Notifikasi

8+ Kumpulan Soal PERMINTAAN DAN PENAWARAN | SOCIAL STUDIES Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban

Hai, Apa kabar?.. teman, Di website caktekno.com hari ini 10-Sep-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PERMINTAAN DAN PENAWARAN | SOCIAL STUDIES yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas University di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

8+ Soal PERMINTAAN DAN PENAWARAN | SOCIAL STUDIES 2022/2023 Lengkap



1. Pengertian dari permintaan absolut adalah...

a. Permintaan yang akan diwujudkan dengan sejumlah uang yang dimiliki
[Jawaban Salah]

b. Permintaan terhadap barang dan jasa sesuai dengan daya beli yang dimiliki
[Jawaban Salah]

c. Permintaan yang tidak didukung oleh daya beli
[Jawaban Benar]

d. Permintaan terhadap barang dan jasa yang pernah dibeli
[Jawaban Salah]



2. Faktor-faktor yang memengaruhi tingkat permintaan adalah:

a. Teknologi, Selera, Ekspektasi
[Jawaban Salah]

b. Jumlah penjual, pendapatan, biaya produksi
[Jawaban Salah]

c. Harga barang, selera, teknologi
[Jawaban Salah]

d. Harga barang, selera, tingkat pendapatan
[Jawaban Benar]



3. Perpotongan antara kurva permintaan dengan kurva penawaran dinamakan titik ....

a. Demand
[Jawaban Salah]

b. Supply
[Jawaban Salah]

c. Ekuilibrium
[Jawaban Benar]

d. Surplus
[Jawaban Salah]



4. Bunyi hukum penawaran "Apabila harga suatu barang semakin tinggi, jumlah barang yang akan ditawarkan semakin besar". Kemudian, harga suatu barang semakin rendah maka jumlah ....

a. barang yang ditawarkan semakin kecil atau sedikit
[Jawaban Benar]

b. permintaan semakin besar atau semakin bertambah
[Jawaban Salah]

c. penawaran semakin besar atau semakin bertambah
[Jawaban Salah]

d. permintaan barang semakin kecil atau sedikit
[Jawaban Salah]



5. Jika pemerintah menaikkan pajak kepada para produsen, penawaran akan ....

a. Bertambah
[Jawaban Salah]

b. Berkurang
[Jawaban Benar]

c. Tetap
[Jawaban Salah]

d. Naik
[Jawaban Salah]



6. Pergerakan kurva permintaan dari kiri atas ke kanan bawah menunjukkan bahwa semakin ....

a. tinggi harga, semakin banyak penjualan
[Jawaban Salah]

b. rendah harga, semakin sedikit penjualan
[Jawaban Salah]

c. rendah harga, semakin banyak barang yang diminta
[Jawaban Benar]

d. tinggi harga, semakin banyak barang yang diminta
[Jawaban Salah]



7. Harga keseimbangan terbentuk karena adanya ....

a. jumlah yang ditawarkan lebih kecil dengan jumlah yang diminta
[Jawaban Salah]

b. jumlah yang diminta sama dengan jumlah yang hendak diminta
[Jawaban Salah]

c. jumlah yang diminta lebih besar dengan jumlah yang ditawarkan
[Jawaban Salah]

d. jumlah yang diminta sama dengan jumlah yang ditawarkan
[Jawaban Benar]



8. Berikut ini pernyataan yang menunjukkan perubahan selera konsumen memengaruhi permintaan adalah ...

a. pada saat harga gula meningkat, harga teh ikut meningkat
[Jawaban Salah]

b. pada saat harga pensil lebih murah dari bolpoin, orang akan memilih membeli pensil
[Jawaban Salah]

c. pada saat pertandingan Piala Euro, banyak orang yang membeli kaoskaos bergambar negara idolanya
[Jawaban Benar]

d. pada saat harga kemeja meningkat, permintaan akan turun


[Jawaban Salah]



9. Penjual akan menetapkan harga sesuka mereka, namun apabila harga tersebut jauh diatas harga keseimbangan maka ... .

a. Barang laku terjual
[Jawaban Salah]

b. Barang akan over supply dan tidak laku
[Jawaban Benar]

c. Terjadi kelebihan permintaan
[Jawaban Salah]

d. over demand
[Jawaban Salah]



10. Teh dan Gula merupakan contoh barang...

a. Complement
[Jawaban Benar]

b. Subtitusi
[Jawaban Salah]

c. Inferior
[Jawaban Salah]

d. Normal
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal PERMINTAAN DAN PENAWARAN | SOCIAL STUDIES Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban, Semoga membantu

Kelas University Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.