Notifikasi

48+ Kumpulan Soal UH PPKN KELAS X Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Halo semuanya.. kawan, Di website caktekno.com hari ini 14-Jul-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang UH PPKN KELAS X yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 10 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

48+ Soal UH PPKN KELAS X 2022/2023 Lengkap



1. Pada hakikatnya kebhinekaan yang terjadi di Indonesia merupakan sebuah potensi sekaligus tantangan. Dikatakan sebagai sebuah potensi, karena ….

a. mudah tumbuhnya perasaan kedaerahan yang amat sempit
[Jawaban Salah]

b. membuat penduduk Indonesia berbeda pendapat yang lepas kendali
[Jawaban Salah]

c. dapat menjadi ledakan yang akan mengancam integrasi nasional
[Jawaban Salah]

d. dapat menjadi ledakan yang akan mengancam persatuan dan kesatuan bangsa
[Jawaban Salah]

e. memiliki kekayaan yang melimpah baik kekayaan alam maupun kekayaan budaya
[Jawaban Benar]



2. Kebhinekaan bangsa Indonesia juga merupakan sebuah tantangan bahkan ancaman, karena dengan adanya kebhinekaan ….

a. mudah tumbuhnya perasaan kedaerahan yang amat sempit
[Jawaban Salah]

b. membuat penduduk Indonesia berbeda pendapat yang lepas kendali
[Jawaban Salah]

c. dapat menjadi ledakan yang akan mengancam integrasi nasional
[Jawaban Salah]

d. dapat menjadi ledakan yang akan mengancam persatuan dan kesatuan bangsa
[Jawaban Salah]

e. membuat bangsa Indonesia bangsa yang besar karena memiliki kekayaan yang melimpah
[Jawaban Benar]



3. Posisi negara Indonesia yang berada di tengah-tengah dunia dilewati garis khatulistiwa, diapit oleh dua benua yaitu Asia dan Australia, serta berada di antara dua samudera yaitu Samudera Hindia dan Pasifik, jika ditinjau dari aspek penduduk berada di antara ….

a. ideologi komunisme di utara dan liberalisme di selatan
[Jawaban Salah]

b. kebudayaan timur di utara dan kebudayaan barat di selatan
[Jawaban Salah]

c. sistem ekonomi sosialis di utara dan sistem ekonomi kapitalis di selatan
[Jawaban Salah]

d. daerah berpenduduk padat di utara dan daerah berpenduduk jarang di selatan
[Jawaban Benar]

e. demokrasi rakyat di utara (Asia daratan bagian utara) dan demokrasi liberal di selatan
[Jawaban Salah]



4. Posisi negara Indonesia dilewati garis khatulistiwa, diapit oleh dua benua dan dua samudera, jika ditinjau dari aspek kebudayaan dunia adalah ….

a. terletak antara ideologi komunisme di utara dan liberalisme di selatan
[Jawaban Salah]

b. berada di antara kebudayaan timur di utara dan kebudayaan barat di selatan
[Jawaban Benar]

c. berada di antara daerah berpenduduk padat di utara dan daerah berpenduduk jarang di selatan
[Jawaban Salah]

d. berada di antara sistem ekonomi sosialis di utara dan sistem ekonomi kapitalis di selatan
[Jawaban Salah]

e. berada di antara demokrasi rakyat di utara (Asia daratan bagian utara) dan demokrasi liberal di selatan
[Jawaban Salah]



5. Usaha pertahanan dan keamanan negara dalam rangka mengatasi ancaman yang datang dari luar dilaksanakan melalui ….

a. sistem pertahanan sipil
[Jawaban Salah]

b. sistem keamanan oleh Polri
[Jawaban Salah]

c. sistem pertahanan negara oleh TNI
[Jawaban Salah]

d. mobilisasi segenap angkatan perang yang ada
[Jawaban Salah]

e. sistem pertahanan dan keamanan rakyat semesta
[Jawaban Benar]



6. Sistem ekonomi kerakyatan merupakan senjata ampuh untuk melumpuhkan ancaman di bidang ekonomi dan memperkuat kemandirian bangsa. Untuk mewujudkan hal tersebut dapat dilakukan dengan hal-hal di bawah ini, kecuali ….

a. Mempererat kerja sama dengan sesama negara berkembang
[Jawaban Salah]

b. Sistem ekonomi dikembangkan untuk memperkuat produksi domestik
[Jawaban Salah]

c. Diadakan perekonomian yang berorientasi pada kesejahteraan rakyat
[Jawaban Salah]

d. Tidak bergantung pada badan-badan multilateral seperti IMF, Bank Dunia, dan WTO
[Jawaban Salah]

e. Memperkuat kepercayaan rakyat dengan cara menegakkan pemerintahan yang bersih dan berwibawa
[Jawaban Benar]



7. Pancasila dapat dijadikan sarana dalam menghadapi pengaruh dari luar yang dapat membahayakan kelangsungan hidup sosial budaya bangsa Indonesia, dalam bentuk ….

a. Wahana pengintegrasian seluruh unsur kebudayaan nasional dan kebudayaan yang berasal dari luar
[Jawaban Salah]

b. Filter terhadap budaya negatif yang akan masuk dan menyesuaikannya dengan sendi-sendi budaya nasional
[Jawaban Benar]

c. Sarana untuk memadukan dan menyatukan seluruh unsur budaya luar yang masuk yang menguntungkan negara
[Jawaban Salah]

d. Penyaring terhadap budaya-budaya yang menguntungkan secara ekonomi dan berdampak pada ekonomi rakyat
[Jawaban Salah]

e. Pemersatu budaya luar yang masuk dengan budaya nasional yang bersifat dinamis dan memperkaya kebudayaan nasional
[Jawaban Salah]



8. Ancaman terhadap integritas nasional ialah merupakan sesuatu yang dapat membahayakan persatuan dan kesatuan bangsa dan negara Indonesia. Yang dimaksud dengan ancaman disini adalah..

a. Hal atau usaha untuk menggugah kemampuan
[Jawaban Salah]

b. . Hal yang berasal dari luar yang bersifat atau bertujuan melemahkan atau menghalangi secara tidak konsepsional
[Jawaban Salah]

c. Usaha yang bersifat mengubah atau merombak kebijaksanaan yang dilakukan secara konsepsional melalui tindakan kriminalitas dan politis
[Jawaban Salah]

d. Usaha yang berasal dari diri sendiri yang bersifat atau bertujuan melemahkan atau menghalangi secara tidak konsepsional
[Jawaban Benar]

e. Usaha yang bersifat memberikan kebijaksanaan kepada pemerintah secara konsepsional
[Jawaban Salah]



9. Pada hakikatnya bangsa Indonesia menolak keberadaan PKI, teroris, berita hoax yang berkaitan dengan SARA karena berdampak pada.

a. Integrasi nasional
[Jawaban Benar]

b. Disintegrasi bangsa
[Jawaban Salah]

c. Ancaman bangsa
[Jawaban Salah]

d. Hambatan bangsa
[Jawaban Salah]

e. Tantangan bangsa
[Jawaban Salah]



10. Sebagai warganegara yang baik sudah sepantasnya bila kita ikut serta dalam bela negara dengan mewaspadai serta mengatasi berbagai macam ancaman, tantangan tehadap negara kesatuan Republik Indonesia. Berdasarkan pernyataan diatas, tindakan yang harus dilakukan dalam membela negara Indonesia yaitu..

a. Bersikap chauvinisme
[Jawaban Salah]

b. . Bergaya hidup hedonisme
[Jawaban Salah]

c. Menggunakan produk luar negeri
[Jawaban Salah]

d. Belajar dengan tekun pelajaran PPKn
[Jawaban Benar]

e. Menjalin persahabatan hanya dengan teman seagama
[Jawaban Salah]



11. Yang bukan merupakan faktor pendukung integrasi nasional adalah

a. Adanya rasa senasib sepenanggungan
[Jawaban Salah]

b. Adanya semangat persatuan dan kesatuan
[Jawaban Salah]

c. Adanya kepribadian dan pandangan hidup yang sama
[Jawaban Salah]

d. Adanya jiwa dan semangta gotong royongm toleransi yang kuat
[Jawaban Salah]

e. . Adanya ketidakpuasan terhadap ketimpangan pemerataan hasil pembangunan
[Jawaban Benar]



12. Masyarakat Indonesia bersifat majemuk terdiri dari berbagai suku bangsa, adat istiadat, agama dan kebudayaan. Dalam perbedaan tersebut proses hubungan kerja dan terbentuk kesatuan yang harmonis. Berdasarkan itu dapat diketahui adanya proses menuju..

a. . Integrasi
[Jawaban Benar]

b. Persaingan
[Jawaban Salah]

c. Kristialisasi
[Jawaban Salah]

d. Kerja sama
[Jawaban Salah]

e. . Disintegrasi
[Jawaban Salah]



13. Berikut ini adalah contoh sikap yang mencerminkan komitmen persatuan dalam kehidupan di sekolah yaitu

a. Mengadakan bakti sosial
[Jawaban Salah]

b. Tidak membedakan SARA
[Jawaban Salah]

c. Ikut serta dalam kegiatan kerja bakti
[Jawaban Salah]

d. Meningkatkan semangat Bhinneka Tunggal Ika
[Jawaban Salah]

e. Tidak membedakan teman dalam bergaul di kelas
[Jawaban Benar]



14. Yang dimaksud dengan wawasan nusantara ialah

a. Cara melihat dan mengurus diri sendiri
[Jawaban Salah]

b. Cara membangun bangsa sendiri dan bangsa lain
[Jawaban Salah]

c. Cara memandang dan membenahi bangsa sendiri
[Jawaban Salah]

d. Cara memerdekakan bangsa lain yang belum merdeka
[Jawaban Salah]

e. Cara pandang dan sikap bangsa Indonesia mengenai diri sendiri dan lingkungannya
[Jawaban Benar]



15. Berikut yang bukan merupakan alat pemersatu bangsa Indonesia adalah

a. Adat istiadat
[Jawaban Benar]

b. . Lambang negara
[Jawaban Salah]

c. . Bendera nasional
[Jawaban Salah]

d. Bahasa Indonesia
[Jawaban Salah]

e. . Lagu kebangsaan
[Jawaban Salah]



16. gambar berikut merupakan ancaman di bidang ...

a. militer
[Jawaban Salah]

b. non militer
[Jawaban Benar]

c. ekonomi
[Jawaban Salah]

d. politik
[Jawaban Salah]

e. budaya
[Jawaban Salah]



17. Wawasan Nusantara berfungsi sebagai pedoman, motivasi, dorongan dan rambu-rambu dalam ….

a. Menentukan arah dan tujuan negara dalam berhubungan dengan negara lain.
[Jawaban Salah]

b. Menentukan segala kebijakan yang berhubungan dengan penentuan politik luar negeri
[Jawaban Salah]

c. Menentukan kebijakan yang berkaitan dengan bidang politik dan sosial budaya
[Jawaban Salah]

d. Menentukan segala kebijakan, keputusan, tindakan dan perbuatan bagi penyelanggaran negara di pusat dan daerah
[Jawaban Benar]

e. Menentukan segala kebijakan yang berkaitan dengan hubungan antara pemerintah pusat dan daerah
[Jawaban Salah]



18. Wawasan Nusantara berfungsi sebagai pedoman, motivasi, dorongan dan rambu-rambu dalam ….

a. Menentukan segala kebijakan yang berhubungan dengan penentuan politik luar negeri
[Jawaban Salah]

b. Menentukan segala kebijakan, keputusan, tindakan dan perbuatan bagi penyelanggaran negara di pusat dan daerah
[Jawaban Benar]

c. Menentukan segala kebijakan yang berkaitan dengan hubungan antara pemerintah pusat dan daerah
[Jawaban Salah]

d. Menentukan kebijakan yang berkaitan dengan bidang politik dan sosial budaya
[Jawaban Salah]

e. Menentukan arah dan tujuan negara dalam berhubungan dengan negara lain
[Jawaban Salah]



19. Asas Wawasan Nusantara yang menyatakan bahwa adanya kesesuaian pembagian hasil dengan adil jerih payah dan kegiatan baik perorangan, golongan, kelompok maupun daerah adalah ….

a. Keadilan
[Jawaban Benar]

b. Kejujuran
[Jawaban Salah]

c. Solidaritas
[Jawaban Salah]

d. Kerja sama
[Jawaban Salah]

e. Kesetiaan
[Jawaban Salah]



20. Implementasi Wawasan Nusantara dalam kehidupan pertahanan keamanan akan menciptakan ….

a. Iklim penyelenggaraan negara yang sehat dan dinamis
[Jawaban Salah]

b. Tatanan ekonomi yang benar-benar menjamin pemenuhan dan peningkatan kesejahteraan dan kemakmuran rakyat secara adil dan merata
[Jawaban Salah]

c. Sikap batiniah dan lahiriah yang mengakui, menerima dan menghormati segala bentuk perbedaan dan kebhinnekaan sebagai kenyataan hidup sebagai karunia Sang Pencipta
[Jawaban Salah]

d. Kesadaran cinta tanah air dan bangsa yang lebih lanjut akan membentuk sikap bela negara pada setiap warga negara Indonesia
[Jawaban Benar]

e. Menciptakan kehidupan masyarakat dan bangsa yang rukun dengan membeda-bedakan suku, agama, atau kepercayaan dan golongan berdasarkan status sosial
[Jawaban Salah]



21. Semboyan Bangsa Indonesia yang tertulis pada kaki lambang negara Garuda Pancasila adalah ...

a. Negara Kesatuan Republik Indonesia
[Jawaban Salah]

b. Tut Wuri Handayani
[Jawaban Salah]

c. Pantang Menyerah Sebelum Padam
[Jawaban Salah]

d. Bhinneka Tunggal Ika
[Jawaban Benar]

e. Bersatu Kita Teguh, Bercerai Kita Runtuh
[Jawaban Salah]



22. Bhinneka Tunggal Ika memiliki arti ...

a. Beraneka Satu Itu
[Jawaban Benar]

b. Beragam Itu Satu Kesatuan
[Jawaban Salah]

c. Meskipun Beragam, Hakekatnya adalah Satu Kesatuan
[Jawaban Salah]

d. Berbeda-beda Tetapi Tetap Satu Jua
[Jawaban Salah]

e. Indonesia Memiliki Beragam Budaya
[Jawaban Salah]



23. Di bawah ini bukan merupakan hal-hal yang membedakan Bangsa Indonesia Berbhinneka antara lain ...

a. Agama
[Jawaban Salah]

b. Budaya
[Jawaban Salah]

c. Suku Bangsa
[Jawaban Salah]

d. Ideologi
[Jawaban Benar]

e. Bahasa
[Jawaban Salah]



24. Masyarakat Indonesia bersifat majemuk yang terdiri dari berbagai macam suku bangsa, adat istiadat, agama, dan kebudayaan. Dalam perbedaan tersebut, terjadilah suatu proses hubungan kerja dan terbentuklah kesatuan yang harmonis. Hal ini dapat diketahui merupakan adanya proses menuju ...

a. Integrasi
[Jawaban Benar]

b. Persaingan
[Jawaban Salah]

c. Kristalisasi
[Jawaban Salah]

d. Kerja Sama
[Jawaban Salah]

e. Disintegrasi
[Jawaban Salah]



25. Berikut ini adalah contoh sikap yang mencerminkan komitmen persatuan dalam kehidupan di sekolah, yaitu ...

a. Mengadakan bakti sosial
[Jawaban Salah]

b. Tidak membedakan SARA
[Jawaban Salah]

c. Ikut serta dalam kegiatan kerja bakti
[Jawaban Salah]

d. Meningkatkan semangat Bhinneka Tunggal Ika
[Jawaban Salah]

e. Tidak membedakan teman dalam bergaul di kelas
[Jawaban Benar]



26. Hal positif yang dapat dipetik dari kondisi bangsa Indonesia yang beraneka adalah ...

a. Menjadi kekayaan bangsa
[Jawaban Benar]

b. Potensi Politik
[Jawaban Salah]

c. Sumber perpecahan
[Jawaban Salah]

d. Rentan Disintegrasi bangsa
[Jawaban Salah]

e. Menurunkan ketahanan nasional
[Jawaban Salah]



27. Ancaman terhadap integrasi nasional yang berupa ancaman militer adalah ...

a. Korupsi
[Jawaban Salah]

b. Narkoba
[Jawaban Salah]

c. Terorisme
[Jawaban Benar]

d. Kebodohan
[Jawaban Salah]

e. Kemiskinan
[Jawaban Salah]



28. Di bawah ini yang tidak termasuk ke dalam ancaman militer dari luar negeri adalah ...

a. Agresi
[Jawaban Salah]

b. Spionase
[Jawaban Salah]

c. Gerakan Separatisme
[Jawaban Benar]

d. Aksi teror jaringan internasional
[Jawaban Salah]

e. Pelanggaran wilayah oleh negara lain
[Jawaban Salah]



29. Pengabdian warga negara yang mempunyai profesi tertentu diarahkan untuk kepentingan negara. Berikut adalah contoh usaha yang dapat memperkecil dampak akibat bencana alam adalah ...

a. Atlet yang meraih juara Nasional
[Jawaban Salah]

b. Tim SAR yang mengevakuasi korban
[Jawaban Benar]

c. Relawan yang mendonorkan jantungnya
[Jawaban Salah]

d. Siswa yang mengikuti upacara bendera
[Jawaban Salah]

e. Pengiriman pasukan perdamaian ke luar negeri
[Jawaban Salah]



30. Berikut ini bukan merupakan manfaat persatuan dan kesatuan bagi Bangsa Indonesia adalah ...

a. Memperkuat jati diri NKRI
[Jawaban Salah]

b. Memudahkan mencapai tujuan nasional
[Jawaban Salah]

c. Menciptakan negara yang kuat untuk melawan negara lain
[Jawaban Benar]

d. Menciptakan suasana yang tenteram, aman dan damai dalam NKRI
[Jawaban Salah]

e. Memperkuat ketahanan nasional dalam menghadapi ancaman/gangguan dari luar
[Jawaban Salah]



31. Ancaman terhadap integritas nasional merupakan sesuatu yang dapat membahayakan persatuan dan kesatuan bangsa dan negara Indonesia. Yang dimaksud dengan ancaman disini adalah ...

a. Hal atau usaha untuk menggugah kemampuan
[Jawaban Salah]

b. Hal yang berasal dari luar yang bersifat atau bertujuan melemahkan atau menghalangi secara tidak konsepsional
[Jawaban Salah]

c. Usaha yang bersifat mengubah atau merombak kebijaksanaan yang dilakukan secara konsepsional melalui tindakan kriminal dan politis
[Jawaban Salah]

d. Usaha yang berasal dari diri sendiri yang bersifat atau bertujuan melemahkan atau menghalangi secara tidak konsepsional
[Jawaban Benar]

e. Usaha yang bersifat memberikan kebijaksanaan kepada pemerintah secara konsepsional
[Jawaban Salah]



32. Asas yang tercermin dalam tata pergaulan dengan tidak merugikan para pihak dan tidak mengutamakan kepentingan pribadi di atas kepentingan golongan atau kelompok disebut dengan ...

a. Asas keadilan
[Jawaban Salah]

b. Asas kesetiaan
[Jawaban Salah]

c. Asas kerjasama
[Jawaban Salah]

d. Asas Solidaritas
[Jawaban Salah]

e. Asas kepentingan bersama
[Jawaban Benar]



33. Ancaman terhadap integritas nasional ialah merupakan sesuatu yang dapat membahayakan persatuan dan kesatuan bangsa dan negara Indonesia. Yang dimaksud dengan ancaman disini adalah …

a. Hal atau usaha untuk menggugah kemampuan
[Jawaban Salah]

b. Hal yang berasal dari luar yang bersifat atau bertujuan melemahkan atau menghalangi secara tidak konsepsional
[Jawaban Salah]

c. Usaha yang bersifat mengubah atau merombak kebijaksanaan yang dilakukan secara konsepsional melalui tindakan kriminalitas dan politis
[Jawaban Salah]

d. Usaha yang berasal dari diri sendiri yang bersifat atau bertujuan melemahkan atau menghalangi secara tidak konsepsional
[Jawaban Benar]

e. Usaha yang bersifat memberikan kebijaksanaan kepada pemerintah secara konseptual
[Jawaban Salah]



34. Usaha dan proses mempersatukan perbedaan-perbedaan yang ada pada suatu negara sehingga terciptanya keserasian dan keselarasan secara nasional…

a. Integrasi
[Jawaban Salah]

b. Multikulturalisme
[Jawaban Salah]

c. Integrasi nasional
[Jawaban Benar]

d. Bela negara
[Jawaban Salah]



35. Upaya yang dilakukan untuk mencapai integrasi nasional dapat dilakukan dengan cara menjaga ..

a. Keselarasan budaya sendiri
[Jawaban Salah]

b. Keserasian semua masyarakat
[Jawaban Benar]

c. Keselarasan antara budaya mayoritas tertentu
[Jawaban Salah]

d. Keserasian antara masyarakat yang mendukung pemerintah
[Jawaban Salah]



36. Di bawah ini yang merupakan faktor membentuk integrasi nasional adalah …

a. Ketidakpuasan terhadap ketimpangan pembangunan
[Jawaban Salah]

b. Kurangnya toleransi
[Jawaban Salah]

c. Wilayah negara yang luas
[Jawaban Salah]

d. Adanya semangat persatuan dan kesatuan
[Jawaban Benar]



37. Dibawah ini yang termasuk ancaman bidang sosial budaya yang pernah ada di indonesia adalah ....

a. Munculnya budaya hedonisme
[Jawaban Benar]

b. Peristiwa G30SPKI
[Jawaban Salah]

c. Web KPAI di retas oleh hacker tahun 2016
[Jawaban Salah]

d. Bencana tsunami di Aceh
[Jawaban Salah]



38. Ancaman yang menggunakan kekuatan bersenjata yang terorganisasi dan dinilai mempunyai kemampuan yang dapat membahayakan kedaulatan negara adalah ...

a. Ancaman nirmiliter
[Jawaban Salah]

b. Ancaman militer
[Jawaban Benar]

c. Ancaman politik
[Jawaban Salah]

d. Ancaman non militer
[Jawaban Salah]



39. Keberagaman harus membentuk masyarakat Indonesia yang memiliki toleransi dan sikap menghargai oleh karena itu perlu ...

a. Komitmen persatuan antar umat seagama
[Jawaban Salah]

b. Komitmen membangun daerah masing- masing
[Jawaban Salah]

c. Komitmen memajukan daerahnya sendiri
[Jawaban Salah]

d. Komitmen persatuan dalam keberagaman
[Jawaban Benar]



40. Dibawah ini yang termasuk ancaman bidang teknologi informasi yang pernah ada di indonesia adalah ...

a. Peristiwa G30SPKI
[Jawaban Salah]

b. Spionase yang di lakukan oleh Australia
[Jawaban Salah]

c. Web KPAI di retas oleh hacker tahun 2016
[Jawaban Benar]

d. Bencana tsunami di Aceh
[Jawaban Salah]



41. Salah satu ancaman militer dilakukan oleh negara lain yang menggunakan kapal maupun pesawat komersil adalah pengertian …

a. Spionase
[Jawaban Salah]

b. Invasi
[Jawaban Salah]

c. Bombardemen
[Jawaban Salah]

d. Pelanggaran wilayah
[Jawaban Benar]



42. Persatuan dalam keberagaman harus dipahami oleh setiap warga masyarakat agar dapat mewujudkan hal-hal berikut ini, kecuali ...

a. Pembangunan berjalan lancar
[Jawaban Salah]

b. Pergaulan antarsesama yang lebih akrab
[Jawaban Salah]

c. Terbentuknya satu masyarakat yang sama ras, agama, suku, dan bahasa
[Jawaban Benar]

d. Kehidupan yang serasi, selaras dan seimbang
[Jawaban Salah]



43. Upaya mengatasi ancaman di bidang ideologi adalah ...

a. Proses pembelajaran PPKn di sekolah
[Jawaban Benar]

b. Penguatan lembaga legislatif yang bebas dari KKN
[Jawaban Salah]

c. Memperkuat TNI dan polisi sebagai pertahanan negara
[Jawaban Salah]

d. Membatasi situs pemberitaan penyebar Hoaxs
[Jawaban Salah]



44. Di bawah ini yang merupakan faktor penghambat integrasi nasional adalah …

a. Wilayah negara yang luas sulit dalam pemerataan pembangunan
[Jawaban Benar]

b. Rasa senasib dan seperjuangan
[Jawaban Salah]

c. Adanya ideologi negara dan lambang negara
[Jawaban Salah]

d. Rasa persatuan dan kesatuan
[Jawaban Salah]



45. Berikut merupakan strategi mengatasi ancaman di bidang politik, kecuali ...

a. Mengembangkan demokrasi politik
[Jawaban Salah]

b. Mengaktifkan masyarakat sipil di arena politik
[Jawaban Salah]

c. Kerja sama dengan negara berkembang untuk berkonflik dengan negara maju
[Jawaban Benar]

d. Mengadakan reformasi lembaga politik
[Jawaban Salah]



46. Di bawah ini yang merupakan salah satu syarat keberhasilan integrasi nasional adalah …

a. Masyarakat tidak menghargai keberagaman
[Jawaban Salah]

b. Nilai sosial sudah tidak berlaku di masyarakat
[Jawaban Salah]

c. Konsensus nasional untuk pemimpin otoriter
[Jawaban Salah]

d. Norma dan nilai sosial dijadikan aturan baku di tengah masyarakat
[Jawaban Benar]



47. suatu serangan yang dilakukan oleh kekuatan bersenjata negara lain ke negara lain membahayakan kedaulatan adalah pengertian dari ….

a. Ancaman nirmiliter
[Jawaban Salah]

b. Spionase
[Jawaban Salah]

c. Invasi
[Jawaban Benar]

d. Pelanggaran wilayah
[Jawaban Salah]



48. Menghargai pendapat orang lain dalam musyawarah dapat ditunjukkan dengan sikap....

a. Tidak memotong pembicaraan orang lain
[Jawaban Benar]

b. Pantang menyerah dalam menunjukan usul
[Jawaban Salah]

c. Menolak hasil keputusan
[Jawaban Salah]

d. Mempunyai rasa tanggung jawaab
[Jawaban Salah]



49. kepusan dalam musyarah lahir bukan karena suara terbanyak, akan tetapi keputusan tersebut lahir karena...

a. Paksaan
[Jawaban Salah]

b. Kesadaran diri
[Jawaban Salah]

c. Kesepakatan
[Jawaban Benar]

d. Dorongan pihak lain
[Jawaban Salah]



50. Cinta tanah air diwujudkan dengan....

a. Tidak memakasakan kehendak kepada orang lain
[Jawaban Salah]

b. Memakai Barang-barang buatan dalam negeri
[Jawaban Benar]

c. Gotong royong memberihkan lingkungan
[Jawaban Salah]

d. Berbicara sopan dengan siapa pun
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal UH PPKN KELAS X Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Semangat Sob

Kelas 10 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.