Notifikasi

23+ Kumpulan Soal PH I SBDP KELAS 6 | ARTS Lengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat Sore.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 26-Aug-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PH I SBDP KELAS 6 | ARTS yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 6 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

23+ Soal PH I SBDP KELAS 6 | ARTS 2022/2023 Lengkap



1. Tanah liat yang digunakan untuk membuat patung termasuk bahan ....

a. lunak
[Jawaban Benar]

b. keras
[Jawaban Salah]

c. cair
[Jawaban Salah]

d. langka
[Jawaban Salah]



2. Bahan tersebut dapat digunakan untuk membuat patung, yakni disebut ....

a. plastisin
[Jawaban Benar]

b. tanah liat
[Jawaban Salah]

c. bubur kertas
[Jawaban Salah]

d. batu marmer
[Jawaban Salah]



3. Contoh patung nonfiguratif adalah ....

4. Berikut ini termasuk bahan lunak membuat patung, kecuali ....

a. plastisin
[Jawaban Salah]

b. sabun
[Jawaban Salah]

c. tanah liat
[Jawaban Salah]

d. kayu
[Jawaban Benar]



5. Patung Arjuna Wiyata pada gambar di atas berada di kota ...

a. Bandung
[Jawaban Salah]

b. Yogyakarta
[Jawaban Salah]

c. Jakarta
[Jawaban Benar]

d. Surabaya
[Jawaban Salah]



6. Perhatikan bahan-bahan berikut !

a. (1)
[Jawaban Salah]

b. (2)
[Jawaban Salah]

c. (3)
[Jawaban Salah]

d. (4)
[Jawaban Benar]



7. Membuat patung dengan bahan batu dan kayu dapat dilakukan dengan cara ....

a. pahat
[Jawaban Benar]

b. cor
[Jawaban Salah]

c. butsir
[Jawaban Salah]

d. teknik mesin
[Jawaban Salah]



8. Contoh bahan patung yang dibuat dengan teknik butsir adalah ....

a. gamping
[Jawaban Salah]

b. kayu
[Jawaban Salah]

c. batu bata
[Jawaban Salah]

d. tanah liat
[Jawaban Benar]



9. Bahan yang digunakan untuk membuat karya seperti pada gambar adalah ....

a. tanah liat
[Jawaban Benar]

b. bambu
[Jawaban Salah]

c. kain
[Jawaban Salah]

d. sabun
[Jawaban Salah]



10. (1) seni ukir

a. (1)
[Jawaban Salah]

b. (2)
[Jawaban Salah]

c. (3)
[Jawaban Salah]

d. (4)
[Jawaban Benar]



11. Logam merupakan bahan untuk membuat patung dengan teknik ....

a. merakit
[Jawaban Salah]

b. memahat
[Jawaban Salah]

c. membutsir
[Jawaban Salah]

d. mencetak
[Jawaban Benar]



12. Teknik pembuatan patung yang dilakukan dengan cara menyusun dan membentuk patung dengan cara mengelem atau mengelas sesuai dengan bahannya disebut ....

a. membentuk
[Jawaban Salah]

b. merakit
[Jawaban Benar]

c. memahat
[Jawaban Salah]

d. membutsir
[Jawaban Salah]



13. Berdasarkan pembuatannya, fungsi patung monumen adalah ....

a. sarana ibadah
[Jawaban Salah]

b. peringatan peristiwa bersejarah
[Jawaban Benar]

c. dinikmati keindahan bentuknya
[Jawaban Salah]

d. penghias bangunan
[Jawaban Salah]



14. Peralatan yang biasa digunakan untuk membuat patung berbahan dasar logam adalah ....

a. martil besi, gerinda, mesin potong
[Jawaban Salah]

b. kapak, gergaji, ampelas
[Jawaban Salah]

c. kompor, tungku panas, alat-alat cetak
[Jawaban Benar]

d. butsir, sudip, ampelas


[Jawaban Salah]



15. Kelompok bahan berikut ini yang termasuk bahan yang dapat digunakan untuk membuat karya seni patung adalah ....

a. batu, kayu, logam
[Jawaban Benar]

b. air, daun, batu
[Jawaban Salah]

c. plastik, air,kain
[Jawaban Salah]

d. tali, batu, daun
[Jawaban Salah]



16. Karya seni yang bentuknya memiliki ukuran, panjang dan lebar disebut karya seni …

a. sebuah lukisan
[Jawaban Salah]

b. dua dimensi
[Jawaban Benar]

c. tiga dimensi
[Jawaban Salah]

d. menggambar
[Jawaban Salah]



17. Berikut yang merupakan suatu karya seni hasil cipta karya manusia yang berbentuk tiga dimensi adalah...

a. patung
[Jawaban Benar]

b. lukisan
[Jawaban Salah]

c. fotografi
[Jawaban Salah]

d. poster
[Jawaban Salah]



18. Teknik cetak tekan digunakan untuk membuat patung dari bahan...

a. batu
[Jawaban Salah]

b. kayu
[Jawaban Salah]

c. logam
[Jawaban Benar]

d. tanah liat
[Jawaban Salah]



19. Gerabah terbuat dari...

a. batu
[Jawaban Salah]

b. kayu
[Jawaban Salah]

c. besi
[Jawaban Salah]

d. tanah liat
[Jawaban Benar]



20. Berikut alasan patung termasuk karya seni rupa tiga dimensi, kecuali...

a. Memiliki ukuran panjang
[Jawaban Salah]

b. Memiliki ukuran lebar dan tinggi
[Jawaban Salah]

c. Dapat dinikmati dari segala arah
[Jawaban Salah]

d. Dapat dinikmati dari satu arah
[Jawaban Benar]



21. Fungsi patung yang digunakan untuk mengenang jasa pahlawan adalah fungsi....

a. religi
[Jawaban Salah]

b. monumen
[Jawaban Benar]

c. dekorasi
[Jawaban Salah]

d. hias
[Jawaban Salah]



22. Contoh benda yang termasuk bahan keras adalah....

a. kayu jati
[Jawaban Benar]

b. tanah liat
[Jawaban Salah]

c. plastisin
[Jawaban Salah]

d. sabun batang
[Jawaban Salah]



23. Setelah membuat gambar sketsa, tahap selanjutnya dalam pembuatan patung adalah....

a. memilih bahan
[Jawaban Benar]

b. menentukan teknik pembuatan
[Jawaban Salah]

c. memamerkan bahan baku yang dipakai
[Jawaban Salah]

d. menentukan pewarnaan patung
[Jawaban Salah]



24. Alat tersebut digunakan pada proses pembuatan patung yang menggunakan bahan....

a. logam
[Jawaban Salah]

b. tanah liat
[Jawaban Benar]

c. kayu
[Jawaban Salah]

d. plastisin
[Jawaban Salah]



25. Alat yang digunakan dalam proses pembuatan patung adalah....

Demikian Kumpulan Soal PH I SBDP KELAS 6 | ARTS Lengkap dengan Kunci Jawaban, Raih Mimpimu Sob

Kelas 6 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.