks
[Jawaban Salah]
b. Kelemahan teks
[Jawaban Benar]
c. Latar teks
[Jawaban Salah]
d. Keunggulan teks
[Jawaban Salah]
2. Judul: Jangan Mau Jadi Pembolos
Penulis: Edi Warsidi
Penerbit: CV Alibaba, Manokwari
Tahun: 2010
Keunggulan:
Penampilannya lugas dan gaya bahasanya sehari-hari
Kelemahan:
Sampul buku kurang sesuai
Teks ulasan yang tepat berdasarkan data buku tersebut adalah …
a. Buku karya Edi Warsidi dengan penerbit CV Alibaba, Manokwari, tahun 2010 ini, cukup berhasil mengemas penyampaiannya. Penampilannya yang lugas dan gaya bahasanya yang sehari-hari menambah daya tarik. Sampul buku pun sesuai.
[Jawaban Salah]
b. Buku karya Edi Warsidi dengan penerbit CV Alibaba, Manokwari, tahun 2010 ini, cukup berhasil mengemas penyampaiannya. Penampilannya yang lugas dan gaya bahasanya yang sehari-hari menambah daya tarik. Sayangnya sampul buku kurang sesuai dan membuat pembaca jenuh.
[Jawaban Salah]
c. Buku Jangan Mau Jadi pembolos karya Edi Warsidi dengan penerbit CV Alibaba, Manokwari, tahun 2010 ini, kurang berhasil mengemas penyampaiannya. Penampilannya yang lugas dan gaya bahasa sehari-hari menambah daya tarik. Sayangnya sampul buku kurang sesuai.
[Jawaban Salah]
d. Buku Jangan Mau Jadi pembolos karya Edi Warsidi dengan penerbit CV Alibaba, Manokwari, tahun 2010 ini, cukup berhasil mengemas penyampaiannya. Penampilannya yang lugas dan gaya bahasa sehari-hari menambah daya tarik. Sayangnya sampul buku kurang sesuai.
[Jawaban Benar]
3. (1) Buku berjudul Tidur Berbantal Koran merupakan autobiografi pengarangnya, yaitu N. Mursidi. Semua pengalaman N. Mursidi mulai menjadi penjaja koran hingga menjadi penulis dan wartawan ibu kota disajikan dengan jelas dalam autobiografi ini. (2) Sampul buku ini cukup menarik. Tulisan disajikan secara mengalir dan diselingi cerita-cerita pengalaman menarik dan lucu. Bahasa yang digunakan pun mudah dicerna. (3) Satu-satunya kritik terhadap buku ini tertuju pada label yang diberikan penerbit. Pada sampul buku ini tertulis “Sebuah Novel”, padahal pada bagian pendahuluan disebutkan autobiografi. (4) Singkatnya, buku ini akan mendorong pembaca untuk tidak menyerah dalam menggapai mimpi walau seribu kesulitan dan tantangan menghadang.
Pernyataan berupa keunggulan buku terdapat pada bagian ….
a. 1
[Jawaban Salah]
b. 2
[Jawaban Benar]
c. 3
[Jawaban Salah]
d. 4
[Jawaban Salah]
4. Buku kumpulan puisi berjudul Rumah Penuh Bunga: Kumpulan Puisi untuk Siswa SMP/MTs merupakan jawaban atas kelangkaan antologi puisi untuk anak SMP. […] Buku kumpulan puisi ini akan membuat pembaca akrab dengan puisi. Sayang kualitas cetakan kurang bagus karena hanya memakai kertas buram.
Kalimat berisi keunggulan buku untuk melengkapi teks tersebut adalah …
a. Bahasanya mudah dipahami.
[Jawaban Benar]
b. Cerita menggunakan alur maju.
[Jawaban Salah]
c. Banyak kata serapan dari bahasa asing.
[Jawaban Salah]
d. Tema yang diangkat seputar kehidupan pesantren.
[Jawaban Salah]
5. Dalam rangka memperingati Hari Bumi Sedunia, sederet film asing mengenai lingkungan hidup diputar. Film-film tersebut mengupas berbagai kasus dan kondisi bumi saat ini serta orang-orang pelestari bumi yang penuh inspirasi. Sebagian besar film tersebut menceritakan sosok yang mengabdi secara total kepada alam. Meraka gigih meraat kondisi bumi di lingkungan masing-masing.
Ide pokok teks ulasan tersebut adalah ….
a. Pemutaran film dalam rangka memperingati Hari Bumi
[Jawaban Benar]
b. Film yang mengupas proses pelestarian lingkungan
[Jawaban Salah]
c. Film yang menceritakan pengabdian seorang pelestari bumi
[Jawaban Salah]
d. Cara melestarikan lingkungan yang baik
[Jawaban Salah]
6. Sungguh suatu kebahagiaan tersendiri, sebuah arsip atau karya film Indonesia di masa lampau, dalam hal ini karya Usmar Ismail, bisa kita saksikan dalam format yang telah direstorasi. Pentingya sebuah karya film yang direstorasi itu sendiri adalah bagaimana kita bisa menyaksikan sebuah karya film-film produksi terdahulu dalam bentuk yang utuh. Hal ini tidak lain karena beberapa arsip film Indonesia yang diproduksi di masa lampau tidak mengalami perawatan yang memadai sehingga beberapa film klasik Indonesia tersebut, tidak bisa disaksikan dalam kondisi utuh seperti kondisi awal ketika di produksi. Setidaknya pengertian utuh di sini adalah perihal film dalam bentuk (form) asalnya sangat dipengaruhi oleh material film yang mengalami kerusakan karena usia dan perawatan yang tidak memadai.
Simpulan isi teks ulasan tersebut adalah…
a. Sebuah arsip atau karya film Indonesia bisa kita saksikan dalam format yang telah direstorasi adalah hal yang sangat penting.
[Jawaban Salah]
b. Perihal film dalam bentuk (form) asalnya sangat dipengaruhi oleh material film yang mengalami kerusakan karena usia dan perawatan yang tidak memadai.
[Jawaban Benar]
c. Beberapa arsi film Indonesia yang diproduksi di masa lampau tidak mengalami perawatan yang memadai.
[Jawaban Salah]
d. Sebuah karya film yang direstorasi itu sendiri adalah bagaimana kita bisa menyaksikan sebuah karya film yang utuh.
[Jawaban Salah]
7. Novel, cerpen, lagu dan film adalah beberapa contoh .... dalam teks ulasan
a. objek target
[Jawaban Salah]
b. objek sasaran
[Jawaban Salah]
c. objek tanggapan kritis
[Jawaban Benar]
d. objek penilai
[Jawaban Salah]
8. Teks yang berisi penilaian terhadap suatu karya disebut ....
a. Rangkuman
[Jawaban Salah]
b. Sinopsis
[Jawaban Salah]
c. Eksposisi
[Jawaban Salah]
d. Ulasan
[Jawaban Benar]
9. Urutan susunan struktur teks ulasan yang benar adalah ....
a. Identitas karya, orientasi, analisis, evaluasi, sinopsis, dan rekomendasi
[Jawaban Salah]
b. Identitas karya, analisis, sinopsis, rekomendasi, evaluasi, dan orientasi
[Jawaban Salah]
c. Identitas karya, orientasi, sinopsis, evaluasi, analisis, dan rekomendasi
[Jawaban Salah]
d. Identitas karya, orientasi, sinopsis, analisis, evaluasi, dan rekomendasi
[Jawaban Benar]
10. Berikut adalah manfaat teks ulasan bagi pembacanya adalah ....
a. Menambah wawasan
[Jawaban Salah]
b. Merperkuat daya kritis dan kreatif
[Jawaban Salah]
c. sebagai referensi
[Jawaban Benar]
d. memunculkan sikap apresiatif
[Jawaban Salah]
11. Nama lain dari teks ulasan adalah ....
a. resensi
[Jawaban Benar]
b. referensi
[Jawaban Salah]
c. repetisi
[Jawaban Salah]
d. rekreasi
[Jawaban Salah]
12. Berikut ini adalah karya novel, kecuali....
13. Data tersebut merupakan struktur teks ulasan bagian....
a. Analisis
[Jawaban Salah]
b. Sinopsis
[Jawaban Salah]
c. Identitas karya
[Jawaban Benar]
d. Evaluasi
[Jawaban Salah]
14. Penerbit : Elex Media Komputindo, Jakarta.
Di atas merupakan bagian.... Teks ulasan.
a. Evaluasi
[Jawaban Salah]
b. Rekomendasi
[Jawaban Salah]
c. Analisis
[Jawaban Salah]
d. Identitas
[Jawaban Benar]
15. Film “Exam” ini sangat mempermainkan logika penonton dari awal hingga akhir. Semianya berawal dari beberapa kandidat yang mengikuti ujian khusus. Pertanyaannya bahkan tidak ada. Mereka hanya diberikan selembar kertas kosong dan pensil. Siapa kira bahwa itu adalah ujian paling mematikan dan mencengkam dalam hidup mereka?
Unsur film yang diulas pada teks tersebut adalah...
a. Identitas film
[Jawaban Salah]
b. Ringkasan film
[Jawaban Benar]
c. Kelebihan film
[Jawaban Salah]
d. Kekurangan film
[Jawaban Salah]
16. Fungsi teks ulasan bagi pembaca adalah sebagai...
a. Bahan evaluasi untuk karya berikutnya
[Jawaban Salah]
b. Bahan referensi terhadap hasil karya
[Jawaban Benar]
c. Ajang melatih keterampilan penulis ulasan
[Jawaban Salah]
d. Masukan terhadap hasil karya yang telah dibuat
[Jawaban Salah]
17. Dalam sebuah pementasan drama terdapat istilah akting yang berarti...
a. Bagian dari babak
[Jawaban Salah]
b. Kegiatan memerankan tokoh
[Jawaban Benar]
c. Aturan perpindahan dari satu tempat ke tempat lain
[Jawaban Salah]
d. Gerakan-gerakan yang dilakukan pemain
[Jawaban Salah]
18. Berikut yang merupakan ciri teks ulasan adalah...
a. merupakan uraian dari sebuah hasil karya
[Jawaban Salah]
b. berisi kritik terhadap sebuah hasil karya
[Jawaban Salah]
c. memuat informasi mengenai sebuah karya berdasarkan opini penulis
[Jawaban Benar]
d. merupakan ringkasan dari sebuah hasil karya
[Jawaban Salah]
19. Perbedaan dalam mengulas buku fiksi dan nonfiksi adalah...
a. Buku fiksi lebih mudah daripada buku nonfiksi
[Jawaban Salah]
b. Buku fiksi mengungkapkan unsur intrinsik, buku nonfiksi mengungkapkan bagian-bagian dari buku.
[Jawaban Benar]
c. Buku fiksi mengungkapkan deskripsi umum buku, sedangkan buku nonfiksi tidak.
[Jawaban Salah]
d. Buku fiksi menggunakan kata-kata kiasan, buku nonfiksi menggunakan kata-kata yang lugas.
[Jawaban Salah]
20. Hal yang tidak perlu diungkapkan dalam sebuah teks ulasan adalah...
a. deskripsi umum karya
[Jawaban Salah]
b. keunggulan karya
[Jawaban Salah]
c. informasi detail pembuat karya
[Jawaban Benar]
d. identitas karya yang diulas
[Jawaban Salah]
21. Darwis Tere Liye telah menghasilkan belasan novel dan beberapa novelnya telah di angkat ke layar lebar.
Di atas merupakan bagain struktur.... Teks ulasan
a. Sinopsis
[Jawaban Salah]
b. Rekomendasi
[Jawaban Salah]
c. Orientasi
[Jawaban Benar]
d. Evaluasi
[Jawaban Salah]
22. Kata berikut adalah kata yang merupakan konjungsi penerang
a. karena, oleh sebab itu
[Jawaban Salah]
b. sehingga, dan akibatnya
[Jawaban Salah]
c. selanjutnya, dan berikut
[Jawaban Salah]
d. bahwa dan yakni
[Jawaban Benar]
23. Buku kumpulan puisi berjudul Rumah Penuh Bunga: Kumpulan Puisi untuk Siswa SMP/MTs merupakan jawaban atas kelangkaan antologi puisi untuk anak SMP. […] Buku kumpulan puisi ini akan membuat pembaca akrab dengan puisi. Sayang kualitas cetakan kurang bagus karena hanya memakai kertas buram.
Kalimat berisi keunggulan buku untuk melengkapi teks tersebut adalah …
a. Bahasanya mudah dipahami.
[Jawaban Benar]
b. Cerita menggunakan alur maju.
[Jawaban Salah]
c. Banyak kata serapan dari bahasa asing.
[Jawaban Salah]
d. Tema yang diangkat seputar kehidupan pesantren.
[Jawaban Salah]
24. Akting yang gemilang dipadu dengan naskah yang memikat, sountrack yang enak didengar, sinematografi yang indah, dan penyutradaraan yang tepat adalah alasan kalian wajib tonton film ini.
Bagian yang diungkapkan pada teks uasan tersebut adalah...
a. Kelemahan film
[Jawaban Salah]
b. Keunggulan film
[Jawaban Benar]
c. Deskripsi umum
[Jawaban Salah]
d. Rekomendasi untuk pembaca
[Jawaban Salah]
25. Teks yang berisi tinjauan suatu karya baik berupa film, buku, karya sastra dan lain sebagainya untuk mengetahui kualitas, kelebihan, dan kekurangan yang dimiliki karya tersebut yang ditujukan untuk pembaca atau pendengar khalayak ramai adalah pengertian dari....
a. Teks ulasan
[Jawaban Benar]
b. Teks deskripsi
[Jawaban Salah]
c. Teks berita
[Jawaban Salah]
d. Teks persuasi
[Jawaban Salah]
26. Kita harus senantiasa tolong-menolong dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.
ciri kebahasaan yang terdapat pada kalimat tersebut adalah....
a. Konjungsi penerang
[Jawaban Salah]
b. Konjungsi temporal
[Jawaban Salah]
c. Konjungsi kausalitas
[Jawaban Salah]
d. ungkapan saran
[Jawaban Benar]
27. Adinda merekomendasikan Amel untuk bersekolah di SMAnya dulu.
Makna kata merekomendasi adalah...
a. Saran
[Jawaban Benar]
b. Meminta
[Jawaban Salah]
c. Menyampaikan
[Jawaban Salah]
d. Sarana
[Jawaban Salah]
28. kata "sebab" dan "oleh karena itu" merupakan konjungsi ....
a. penyebab
[Jawaban Salah]
b. kausalitas
[Jawaban Benar]
c. temporal
[Jawaban Salah]
d. analitik
[Jawaban Salah]
29. Perhatikan kutipan teks ulasan berikut!
Dari sanalah dimulai cerita mereka, yaitu mulai dari penempatan tempat duduk, pertemuan mereka dengan Pak Harfan, perkenalan mereka yang luar biasa, yaitu A Kiong yang malah cengar-cengir ketika ditanyakan namanya oleh guru mereka, Bu Mus. Kejadian bodoh yang dilakukan oleh Borek, pemilihan ketua kelas yang diprotes keras oleh Kucai, kejadian ditemukannya bakat luar biasa Mahar, pengalaman cinta pertama Ikal, sampai pertaruhan nyawa Lintang yang mengayuh sepeda 80 km pulang pergi dari rumahnya ke sekolah mewarnai cerita itu.
Watak tokoh yang pantang menyerah pada kutipan cerita tersebut adalah ….
a. Mahar
[Jawaban Salah]
b. A Kiong
[Jawaban Salah]
c. Lintang
[Jawaban Benar]
d. Ikal
[Jawaban Salah]
30. Berikut ini yang merupakan struktur teks ulasan bagian evaluasi adalah...
Demikian Kumpulan Soal TEKS ULASAN 2 2022/2023 dengan Kunci Jawaban, Semoga membantu