Notifikasi

33+ Kumpulan Soal SIMULASI KOMUNIKASI DIGITAL PART 2 | Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Halo.. kawan, Di website caktekno.com hari ini 18-Sep-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang SIMULASI KOMUNIKASI DIGITAL PART 2 | yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 1st di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

33+ Soal SIMULASI KOMUNIKASI DIGITAL PART 2 | 2022/2023 Lengkap



1. asyncrounus adalah

a. komunikasi dalam jaringan secara langsung
[Jawaban Salah]

b. komunikasi dalam jaringan secara tidak langsung
[Jawaban Benar]

c. komunikasi dalam jaringan secara online
[Jawaban Salah]

d. komunikasi dalam jaringan secara tatap muka
[Jawaban Salah]

e. komunikasi dalam jaringan secara realtime
[Jawaban Salah]



2. kepanjangan email

a. electrik mail
[Jawaban Salah]

b. electronic mail
[Jawaban Benar]

c. Edmodo mail
[Jawaban Salah]

d. enganmen mail
[Jawaban Salah]

e. e-mailing list
[Jawaban Salah]



3. dibawah ini contoh search engine, kecuali

a. google
[Jawaban Salah]

b. yahoo
[Jawaban Salah]

c. altavista
[Jawaban Salah]

d. mozilla
[Jawaban Benar]

e. bing
[Jawaban Salah]



4. dibawah ini contoh layanan internet, kecuali

a. browsing
[Jawaban Salah]

b. chatting
[Jawaban Salah]

c. email
[Jawaban Salah]

d. facebook
[Jawaban Salah]

e. google chrome
[Jawaban Benar]



5. dibawah ini software video editing, kecuali

a. movie maker
[Jawaban Salah]

b. after effect
[Jawaban Salah]

c. adobe premiere
[Jawaban Salah]

d. power director
[Jawaban Salah]

e. ms. Word
[Jawaban Benar]



6. office word adalah

a. aplikasi pengolah kata
[Jawaban Benar]

b. aplikasi pengolah angka
[Jawaban Salah]

c. aplikasi pengolah gambar
[Jawaban Salah]

d. aplikasi pengolah video
[Jawaban Salah]

e. aplikasi pengolah rumus
[Jawaban Salah]



7. untuk menyimpan file, caranya adalah klik

a. open
[Jawaban Salah]

b. save
[Jawaban Benar]

c. export
[Jawaban Salah]

d. import
[Jawaban Salah]

e. page layout
[Jawaban Salah]



8. dibawah ini adalah keluarga office, kecuali

a. word
[Jawaban Salah]

b. excel
[Jawaban Salah]

c. powerpoint
[Jawaban Salah]

d. lotus
[Jawaban Benar]

e. acces
[Jawaban Salah]



9. bold merupakan fitur untuk

a. memiringkan huruf
[Jawaban Salah]

b. menggaris bawah huruf
[Jawaban Salah]

c. menebalkan huruf
[Jawaban Benar]

d. membuat pangkat dua
[Jawaban Salah]

e. mencoret huruf
[Jawaban Salah]



10. untuk menambah slide baru, caranya dengan mengklik

a. new show
[Jawaban Salah]

b. add slide
[Jawaban Salah]

c. new slide
[Jawaban Benar]

d. slide show
[Jawaban Salah]

e. reset
[Jawaban Salah]



11. untuk mengatur jenis kertas ada di menu

a. page border
[Jawaban Salah]

b. size
[Jawaban Salah]

c. home
[Jawaban Salah]

d. margin
[Jawaban Salah]

e. page layout
[Jawaban Benar]



12. untuk mengubah tampilan slide, caranya klik

a. slide show
[Jawaban Salah]

b. design
[Jawaban Benar]

c. animation
[Jawaban Salah]

d. review
[Jawaban Salah]

e. insert
[Jawaban Salah]



13. tool new slide ada pada menu

a. animation
[Jawaban Salah]

b. insert
[Jawaban Salah]

c. design
[Jawaban Salah]

d. home
[Jawaban Benar]

e. slide show
[Jawaban Salah]



14. syncrounus adalah komunikasi

a. tidak langsung
[Jawaban Salah]

b. tidak bersamaan
[Jawaban Salah]

c. langsung
[Jawaban Benar]

d. tatap muka
[Jawaban Salah]

e. berjauhan
[Jawaban Salah]



15. komunikasi dalam jaringan disebut juga, kecuali

a. komunikasi online
[Jawaban Salah]

b. komunikasi daring
[Jawaban Salah]

c. komunikasi virtual
[Jawaban Salah]

d. komunikasi dunia maya
[Jawaban Salah]

e. Komunikasi tatap muka
[Jawaban Benar]



16. pengambilan gambar dari lutut sampai kepala disebut

a. MLS
[Jawaban Benar]

b. MS
[Jawaban Salah]

c. CU
[Jawaban Salah]

d. BCU
[Jawaban Salah]

e. ECU
[Jawaban Salah]



17. close up adalah pengambilan gambar

a. dari ujung kaki sampai ujung kepala
[Jawaban Salah]

b. lutut sampai kepala
[Jawaban Salah]

c. pinggang sampai kepala
[Jawaban Salah]

d. dada sampai kepala
[Jawaban Salah]

e. bahu sampai kepala
[Jawaban Benar]



18. pengambilan gambar dari dagu sampai atas kepala disebut

a. MLS
[Jawaban Salah]

b. MS
[Jawaban Salah]

c. CU
[Jawaban Salah]

d. ECU
[Jawaban Salah]

e. BCU
[Jawaban Benar]



19. bidang pandangan sangat jauh, objek sangat kecil, latar belakang sangat luas

a. MLS
[Jawaban Salah]

b. ELS
[Jawaban Benar]

c. LS
[Jawaban Salah]

d. bird eye view
[Jawaban Salah]

e. els
[Jawaban Salah]



20. screen cast o matic adalah

a. aplikasi untuk merekam adegan film
[Jawaban Salah]

b. aplikasi editing video
[Jawaban Salah]

c. aplikasi pengolah gambar
[Jawaban Salah]

d. aplikasi pengolah video
[Jawaban Salah]

e. aplikasi untuk merekam aktifitas di layar computer
[Jawaban Benar]



21. Melalui komunikasi dalam jaringan, perasaan atau emosi dapat dikomunikasikan melalui pesan verbal dan non verbal. Pesan verbal dan nor verbal meliputi ….

a. Video, audio, teks
[Jawaban Salah]

b. Ekspresi orang yang menyampaikan pesan
[Jawaban Benar]

c. Komunikasi yang dilakukan secara sering antara dua orang
[Jawaban Salah]

d. Pertukaran data yang cepat
[Jawaban Salah]

e. Semua jawaban benar
[Jawaban Salah]



22. Komunikasi dapat dikatakan langsung atau tidak langsung bergantung pada ….

a. Respon yang diberikan secara langsung atau tidak
[Jawaban Benar]

b. Media yang digunakan
[Jawaban Salah]

c. Aplikasi yang digunakan
[Jawaban Salah]

d. Perangkat jaringan
[Jawaban Salah]

e. Tujuan dan fungsi komunikasi
[Jawaban Salah]



23. Rocketmail salah satu media komunikasi secara ….

a. Real time
[Jawaban Salah]

b. Tidak langsung
[Jawaban Benar]

c. Up to date
[Jawaban Salah]

d. Langsung
[Jawaban Salah]

e. synchronous
[Jawaban Salah]



24. Perbedaan video conference dan video chat yaitu ….

a. Video conference untuk bisnis dan video chat bukan untuk bisnis
[Jawaban Salah]

b. Koneksi internet video conference harus cepat dan video chat bisa lambat
[Jawaban Salah]

c. Video conference tidak menggunakan aplikasi dan video chat menggunakan aplikasi
[Jawaban Salah]

d. Video conference multipoint dan video chat hanya satu panggilan
[Jawaban Benar]

e. Koneksi video conference dengan satelit dan internet sementara video chat dengan internet
[Jawaban Salah]



25. Dalam suatu ruangan terdapat lima computer yang saling terhubung. Antar computer data saling berbagi CPU, menggunakan printer, scanner, dan lain-lain. Berdasarkan tujuannya penggunaan computer tersebut masuk dalam….

a. Akses informasi
[Jawaban Salah]

b. Sarana komunikasi
[Jawaban Salah]

c. Membagi sumber daya
[Jawaban Benar]

d. Konektifitas
[Jawaban Salah]

e. Jaringan yang efisien
[Jawaban Salah]



26. Berikut tidak termasuk aplikasi untuk video chat yaitu ….

a. Gtalk
[Jawaban Salah]

b. Facebook
[Jawaban Salah]

c. Skype
[Jawaban Salah]

d. Yahoo messenger
[Jawaban Salah]

e. hotmail
[Jawaban Benar]



27. Protocol berfungsi sebagai ….

a. Penyedia jaringan
[Jawaban Salah]

b. Sebagai perantara data
[Jawaban Salah]

c. Tempat untuk pemrosesan data
[Jawaban Salah]

d. Penghubung antara pengguna ke jaringan
[Jawaban Salah]

e. Mengatur komunikasi data dan menjamin data sampai di tujuan
[Jawaban Benar]



28. Perhatikan pernyataan berikut dengan cermat!

a. 1, 2, 5
[Jawaban Salah]

b. 3, 5, 6
[Jawaban Salah]

c. 3, 4, 6
[Jawaban Benar]

d. 1, 3, 5
[Jawaban Salah]

e. 2, 4, 5
[Jawaban Salah]



29. Data atau informasi diperlukan dalam komponen komunikasi data, hal ini dikarenakan ….

a. Data atau informasi sesuatu yang ingin disampaikan ke tujuan
[Jawaban Salah]

b. Materi utama dalam komunikasi
[Jawaban Salah]

c. Tanpa data dan informasi tidak ada yang dikirim
[Jawaban Salah]

d. Data atau informasi adalah layanan perantara
[Jawaban Salah]

e. Semua jawaban benar
[Jawaban Benar]



30. Ubuntu merupakan contoh ….

a. System operasi jaringan
[Jawaban Benar]

b. Aplikasi jaringan
[Jawaban Salah]

c. Bagian PC
[Jawaban Salah]

d. Pemrosesan data
[Jawaban Salah]

e. Pengolahan, penyimpanan, dan penyajian data
[Jawaban Salah]



31. Setelah selesai dengan pengaturan protocol jaringan computer, langkah selanjutnya adalah ….

a. Persiapan perangkat keras
[Jawaban Salah]

b. Mempersiapkan data yang akan dikomunikasikan
[Jawaban Benar]

c. Instalasi aplikasi pendukung komunikasi daring
[Jawaban Salah]

d. Konektivitas internet
[Jawaban Salah]

e. Melakukan sharing data
[Jawaban Salah]



32. Fitur yang tidak dimiliki oleh aplikasi komunikasi daring diantaranya adalah ….

a. Berbagi sumber daya (sharing resource)
[Jawaban Salah]

b. Pesan offline
[Jawaban Benar]

c. Voice call
[Jawaban Salah]

d. Memanggil protocol
[Jawaban Salah]

e. PC call
[Jawaban Salah]



33. Berikut tujuan komunikasi daring, kecuali ….

a. Efisien dalam waktu dan biaya
[Jawaban Salah]

b. Memudahkan akses
[Jawaban Salah]

c. Meningkatkan efisiensi pertemuan
[Jawaban Salah]

d. Media untuk mempengaruhi seseorang
[Jawaban Benar]

e. Meningkatkan kualitas pertemuan
[Jawaban Salah]



34. Manfaat yang tidak didapat guru dengan memanfaatkan aplikasi komunikasi daring adalah ….

a. Tidak perlu bertatap muka lagi
[Jawaban Benar]

b. Penyebarluasan materi pelajaran
[Jawaban Salah]

c. Mengirim tugas
[Jawaban Salah]

d. Melatih tanggung jawab peserta didik
[Jawaban Salah]

e. Dapat digunakan untuk berdiskusi
[Jawaban Salah]



35. Browser yang mendukung aplikasi gtalk yaitu ….

a. Google chrome
[Jawaban Benar]

b. Sarari
[Jawaban Salah]

c. Internet explorer
[Jawaban Salah]

d. Netscape navigator
[Jawaban Salah]

e. Microsoft internet explore
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal SIMULASI KOMUNIKASI DIGITAL PART 2 | Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Semangat Sob

Kelas 1st Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.