Notifikasi

16+ Kumpulan Soal DEMOKRASI LIBERAL | HISTORY Lengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat Malam.. kawan, Di website caktekno.com hari ini 24-Jul-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang DEMOKRASI LIBERAL | HISTORY yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 12 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

16+ Soal DEMOKRASI LIBERAL | HISTORY 2022/2023 Lengkap



1. Salah satu ciri-ciri dari Demokrasi Liberal adalah ....

a. Konstitusi UUD 1945
[Jawaban Salah]

b. Berkonsepsi NASAKOM
[Jawaban Salah]

c. Presiden sebagai kepala negara dan kepala pemerintahan
[Jawaban Salah]

d. Berkonstitusi UUDS 1950
[Jawaban Benar]

e. Presiden dan parlemen dipilih langsung oleh rakyat
[Jawaban Salah]



2. Salah satu sebab gagalnya Program Benteng yang dilaksanakan oleh masyarakat Indonesia adalah ....

a. Masyarakat menggunakan uang dengan hemat
[Jawaban Salah]

b. Menikmati hidup dengan sederhana
[Jawaban Salah]

c. Mentalitas pengusaha yang cenderung konsumtif
[Jawaban Benar]

d. Tidak ingin mendapatkan keuntungan yang cepat
[Jawaban Salah]

e. Dapat bersaing dengan pengusaha nonpribumi
[Jawaban Salah]



3. Nasionalisasi De Javasche Bank menjadi Bank Indonesia terjadi pada masa kabinet ....

a. Burhanudin Harahap
[Jawaban Salah]

b. Sukiman
[Jawaban Benar]

c. Wilopo
[Jawaban Salah]

d. Ali Sastro II
[Jawaban Salah]

e. Natsir
[Jawaban Salah]



4. Peristiwa 17 Oktober 1952 merupakan perselisihan antara....

a. TNI dan rakyat
[Jawaban Salah]

b. TNI dan presiden
[Jawaban Salah]

c. parlemen dan presiden
[Jawaban Salah]

d. presiden dan menteri-menteri
[Jawaban Salah]

e. TNI dan parlemen
[Jawaban Benar]



5. Pelaksanaan Pemilu I dilaksanakan saat kabinet...

a. Ali Sastroamijoyo I
[Jawaban Salah]

b. Ali Sastroamijoyo II
[Jawaban Salah]

c. Burhanuddin Harahap
[Jawaban Benar]

d. Wilopo
[Jawaban Salah]

e. M. Natsir
[Jawaban Salah]



6. Konferensi Asia Afrika dilangsungkan saat kabinet....

a. Ali Sastroamijoyo I
[Jawaban Benar]

b. Ali Sastroamijoyo II
[Jawaban Salah]

c. Burhanuddin Harahap
[Jawaban Salah]

d. Wilopo
[Jawaban Salah]

e. M. Natsir
[Jawaban Salah]



7. Perundingan antara Indonesia dan Belanda mengenai masalah Irian Barat diadakan untuk pertama kalinya pada masa...

a. Kabinet Sukiman
[Jawaban Salah]

b. Kabinet Wilopo
[Jawaban Salah]

c. Kabinet Natsir
[Jawaban Benar]

d. Kabinet Djuanda
[Jawaban Salah]

e. Kabinet Ali Sastroamijoyo I
[Jawaban Salah]



8. Jatuhnya Kabinet Sukiman disebabkan oleh...

a. Peristiwa 17 Oktober 1952
[Jawaban Salah]

b. Ditandatanganinya MSA
[Jawaban Benar]

c. Jatuhnya harga barang-barang ekspor
[Jawaban Salah]

d. Berakhirnya pemilihan umum
[Jawaban Salah]

e. praktik KKN
[Jawaban Salah]



9. Partai-partai pada masa Demokrasi Liberal lebih cenderung untuk ....

a. mementingkan kepentingan bangsa darpada kepentingan partainya
[Jawaban Salah]

b. secara bersama-sama mendukung program pemerintah
[Jawaban Salah]

c. meningkatkan kerja sama antarpartai politik
[Jawaban Salah]

d. mementingkan kepentingan partainya daripada kepentingan bangsa
[Jawaban Benar]

e. mengutamakan pembangunan fisik
[Jawaban Salah]



10. Menurut Prof. Dr. Sumitro Djojohadikusumo, tujuan mengubah struktur ekonomi nasional di bidang perdagangan dapat berhasil jika ....

a. pemerintah membatasi impor barang jadi
[Jawaban Salah]

b. pemerintah menggalakkan ekspor barang jadi
[Jawaban Salah]

c. di Indonesia tumbuh kelas pengusaha
[Jawaban Benar]

d. pemerintah memberdayakan ekonomi kerakyatan
[Jawaban Salah]

e. danya persaingan yang sehat antara pengusaha pribumi dan pengusaha nonpribumi
[Jawaban Salah]



11. Pada tanggal 29 September 1955 dilaksanakan pemilihan umum yang pertama yang bertujuan untuk memilih ....

a. presiden dan wakil presiden
[Jawaban Salah]

b. anggota DPR
[Jawaban Benar]

c. anggota Dewan Konstituante
[Jawaban Salah]

d. anggota kabinet
[Jawaban Salah]

e. anggota DPR dan Dewan Konstituante
[Jawaban Salah]



12. Dewan Konstituante yang dibentuk berdasarkan hasil pemilu yang pertama tahun 1955 mempunyai tugas .....

a. menetapkan undang-undang yang telah disusun oleh pemerintah
[Jawaban Salah]

b. mengadakan pengawasan terhadap jalannya pemerintah
[Jawaban Salah]

c. menyusun dan menetapkan Undang-Undang Dasar Sementara
[Jawaban Salah]

d. menjalankan roda pemerintahan
[Jawaban Salah]

e. menyusun Undang-Undang Dasar yang baru
[Jawaban Benar]



13. Tiga partai besar mendukung Kabinet Ali Sastroamidjojo II adalah ....

a. PNI, Masyumi, dan NU
[Jawaban Benar]

b. PNI, Parkindo, dan Masyumi
[Jawaban Salah]

c. NU, Muhammadiyah, dan PKI
[Jawaban Salah]

d. Masyumi, Gerindo, dan PKI
[Jawaban Salah]

e. PNI, Masyumi, dan Muhammadiyah
[Jawaban Salah]



14. Tujuan dilaksanakannya sistem ekonomi Gerakan Banteng adalah ....

a. memberikan bantuan kredit kepada para pengusaha pribumi agar dapat bersaing dengan pengusaha ekonomi
[Jawaban Salah]

b. menghindarkan persaingan antara pengusaha pribumi dan pengusaha nonpribumi
[Jawaban Salah]

c. membatasi masuknya pengusaha swasta asing ke Indonesia
[Jawaban Salah]

d. meningkatkan nilai ekspor yang menghasilkan devisa negara
[Jawaban Salah]

e. memberikan perlindungan kepada industri dalam negeri dari persaingan industri swasta asing
[Jawaban Benar]



15. Setelah dinasionalisasi, De Javasche Bank berubah menjadi ....

a. Bank Central
[Jawaban Salah]

b. Bank Indonesia
[Jawaban Benar]

c. Bank Internasional
[Jawaban Salah]

d. Bank Tabungan Negara
[Jawaban Salah]

e. Bank Rakyat Indonesia
[Jawaban Salah]



16. Tujuan utama diberlakukannya sistem ekonomi Ali-Baba adalah ....

a. memajukan ekspor agar pendapatan pemerintah meningkat
[Jawaban Salah]

b. memajukan pengusaha nonpribumi
[Jawaban Salah]

c. memajukan pengusaha pribumi
[Jawaban Benar]

d. meningkatkan kerja sama antara pengusaha pribumi dan nonpribumi
[Jawaban Salah]

e. menekan sedikit mengkir impor
[Jawaban Salah]



17. Peristiwa yang menjadi sebab jatuhya kabinet Wilopo adalah .....

a. Peristiwa 17 Oktober 1952
[Jawaban Salah]

b. Peristiwa Cikini
[Jawaban Salah]

c. Musyawarah Pembangunan Nasional
[Jawaban Salah]

d. ditanda tanganinya MSA
[Jawaban Salah]

e. Peristiwa Tanjung Morawa
[Jawaban Benar]



18. Dibawah ini meupakan sebab jatuhnya kabinet Ali Sastroamijoyo II adalah ....

a. Mundurnya menteri dari Masyumi pada Januari 1957
[Jawaban Benar]

b. Adanya Peristiwa Tanjung Morawa
[Jawaban Salah]

c. Dikeluarkannya Dekrit Presiden
[Jawaban Salah]

d. NU menarik dukungan dan menterinya dari kabinet pada Juli 1955
[Jawaban Salah]

e. Penandatanganan dokumen MSA
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal DEMOKRASI LIBERAL | HISTORY Lengkap dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 12 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.