18+ Kumpulan Soal UH REDOKS | CHEMISTRY Terbaru dengan Kunci Jawaban
Halo semuanya.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 22-Jul-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang UH REDOKS | CHEMISTRY yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas University di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.
18+ Soal UH REDOKS | CHEMISTRY 2022/2023 Lengkap
1. Reaksi berikut yang merupakan reaksi reduksi berdasarkan pengikatan dan pelepasan oksigen adalah ....
a. 2BaO2 --> 2BaO + O2
[Jawaban Benar]
b. 4Fe + 3 O2 --> 2Fe2O3
[Jawaban Salah]
c. 4FeS2 + 11O2 --> 2Fe2O3
+ 8 SO2
[Jawaban Salah]
d. 4Na + O2 --> 2Na2O
[Jawaban Salah]
e. 2Cl2 + 3O2 --> 2Cl2O3
[Jawaban Salah]
2. Oksigen merupakan senyawa kimia yang diperlukan makhluk hidup untuk bernafas. Oksigen tersebut mempunyai bermacam-macam bilangan oksidasi. Oksigen dalam senyawa berikut yang mempunyai bilangan oksidasi -1 terdapat pada ....
a. H2O
[Jawaban Salah]
b. O2
[Jawaban Salah]
c. N2O3
[Jawaban Salah]
d. K2O
[Jawaban Salah]
e. H2O2
[Jawaban Benar]
3. Paku besi banyak digunakan dalam bangunan. Dilakukan 5 perlakuan pada paku besi untuk mengetahui manakah paku yang paling cepat teroksidasi sehingga membentuk senyawa Fe2O3.nH2O. Senyawa ini sering kita sebut dengan karat atau besi yang teroksidasi. Berdasarkan kelima percobaan tersebut yang mengalami perkaratan lebih cepat adalah ...
a. paku besi + CaCO3 pada tabung terbuka
[Jawaban Salah]
b. paku besi + air pada tabung terbuka
[Jawaban Salah]
c. paku besi + air pada tabung tertutup
[Jawaban Salah]
d. paku besi + minyak pada tabung tertutup
[Jawaban Salah]
e. paku besi + air garam pada tabung terbuka
[Jawaban Benar]
4. 2. Bromin atau brom merupakan unsur dari deret kimia halogen yang berbentuk cairan berwarna merah pada suhu kamar. Unsur Br dapat ditemukan dengan bilangan oksidasi -1, +1, +3, +4, +5, +7. Bilangan oksidasi Br pada senyawa Kalium Bromida ( KBr) adalah ....
a. -1
[Jawaban Benar]
b. +4
[Jawaban Salah]
c. +3
[Jawaban Salah]
d. +5
[Jawaban Salah]
e. +7
[Jawaban Salah]
5. Sulfur merupakan unsur penting dalam kehidupan. Sulfur banyak digunakan dalam industri pupuk, kertas, cat, dan plastik. Bilangan oksidasi unsur S dalam senyawa Na2S2O3 adalah ....
a. +1
[Jawaban Salah]
b. +2
[Jawaban Benar]
c. +3
[Jawaban Salah]
d. +4
[Jawaban Salah]
e. +5
[Jawaban Salah]
6. Elektroda yang digunakan dalam aki adalah Pb dan PbO2. Biloks Pb pada kedua elektroda tersebut berturut-turut adalah ....
a. 0 dan +1
[Jawaban Salah]
b. 0 dan +2
[Jawaban Salah]
c. 0 dan +4
[Jawaban Benar]
d. +2 dan +4
[Jawaban Salah]
e. +4 dan +2
[Jawaban Salah]
7. Diantara senyawa berikut yang termasuk autoredoks adalah ....
a. Cu + 4HNO3 --> Cu(NO3)2 + 2NO2 + 2H2O
[Jawaban Salah]
b. 3I2 + 6KOH --> 5KI + KIO3 + 3H2O
[Jawaban Benar]
c. Mg + HCl --> MgCl2 + H2
[Jawaban Salah]
d. 2K2CrO4 + H2SO4 --> K2SO4 + K2Cr2O7 + H2O
[Jawaban Salah]
e. KI + Cl2 --> KCl + I2
[Jawaban Salah]
8. Oksigen yang mempunyai bilangan oksidasi dengan harga positif yaitu pada senyawa ....
a. CaO
[Jawaban Salah]
b. Na2O
[Jawaban Salah]
c. OF2
[Jawaban Benar]
d. H2O
[Jawaban Salah]
e. N2O5
[Jawaban Salah]
9. Perhatikan reaksi berikut !
a. 1, 2, dan 3
[Jawaban Salah]
b. 2, 3, dan 4
[Jawaban Salah]
c. 3, 4, dan 5
[Jawaban Salah]
d. 2, 3, dan 5
[Jawaban Benar]
e. 1, 3, dan 5
[Jawaban Salah]
10. Perhatikan Tabel hasil percobaan logam Magnesium (Mg) direaksikan dengan larutan HCl encer.
a. Mg yang dimasukkan ke dalam larutan HCl akan bereaksi, disertai penyerapan kalor yang menyebabkan gelas kimia beserta isinya menjadi panas dan terdapat gelembung
[Jawaban Salah]
b. Mg + HCl → MgCl2 + H2 merupakan reaki redoks. Karena Mg berubah biloksnya dari +2 menjadi 0 yang merupakan reduksi dan H berubah biloksnya dari -1 menjadi 0 yang merupakan oksidasi
[Jawaban Salah]
c. Yang berperan sebagai oksidator adalah Mg dan yang berperan sebagau reduktor adalah HCl
[Jawaban Salah]
d. MgCl2 merupakan hasil oksidasi dan H2 merupakan hasil reduksi
[Jawaban Benar]
e. Balon itu menjadi mengembang sehingga didalamnya menghasilkan magnesium klorida dan karbon dioksida
[Jawaban Salah]
11. perhatikan tabel diatas !
a. 1, 2, 3
[Jawaban Salah]
b. 2, 3, 4
[Jawaban Salah]
c. 3, 4, 5
[Jawaban Benar]
d. 1, 2, 5
[Jawaban Salah]
e. 1, 3, 4
[Jawaban Salah]
12. Pembakaran metana adalah reaksi pembakaran sempurna, karena hasil produknya adalah karbon dioksida dan air.
a. Oksigen
[Jawaban Benar]
b. Karbon
[Jawaban Salah]
c. Karbondioksida
[Jawaban Salah]
d. Hidrogen
[Jawaban Salah]
e. Nitrogen
[Jawaban Salah]
13. Diantara senyawa berikut, biloks Cr yang bernilai sama dengan biloks Mn dalam senyawa MnO42- adalah ....
a. CrO
[Jawaban Salah]
b. CrCl3
[Jawaban Salah]
c. Cr2O72-
[Jawaban Benar]
d. Cr2(SO4)3
[Jawaban Salah]
e. Cr(NO3)3
[Jawaban Salah]
14. Pada reaksi :
a. -1 menjadi +1 dan 0
[Jawaban Salah]
b. +1 menjadi 0 dan -1
[Jawaban Salah]
c. +2 menjadi -1 dan +1
[Jawaban Salah]
d. -1 menjadi +2 dan +1
[Jawaban Salah]
e. 0 menjadi -1 dan +1
[Jawaban Benar]
15. Reaksi berikut yang merupakan reaksi oksidasi berdasarkan pelepasan dan pengikatan elektron adalah ....
a. Ag --> Ag+ + e
[Jawaban Benar]
b. 2KNO3 --> 2KNO2 + O2
[Jawaban Salah]
c. Cu2+ + 2e --> Cu
[Jawaban Salah]
d. H2S + SO2 --> S + H2O
[Jawaban Salah]
e. PbO + H2 --> Pb + H2O
[Jawaban Salah]
16. Cangkang kerang merupakan sumber bahan pembentuk gunung kapur yang mengandung senyawa Kalsium karbonat CaCO3 . Biloks karbon dalam senyawa tersebut adalah ...
a. +1
[Jawaban Salah]
b. +2
[Jawaban Salah]
c. +3
[Jawaban Salah]
d. +4
[Jawaban Benar]
e. +5
[Jawaban Salah]
17. Unsur yang mempunyai bilangan oksidasi sama dengan unsur Cl di dalam HClO3 adalah …
a. Cr dalam ion CrO42-
[Jawaban Salah]
b. Fe dalam ion Fe(CN)63-
[Jawaban Salah]
c. Cr dalam ion Cr2O72-
[Jawaban Salah]
d. Sb dalam ion SbO43-
[Jawaban Benar]
e. Mn dalam ion MnO4-
[Jawaban Salah]
18. perhatikan tabel berikut !
a. 1 dan 2
[Jawaban Salah]
b. 2 dan 4
[Jawaban Benar]
c. 1 dan 4
[Jawaban Salah]
d. 2 dan 3
[Jawaban Salah]
e. 1 dan 3
[Jawaban Salah]
19. Bilangan oksidasi kromium yang sama pada pasangan senyawa berikut adalah ….
a. K2Cr2O7 dan Cr2O3
[Jawaban Salah]
b. K2Cr2O7 dan Cr(OH)4-
[Jawaban Salah]
c. K2Cr2O4 dan Cr2O3
[Jawaban Salah]
d. K2Cr2O4 dan Cr(OH)4-
[Jawaban Salah]
e. Cr(OH)4- dan Cr2O3
[Jawaban Benar]
20. 2. Perhatikan reaksi berikut !
a. 1,2,dan 3
[Jawaban Salah]
b. 1 dan 3
[Jawaban Salah]
c. 2 dan 4
[Jawaban Salah]
d. 4 saja
[Jawaban Salah]
e. semua jawaban benar
[Jawaban Benar]
Demikian Kumpulan Soal UH REDOKS | CHEMISTRY Terbaru dengan Kunci Jawaban, Raih Mimpimu Sob