Notifikasi

23+ Kumpulan Soal IPS 9 | SOCIAL STUDIES Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Hai, Apa kabar?.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 27-Sep-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang IPS 9 | SOCIAL STUDIES yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 9 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

23+ Soal IPS 9 | SOCIAL STUDIES 2022/2023 Lengkap



2. Dua pertiga wilayah Indonesia adalah lautan, aktivitas ekonomi yang dapat dikembangkan oleh masyarakat untuk memenuhi kebutuhan hidupnya adalah . . . .

a. Pertanian
[Jawaban Salah]

b. Perikanan
[Jawaban Benar]

c. Perkebunan
[Jawaban Salah]

d. Pertambangan
[Jawaban Salah]



3. Tarif listrik rumah Ahmad meningkat setiap bulan. Tindakan rasional yang dapat dilakukan Ahmad dan keluarga untuk mengatasi permasalahan tersebut adalah ….

a. Meminta aliran listrik dan rumah tetangga
[Jawaban Salah]

b. Mematikan lampu saat tidak digunakan
[Jawaban Benar]

c. Memutus aliran listrik dirumah Rudi
[Jawaban Salah]

d. Menggunakan lampu berdaya besar
[Jawaban Salah]



4. Bu Ani pergi ke pasar membeli tepung dan pisang. Pak Ali memotong sayur sawi pelengkap bakso. Bu Ani dan pak Ali warga masyarakat yang ulet. Kegiatan Bu Ani dan Pak Ali termasuk kegiatan .....

a. Produksi
[Jawaban Salah]

b. Distribusi
[Jawaban Salah]

c. Kontribusi
[Jawaban Salah]

d. Konsumsi
[Jawaban Benar]



5. Menurut hukum permintaan, jika

a. Naik
[Jawaban Benar]

b. Turun
[Jawaban Salah]

c. Tetap
[Jawaban Salah]

d. Tidak tentu
[Jawaban Salah]



6. Proses awal masuknya pengaruh budaya hindu-budha di Indonesia terjadi karena adanya ....

a. hubungan dagang antara Indonesia dan India.
[Jawaban Benar]

b. terjadinya peperangan di india
[Jawaban Salah]

c. kerjasama dibidang politik
[Jawaban Salah]

d. akulturasi
[Jawaban Salah]



7. Dampak dari permasalahan penduduk dalam kehidupan adalah....

a. banyak tenaga kerja terdidik
[Jawaban Salah]

b. lapangan kerja semakin baik
[Jawaban Salah]

c. biaya hidup rendah di masyarakat
[Jawaban Salah]

d. sulit memenuhi kebutuhan pokok
[Jawaban Benar]



8. Salah satu hambatan manusia dalam penyembuhan terhadap perilaku menyimpang adalah ....

a. tingginya tingkat pendidikan
[Jawaban Salah]

b. besarnya pendapatan per kapita masyarakat
[Jawaban Salah]

c. minimnya pengetahuan
[Jawaban Benar]

d. kemajuan perkembangan teknologi
[Jawaban Salah]



9. Munculnya tawuran pelajar disebabkan oleh....

a. pelajar yang ingin menjadi jagoan
[Jawaban Salah]

b. kurangnya pendidikan moral
[Jawaban Salah]

c. pengaruh lingkungan masyarakat
[Jawaban Salah]

d. pengendalian emosional yang kurang
[Jawaban Benar]



10. Proses terbentuknya harga pasar dipengaruhi interaksi antara permintaan dan penawaran. Pernyataan yang benar berkaitan dengan terbentuknya harga pasar adalah....

a. Pada tingkat harga Rp 200.000, jumlah permintaan 1000 unit dan jumlah penawaran 500 unit
[Jawaban Salah]

b. Pada tingkat harga Rp 175.000, jumlah permintaan 900 unit dan jumlah penawaran 600 unit
[Jawaban Salah]

c. Pada tingkat harga Rp 150.000, jumlah permintaan 700 unit dan jumlah penawaran 700 unit
[Jawaban Benar]

d. Pada tingkat harga Rp 125.000, jumlah permintaan 600 unit dan jumlah penawaran 700 unit
[Jawaban Salah]



11. Indonesia merupakan negara dengan kekayaan laut yang begitu besar. Pemaksimalan potensi laut dapat dilakukan dengan ....

a. Memanfaatkan sumber daya laut secara massal dengan berbagai cara
[Jawaban Salah]

b. Memberikan pelatihan kepada masyarakat tentang cara-cara memanfaatkan sumber daya laut dengan cara yang bijaksana
[Jawaban Benar]

c. Menjual sumber daya lait kepada pihak asing karena mereka memiliki alat yang lebih canggih
[Jawaban Salah]

d. Membiarkan aja supaya sumber daya tersebut dapat terus berkembang
[Jawaban Salah]



12. Maraknya perdagangan bebas mengakibatkan banyaknya barang-barang impor dari luar negeri masuk ke Indonesia dan tentu saja berdampak pada penjualan produk lokal. Hal ini membuat persaingan antar produk dalam negeri semakin berat.

a. Harga barang produk dalam negeri semakin menurun karena penjualan semakin meningkat
[Jawaban Salah]

b. Para pengusaha UMKM di Indonesia semakin mendapatkan keuntungan karena menang persaingan
[Jawaban Salah]

c. Sulitnya memperoleh barang-barang yang dibutuhkan karena masyarakat banyak pilihan
[Jawaban Salah]

d. Hilangnya produk lokal karena kalah bersaing dengan produk negara lain yang lebih berkualitas
[Jawaban Benar]



13. Tingkat harga barang merupakan faktor utama yang mempengaruhi jumlah barang yang diminta. Jika tingkat harga suatu barang menurun, akibatnya....

a. Permintaan barang berkurang
[Jawaban Salah]

b. Permintaan barang bertambah
[Jawaban Benar]

c. Daya beli masyarakat menurun
[Jawaban Salah]

d. Barang yang ditawarkan bertambah
[Jawaban Salah]



14. Manusia melakukan tindakan ekonomi agar kebutuhannya tercukupi dan mencapai kemakmuran. Akan tetapi, tindakan ekonomi yang dilakukan harus rasional agar mendapat hasil optimal. Tindakan ekonomi rasional ditunjukkan oeh pernyataan....

a. Penjual bakso mencampur bahan baku bakso dengan boraks agar tahan lama
[Jawaban Salah]

b. Rani membeli mainan dengan uang yang diberikan ibu untuk membayar buku pelajaran
[Jawaban Salah]

c. Pak Rojak menjual sawahnya untuk membeli mobil yang sama seperti tetangganya
[Jawaban Salah]

d. Bu Asri memilih membeli sayur-sayuran di pasar tradisional karena harganya lebih murah.
[Jawaban Benar]



15. Kemerdekaan Indonesia adalah cita-cita bangsa Indonesia. Sebelum Indonesia merdeka terjadi beberapa peristiwa, diantaranya peristiwa Rengasdengklok. Peristiwa ini terjadi karena ....

a. Perbedaan pendapat antara golongan tua dan muda tentang pelaksanaan proklamasi
[Jawaban Benar]

b. Soekarno menghendaki pelaksanaan proklamasi setelah Jepang menyerah kepada Sekutu
[Jawaban Salah]

c. Golongan muda menghendaki proklamasi segera dilaksanakan karena ada kekosongan pemerintahan
[Jawaban Salah]

d. Perbedaan pendapat antara golongan tua dan golongan muda tentang siapa yang memproklamirkan
[Jawaban Salah]



16. Sidang BPUPKI pada tanggal 29 Mei – 1 Juni 1945 menampilkan 3 tokoh yang menyampaikan ide mengenai dasar negara, yaitu ....

a. M. Yamin, Soepomo, dan Soekarno
[Jawaban Benar]

b. M. Yamin, Sutan Syahrir, dan Soekarno
[Jawaban Salah]

c. M. Hatta, Soepomo, dan Soekarno
[Jawaban Salah]

d. M. Yamin, Sutan Syahrir, dan Soekarno
[Jawaban Salah]



17. Kenaikan harga BBM mempengaruhi kenaikan berbagai tarif dan harga kebutuhan pokok masyarakat. Apabila realitas tersebut dikaitkan dengan perubahan sosial, dapat ditarik kesimpulan bahwa ....

a. Masyarakat mengalami perubahan kecil akibat kenikan harga BBM
[Jawaban Salah]

b. Kenaikan harga BBM menimbulkan perubahan besar
[Jawaban Benar]

c. Kenaikan harga kebutuhan pokok memicu perubahan evolusi
[Jawaban Salah]

d. Kenaikan BBM membawa perubahan progress bagi masyarakat
[Jawaban Salah]



18. Setelah orang tuanya bercerai, Dilan bergabung dengan geng motor. Ia sering mengkonsumsi minuman keras dan membolos sekolah. Perilaku menyimpang yang dilakukan Dilan dipengaruhi oleh faktor....

a. Lingkungan tempat tinggal
[Jawaban Salah]

b. Pengaruh media massa
[Jawaban Salah]

c. Disorganisasi keluarga
[Jawaban Benar]

d. Keinginan untuk dipuji.
[Jawaban Salah]



19. Manusia selalu menjalin interaksi sosial dengan manusia lain untuk memenuhi kebutuhan hidup. Contoh interaksi sosial antara individu dan kelompok ditunjukkan oleh pernyataan ....

a. Bu Ani menawarkan barang dagangannya kepada Bu Susi
[Jawaban Salah]

b. Tim Basket dari sekolah A melawan tim basket dari sekolah B
[Jawaban Salah]

c. Pak Jono menjelaskan materi interaksi sosial kepada peserta didik
[Jawaban Benar]

d. Beberapa karyawan menuntut kenikan upah kepada pemilik perusahaan.
[Jawaban Salah]



20. Lingkungan sekolah sering terjadi banjir ketika musim hujan. Setelah diselidiki, banyak sampah yang menumpuk di selokan. Upaya tepat untuk mengatasi masalah kelestarian lingkungan sekolah adalah ....

a. Memilah sampah dengan sistem 4R
[Jawaban Salah]

b. Menghemat penggunaan plastik dan kertas
[Jawaban Salah]

c. Menanam berbagai tanaman di sekitar sekolah
[Jawaban Salah]

d. Melakukan kerja bakti membersihkan selokan.
[Jawaban Benar]



21. Pemilihan umum dilaksanakan lima tahun sekali untuk memilih presiden dan wakil presiden. Calon presiden dan wakil presiden diusulkan oleh partai politik. Pernyataan tersebut menunjukkan fungsi pranata politik yaitu....

a. Mengarahkan masyarakat
[Jawaban Benar]

b. Mengenalkan kebijakan baru
[Jawaban Salah]

c. Melindungi kepentingan warga
[Jawaban Salah]

d. Memaksa rakyat untuk memilih
[Jawaban Salah]



22. Pemilu I di Indonesia berhasil dilaksanakan pada masa kabinet Burhanudin Harahap pada 29 September dan 15 Desember 1955. Pemilu I tersebut dianggap sangat demokratis. Pada saat itu, Pemilu bertujuan membentuk lembaga tinggi negara, yaitu ....

a. DPR dan MPR
[Jawaban Salah]

b. DPR dan MPRS
[Jawaban Salah]

c. MPRS dan DPAS
[Jawaban Salah]

d. DPR dan Dewan Konstituante
[Jawaban Benar]



23. Salah satu pemikiran penting dari Sumitro Joyohadikusumo pada masa Demokrasi Liberal adalah terbentuknya pengusaha pribumi sebagai indikator terwujudnya kedaulatan ekonomi nasional. Untuk merealisasikan gagasannya itu dikeluarkanlah sebuah kebijakan ekonomi yang disebut ....

a. Gerakan Benteng (Benteng Group)
[Jawaban Benar]

b. Sistem Ekonomi Ali Baba
[Jawaban Salah]

c. Rencana Pembangunan Lima Tahun (RPLT)
[Jawaban Salah]

d. Gunting Sarifuddin
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal IPS 9 | SOCIAL STUDIES Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 9 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.