18+ Kumpulan Soal QUIZ Sederajat dengan Kunci Jawaban
Halo semuanya.. kawan, Di website caktekno.com hari ini 09-Sep-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang QUIZ yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 9 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.
18+ Soal QUIZ 2022/2023 Lengkap
1. Tari kreasi pada perkembangan selanjutnya juga dapat disebut dengan tari..........................
a. Tari Klasik
[Jawaban Salah]
b. Tari tradisional
[Jawaban Salah]
c. Tari kreasi
[Jawaban Benar]
d. Tari modern
[Jawaban Salah]
2. Dibawah ini bukan unsur-unsur pendukung seni tari adalah.................
a. Tata rias
[Jawaban Salah]
b. Tiket masuk
[Jawaban Benar]
c. Musik Pengiring
[Jawaban Salah]
d. Kostum
[Jawaban Salah]
3. Jenis tata rias yang digunakan untuk memberikan tekanan pada wajah penari yang sudah mendekati peranan yang ditarikannya adalah......................
a. Aksen
[Jawaban Benar]
b. Jenis
[Jawaban Salah]
c. Bangsa
[Jawaban Salah]
d. Karakter
[Jawaban Salah]
4. Riasan yang diperlukan untuk memberikan parubahan wajah pemain berjenis kelamin laki-laki memerankan menjadi perempuan, disebut.............
a. rias temporal
[Jawaban Salah]
b. rias lokal
[Jawaban Salah]
c. rias jenis
[Jawaban Benar]
d. rias tokoh
[Jawaban Salah]
5. Hadirnya musik sekedar berperan sebagai bentuk ilustrasi dari sebuah tarian merupakan jenis musik sebagai...........
a. Pengiring
[Jawaban Salah]
b. Ilustrasi
[Jawaban Benar]
c. Hiburan
[Jawaban Salah]
d. Partner gerak
[Jawaban Salah]
6. Berikut ini yang merupakan macam riasan yang dilihat fungsi rias, kecuali.............
a. Keseluruhan
[Jawaban Benar]
b. Lokal
[Jawaban Salah]
c. Temporal
[Jawaban Salah]
d. Bangsa
[Jawaban Salah]
7. Berikut ini properti yang biasa digunakan dalam tarian perang, kecuali.................
a. Pedang
[Jawaban Salah]
b. Keris
[Jawaban Salah]
c. Tameng
[Jawaban Salah]
d. Sampur
[Jawaban Benar]
8. Berikut ini yang Bukan fungsi seni tari adalah...............
a. Sarana upacara
[Jawaban Salah]
b. Pendidikan
[Jawaban Salah]
c. Hiburan
[Jawaban Salah]
d. Provokasi
[Jawaban Benar]
9. Jenis panggung yang tidak mempunyai batasan pemain dan penonton disebut................
a. Arena
[Jawaban Benar]
b. Lapangan
[Jawaban Salah]
c. Posenium
[Jawaban Salah]
d. Campuran
[Jawaban Salah]
10. Segala Peralatan yang ditata di atas panggung untuk membantu penampilan tari disebut................
a. Stage prop
[Jawaban Benar]
b. dance prop
[Jawaban Salah]
c. Perlengkapan
[Jawaban Salah]
d. Accessories
[Jawaban Salah]
11. Teater modern nerkembang pada umumnya memperoleh pengaruh dari budaya..............
a. Primitif
[Jawaban Salah]
b. Pendatang
[Jawaban Salah]
c. Cosmopolitan
[Jawaban Salah]
d. Barat
[Jawaban Benar]
12. Teater modern ide ceritanya biasanya berasal dari...............
a. Kisah Kerajaan
[Jawaban Salah]
b. Dongeng
[Jawaban Salah]
c. Hikayat
[Jawaban Salah]
d. Kehidupan bermasyarakat sehari-hari
[Jawaban Benar]
13. Berikut yang dimaksud introduksi dalam alur adalah............
a. Kesimpulan cerita
[Jawaban Salah]
b. Penurunan klimaks
[Jawaban Salah]
c. Pengenalan tokoh
[Jawaban Benar]
d. Penyelesaian masalah
[Jawaban Salah]
14. Tata artistik merupakan unsur yang tidak dapat dipisahkan dari teater. Make up para pemain termasuk ke dalam...................
a. Tata panggung
[Jawaban Salah]
b. Tata Busana
[Jawaban Salah]
c. Tata Cahaya
[Jawaban Salah]
d. Tata Rias
[Jawaban Benar]
15. Pegelaran Teater merupakan proses komunikasi atau INteraksi antara...........
a. Karya seni dan pemerannya
[Jawaban Salah]
b. Karya seni dan penontonnya
[Jawaban Benar]
c. Pemain dan sutradara
[Jawaban Salah]
d. Penyelanggara dan sponsor
[Jawaban Salah]
16. Para tahap evaluasi dilakukan semata-mata untuk...........
a. Bahan evaluasi
[Jawaban Salah]
b. Bahan Ejek-ejekan
[Jawaban Salah]
c. Perbaikan pertunjukan teater berikutnya
[Jawaban Benar]
d. Pembanding dengan naskah teater terkenal
[Jawaban Salah]
17. Pesan yang disampaikan dalam setiap pertunjukkan adalah..............
a. Pesan moral
[Jawaban Benar]
b. Kesan cerita
[Jawaban Salah]
c. Nilai akhlak
[Jawaban Salah]
d. Nilai Material
[Jawaban Salah]
18. Persuapan yang harus dilakukan oleh seorang pemain teater untuk memerankan cerita dalam teater, kecuali..............
a. olah tubuh
[Jawaban Salah]
b. olah vokal
[Jawaban Salah]
c. olah rasa
[Jawaban Salah]
d. olah mental
[Jawaban Benar]
19. Tokoh yang berada dipihak tokoh protagonis dinamakan............
a. utility
[Jawaban Salah]
b. tritagonis
[Jawaban Salah]
c. deutragonis
[Jawaban Benar]
d. foil
[Jawaban Salah]
20. Pelaku yang menyebabkan timbulnya konflik dalam cerita adalah...................
a. tritagonis
[Jawaban Salah]
b. sampingan
[Jawaban Salah]
c. figuran
[Jawaban Salah]
d. antagonis
[Jawaban Benar]
Demikian Kumpulan Soal QUIZ Sederajat dengan Kunci Jawaban, Semangat Belajar Sob