23+ Kumpulan Soal PAT PPKN KELAS XI TH.2019/2020 TE 2 COBA | SOCIAL STUDIES Terbaru dengan Kunci Jawaban
Selamat Malam.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 13-Sep-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PAT PPKN KELAS XI TH.2019/2020 TE 2 COBA | SOCIAL STUDIES yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 1st di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.
23+ Soal PAT PPKN KELAS XI TH.2019/2020 TE 2 COBA | SOCIAL STUDIES 2022/2023 Lengkap
1. Keberagaman harus membentuk masyarakat Indonesia yang memiliki toleransi dan sikap saling menghargai. Oleh karena itu di perlukan...
a. Komitmen persatuan bangsa dalam keberagaman
[Jawaban Benar]
b. komitmen untuk membangun daerahnya masing - masing
[Jawaban Salah]
c. komitmen untuk mensejahterakan rakyat di daerah tertinggal
[Jawaban Salah]
d. komitmen untuk memajukan daerahnya dalam bingkai persatuan
[Jawaban Salah]
e. komitmen persatuan antara sesama umat seagama dengan semangat ukhuah
[Jawaban Salah]
2. Persatuan dalam keberagaman harus dipahami oleh setiap warga masyarakat agar dapat mewujudkan hal- hal berikut ini, kecuali...
a. pembangunan berjalan lancar
[Jawaban Salah]
b. pergaulan antar sesama yang lebih akrab
[Jawaban Salah]
c. kehidupan yang serasi , selaras dan seimbang
[Jawaban Salah]
d. perbedaan yang ada tidak menjadi sumber masalah
[Jawaban Salah]
e. terbentuknya satu masyarakat yang sama ras, agama , suku dan bahasa
[Jawaban Benar]
3. Persatuan dan kesatuan bangsa sangat penting bagi bangsa Indonesia , hal itu karena...
a. bangsa Indonesia adalah bangsa yang toleran
[Jawaban Salah]
b. bangsa Indonesia adalah bangsa yang beragam
[Jawaban Salah]
c. pengalaman sejarah memiliki semboyan Bhineka Tunggal Ika
[Jawaban Salah]
d. Pengamalan sejarah bangsa Indonesia pernah dijajah oleh bangsa barat selama 350 tahun
[Jawaban Salah]
e. Dengan persaatuan dan kesatuan bangsa Indonesia yang majemuk akan menjadi kokoh dan kuat
[Jawaban Benar]
4. Indonesia adalah negara yang sangat rentan akan terjadinya perpecahan dan konflik, hal ini di sebabkan...
a. adanya pemisahan TNI polri
[Jawaban Salah]
b. Banyaknya partai politik yang ingin berkuasa
[Jawaban Salah]
c. negara indonesia pernah di jajah secarabergantian oleh bangsa Eropa
[Jawaban Salah]
d. Adanya otonomi daerah menyebabkan kecemburuan daerah karena kemajuan daerah merata
[Jawaban Salah]
e. indonesia adalah negara dengan keberagaman suku, etnik, budaya, agama serta karakteristik dan keunikan setiap wilayahnya
[Jawaban Benar]
5. Persatuan dalam keberagaman memiliki arti yang sangat penting bagi bangsa Indonesia persatuan dalam keberagaman harus dipahami oleh setiap warga Masyarakat agar dapat mewujudkan hal- hal berikut, kecuali...
a. pembangunan berjalan lancar
[Jawaban Salah]
b. pergaulan antar sesama yang lebih akrab
[Jawaban Salah]
c. kehidupan yang serasi, selaras, dan seimbang
[Jawaban Salah]
d. perbedaan yang ada tidak menjadi sumber masalah
[Jawaban Salah]
e. persatuan demi keberagaman dan kepedulian kelompok tertentu
[Jawaban Benar]
6. momentum yang merupakan konsensus nasioanal yang merupakan konsep integrasi bangsa Indonesia menjadi suatu bangsa yang resmi berdaulat adalah...
a. sumpah pemuda pada tanggal 28 oktober 1928
[Jawaban Benar]
b. proklamasi kemerdekaan 17 agustus 1945
[Jawaban Salah]
c. penetapan pancasila pada tanggal 17 agustus 1945
[Jawaban Salah]
d. penetapan UUD NKRi tahun 1945 pada tanggal 17 agustus 1945
[Jawaban Salah]
e. dimasukannya burung garuda sebagai lambang negara Kesatuan republik Indonesia
[Jawaban Salah]
7. sryarat di bawah ini adalah sarat keberhasilan suatu integrasi pada suatu negara, kecuali...
a. nilai nilai sosial di jadikan aturan suatu baku dalam melangsungkan proses integrasi sosial
[Jawaban Salah]
b. Norma- norma di jadikan aturna baku dalam melangsungkan proses integrasi sosial
[Jawaban Salah]
c. Adanya konsensus nasional dlam ranka kepemimpinan nasioanl yang otoritarian
[Jawaban Benar]
d. anggota angota masyarakat merasa bahwa mereka berhasil saling mengisi kebutuhan - kebutuhan satu dengan yanglainnya
[Jawaban Salah]
e. terciptanya kesepakatan / konsensus bersama mengenai norma-norma dan nilai- niali sosial yang dilestarikan dan di jadikannya pedoman
[Jawaban Salah]
8. pernyataan yang menunjukan hubungan antara integrasi nasional dan pelanggaran hak dan kewajiban adalah...
a. pelanggaran hak orang lain akan menyebabkan terjadinya disintegrasi, sehingga orang yang haknya dilanggar kemungkinan tidak menjalankan haknya
[Jawaban Salah]
b. Pelanggaran hak orang lain akan menyebakan terjadinya disintegrasi , sehingga orang yang haknya di langgar kemungkinan akan menjalankan haknya
[Jawaban Salah]
c. pelanggaran kewajiban orang menyebabkan terjadinya disintegrasi , sehingga orang yang berkewajiban di langgar kemungkinan tidak akan menjalankan haknya
[Jawaban Benar]
d. Pelanggaran kewajiban orang akan meyebabkan terjadinya diisntegrasi , shingga orang yang berkewajiaban di langgar kemungkinan tidak akan menjalankan haknya
[Jawaban Salah]
e. Pelanggaran kewajiban orang akan mnyebabkan tidak terjadinya disintegrasi, sehingga orang yang kewajibanya di langgar kemungkinan tidak akan menjalankan kewajibannya
[Jawaban Salah]
9. Faktor dibawah ini yang bukan merupakan faktor pendorong tercapainya integrasi nasioanal adalah di tandai dengan adanya...
a. persamaan dan ketidaksekawanan yang agung antar pemeluk agama
[Jawaban Benar]
b. rasa senasib dan seperjuangan di akibatkan oleh faktor sejarah
[Jawaban Salah]
c. ancaman dari luar menyebabkan munculnya semangat nasionalisme dikalangan rakyat indonesia
[Jawaban Salah]
d. tekad serta keinginan untuk bersatu dikalangan bangsa Indonesia seperti di nyatakan dalam sumpah pemuda
[Jawaban Salah]
e. Idiologi nasional tercermin dalam simbolnegara yaitu garuda pancasila dan semboyan Bhineka Tunggal Ika
[Jawaban Salah]
10. Integrasi nasional akan berhasil jika antar komponen bangsa dapat meminimalisir beberapa faktor pemnghambat dalam integrasi nasional yaitu..
a. kurangnya toleransi antar golongan
[Jawaban Salah]
b. kurangya penghargaan terhadap kemajemukan yang bersifat heterogen
[Jawaban Salah]
c. kurangnya kesadaran dari masyarakat Indoensia terhadap ancaman dan gangguan dari luar
[Jawaban Salah]
d. adanya rasa senasib sepenanggungan akibat penderitaan dalam perantauan di kota besar
[Jawaban Benar]
e. Adanya ketidakpuasan terhadap ketimpangan dan ketidakmerataan hasil hasil pembangaunan
[Jawaban Salah]
11. Cara pandang dan sikap bangsa Indonesia mengenai diri dan lingkungannya yang serba seragam dan bernilai strategis dengan mengutamakan persatuan dan kesatuan bangsa serta kesatuan wilayah dalam penyelenggaraan kehidupan masyarakat, berbangsa dan bernegara untuk mencapai tujuan nasional di sebut...
a. geopolitik
[Jawaban Salah]
b. geostrategi
[Jawaban Salah]
c. wawasan nusantara
[Jawaban Benar]
d. wawasan kebangsaan
[Jawaban Salah]
e. ketahanan nasional
[Jawaban Salah]
12. Wawasan nusantara berfungsi sebagai pedoman , motivasi , dorongan dan rambu rambu dalam...
a. menetukan arah dan tujuan negara dalam berhubungan dengan negara lain
[Jawaban Salah]
b. menetukan segala kebijakan yang berhubungan dengan penentuan politik luar negeri
[Jawaban Salah]
c. menetukan kebijakan yang berkaitan dengan bidang politik dan soial budaya
[Jawaban Salah]
d. menentukan segala kebijakan , keputusan, tindakan dan perbuatan bagi penyelenggara negara di pusat dan di daerah
[Jawaban Benar]
e. menetukan segala kebijakan yang berkaitan dengan hubungan anatara pemerintah pusat dan daerah
[Jawaban Salah]
13. Persatuan dalam keberagaman harus dipahami oleh setiap warga negara masyarakat agar dapat mewujudkan hal - hal berikut, kecuali...
a. pembangunan berjalan lancar
[Jawaban Salah]
b. pergaulan anatar sesama yang lebih akrab
[Jawaban Salah]
c. kehidupan yang serasi, selaras dan seimbang
[Jawaban Salah]
d. perbedaan yang ada tidak menjadi sumber masalah
[Jawaban Salah]
e. terbentuknya satu masyarakat yang saa ras, suku dan bahasa
[Jawaban Benar]
14. Secara etimilogis kata geopolitik terbentuk dari dua kata yaitu geo yang berarti planet bumi dan politik yang berarti....
a. segala sesuatu yang berhubungan dengan partai politik
[Jawaban Salah]
b. segala sesuatu yang berhubungan dengan kekuasaan partai politik
[Jawaban Salah]
c. segala sesuatu yang berhubungan dengan sejarah, ilmu sosisal dan politik
[Jawaban Salah]
d. segala sesuatu yang berhubungan dengan wilayah negara dan batas - batas wilayah negara
[Jawaban Salah]
e. segala sesuatu yang berhubungan dengan ketatanegaraan atau tindakan mengenai pemerintahan negara atau terhadap negara lain
[Jawaban Benar]
15. Impelementasi wawasan nusatara dalam kehidupan pertahana dan keamanan akan menciptakan...
a. iklim penyelenggaraan negara yang sehat dan dinamis
[Jawaban Salah]
b. tatanan ekonomi yang benar- benar menjamin pemenuhan dan peningkatan kesejahteraan dan kemakmuran rakyat secara adil dam merata
[Jawaban Salah]
c. sikap batiniah dan lahiraiyah yang mengakui, menerima dan menghormati segala bentuk perbedaan dan kebinekaan sebagai kenyataan hidup sebagai karunia sang pencipta
[Jawaban Salah]
d. kesadaran cinta tanah air dan bangsa yang lebih lanjut akan membentuk sikap bela negara pada setiap warga negara Indonesia
[Jawaban Benar]
e. menciptakan kehidupan masyarakat dan bangsa yang rukun dengan membeda- bedakan suku, agama atau kepercayaan dan golongan berdasarkan status sosial
[Jawaban Salah]
16. Bentuk hubungan yang dilakukan oleh suatu negara dengan negara lain yang bertujuan untuk memenuhi kebutuhan rakyat dan kepentingan negara- negara di dunia, di namakan...
a. Kerjasama Internasional
[Jawaban Benar]
b. Politik Luar negeri
[Jawaban Salah]
c. Organisasi Internasional
[Jawaban Salah]
d. Perdamaian dunia
[Jawaban Salah]
e. Hubungan Internasional
[Jawaban Salah]
17. 1. Mempererat persahabatan
a. 124
[Jawaban Salah]
b. 134
[Jawaban Salah]
c. 245
[Jawaban Salah]
d. 123
[Jawaban Benar]
e. 345
[Jawaban Salah]
18. Kerjasama antara Indonesia dengan singapura dalam menangkap kejahatan suatu negara atau kita kenal perjanjian ekstradisi, kerjasama Amerika Serikat dengan Arab saudi merupakan salah satu bentuk kerjasama...
a. Bilateral
[Jawaban Benar]
b. Regional
[Jawaban Salah]
c. Asean
[Jawaban Salah]
d. Multilateral
[Jawaban Salah]
e. Internasional
[Jawaban Salah]
19. Munculnya dua blok yaitu blok barat di bawah Amerika serikat dan blok timur dibawah Uni Soviet yang saling memperebutkan pengaruh di dunia,hal ini tentunya membuat kecemasan bagi bangsa bangsa Asia Afrika yang statusnya negara baru merdeka, oleh karena itu untuk mengurangi ketegangan maka diadakanlah 5 orang negarawan pada sidang PBB di markas besar PBB salah satunya dari Yugoslavia yang di wakili oleh...
a. Ir. Soekarno
[Jawaban Salah]
b. Gamel Abdul Naser
[Jawaban Salah]
c. Kwame Nkrumah
[Jawaban Salah]
d. Jawaharlal Nehru
[Jawaban Salah]
e. Joseph Bros Tito
[Jawaban Benar]
20. Berikut ini merupakan Tujuan diadakannya Konfrensi Asia Afrika kecuali...
a. Meninjau masalah- masalah hubungan sosial ekonomi dan kebudayaan dari negara- negara Asia Afrika
[Jawaban Salah]
b. Memberikan sumbangan untuk memajukan perdamaian dan kerjasama dunia
[Jawaban Salah]
c. Melawan kolonialisme dan neokolonialisme negara negara asia tenggara
[Jawaban Salah]
d. Menjalin kerukunan antar umat beragama di wilayah Asia dan Afrika
[Jawaban Salah]
e. Mencanangkan gerakan politik untuk melawan kapitalisme asing
[Jawaban Benar]
21. Dampak dari tidak adanya persatuan dan kesatuan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara adalah...
a. menimbulkan kesan buruk dalam suatu bangsa
[Jawaban Salah]
b. mempermudah tujuan bangsa
[Jawaban Salah]
c. menimbulkan rasa aman dalam suatu bangsa dan negara
[Jawaban Salah]
d. mempermudah jalanya pemerintahan
[Jawaban Salah]
e. menimbulkam perpecahan dalam suatu bangsa dan negara
[Jawaban Benar]
22. sikap sebagai pernyataan rasa cinta terhadap persatuan dan kesatuan dalam hidup bermusyawarah dapat di wujudkan dengan cara...
a. dapat menyesuaikan diri dalam pergaulan
[Jawaban Salah]
b. selalu berbuat kebaikan kepada sesama
[Jawaban Salah]
c. menolong orang agar di beri imbalan
[Jawaban Salah]
d. bergaul dengan siapapun tanpa curiga
[Jawaban Salah]
e. gotong royong membuat gedung balai desa
[Jawaban Benar]
23. Upaya membina persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari hari antar lain...
a. selalu menerima pendapat dari orang lain
[Jawaban Salah]
b. memelihara diri terhadap pengaruh asing
[Jawaban Salah]
c. bergaul dengan memilih teman yang cocok dengan kita
[Jawaban Salah]
d. mengendalikan sikap dan tutur kata
[Jawaban Benar]
e. bersikap rendah diri terhadap orang lain
[Jawaban Salah]
24. Sikap yang dapat merusak persatuan dan kesatuan adalah...
a. mementingkan kepentingan pribadi di atas kepentingan umum
[Jawaban Benar]
b. rela berkorban
[Jawaban Salah]
c. menghargai sesama walaupun berbeda suku, agama , ataupun budaya
[Jawaban Salah]
d. gotong royong
[Jawaban Salah]
e. bersemangat tinggi untuk memajukan indonesia
[Jawaban Salah]
25. Cara mengahargai keragaman suku di skitar kita adalah dengan...
a. menjadi yang paling baik
[Jawaban Salah]
b. menghina suku lain karena merasa lebih baik
[Jawaban Salah]
c. mementingkan kepentingan sendiri
[Jawaban Salah]
d. menonjolkan sukunya sendiri
[Jawaban Salah]
e. hidup berdampingan hidup rukun dengan cara menghargai
[Jawaban Benar]
Demikian Kumpulan Soal PAT PPKN KELAS XI TH.2019/2020 TE 2 COBA | SOCIAL STUDIES Terbaru dengan Kunci Jawaban, Raih Mimpimu Sob