Notifikasi

8+ Kumpulan Soal PPKN KELAS 5 TEMA 8 ST 2 PB 4 | MORAL SCIENCE Lengkap dengan Kunci Jawaban

Hai, Apa kabar?.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 29-Aug-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PPKN KELAS 5 TEMA 8 ST 2 PB 4 | MORAL SCIENCE yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 5 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

8+ Soal PPKN KELAS 5 TEMA 8 ST 2 PB 4 | MORAL SCIENCE 2022/2023 Lengkap



1. Tradisi yang biasa masyarakat Gunung Kidul Provinsi DI Yogyakarta lakukan adalah . . . .

a. tradisi sekaten
[Jawaban Salah]

b. tradisi ngaben
[Jawaban Salah]

c. tradisi rasulan
[Jawaban Benar]

d. tradisi injek bumi
[Jawaban Salah]



2. Pada saat melaksanakan tradisi rasulan di Gunung Kidul, ada beberapa atrkasi seni budaya yang disuguhkan yaitu . . . .

a. doger, jathilan, wayang kulit, dan reog ponorogo
[Jawaban Benar]

b. doger, jathilan, wayang golek, dan reog ponorogo
[Jawaban Salah]

c. doger, wang kulit dan wayang golek, serta reog ponorogo
[Jawaban Salah]

d. doger, kuda lumping, wayang golek, dan reog ponorogo
[Jawaban Salah]



3. Manfaat dari menjalankan tradisi rasulan, kecuali adalah . . . .

a. melestarikan jiwa kebersamaan dan semangat gotong royong
[Jawaban Salah]

b. melestarikan kesenian daerah Gunung Kidul
[Jawaban Salah]

c. memupuk semangat kekeluargaan
[Jawaban Salah]

d. memupuk pertengakaran antar warga
[Jawaban Benar]



4. Puncak keramaian acara rasulan terjadi saat diselenggarakannya kegiatan kirab. Makna kata yang bergaris bawah adalah . . . .

a. semacam karnaval arak-arakan mengelilingi desa
[Jawaban Benar]

b. semacam acara tumpengan
[Jawaban Salah]

c. semacam acara jaran kepang
[Jawaban Salah]

d. semacam acara bagi-bagi hasil panen
[Jawaban Salah]



5. Di bawah ini yang merupakan tradisi rasulan di Gunung Kidul, kecuali adalah . . . .

6. Di Malang terdapat sebuah perayaan yang disebut dengan Kirab Sesaji. Ritual dilakukan dengan cara mengelilingi desa di kawasan Gunung Kawi, tepatnya di Wonosari. Warga akan mengenakan pakaian adat Jawa sembari membawa sesaji dan gunung ke makam Eyang Junggo dan Iman Soedjono. Sesampainya di lokasi tersebut, pemimpin upacara akan membacakan doa-doa. Selepas itu, gunungan yang berisi tumpeng dan aneka makanan akan diperebutkan oleh warga. Perayaan Kirab Sesaji sebagai wujud syukur kepada Tuhan.

a. Sebagai sarana berkumpul
[Jawaban Salah]

b. Sebagai ajang makan-makan
[Jawaban Salah]

c. Sebagai wujud syukur kepada Tuhan
[Jawaban Benar]

d. Sebagai sarana bersenang-senang
[Jawaban Salah]



7. Masyarakat Gunung Kidul di Provinsi DI Yogyakarta mengenal tradisi rasulan. Kegiatan rasulan atau bersih dusun ini dilakukan oleh para petani setelah masa panen. Waktu pelaksanaan tergantung kesepakatan warga setiap dusun, tetapi biasanya sekitar bulan Juni atau Juli.

a. Kegiatan bersih-bersih
[Jawaban Salah]

b. Kegiatan rasulan atau bersih desa
[Jawaban Benar]

c. Kegiatan kerohanian
[Jawaban Salah]

d. Kegiatan gotong royong
[Jawaban Salah]



8. Masyarakat Gunung Kidul di Provinsi DI Yogyakarta mengenal tradisi rasulan. Kegiatan rasulan atau bersih dusun ini dilakukan oleh para petani setelah masa panen. Waktu pelaksanaan tergantung kesepakatan warga setiap dusun, tetapi biasanya sekitar bulan Juni atau Juli.

a. Melestarikan jiwa kebersamaan dan semangat gotong royong
[Jawaban Salah]

b. Menjaga keharmonisan masyarakat
[Jawaban Salah]

c. Melestarikan jiwa individual dan acuh tak acuh
[Jawaban Benar]

d. Melestarikan tradisi di daerah Gunung Kidul
[Jawaban Salah]



9. Masyarakat Gunung Kidul di Provinsi DI Yogyakarta mengenal tradisi rasulan. Kegiatan rasulan atau bersih dusun ini dilakukan oleh para petani setelah masa panen. Waktu pelaksanaan tergantung kesepakatan warga setiap dusun, tetapi biasanya sekitar bulan Juni atau Juli.

a. Karena sebagai wadah berkumpulnya masyarakat
[Jawaban Salah]

b. Karena tidak bermanfaat bagi masyarakat
[Jawaban Salah]

c. Karena tradisi rasulan merupakan aset budaya yang dimiliki masyarakat Gunung Kidul
[Jawaban Benar]

d. Karena tradisi rasulan bukan aset budaya
[Jawaban Salah]



10. Dita berasal dari daerah Malang dan Roni berasal dari daerah Magelang. Di daerah Dita dan Roni terdapat tradisi budaya yang sesuai dengan daerah masing-masing. Bagaimana sikap Dita dan Roni menanggapi keragaman tradisi budaya yang berbeda….

a. Mereka harus saling membeda-bedakan
[Jawaban Salah]

b. Mereka harus saling menghargai dan menghormati
[Jawaban Benar]

c. Mereka harus saling beradu tradisi yang paling bagus
[Jawaban Salah]

d. Mereka harus saling menghargai dan menghina
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal PPKN KELAS 5 TEMA 8 ST 2 PB 4 | MORAL SCIENCE Lengkap dengan Kunci Jawaban, Perjalanan Masih Panjang Sob

Kelas 5 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.