Notifikasi

18+ Kumpulan Soal UTS FISIKA | PHYSICS Sederajat dengan Kunci Jawaban

Hai, Apa kabar?.. teman, Di website caktekno.com hari ini 11-Aug-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang UTS FISIKA | PHYSICS yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 10 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

18+ Soal UTS FISIKA | PHYSICS 2022/2023 Lengkap



1. Salah satu peristiwa yang menunjukkan berlakunya hukum archimedes adalah....

2. Bila kita berdiri di dekat rel dan kebetulan kereta api cepat melintas cepat, maka kita....

a. merasa didorong menjauhi rel
[Jawaban Salah]

b. tidak merasa apa-apa
[Jawaban Salah]

c. merasa ditarik menuju rel
[Jawaban Benar]

d. tidak ada perubahan apa-apa
[Jawaban Salah]

e. ditarik atau didorong tergantung jenis keretanya
[Jawaban Salah]



3. Seekor ikan berenang di dasar laut yang dapat dianggap airnya tenang.

a. 1, 2, dan 3
[Jawaban Salah]

b. 1 dan 3
[Jawaban Benar]

c. 2 dan 4
[Jawaban Salah]

d. 4 saja
[Jawaban Salah]

e. 1, 2, 3 dan 4
[Jawaban Salah]



4. Energi kinetik maksimum terjadi ketika bandul berada pada….

a. Jarak terjauh dari titik seimbang
[Jawaban Salah]

b. Jarak tengah dari titik seimbang
[Jawaban Salah]

c. Semua posisi
[Jawaban Salah]

d. Titik seimbang
[Jawaban Benar]

e. Jarak terpendek dari titik seimbang
[Jawaban Salah]



5. Energi potensial maksimum terjadi ketika bandul berada pada….

a. Jarak terjauh dari titik seimbang
[Jawaban Benar]

b. Jarak tengah dari titik seimbang
[Jawaban Salah]

c. Semua posisi
[Jawaban Salah]

d. Titik seimbang
[Jawaban Salah]

e. Jarak terpendek dari titik seimbang
[Jawaban Salah]



6. Hasil eksperimen sebutir telur yang memiliki massa m ketika dicelupkan ke dalam larutan air garam diperoleh telur dapat mengapung di atas permukaan air garam. hal tersebut disebabkan oleh....

a. massa telur = massa air
[Jawaban Salah]

b. massa jenis telur = massa jenis air
[Jawaban Salah]

c. massa jenis telur < massa jenis air
[Jawaban Benar]

d. massa jenis telur > massa jenis air
[Jawaban Salah]

e. massa telur > massa air
[Jawaban Salah]



7. Gaya Archimedes yang dialami oleh benda yang dimasukkan ke dalam zat cair ditentukan oleh...

a. massa benda dan keadaan benda dalam zar cair
[Jawaban Salah]

b. volume benda dan keadaan benda dalam zat cair
[Jawaban Salah]

c. volume benda dan massa jenis zat cair
[Jawaban Benar]

d. massa benda dan massa jenis zat cair
[Jawaban Salah]

e. massa zat cair dan kedalaman benda dalam zat cair
[Jawaban Salah]



8. Sayap pesawat terbang dirancang agar memiliki gaya ke atas maksimal, seperti gambar. Jika v adalah kecepatan aliran udara dan P adalah tekanan udara, maka sesuai azas Bernoulli rancangan tersebut dibuat agar....

a. vA > vB sehingga PA > PB
[Jawaban Salah]

b. vA < vB sehingga PA < PB
[Jawaban Salah]

c. vA < vB sehingga PA > PB
[Jawaban Salah]

d. vA > vB sehingga PA = PB
[Jawaban Salah]

e. vA > vB sehingga PA < PB
[Jawaban Benar]



9. Minyak tanah yang beradad di bawah dapat bergerak naik sehingga api kompor menyala. fenomena tersebut dapat dijelaskan oleh konsep fisika....

a. hukum pascal
[Jawaban Salah]

b. hukum archimedes
[Jawaban Salah]

c. asas bernoulli
[Jawaban Salah]

d. meniskus
[Jawaban Salah]

e. kapilaritas
[Jawaban Benar]



10. Kecepatan fluida pada penampang besar adalah 20 m/s. jika luas penampang besar 20 cm2 dan luas penampang kecil 5 cm2, maka kecepatan fluida pada penampang kecil adalah….

a. 1 m/s
[Jawaban Salah]

b. 5 m/s
[Jawaban Salah]

c. 20 m/s
[Jawaban Salah]

d. 80 m/s
[Jawaban Benar]

e. 100 m/s
[Jawaban Salah]



11. (1) Kecepatan fluida di A lebih besar daripada kecepatan fluida di B

a. 1, 2 dan 3
[Jawaban Salah]

b. 1 dan 3
[Jawaban Salah]

c. 2 dan 4
[Jawaban Benar]

d. 4 saja
[Jawaban Salah]

e. 1, 2, 3, dan 4
[Jawaban Salah]



12. Tekanan hidrostatis yang paling besar berada di titik ....

a. P
[Jawaban Salah]

b. Q
[Jawaban Salah]

c. R
[Jawaban Salah]

d. S
[Jawaban Salah]

e. T
[Jawaban Benar]



13. Yang memengaruhi priode bandul adalah....

a. Massa bandul
[Jawaban Salah]

b. Panjang tali bandul
[Jawaban Benar]

c. Jenis beban bandul
[Jawaban Salah]

d. Jenis tali bandul
[Jawaban Salah]

e. Beban bandul
[Jawaban Salah]



14. Yang merupakan aplikasi gerak harmonik sederhana dalam kehidupan sehari-hari adalah….

a. (1) dan (2)
[Jawaban Salah]

b. (1) dan (3)
[Jawaban Salah]

c. (1) dan (4)
[Jawaban Benar]

d. (2) dan (3)
[Jawaban Salah]

e. (2) dan (4)
[Jawaban Salah]



15. Perhatikan pernyataan berikut ini.

a. 1 dan 2
[Jawaban Salah]

b. 1 dan 3
[Jawaban Salah]

c. 1 dan 4
[Jawaban Benar]

d. 2 dan 3
[Jawaban Salah]

e. 2 dan 4
[Jawaban Salah]



16. Sewaktu merambat, gelombang akan memindahkan….

a. Periode
[Jawaban Salah]

b. Medium
[Jawaban Salah]

c. Energi
[Jawaban Benar]

d. frekuensi
[Jawaban Salah]

e. Getaran
[Jawaban Salah]



17. Gambar diatas, menunjukkan salah satu sifat gelombang, yaitu….

a. Interferensi
[Jawaban Salah]

b. Polarisasi
[Jawaban Salah]

c. Difraksi
[Jawaban Benar]

d. Pemantulan
[Jawaban Salah]

e. Pembiasan
[Jawaban Salah]



18. y dan x dalam cm, t dalam sekon. Arah rambat gelombang tersebut adalah….

a. Ke bawah
[Jawaban Salah]

b. Ke atas
[Jawaban Salah]

c. Nol
[Jawaban Salah]

d. Ke kanan
[Jawaban Benar]

e. Ke kiri
[Jawaban Salah]



19. Periode gelombang tersebut adalah….

a. 3 detik
[Jawaban Salah]

b. 2,25 detik
[Jawaban Salah]

c. 1,5 detik
[Jawaban Benar]

d. 0,75 detik
[Jawaban Salah]

e. 0 detik
[Jawaban Salah]



20. Berdasarkan gambar Bandul dibawah ini, yang dimaksud 0,5 getaran adalah gerak dari ....

a. B-C-B
[Jawaban Benar]

b. B-C-B-A
[Jawaban Salah]

c. B-C-B-A-B
[Jawaban Salah]

d. B-C-B-A-B-C
[Jawaban Salah]

e. B-A-C
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal UTS FISIKA | PHYSICS Sederajat dengan Kunci Jawaban, Semoga membantu

Kelas 10 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.