Notifikasi

38+ Kumpulan Soal BASIS DATA 1 SEMESTER GANJIL | COMPUTERS Lengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat Malam.. kawan, Di website caktekno.com hari ini 04-Sep-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang BASIS DATA 1 SEMESTER GANJIL | COMPUTERS yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 11 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

38+ Soal BASIS DATA 1 SEMESTER GANJIL | COMPUTERS 2022/2023 Lengkap



1. Di bawah ini merupakan manfaat dari basis data, kecuali .....

a. Kecepatan dan Kemudahan (Speed)
[Jawaban Salah]

b. Kebersamaan pemakaian (Sharebility)
[Jawaban Salah]

c. Efisiensi ruang penyimpanan (Space)
[Jawaban Salah]

d. Kelambatan
[Jawaban Benar]

e. Security
[Jawaban Salah]



2. Salah satu tujuan dari basis data adalah sharebility yang artinya .....

a. Meniadakan duplikasi data
[Jawaban Salah]

b. Kebersamaan pemakaian
[Jawaban Benar]

c. Menangani data dalam jumlah besar
[Jawaban Salah]

d. Kecepatan dalam memilih data
[Jawaban Salah]

e. Kecepatan dalam mencari data
[Jawaban Salah]



3. Berikut ini adalah operasi-operasi pada basis data, kecuali .....

a. CREATE DATABASE
[Jawaban Salah]

b. DROP DATABASE
[Jawaban Salah]

c. CREATE TABLE
[Jawaban Salah]

d. DROP TABLE
[Jawaban Salah]

e. CUT TABLE
[Jawaban Benar]



4. Pemakai yang berinteraksi dengan basis data melalui DML(Data Manipulation Language), yang disertakan dalam program yang ditulis dalam bahasa pemrograman disebut .....

a. Programmer Aplikasi
[Jawaban Benar]

b. User Umum
[Jawaban Salah]

c. User Mahir
[Jawaban Salah]

d. User Khusus
[Jawaban Salah]

e. User Pemula
[Jawaban Salah]



5. Manakah urutan hirarki data yang benar, dari paling bawah sampai ke jenjang paling atas.....

a. Field-Database-File-Record
[Jawaban Salah]

b. Record-Field-File-Database
[Jawaban Salah]

c. Field-Database-Record-File
[Jawaban Salah]

d. Field-Record-File-Database
[Jawaban Benar]

e. Field-Database-Record-File
[Jawaban Salah]



6. Himpunan seluruh Record yang bertipe sama adalah .....

a. BIT
[Jawaban Salah]

b. Byte
[Jawaban Salah]

c. Field
[Jawaban Salah]

d. Record
[Jawaban Salah]

e. File
[Jawaban Benar]



7. Berdasarkan tabel di atas, manakah yang termasuk Record .....

a. Kode Barang
[Jawaban Salah]

b. Stok
[Jawaban Salah]

c. Gula Abdi
[Jawaban Salah]



8. Mengapa sistem basis data (Database System) cakupannya lebih luas dari pada basis data ?

a. Karena sistem basis data merupakan bagian dari basis data (Database)
[Jawaban Salah]

b. Karena basis data merupakan bagian dari sistem basis data (Database System)
[Jawaban Benar]

c. Karena sistem operasi juga merupakan bagian dari komponen sistem basis data
[Jawaban Salah]

d. Karena user juga merupakan bagian dari komponen sistem basis data
[Jawaban Salah]

e. Karena ada berbagai jenis pemakai (User) yang mengoperasikan basis data
[Jawaban Salah]



9. Dengan menerapkan sejumlah aturan (Constraint) pada field di tabel akan memudahkan kita dalam melakukan penelurusan data sehingga informasi yang di dapat menjadi akurat, merupakan manfaat basis data pada poin .....

a. Speed
[Jawaban Salah]

b. Space
[Jawaban Salah]

c. Accuracy
[Jawaban Benar]

d. Availability
[Jawaban Salah]

e. Completness
[Jawaban Salah]



10. Selain basis data, komponen sistem basis data yang berhubungan dengan perangkat lunak pengelola basis data adalah .....

a. DDL (Data Definition Language)
[Jawaban Salah]

b. DML (Data Manipulation Language)
[Jawaban Salah]

c. DCL (Data Control Laguage)
[Jawaban Salah]

d. TCL (Transaction Control Language)
[Jawaban Salah]

e. DBMS (Database Management System)
[Jawaban Benar]



11. Berikut ini adalah penerapan basis data di bidang perbankan, kecuali .....

a. Pengolahan data nilai siswa
[Jawaban Benar]

b. Pengelolaan data nasabah
[Jawaban Salah]

c. Pengelolaan data tabungan
[Jawaban Salah]

d. Pengolahan data pinjaman
[Jawaban Salah]

e. Pembuatan laporan-laporan akuntansi
[Jawaban Salah]



12. Salah satu penerapan basis data di bidang pendidikan/sekolah, yaitu untuk melakukan .....

a. Reservasi kamar hotel
[Jawaban Salah]

b. Pengelolaan keluar masuk barang
[Jawaban Salah]

c. Pengelolaan histori penyakit
[Jawaban Salah]

d. Penjadualan kegiatan belajar mengajar
[Jawaban Benar]

e. Pengelolaan data pembayaran premi
[Jawaban Salah]



13. Sekumpulan objek yang terdefinisikan memiliki karakteristik sama dan bisa dibedakan satu dengan lainnya, bisa berupa barang, orang, atau suatu kejadian disebut …..

a. Atribut
[Jawaban Salah]

b. Entitas
[Jawaban Benar]

c. Relasi
[Jawaban Salah]

d. Data Value
[Jawaban Salah]

e. Record
[Jawaban Salah]



14. Tabel adalah kompulan data yang tersusun dalam...

a. Format baris (record) dan atribut
[Jawaban Salah]

b. Tabel dan kolom (field atau atribut)
[Jawaban Salah]

c. Kolom (field atau atribut) dan relasi
[Jawaban Salah]

d. Kolom (field atau atribut)
[Jawaban Salah]

e. Format baris (record) dan kolom (field atau atribut)
[Jawaban Benar]



15. Suatu program yang mengaktifkan sistem komputer, pengelolaan file, mengendalikan seluruh sumber daya dalam komputer serta melakukan operasi-operasi dasar dalam komputer merupakan pengertian …..

a. Sistem Operasi
[Jawaban Benar]

b. Perangkat Lunak
[Jawaban Salah]

c. Perangkat Keras
[Jawaban Salah]

d. Pengguna
[Jawaban Salah]

e. Data
[Jawaban Salah]



16. Dari gambar ERD di atas yang merupakan entitas adalah …..

a. Dosen
[Jawaban Benar]

b. NIP
[Jawaban Salah]

c. NIM
[Jawaban Salah]

d. Mengajar
[Jawaban Salah]

e. Nama Mahasiswa
[Jawaban Salah]



17. Simbol yang digunakan untuk menyatakan relasi adalah …..

18. Dari tabel di atas, atribut yang paling tepat kita tetapkan sebagai primary key adalah …..

a. Kode Barang
[Jawaban Benar]

b. Nama Barang
[Jawaban Salah]

c. Kuantitas
[Jawaban Salah]

d. Harga Satuan
[Jawaban Salah]

e. Total
[Jawaban Salah]



19. Perhatikan ER-Diagram berikut ini.

a. Membeli
[Jawaban Salah]

b. Memperbaiki
[Jawaban Benar]

c. Mengajar
[Jawaban Salah]

d. Mendorong
[Jawaban Salah]

e. Menyewa
[Jawaban Salah]



20. Dalam membuat diagram Entity Relationship Diagram (ERD) digunakan beberapa symbol. Berikut ini adalah symbol-symbol ERD, kecuali …..

a. Entitas
[Jawaban Salah]

b. Relasi
[Jawaban Salah]

c. Atribut
[Jawaban Salah]

d. Kardinalitas
[Jawaban Benar]

e. Hubungan
[Jawaban Salah]



21. Dalam transformasi ERD ke tabel, setiap attribute akan diimplementasikan menjadi …..

a. Field
[Jawaban Salah]

b. Record
[Jawaban Salah]

c. Tabel / File
[Jawaban Benar]

d. Database
[Jawaban Salah]

e. Bit
[Jawaban Salah]



22. Perhatikan daftar atribut pada kasus mini market berikut ini.

a. Kasir, pelanggan, mekanik, service
[Jawaban Salah]

b. Barang, kasir, pelanggan
[Jawaban Benar]

c. Obat, kasir, pelanggan
[Jawaban Salah]

d. Buku, pinjaman, admin, pelanggan
[Jawaban Salah]

e. Pelanggan, transaksi, buku
[Jawaban Salah]



23. Perhatikan ER-Diagram di atas.

a. Kode_dokter, kode_pasien, nama_dokter
[Jawaban Salah]

b. Kode_dokter, nama_dokter, keahlian
[Jawaban Benar]

c. Kode_pasien, alamat, keahlian
[Jawaban Salah]

d. Kode_pasien, nama_pasien, penyakit
[Jawaban Salah]

e. Kode_dokter, penyakit, alamat
[Jawaban Salah]



24. Perhatikan ER-Diagram di atas.

a. Membeli
[Jawaban Salah]

b. Mendorong
[Jawaban Salah]

c. Melayani
[Jawaban Benar]

d. Menjual
[Jawaban Salah]

e. mengepalai
[Jawaban Salah]



25. Tabel adalah kumpulan data yang tersusun dalam ….

a. Format baris (record) dan entitas
[Jawaban Salah]

b. Tabel dan kolom (field atau atribut)
[Jawaban Salah]

c. Kolom (field atau atribut) dan relasi
[Jawaban Salah]

d. Kolom (field atau atribut)
[Jawaban Salah]

e. Format baris (record) dan kolom (field atau atribut)
[Jawaban Benar]



26. Kelompok perintah SQL yang berhubungan dengan pendefinisian sebuah basis data adalah ….

a. TCL
[Jawaban Salah]

b. DCL
[Jawaban Salah]

c. DML
[Jawaban Salah]

d. DDL
[Jawaban Benar]

e. DLL
[Jawaban Salah]



27. Perhatikan gambar diatas.

a. Apache dan Mercury
[Jawaban Salah]

b. Apache dan FileZilla
[Jawaban Salah]

c. MySQL dan Tomcat
[Jawaban Salah]

d. MySQL dan Apache
[Jawaban Benar]

e. FileZilla dan Mercury
[Jawaban Salah]



28. Perintah untuk menampilkan semua isi tabel dokter adalah …..

a. Select * from dokter
[Jawaban Benar]

b. Create table dokter
[Jawaban Salah]

c. Select all from dokter
[Jawaban Salah]

d. Select tabel dokter
[Jawaban Salah]

e. Delete from table dokter
[Jawaban Salah]



29. Perhatikan penulisan perintah SQL berikut.

a. Membuat tabel klinik
[Jawaban Salah]

b. Mengisi tabel klinik
[Jawaban Salah]

c. Mengisi database klinik
[Jawaban Salah]

d. Mengaupdate database klinik
[Jawaban Salah]

e. Membuat database klinik
[Jawaban Benar]



30. Select nik, nama_dokter, spesialis, from dokter ;

a. Mengisi nik, nama dokter, dan spesiali pada tabel dokter
[Jawaban Salah]

b. Menampilkan nik, nama_dokter, dan spesiali dari tabel dokter
[Jawaban Benar]

c. Menampilkan semua isi tabel dokter
[Jawaban Salah]

d. Menghapus tabel dokter
[Jawaban Salah]

e. Menghapus nik, nama_dokter, dan spesiali dari tabel dokter
[Jawaban Salah]



31. Berikut ini merupakan komponen umum yang harus ditentukan dalam membuat tabel, kecuali …..

a. Nama tabel
[Jawaban Salah]

b. Nama function
[Jawaban Benar]

c. Field
[Jawaban Salah]

d. Tipe data dan ukuran field
[Jawaban Salah]

e. Constraint
[Jawaban Salah]



32. Perintah SQL yang digunakan untuk menampilkan data dari database, yaitu …..

a. Show
[Jawaban Salah]

b. Select
[Jawaban Benar]

c. DESC
[Jawaban Salah]

d. Open
[Jawaban Salah]

e. Extract
[Jawaban Salah]



33. Kelompok perintah DML (data manipulation language) yang paling tepat adalah …..

a. Extract, Update, Delete, Insert
[Jawaban Salah]

b. Open, Update, Delete, Insert
[Jawaban Salah]

c. Select, Update, Delete, Alter
[Jawaban Salah]

d. Select, Update, Delete, Insert
[Jawaban Benar]

e. Select, Edit, Delete, Insert
[Jawaban Salah]



34. Pada saat seseorang ingin melakukan perubahan data, maka perintah SQL yang paling tepat adalah …..

a. Update
[Jawaban Benar]

b. Modify
[Jawaban Salah]

c. Change
[Jawaban Salah]

d. Save As
[Jawaban Salah]

e. Edit
[Jawaban Salah]



35. Perhatikan perintah berikut.

a. Menambahkan data kode_obat 000015 ke tabel obat
[Jawaban Salah]

b. Menghapus seluruh data obat
[Jawaban Salah]

c. Menghapus data obat dengan kode_obat “000015”
[Jawaban Benar]

d. Mengubah data kode obat tertentu menjadi = 000015
[Jawaban Salah]

e. Menampilkan data obat dengan kode obat = 000015
[Jawaban Salah]



36. Perhatikan perintah SQL berikut

a. Foreign key dari tabel produk,yaitu kode_produk yang berelasi ke tabel induknya, yaitu tabel penjualan
[Jawaban Benar]

b. Foreign key dari tabel penjualan,yaitu kode_produk yang berelasi ke tabel induknya, yaitu tabel produk
[Jawaban Salah]

c. Foreign key dari tabel penjualan,yaitu nama_produk yang berelasi ke tabel induknya, yaitu tabel produk
[Jawaban Salah]

d. Foreign key dari tabel produk,yaitu nama_produk yang berelasi ke tabel induknya, yaitu tabel penjualan
[Jawaban Salah]

e. Foreign key dari tabel penjualan,yaitu kode_produk yang berelasi ke tabel induknya, yaitu tabel barang
[Jawaban Salah]



37. Pada perintah SQL, cara menampilkan nama_dokter dari tabel dokter adalah …..

a. Extract nama_dokter from dokter;
[Jawaban Salah]

b. Select nama_dokter from dokter;
[Jawaban Benar]

c. Select dokter nama_dokter;
[Jawaban Salah]

d. Extrct dokter nama_dokter;
[Jawaban Salah]

e. Open dokter nama_dokter;
[Jawaban Salah]



38. Pada perintah SQL, cara menampilkan seluru data pasien dengan nama_pasien “cecep” adalah …..

a. SELECT*FROM pasien WHERE nama_pasien=”cecep”;
[Jawaban Salah]

b. SELECT [all] FROM pasien WHERE nama_pasien like ”cecep”;
[Jawaban Salah]

c. SELECT [all] FROM pasien WHERE nama_pasien=”cecep”;
[Jawaban Salah]

d. SELECT [all] FROM pasien WHERE nama_pasien<>”cecep”;
[Jawaban Salah]

e. SELECT*FROM pasien WHERE nama_pasien like ”cecep”;
[Jawaban Benar]



39. Dalam SQL, perintah Rollback berfungsi untuk …..

a. Menyetujui rangkaian perintah yanh berhubungan erat dengan perintah yang telah berhasi dilakukan
[Jawaban Salah]

b. Memberikan hak akses terhadap user tertentu
[Jawaban Salah]

c. Membatalkan transaksi yang dilakukan karena adanya kesalahan pada salah satu rangkaian perintah
[Jawaban Benar]

d. Mencabut hak akses dari user tertentu
[Jawaban Salah]

e. Mengubah struktur tabel
[Jawaban Salah]



40. Relasi antarentitas dimana hubungan antara entitas pertama dan kedua adalah banyak berbanding banyak, termasuk dalam kategori rasio kardinalitas …..

a. One to Many
[Jawaban Salah]

b. Many to One
[Jawaban Salah]

c. One to One
[Jawaban Salah]

d. Many to Many
[Jawaban Benar]

e. Semua salah
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal BASIS DATA 1 SEMESTER GANJIL | COMPUTERS Lengkap dengan Kunci Jawaban, Semangat Sob

Kelas 11 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.