Notifikasi

48+ Kumpulan Soal SOAL LATIHAN PTS TEMATIK TEMA 5 KELAS 2 SD Kelas 2nd 2022/2023 dengan Kunci Jawaban

 Hai, Apa kabar?.. kawan, Di website caktekno.com hari ini 27-Jan-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban  tentang SOAL LATIHAN PTS TEMATIK TEMA 5 KELAS 2 SD yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk KELAS 2nd di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.


48+ Soal SOAL LATIHAN PTS TEMATIK TEMA 5 KELAS 2 SD 2022/2023 Lengkap


1. Berikut merupakan contoh perilaku yang mencerminkan sila keempat Pancasila adalah ...

a. Rukun dengan teman yang berbeda agama dan suku bangsa

[Jawaban Salah]

b. Musyawarah dalam memilih ketua kelas

[Jawaban Benar]

c. Shalat ke masjid

[Jawaban Salah]


2. Bunyi sila kelima Pancasila adalah ...

a. Keadilan merata bagi seluruh rakyat Indonesia

[Jawaban Salah]

b. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

[Jawaban Benar]

c. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan.

[Jawaban Salah]


3. Berikut adalah contoh permintaan tolong yang baik

a. Hey, ambilkan pensilku.

[Jawaban Salah]

b. Alva, bisa minta tolong ambilkan pensil itu?

[Jawaban Benar]

c. Maaf, pensil siapa ini?

[Jawaban Salah]


4. 10 m + 100 cm = ... cm

a. 1100

[Jawaban Benar]

b. 110

[Jawaban Salah]

c. 1010

[Jawaban Salah]


5. Ghaisan berjalan pulang dari sekolah sejauh 5 m. Sesampainya di rumah, tidak ada siapapun sehingga Ghaisan berjalan ke rumah neneknya sejauh 300 cm. Berapa meter jarak yang ditempuh Ghaisan sejauh ini?

a. 8 meter

[Jawaban Benar]

b. 53 meter

[Jawaban Salah]

c. 80 meter

[Jawaban Salah]


6. Berikut ini beberapa alat ukur yang digunakan untuk mengukur panjang, kecuali...

a. penggaris

[Jawaban Salah]

b. meteran

[Jawaban Salah]

c. timbangan

[Jawaban Benar]


7. 10 cm = ... m

a. 0,1

[Jawaban Benar]

b. 1

[Jawaban Salah]

c. 0,01

[Jawaban Salah]


8. Salah satu alat ukur panjang yang baku adalah ...

a. meteran

[Jawaban Benar]

b. jengkal

[Jawaban Salah]

c. langkah

[Jawaban Salah]


9. Tinggi pohon pisang 2m, berapa cm tinggi pohon pisang?

a. 200

[Jawaban Benar]

b. 20

[Jawaban Salah]

c. 0,02

[Jawaban Salah]


10. Tinggi tangga di rumah Kirana adalah 3 m lebih 27 cm. Berapa cm tinggi tangga itu?

a. 327 cm

[Jawaban Benar]

b. 57 cm

[Jawaban Salah]

c. 32,7 cm

[Jawaban Salah]


11. Tanaman milik Rakha tingginya 75 cm. Tanaman milik Jano tingginya 92 cm. Tanaman milik Abror tingginya 69 cm. Tanaman milik siapakah yang paling tinggi?

a. Jano

[Jawaban Benar]

b. Rakha

[Jawaban Salah]

c. Abror

[Jawaban Salah]


12. Gambar berikut adalah lambang sila ke ...

a. 1

[Jawaban Benar]

b. 2

[Jawaban Salah]

c. 3

[Jawaban Salah]


13. Gambar berikut adalah lambang sila ke ...

a. 1

[Jawaban Salah]

b. 2

[Jawaban Benar]

c. 3

[Jawaban Salah]


14. Gambar berikut adalah lambang sila ke ...

a. 2

[Jawaban Salah]

b. 3

[Jawaban Benar]

c. 4

[Jawaban Salah]


15. Gambar berikut adalah lambang sila ke ...

a. 2

[Jawaban Salah]

b. 3

[Jawaban Salah]

c. 4

[Jawaban Benar]


16. Gambar berikut adalah lambang sila ke ...

a. 3

[Jawaban Salah]

b. 4

[Jawaban Salah]

c. 5

[Jawaban Benar]


17. Bahan alami untuk membuat celengan adalah ...

a. tanah liat

[Jawaban Benar]

b. botol kemasan minuman

[Jawaban Salah]

c. cat air

[Jawaban Salah]


18. berikut ini adalah bahan-bahan untuk menghias vas bunga, kecuali ...

a. cat warna

[Jawaban Salah]

b. kuas

[Jawaban Salah]

c. keramik

[Jawaban Benar]


19. Bahan untuk membuat boneka tersebut adalah ...

a. kain flannel

[Jawaban Benar]

b. kardus bekas

[Jawaban Salah]

c. tanah liat

[Jawaban Salah]


20. Gerakan yang dilakukan adalah ...

a. Tengkurap dengan telapak kaki dipanjangkan. Tangan ditegakkan dengan telapak tangan dibentangkan, sehingga badan juga tegak.

[Jawaban Benar]

b. Badan dipanjangkan menghadap ke lantai. Tangan diluruskan dan bertumpu pada lantai. Ujung jari kaki juga bertumpu pada lantai.

[Jawaban Salah]

c. Berdiri menghadap ke dinding. Tangan bertumpu pada dinding. Badan condong ke dinding. Kemudian, tangan ditekuk dan kembali diluruskan.

[Jawaban Salah]


21. Gerakan yang dilakukan adalah ...

a. Tengkurap dengan telapak kaki dipanjangkan. Tangan ditegakkan dengan telapak tangan dibentangkan, sehingga badan juga tegak.

[Jawaban Salah]

b. Badan dipanjangkan menghadap ke lantai. Tangan diluruskan dan bertumpu pada lantai. Ujung jari kaki juga bertumpu pada lantai.

[Jawaban Benar]

c. Berdiri menghadap ke dinding. Tangan bertumpu pada dinding. Badan condong ke dinding. Kemudian, tangan ditekuk dan kembali diluruskan.

[Jawaban Salah]


22. Gerakan yang dilakukan adalah ...

a. Tengkurap dengan telapak kaki dipanjangkan. Tangan ditegakkan dengan telapak tangan dibentangkan, sehingga badan juga tegak.

[Jawaban Salah]

b. Badan dipanjangkan menghadap ke lantai. Tangan diluruskan dan bertumpu pada lantai. Ujung jari kaki juga bertumpu pada lantai.

[Jawaban Salah]

c. Berdiri menghadap ke dinding. Tangan bertumpu pada dinding. Badan condong ke dinding. Kemudian, tangan ditekuk dan kembali diluruskan.

[Jawaban Benar]


23. berikut ini adalah gerakan ...

a. Badan menggantung dengan kaki lurus ke bawah

[Jawaban Benar]

b. Badan menggantung dengan kaki ditekuk ke depan

[Jawaban Salah]

c. Badan menggantung dengan kaki dilipat ke belakang

[Jawaban Salah]


24. berikut ini adalah gerakan ...

a. Badan menggantung dengan kaki ditekuk ke depan

[Jawaban Benar]

b. Badan menggantung dengan kaki dilipat ke belakang

[Jawaban Salah]

c. Badan menggantung dengan kaki ditekuk ke belakang

[Jawaban Salah]


25. berikut ini adalah gerakan ....

a. Badan menggantung dengan kaki lurus ke bawah

[Jawaban Salah]

b. Badan menggantung dengan kaki dilipat ke belakang

[Jawaban Benar]

c. Badan menggantung dengan kaki lurus ke depan

[Jawaban Salah]


26. berikut ini adalah gerakan ...

a. Badan menggantung dengan kaki lurus ke depan

[Jawaban Benar]

b. Badan menggantung dengan kaki ditekuk ke belakang

[Jawaban Salah]

c. Badan menggantung dengan kaki ditekuk ke samping

[Jawaban Salah]


27. berikut ini adalah gerakan ...

a. Badan menggantung dengan kaki ditekuk ke samping

[Jawaban Salah]

b. Badan menggantung dengan kaki dilipat ke samping

[Jawaban Salah]

c. Badan menggantung dengan kaki ditekuk ke belakang

[Jawaban Benar]


28. berikut ini adalah gerakan ...

a. Badan menggantung dengan kaki lurus ke depan

[Jawaban Salah]

b. Badan menggantung dengan kaki ditekuk ke belakang

[Jawaban Salah]

c. Badan menggantung dengan kaki ditekuk ke samping

[Jawaban Benar]


29. berikut ini adalah gerakan ...

a. Melayang satu kaki dari kiri ke kanan

[Jawaban Benar]

b. Melayang ke depan.

[Jawaban Salah]

c. Melayang dua kaki dari kiri ke kanan.

[Jawaban Salah]


30. berikut ini adalah gerakan ...

a. Melayang satu kaki dari kiri ke kanan.

[Jawaban Salah]

b. Melayang ke depan

[Jawaban Benar]

c. Melayang ke atas.

[Jawaban Salah]


31. berikut ini adalah gerakan ....

a. Melayang satu kaki dari kiri ke kanan.

[Jawaban Salah]

b. Melayang ke depan.

[Jawaban Salah]

c. Melayang dua kaki dari kiri ke kanan.

[Jawaban Benar]


32. berikut ini adalah gerakan ....

a. Melayang ke depan.

[Jawaban Salah]

b. Melayang dua kaki dari kiri ke kanan.

[Jawaban Salah]

c. Melayang ke atas

[Jawaban Benar]


33. berikut ini adalah teks lagu ....

a. burung kutilang

[Jawaban Benar]

b. burung tantina

[Jawaban Salah]

c. burung garuda

[Jawaban Salah]


34. Pohon yang berbatang tinggi lurus, seperti tiang, daunnya kecil-kecil mirip lidi. Pohon tersebut adalah ...

a. pohon cemara

[Jawaban Benar]

b. pohon mangga

[Jawaban Salah]

c. pohon stroberi

[Jawaban Salah]


35. Tiruan bunyi suling yang dilakukan dengan mulut disebut ...

a. bersiul

[Jawaban Benar]

b. bernyanyi

[Jawaban Salah]

c. bermain musik

[Jawaban Salah]


36. Jemu = ...

a. bosan

[Jawaban Benar]

b. ramai

[Jawaban Salah]

c. sedih

[Jawaban Salah]


37. Memanggil atau menarik perhatian dengan suara nyaring disebut ...

a. Berseru

[Jawaban Benar]

b. bersiul

[Jawaban Salah]

c. bernyanyi

[Jawaban Salah]


38. Mulut burung, ayam, dan itik disebut ...

a. bibir

[Jawaban Salah]

b. paruh

[Jawaban Benar]

c. sayap

[Jawaban Salah]


39. Penulisan huruf kapital yang benar adalah pada kalimat ...

a. Kayyisa mengunjungi Museum Sribaduga di Bandung.

[Jawaban Benar]

b. kayyisa mengunjungi museum Sribaduga di bandung.

[Jawaban Salah]

c. Kayyisa mengunjungi Museum Sribaduga di bandung.

[Jawaban Salah]


40. Penulisan huruf kapital yang benar adalah ...

a. Pada bulan agustus, michika pergi ke surabaya.

[Jawaban Salah]

b. Pada bulan Agustus, Michika pergi ke Surabaya.

[Jawaban Benar]

c. Pada bulan agustus, Michika pergi ke Surabaya.

[Jawaban Salah]


41. Satuan yang digunakan pada penggaris adalah ...

a. cm

[Jawaban Benar]

b. dam

[Jawaban Salah]

c. km

[Jawaban Salah]


42. Ikut menyumbang pembangunan masjid di sekitar rumah termasuk pengamalan sila ke ...

a. 1

[Jawaban Salah]

b. 2

[Jawaban Benar]

c. 3

[Jawaban Salah]


43. Makan malam bersama seluruh keluarga termasuk salah satu pengamalan sila ke ... yang bisa kita lakukan di rumah .

a. 1

[Jawaban Salah]

b. 2

[Jawaban Salah]

c. 3

[Jawaban Benar]


44. Perilaku berikut ... sila ke 3 pancasila

a. tidak sesuai

[Jawaban Benar]

b. sesuai

[Jawaban Salah]

c. mencerminkan

[Jawaban Salah]


45. Gemerlap = ...

a. berkilauan

[Jawaban Benar]

b. bertebaran

[Jawaban Salah]

c. gelap

[Jawaban Salah]


46. deras dan banyak = ...

a. lebat

[Jawaban Benar]

b. redup

[Jawaban Salah]

c. mengalir

[Jawaban Salah]


47. tanggung, tidak cukup atau kurang disebut juga ...

a. kepalang

[Jawaban Benar]

b. banyak

[Jawaban Salah]

c. melimpah

[Jawaban Salah]


48. terhenti mengalir disebut juga ...

a. tergenang

[Jawaban Benar]

b. deras

[Jawaban Salah]

c. terlarut

[Jawaban Salah]


49. Gulai ayam berkuah santan kental disebut juga ...

a. opor ayam

[Jawaban Benar]

b. ketupat

[Jawaban Salah]

c. ayam bakar

[Jawaban Salah]


50. Jarak rumah Keenan ke sekolah adalah 52 meter atau sama dengan ... cm.

a. 5.200

[Jawaban Benar]

b. 520

[Jawaban Salah]

c. 52.000

[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal SOAL LATIHAN PTS TEMATIK TEMA 5 KELAS 2 SD 2022/2023 dengan Kunci Jawaban, Semoga membantu



Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.