18+ Kumpulan Soal BUDI PEKERTI PART 5 Terlengkap dengan Kunci Jawaban
Selamat Sore.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 01-Jul-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang BUDI PEKERTI PART 5 yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 3rd di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.
18+ Soal BUDI PEKERTI PART 5 2022/2023 Lengkap
1. Sikap menerima, mengakui orang lain yang memiliki perbedaan dengan kita disebut ...
a. Menghargai
[Jawaban Benar]
b. Menghormati
[Jawaban Salah]
c. Peduli
[Jawaban Salah]
2. Indonesia memiliki suku yang berbeda-beda, contoh suku yang ada di jawa adalah ...
a. Sunda
[Jawaban Benar]
b. Batak
[Jawaban Salah]
c. Toraja
[Jawaban Salah]
3. Teman kalian berbeda suku, sikap kalian adalah ...
a. Menjauhinya
[Jawaban Salah]
b. Menghargainya
[Jawaban Benar]
c. Mengolok-olok
[Jawaban Salah]
4. Teman kalian menceritakan kebudayaan daerahnya, sikap kalian adalah ...
a. Tidak suka
[Jawaban Salah]
b. Mendengarnya
[Jawaban Benar]
c. Mengejeknya
[Jawaban Salah]
5. Teman kalian berbeda agama, sikap kalian adalah ...
a. Menjauhinya
[Jawaban Salah]
b. Menghargainya
[Jawaban Benar]
c. Mengolok-olok
[Jawaban Salah]
6. Menghargai dan menghormati keyakinan orang lain akibatnya adalah ...
a. Tercipta kerukunan
[Jawaban Benar]
b. Hidup tidak damai
[Jawaban Salah]
c. Tercipta kerusuhan
[Jawaban Salah]
7. Tetanggamu sedang merayakan hari besar agamanya, sikap kamu adalah ...
a. Menghormatinya
[Jawaban Benar]
b. Membuat kegaduhan
[Jawaban Salah]
c. Melarangnya
[Jawaban Salah]
8. Jika teman sedang mengungkapkan pendapat,maka sikap kita adalah ...
a. Mendengarkan dengan seksama
[Jawaban Benar]
b. Langsung bertepuk tangan
[Jawaban Salah]
c. Memintanya untuk diam saja
[Jawaban Salah]
9. Memberi kesempatan orang lain untuk berbicara termasuk sikap ...
a. Menghargai
[Jawaban Benar]
b. Merendahkan
[Jawaban Salah]
c. Mencaci
[Jawaban Salah]
10. Kerukunan, kedamaian akan tercipta jika saling ....
a. Menghargai
[Jawaban Benar]
b. Berbagi cerita
[Jawaban Salah]
c. Memaksa pendapat
[Jawaban Salah]
11. Menghormati dan mengakui orang lain yang memiliki perbedaan dengan kita disebut ...
a. Menghargai
[Jawaban Salah]
b. Menghormati
[Jawaban Salah]
c. Toleransi
[Jawaban Benar]
12. Sesma teman yang berbeda suku kita harus saling ...
a. Menghargai
[Jawaban Benar]
b. Menjauhi
[Jawaban Salah]
c. Mencela
[Jawaban Salah]
13. Sesama teman yang berbeda agama kita tidak boleh ...
a. Menjelek-jelekan
[Jawaban Benar]
b. Menghormati
[Jawaban Salah]
c. Menghina
[Jawaban Benar]
14. Menciptakan kedamaian saat tetangga sedang beribadah dengan cara ....
a. Membuat gaduh
[Jawaban Salah]
b. Tidak berisik
[Jawaban Benar]
c. Tidak menggangu
[Jawaban Benar]
15. Saling menghargai dan saling menghormati perbedaan akan tercipta hidup ....
a. Rukun dan damai
[Jawaban Benar]
b. Aman dan tentram
[Jawaban Benar]
c. Kerusuhan & gaduh
[Jawaban Salah]
16. Sikap menerima, mengakui dan menghormati orang lain yang memiliki perbedaan dengan diri kita disebut ....
a. Menghormati
[Jawaban Salah]
b. Sikap menghargai
[Jawaban Benar]
c. Sikap mengakui
[Jawaban Salah]
17. Apa manfaat sikap saling menghargai?....
a. Agar tercipta hubungan yang rukun dan damai
[Jawaban Benar]
b. Agar tercipta kegaduhan dan tidak damai
[Jawaban Salah]
c. Agar tidak terjadi perselisihan antar suku dan pemeluk agama
[Jawaban Benar]
18. Apakah akibatnya jika kita tidak saling menghargai?....
a. Hidup tentram dan damai
[Jawaban Salah]
b. Ingin menang sendiri
[Jawaban Benar]
c. Terjadi perselisihan
[Jawaban Benar]
19. Masyarakat indonesia menganut beberapa agama. Sikap kita adalah menghargai dan menghormati ....
a. Beribadah sesuai agamanya masing-masing
[Jawaban Salah]
b. Keyakinan agama di indonesia
[Jawaban Salah]
c. Perbedaan keyakinan agama dengan orang lain
[Jawaban Benar]
20. Indonesia memiliki beberapa agama yaitu ...
a. Islam, kristen, katolik,
[Jawaban Benar]
b. Hindu, budha, konghucu
[Jawaban Benar]
c. Islam, Gereja, budha
[Jawaban Salah]
Demikian Kumpulan Soal BUDI PEKERTI PART 5 Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Semangat Sob