Notifikasi

48+ Kumpulan Soal SIKAP DAN PERILAKU WIRAUSAHA | OTHER Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat Malam.. teman, Di website caktekno.com hari ini 15-Sep-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang SIKAP DAN PERILAKU WIRAUSAHA | OTHER yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 11 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

48+ Soal SIKAP DAN PERILAKU WIRAUSAHA | OTHER 2022/2023 Lengkap



1. Apa definisi wirausaha?

a. Sikap tidak gentar saat melihat pesaing 
[Jawaban Salah]

b. Sikap yang selalu ingin tahu, membuat ia selalu mencari jalan keluar bila ingin maju
[Jawaban Salah]

c. Sikap selalu berpikir positif dalam menghadapi segala hal
[Jawaban Salah]

d. Orang yang pandai mengenali produk, mengatur permodalan, dan mampu melaksanakan manajemen operasi dengan baik
[Jawaban Benar]



2. Wirausahawan termasuk ke dalam?

a. Bentuk kegiatan usaha
[Jawaban Salah]

b. Klasifikasi usaha
[Jawaban Salah]

c. Pelaku usaha
[Jawaban Benar]

d. Manajemen Usaha
[Jawaban Salah]



3. Apa definisi kewirausahaan?

a. Sikap yang selalu ingin tahu, membuat ia selalu mencari jalan keluar bila ingin maju
[Jawaban Salah]

b. Kemampuan seseorang dalam mengoptimalkan sumber daya yang meliputi materil, intelektual, waktu, dan kemampuan kreativitas
[Jawaban Benar]

c. Kurangnya pengawasan peralatan. Pengawasan erat kaitannya dengan efisiensi dan efektivitas
[Jawaban Salah]

d. Hal utama dalam memulai usaha atau menjadi seorang wirausahawan yang sukses
[Jawaban Salah]



4. Termasuk sifat keberanian, keutamaan, keteladanan, dan mengambil risiko yang bersumber kepada kemampuan diri sendiri. Ini merupakan pengertian dari?

a. Wirausaha dan wiraswasta
[Jawaban Benar]

b. Karakteristik wirausaha
[Jawaban Salah]

c. Ciri-ciri kewirausahaan
[Jawaban Salah]

d. Sifat wirausahawan
[Jawaban Salah]



5. Mampu untuk terus berkembang dan selalu mencoba usaha lainnya. Ini merupakan sifat dari?

a. Wiraswasta
[Jawaban Salah]

b. Wirausaha
[Jawaban Benar]

c. Wirausahawan
[Jawaban Salah]

d. Kewirausahaan
[Jawaban Salah]



6. Sebagai seorang wirausahawan, kita harus mampu berkomunikasi dengan baik dalam rangka mengumpulkan informasi. Ini termasuk pengertian dari?

a. Sifat wirausahawan
[Jawaban Salah]

b. Ciri-ciri wirausahawan
[Jawaban Salah]

c. Karakteristik wirausahawan
[Jawaban Benar]

d. Fungsi wirausahawan
[Jawaban Salah]



7. Di dalam ciri-ciri wirausaha, terdapat keorisinilan. Apa yang dimaksud dengan keorisinilan?

a. Tidak mudah terpengaruh atau terbawa dengan pendapat dan saran dari orang lain
[Jawaban Salah]

b. Memiliki ide dan kemampuan dalam menciptakan hasil kombinasi baru dari komponen yang sudah ada
[Jawaban Benar]

c. Sangat menyukai tantangan dan melakukannya dengan penuh perhitungan yang matang
[Jawaban Salah]

d. Berprestasi dan mengedepankan prestise atau senantiasa bekerja keras dengan energik
[Jawaban Salah]



8. Mampu untuk menghadirkan suatu gagasan baru, termasuk ke dalam ciri-ciri wirausaha?

a. Kreativitas
[Jawaban Benar]

b. Percaya diri
[Jawaban Salah]

c. Berorientasi ke masa depan
[Jawaban Salah]

d. Pengambilan risiko
[Jawaban Salah]



9. Terdapat tiga tipe kreativitas. Apa saja kah itu?

a. Menciptakan (to create)
[Jawaban Salah]

b. Memodifikasi (to modify)
[Jawaban Salah]

c. Mengkombinasikan (to combine)
[Jawaban Salah]

d. Semuanya benar
[Jawaban Benar]



10. Termasuk karakteristik wirausahawan, kecuali?

a. Sikap dan perilaku disiplin
[Jawaban Salah]

b. Komitmen tinggi
[Jawaban Salah]

c. Kreatif dan Inovatif
[Jawaban Salah]

d. Sangat ambisius
[Jawaban Benar]



11. Maksud dari memiliki komitmen yang tinggi dalam berwirausaha adalah?

a. Fokus, membangkitkan perhatian, dan menunjukkan penting nya pelajaran
[Jawaban Salah]

b. Konsisten, tegas, dan adil
[Jawaban Benar]

c. Realistis, kreatif, dan mandiri
[Jawaban Salah]

d. Cermat, cekatan, dan fokus pada perkembangan
[Jawaban Salah]



12. Jenis-jenis perilaku kerja prestatif, yaitu?

a. Semuanya benar
[Jawaban Benar]

b. Kerja mawas
[Jawaban Salah]

c. Kerja ikhlas
[Jawaban Salah]

d. Kerja cerdas
[Jawaban Salah]



13. sebelum membuka usaha, kita perlu ....

a. mencari modal
[Jawaban Salah]

b. membuat rencana usaha
[Jawaban Benar]

c. membeli peralatan
[Jawaban Salah]

d. membuat perizinan usaha
[Jawaban Salah]



14. berikut ini yang bukan merupakan pengertian wira ....

a. manusia unggul
[Jawaban Salah]

b. berbudi luhur
[Jawaban Salah]

c. berlaku picik
[Jawaban Benar]

d. berwatak agung
[Jawaban Salah]



15. apa penyebab banyaknya penganggugaran tingkat SMK di Indonesia?

a. banyaknya lulusan dan sedikitnya lowongan
[Jawaban Benar]

b. terlalu banyak perusahaan
[Jawaban Salah]

c. banyak yang tidak lulus
[Jawaban Salah]

d. lowongan pekerjaan sangat banyak
[Jawaban Salah]



16. melakukan upaya-upaya kreatif dan inovatif dengan jalan mengembangkan ide dan meramu sumber daya untuk menemukan peluang dan perbaikan hidup adalah pengertian wirausaha oleh....

a. Joseph Schumpter
[Jawaban Salah]

b. Christiano Ronaldo
[Jawaban Salah]

c. Najib Ainun
[Jawaban Salah]

d. Prawirokusumo
[Jawaban Benar]



17. kenapa wirausahawan harus memiliki karakter?

a. karena berwirausaha memiliki resiko
[Jawaban Benar]

b. agar tidak rugi
[Jawaban Salah]

c. agar terlihat berwibawa
[Jawaban Salah]

d. karena wirausahawan akan selalu merasakan kesuksesan
[Jawaban Salah]



18. kenapa wirausahawan harus memiliki sikap kepemimpinan?

a. agar bisa memerintah karyawannya
[Jawaban Salah]

b. agar mantap dalam melangkah
[Jawaban Salah]

c. agar dapat mengatur dan mengelola bisnisnya
[Jawaban Benar]

d. agar mendapat kepercayaan
[Jawaban Salah]



19. proses menghasilkan suatu gagasan atau penemuan baru yang dpt diterima masyarakat merupakan karakter....

a. Kreatif
[Jawaban Salah]

b. Inovatif
[Jawaban Benar]

c. Kerja keras
[Jawaban Salah]

d. Percaya diri
[Jawaban Salah]



20. seorang wirausahawan perlu melakukan kreativitas dalam

a. menghadapi tantangan-tantangan baru yang selalu muncul
[Jawaban Benar]

b. etika bisnis
[Jawaban Salah]

c. akibat krisis ekonomi
[Jawaban Salah]

d. pelengkap kegiatan bisnis
[Jawaban Salah]



21. berikut ini yang termasuk dalam manfaat menjadi wirausaha adalah....

a. terikat waktu
[Jawaban Salah]

b. kerja santai
[Jawaban Salah]

c. tanggung jawab rendah
[Jawaban Salah]

d. dapat menciptakan lapangan kerja baru
[Jawaban Benar]



22. salah satu contoh pembinaan sikap disiplin siswa di SMK adalah....

a. berlatih dalam kegiatan upacara
[Jawaban Salah]

b. mengikuti kegiatan ekstrakurikuler
[Jawaban Salah]

c. menerapkan perilaku tepat waktu dalam setiap kegiatan
[Jawaban Benar]

d. masuk kelas tidak tepat waktu
[Jawaban Salah]



23. Kata entrepreneur secara tertulis digunakan oleh Savary pada tahun...

a. 1720
[Jawaban Salah]

b. 1721
[Jawaban Salah]

c. 1722
[Jawaban Salah]

d. 1723
[Jawaban Benar]

e. 1724
[Jawaban Salah]



24. Kata entrepreneur secara tertulis digunakan oleh Savary dalam bukunya...

a. Kamus Savary
[Jawaban Salah]

b. Kamus Entrepreneur
[Jawaban Salah]

c. Kamus Usaha
[Jawaban Salah]

d. Kamus Wirausaha
[Jawaban Salah]

e. Kamus Dagang
[Jawaban Benar]



25. bentuk usaha untuk menciptakan nilai lewat pengakuan terhadap peluang bisnis, manajemen pengambilan risiko yang sesuai dengan peluang yang ada, dan lewat keterampilan komunikasi dan sumber daya yang diperlukan untuk membawa sebuah proyek sampai berhasil. Merupakan Definisi dari...

a. Kewirausahaan
[Jawaban Benar]

b. Wirausaha
[Jawaban Salah]

c. Entrepreneur
[Jawaban Salah]

d. Pedagang
[Jawaban Salah]

e. Pengusaha
[Jawaban Salah]



26. Entreprende memiliki arti...

a. petualang, pencipta dan pedagang
[Jawaban Salah]

b. pencipta, petualang, dan pebisnis
[Jawaban Salah]

c. pencipta, pengelola usaha dan petualang
[Jawaban Benar]

d. pengelola usaha, penerus dan pencipta
[Jawaban Salah]

e. pengelola usaha, petualang dan pengusaha
[Jawaban Salah]



27. Memecahkan masalah dan mengambil keputusan secara sistemmatis, termasuk keberanian mengambil risiko termasuk ke dalam...

a. Sasaran kewirausahaan
[Jawaban Salah]

b. Asas kewirausahaan
[Jawaban Benar]

c. Manfaat kewirausahaan
[Jawaban Salah]

d. Tujuan kewirausahaan
[Jawaban Salah]

e. Faktor kewirausahaan
[Jawaban Salah]



28. Kawula muda dan generasi milenial sangat berpeluang dalam melakukan kegiatan kewirausahaan termasuk ke dalam...

a. Sasaran kewirausahaan
[Jawaban Benar]

b. Asas kewirausahaan
[Jawaban Salah]

c. Manfaat kewirausahaan
[Jawaban Salah]

d. Tujuan kewirausahaan
[Jawaban Salah]

e. Faktor kewirausahaan
[Jawaban Salah]



29. Seorang wirausahawan dalam memutuskan sesuatu tidak boleh berubah-ubah, oleh karena itu harus memiliki sikap...

a. Tegas
[Jawaban Salah]

b. Fair
[Jawaban Salah]

c. Jujur
[Jawaban Salah]

d. Konsisten
[Jawaban Benar]

e. Pantang menyerah
[Jawaban Salah]



30. Seorang buruh pabrik dengan gaji pas-pasan bekerja dengan baik, tulus, dan semata-mata merupakan pengabdian. Perilaku kerja buruh ini menunjukkan sikap...

a. kerja cerdas
[Jawaban Salah]

b. kerja ikhlas
[Jawaban Benar]

c. mawas terhadap emosional
[Jawaban Salah]

d. kerja keras
[Jawaban Salah]

e. kerja tuntas
[Jawaban Salah]



31. Di bawah ini adalah karakter wirausaha yang perlu dikembangkan...

a. gengsi dalam berwirausaha
[Jawaban Salah]

b. tidak suka bergaul
[Jawaban Salah]

c. kesabaran dan ketabahan
[Jawaban Benar]

d. pendiam
[Jawaban Salah]

e. pemalu dalam berkomunikasi
[Jawaban Salah]



32. Berikut yang bukan termasuk karakteristik wirausaha menurut Bygrave?

a. does
[Jawaban Benar]

b. dream
[Jawaban Salah]

c. distribute
[Jawaban Salah]

d. devotion
[Jawaban Salah]

e. detail
[Jawaban Salah]



33. berikut adalah faktor yang menyebabkan kegagalan seorang wirausaha, yaitu...

a. disiplin
[Jawaban Salah]

b. berani mengambil resiko
[Jawaban Salah]

c. tidak adanya perencanaan yang matang
[Jawaban Benar]

d. mempunyai keterampilan
[Jawaban Salah]

e. mempunyai pengetahuan berwirausaha
[Jawaban Salah]



34. salah satu arakteristik wirausaha yaitu melaksanakan kegiatan dengan penuh perhatian, tanggungjawab, dan tidak mau menyerah. karakteristik tersebut yaitu...

a. dedication
[Jawaban Salah]

b. dollars
[Jawaban Salah]

c. dream
[Jawaban Salah]

d. determinan
[Jawaban Benar]

e. destiny
[Jawaban Salah]



35. yang bukan termasuk ciri-ciri seorang enterpreneur yaitu...

a. percaya diri
[Jawaban Salah]

b. berorientasi terhadap tindakan
[Jawaban Salah]

c. fokus tetapi tidak terkendali
[Jawaban Benar]

d. berenergi yang tinggi
[Jawaban Salah]

e. bertoleransi terhadap tindakan
[Jawaban Salah]



36. Berikut kepercayaan atau rasa yakin yang harus dimiliki oleh seorang wirausaha, kecuali :

a. Kecerdasan sendiri
[Jawaban Benar]

b. Kemampuan untuk bekerja secara kreatif dan inovatif
[Jawaban Salah]

c. Kemampuan untuk menyelesaikan pekerjaan dengan baik
[Jawaban Salah]

d. Keyakinan dapat menguasai pasar
[Jawaban Salah]

e. Kecakapan yang diperoleh dari hasil pendidikan, kursus, latihan, dan pengalaman dalam bekerja
[Jawaban Salah]



37. Salah satu tujuan kewirausahaan, yaitu :

a. Sebagai generator pembangunan ekonomi
[Jawaban Salah]

b. Menciptakan tenaga kerja baru
[Jawaban Benar]

c. Mendidik masyarakat agar hidup sederhana
[Jawaban Salah]

d. Memberikan contoh kepada para generasi muda untuk bekerja keras
[Jawaban Salah]

e. Meningkatkan jumlah wirausaha yang berkualitas dan berdedikasi tinggi
[Jawaban Salah]



38. Berikut tidak termasuk asas kewirausahaan, yaitu :

a. Pandai bernegosiasi
[Jawaban Salah]

b. Mampu memajukan usahanya
[Jawaban Salah]

c. Mampu merumuskan tujuan hidup
[Jawaban Benar]

d. Menjaga nama baik wirausaha
[Jawaban Salah]

e. Mampu membuka pasaran baru
[Jawaban Salah]



39. Berikut sifat yang harus dimiliki oleh seorang wirausaha, yaitu :

a. Tidak menyukai adanya pembaharuan
[Jawaban Salah]

b. Berani memaksakan diri menjadi orang lain
[Jawaban Salah]

c. Egois dan terlalu ambisius
[Jawaban Salah]

d. Selalu menghindar dari kesalahan atau kesulitan
[Jawaban Benar]

e. Cenderung mudah jenuh terhadap segala kemampuan dan ingin selalu berinisiatif
[Jawaban Salah]



40. Kepribadian seorang siswa sebagai calon wirausaha yang berprestasi memiliki ciri di antaranya :

a. Terampil di dalam belajar
[Jawaban Salah]

b. Pandai berkomunikasi
[Jawaban Salah]

c. Terampil di dalam belajar dan berusaha
[Jawaban Benar]

d. Pandai berorganisasi
[Jawaban Salah]

e. Terampil belajar dan berorganisasi
[Jawaban Salah]



41. Berikut karakteristik yang harus dimiliki oleh seorang wirausahawan, kecuali :

a. Mudah bergaul dan pandai berkomunikasi
[Jawaban Salah]

b. Bersemangat dan tidak mudah putus asa
[Jawaban Salah]

c. Jujur dan bertanggung jawab
[Jawaban Salah]

d. Berfikir prestatif, kreatif, dan inovatif
[Jawaban Salah]

e. Tidak berani mengambil risiko
[Jawaban Benar]



42. Berikut kunci agar seseorang wirausahawan berhasil dalam bisnisnya, yaitu :

a. Mengumpulkan informasi sebanyak mungkin
[Jawaban Salah]

b. Mempunyai karakteristik yang baik dan menarik
[Jawaban Salah]

c. Jujur dan bertanggung jawab
[Jawaban Salah]

d. Berpikir prestatif, kreatif, dan inovatif
[Jawaban Benar]

e. Selalu berhubungan dengan sesamanya
[Jawaban Salah]



43. Adanya konsumen dan pemasok dalam berwirausaha bisa disebut :

a. Relasi
[Jawaban Benar]

b. Pelanggan
[Jawaban Salah]

c. Distributor
[Jawaban Salah]

d. Agen
[Jawaban Salah]

e. Subagen
[Jawaban Salah]



44. Kunci keberhasilan dalam bisnis adalah :

a. Mengetahui pangsa pasar
[Jawaban Salah]

b. Memahami diri sendiri
[Jawaban Salah]

c. Bisa mengambil peluang
[Jawaban Benar]

d. Kemampuannya untuk memulai
[Jawaban Salah]

e. Ketekunan dan semangat kerja
[Jawaban Salah]



45. Karakteristik Wirausaha Untuk Menuju Sukses adalah ...

a. a.orang yang menjalankan usaha atau perusahaan dengan kemungkinan untung atau rugi
[Jawaban Salah]

b. b.Kreatif dan inovatif
[Jawaban Benar]

c. c.tindakan (act) dari kebiasaan atas kebenaran yang ia pegang teguh
[Jawaban Salah]

d. d.Sikap selalu berpikir positif dalam menghadapi segala hal
[Jawaban Salah]

e. e.Perilaku dan sifat tidak bisa dipisahkan untuk menjadikan lebih sempurna karena kedua-duanya memilliki karakteristik yang berbeda
[Jawaban Salah]



46. Faktor-Faktor Pendukung Keberhasilan Wirausaha, di antaranya ...

a. a. Faktor manusia, Faktor keuangan, Faktor organisasi
[Jawaban Benar]

b. b. Bersedia untuk mengambil risiko uang dan waktu
[Jawaban Salah]

c. c. Mandiri serta realistis
[Jawaban Salah]

d. d. Kreatif dan inovatif
[Jawaban Salah]

e. e. Sikap tidak gentar saat melihat pesaing (competitor)
[Jawaban Salah]



47. Pengertian Sikap dari Perilaku Wirausaha ...

a. a. cara pandang dan pola pikir (mindset) atas hal-hal yang dihadapinya
[Jawaban Benar]

b. b. Sikap tidak gentar saat melihat pesaing (competitor)
[Jawaban Salah]

c. c. Sikap yang selalu ingin tahu, membuat ia selalu mencari jalan keluar bila ingin maju
[Jawaban Salah]

d. d. Mandiri serta realistis
[Jawaban Salah]

e. e. Faktor organisasi
[Jawaban Salah]



48. Secara “luas” kewirausahaan dapat diartikan sebagai?

a. suatu kemampuan kreatif dan inovatif untuk menciptakan sesuatu yang baru dan berbeda untuk menciptakan nilai tambah barang dan jasa yang dilakukan dengan keberanian untuk menghadapi resiko
[Jawaban Benar]

b. seseorang yang bebas dan memiliki kemampuan untuk hidup mandiri dalam menjalankan kegiatan usahanya atau bisnisnya atau hidupnya
[Jawaban Salah]

c. suatu bakat untuk menciptakan sesuatu yang baru dan berbeda untuk menciptakan nilai tambah barang dan jasa yang dilakukan dengan ketakutan untuk menghadapi resiko
[Jawaban Salah]

d. seseorang yang terikat dan memiliki kemampuan untuk hidup dalam menjalankan kegiatan usahanya atau bisnisnya atau hidupnya
[Jawaban Salah]

e. seseorang yang mempunyai kemampuan teknis dan akademis untuk mengelola perusahaan atau organisasi bisnis yang dimiliki oleh orang lain
[Jawaban Salah]



49. Pengertian wirausaha secara umum adalah?

a. suatu kemampuan kreatif dan inovatif untuk menciptakan sesuatu yang baru dan berbeda untuk menciptakan nilai tambah barang dan jasa yang dilakukan dengan keberanian untuk menghadapi resiko
[Jawaban Salah]

b. seseorang yang bebas dan memiliki kemampuan untuk hidup mandiri dalam menjalankan kegiatan usahanya atau bisnisnya atau hidupnya
[Jawaban Benar]

c. suatu bakat untuk menciptakan sesuatu yang baru dan berbeda untuk menciptakan nilai tambah barang dan jasa yang dilakukan dengan ketakutan untuk menghadapi resiko
[Jawaban Salah]

d. seseorang yang terikat dan memiliki kemampuan untuk hidup dalam menjalankan kegiatan usahanya atau bisnisnya atau hidupnya
[Jawaban Salah]

e. seseorang yang mempunyai kemampuan teknis dan akademis untuk mengelola perusahaan atau organisasi bisnis yang dimiliki oleh orang lain
[Jawaban Salah]



50. Menurut “Goleman” berwirausaha ditentukan oleh....

a. 80% IQ dan 20 % EQ
[Jawaban Salah]

b. 70% IQ dan 30 % EQ
[Jawaban Salah]

c. 50% IQ dan 50 % EQ
[Jawaban Salah]

d. 20% IQ dan 80 % EQ
[Jawaban Benar]

e. 60% IQ dan 40 % EQ
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal SIKAP DAN PERILAKU WIRAUSAHA | OTHER Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Raih Mimpimu Sob

Kelas 11 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.