Notifikasi

18+ Kumpulan Soal LATIHAN SOAL 5 UP PPG PAUD 2021 Terbaru dengan Kunci Jawaban

Halo.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 07-Apr-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang LATIHAN SOAL 5 UP PPG PAUD 2021 yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas Professional Development di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

18+ Soal LATIHAN SOAL 5 UP PPG PAUD 2021 2022/2023 Lengkap



1. Seorang pendidik perlu memahami landasan pendidikan. Salah satu manfaat mempelajari landasan pendidikan bagi pendidik adalah....

a. Membantu pendidik dalam menentukan metode pembelajaran yang tepat digunakan dalam situasi tertentu di kelas
[Jawaban Benar]

b. Meningkatkan perkembangan pola pikir dan pola kerja pendidik tentang bagaimana seharusnya melaksanakan praktek pendidikan
[Jawaban Salah]

c. Memahami berbagai pasal-pasal dalam UUD dan peraturan yang berlaku di Indoensia terkait dengan pendidikan
[Jawaban Salah]

d. Menumbuhkan sikap berpikir kritis pendidik terhadap perkembangan peserta didik
[Jawaban Salah]

e. Memahami berbagai karakteristik peserta didik sehingga memandang peserta didik sebagai pribadi yang unik
[Jawaban Salah]



2. Tujuan pendidikan Bangsa Indonesia yaitu pembentukan manusia yang ideal. Berikut ini implementasi sila ke 5 dalam pendidikan sebagai upaya pencapaian tujuan tersebut adalah….

a. Orang tua memberi contoh pada anak untuk tidak melakukan diskriminasi pada siapapun
[Jawaban Salah]

b. Peserta didik diajarkan untuk mencintai dan mengkonsumsi produk dalam negeri
[Jawaban Benar]

c. Sekolah melakukan program kegiatan bakti sosial dengan melibatkan peserta didiknya
[Jawaban Salah]

d. Guru mengarahkan peserta didik untuk taat terhadap Tuhan YME
[Jawaban Salah]

e. Pendidik mengikuti PPG untuk meningkatkan kreativitas dan profesionalitasnya
[Jawaban Salah]



3. Seorang guru mengajar di dalam kelas dengan metode ceramah sehingga proses pembelajaran lebih terpusat pada guru sedangkan siswa pasif karena hanya mendengarkan. Hal tersebut termasuk dalam proses pendidikan yang beraliran….

a. Esesnialisme
[Jawaban Salah]

b. Humanisme
[Jawaban Salah]

c. Konstruktivisme
[Jawaban Salah]

d. Behavioristik
[Jawaban Benar]

e. Rekonstuksionisme
[Jawaban Salah]



4. Menurut Bruner, apabila seseorang memahami obyek-obyek atau dunianya melalui gambar-gambar dan visualisasi verbal dengan kata lain peserta didik belajar melalui bentuk perumpamaan atau perbandingan, hal ini merupakan tahapan dari……

a. Ikonik
[Jawaban Benar]

b. Intuitif
[Jawaban Salah]

c. Enaktif
[Jawaban Salah]

d. Simbolik
[Jawaban Salah]

e. Konflik
[Jawaban Salah]



5. Menurut pandangan Teori Behavioristik dalam proses belajar siswa di bawa menuju atau mencapai target tertentu, sehingga menjadikan siswa untuk tidak bebas berkreasi dan berimajinasi disebut proses ....

a. Reinforcement
[Jawaban Salah]

b. Input
[Jawaban Salah]

c. Observabel
[Jawaban Salah]

d. Shaping
[Jawaban Benar]

e. Mimetic
[Jawaban Salah]



6. Menurut Kolb, seseorang yang sudah mulai berupaya untuk membuat abstraksi, mengembangkan konsep, hukum atau prosedur dalam kegiatan belajar termasuk ke dalam tahap...

a. Pengalaman Konkret
[Jawaban Salah]

b. Konseptualitas
[Jawaban Benar]

c. Pragmatif
[Jawaban Salah]

d. Eksperimen Aktif
[Jawaban Salah]

e. Pengalaman Abstrak
[Jawaban Salah]



7. Ciri khas pembelajaran dengan pendekatan pembelajaran teori humanistik adalah anak di ajak berpikir secara ....

a. Induktif
[Jawaban Benar]

b. Koordinatif
[Jawaban Salah]

c. Edukatif
[Jawaban Salah]

d. Deduktif
[Jawaban Salah]

e. Komprehensif
[Jawaban Salah]



8. Belajar dalam perspektif konstruktivisme lebih menekankan kepada....

a. Hasil
[Jawaban Salah]

b. Pembelajaran
[Jawaban Salah]

c. Sikap
[Jawaban Salah]

d. Nilai
[Jawaban Salah]

e. Proses
[Jawaban Benar]



9. Pembelajaran kooperatif dikenal dengan pembelajaran secara ....

a. Individu
[Jawaban Salah]

b. Verbal
[Jawaban Salah]

c. Mandiri
[Jawaban Salah]

d. Berkelompok
[Jawaban Benar]

e. Non verbal
[Jawaban Salah]



10. Pak Kaspul mengajar materi tentang kebutuhan manusia. Peserta didik diberikan kesempatan untuk menulis semua kebutuhannya sebagai seorang siswa atau peserta didik dan mengurutkan dari yang paling penting sampai yang kurang penting lalu memberikan alasannya.

Prinsip pembelajaran yang digunakan oleh pak Kaspul adalah ….

a. Integrated (Terpadu)
[Jawaban Salah]

b. Kesinambungan dan Perubahan
[Jawaban Salah]

c. Konstekstual
[Jawaban Benar]

d. Interaksi
[Jawaban Salah]

e. Kooperatif
[Jawaban Salah]



11. Di abad 21 guru dintutu mampu memanfaatkan media dan memeilih media mana yang akan digunakan dalam hal ini yang harus diperhatikan oleh guru dalam memilih media pembelajaran adalah...

a. Tujuan, sasaran didik, karakteristik media, waktu pengoperasian, ketersediaan,konteks penggunaan, mutu tehnik
[Jawaban Benar]

b. Tujuan, sasaran didik, karakteristik media, misi visi sekolah dan konteks penggunaan
[Jawaban Salah]

c. Kultur sekolah, visi misi sekolah, tujuan, sasaran didik, mutu sekolah
[Jawaban Salah]

d. Sasaran didik, , karakteristik media, waktu pengoperasian, tujuan, misi visi sekolah dan konteks penggunaan
[Jawaban Salah]

e. Kultur sekolah, tujuan, waktu pengoperasian dan karakteristik media
[Jawaban Salah]



12. Ketika memulai pembelajaran, Bu Maria menyodorkan sebuah isu actual dalam bentuk pertanyaan yang memerlukan solusi. Lalu, dalam bentuk kelompok-kelompok kecil, siswa diminta untuk mencari alternatif solusi tersebut. Kegiatan yang dilakukan Bu Maria tersebut mengisiaratkan inplementasi model pembelajaran ….

a. Problem Based Learning
[Jawaban Salah]

b. Inqury learning
[Jawaban Salah]

c. Cooperative learning
[Jawaban Salah]

d. Project Based learning
[Jawaban Benar]

e. Discovery learning
[Jawaban Salah]



13. Seorang guru menginginkan siswanya dapat menyelesaikan atau menemukan solusi dari suatu masalah,maka model pembelajaran yang dapat digunakan oleh guru tersebut adalah…

a. Problem Based Learning
[Jawaban Benar]

b. Cooperative Learning
[Jawaban Salah]

c. Inquiry Learning
[Jawaban Salah]

d. Discovery Learning
[Jawaban Salah]

e. Jigsaw
[Jawaban Salah]



14. Keterampilan abad 21 yang harus dikembangkan dalam RPP dan diimplementasikan pada proses pembelajaran adalah....

a. critical thinking, creativity, collaction, and collaboration
[Jawaban Salah]

b. critical thinking, creativity, communication, and collaboration
[Jawaban Benar]

c. critical thingking, cultural, HOT, and Inovation
[Jawaban Salah]

d. HOT, Inovation, communication, and flexibility
[Jawaban Salah]



15. Level kognitif Taksonomi Bloom menurut Anderson versi terbaru adalah....

a. remembering, understanding, applying, analysing, evaluating, and creating
[Jawaban Benar]

b. understanding, remembering, analysing, applying, creating and evaluating
[Jawaban Salah]

c. knowledge, komprehension, application, analisis, synthesis, and evaluation
[Jawaban Salah]

d. knowledge, application, komprehension, analisis, evaluation, and synthesis
[Jawaban Salah]



16. Materi pembelajaran yang dikembangkan dalam proses pembelajaran hendaknya mencakup beberapa unsur, antara lain....

a. faktual, prosedural, konseptual, meta kognitif
[Jawaban Salah]

b. prosedural, meta kognitif, faktual, konseptual
[Jawaban Salah]

c. konseptual, faktual, prosedural, meta kognitif
[Jawaban Salah]

d. faktual, konseptual, prosedural, meta kogniti
[Jawaban Benar]



17. Kemampuan berfikir untuk mengoperasikan kaidah-kaidah logika tapi masih terkait dengan obyek-obyek bersifat konkrit merupakan ciri-ciri kemampuan anak berusia

a. 0 - 2 tahun
[Jawaban Salah]

b. 2 - 7 tahun
[Jawaban Salah]

c. 7 - 11/12 tahun
[Jawaban Benar]

d. 11/12/ - 14/15 tahun
[Jawaban Salah]



18. Cara yang yang paling cepat dan akurat yang digunakan untuk mengidentifikasi kesulitan belajar peserta didik yang bersumber dari faktor sosial adalah …

a. sosiometri
[Jawaban Benar]

b. angket
[Jawaban Salah]

c. wawancara
[Jawaban Salah]

d. brainstorming
[Jawaban Salah]



19. a. Memelihara dan memupuk persatuan bangsa

b. Melalui pendidikan program sarjana

c. Memperoleh penghasilan

d. Merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi proses pembelajaran

e. Menjunjung tinggi peraturan perundang-undangan, hukum, dan kode etik guru

yang termasuk kewajiban guru adalah ....

a. a, d, e
[Jawaban Benar]

b. a, b, d
[Jawaban Salah]

c. a, b, c
[Jawaban Salah]

d. a, c
[Jawaban Salah]

e. Semua benar
[Jawaban Salah]



20. Kemampuan bahasa anak mulai berkembang, pemikiran masih statis, belum dapat berfikir abstrak, dan kemampuan persepsi waktu dan ruang masih terbatas merupakan perkembangan anak pada tahap ...

a. Tahap sensorimotorik
[Jawaban Salah]

b. Tahap praoperasional
[Jawaban Benar]

c. Tahap operasional konkrit
[Jawaban Salah]

d. Tahap operasional konkrit
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal LATIHAN SOAL 5 UP PPG PAUD 2021 Terbaru dengan Kunci Jawaban, Semangat Belajar Sob

Kelas Professional Development Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.