Notifikasi

19+ Kumpulan Soal PERMUTASI DAN KOMBINASI Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 18-Apr-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PERMUTASI DAN KOMBINASI | Contoh Soal Permutasi Dan Kombinasi yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 12 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

19+ Soal PERMUTASI DAN KOMBINASI | Contoh Soal Permutasi Dan Kombinasi 2022/2023 Lengkap



1. Jalan yang dapat ditempuh dari Kota A ke Kota B sebanyak 4 jalan. Sedangkan jalan yang dapat ditempuh dari kota B ke kota C sebanyak 4 jalan, maka banyak jalan yang berbeda yang dapat ditempuh dari kota A ke kota C adalah ...

a. 8
[Jawaban Salah]

b. 10
[Jawaban Salah]

c. 12
[Jawaban Salah]

d. 16
[Jawaban Benar]

e. 20
[Jawaban Salah]



2. Disediakan angka-angka 3, 4, 5, 6, 7 dan 8. Banyaknya bilangan yang dapat dibentuk jika bilangan itu terdiri dari 4 angka dan setiap bilangan tidak boleh memuat angka yag sama adalah ...

a. 300
[Jawaban Salah]

b. 330
[Jawaban Salah]

c. 340
[Jawaban Salah]

d. 360
[Jawaban Benar]

e. 380
[Jawaban Salah]



3. Nilai dari  8!5!3!\frac{8!}{5!3!}  adalah ...

a. 21
[Jawaban Salah]

b. 24
[Jawaban Salah]

c. 48
[Jawaban Salah]

d. 56
[Jawaban Benar]

e. 64
[Jawaban Salah]



4. Pernyataan berikut yang benar adalah ...

a. 5!3!2!=5\frac{5!}{3!2!}=5
[Jawaban Salah]

b. 6!3!2!=12\frac{6!}{3!2!}=12
[Jawaban Salah]

c. 4!2!3!=4\frac{4!2!}{3!}=4
[Jawaban Salah]

d. 7!5!2!=21\frac{7!}{5!2!}=21
[Jawaban Benar]

e. 3!2!5!=10\frac{3!2!}{5!}=10
[Jawaban Salah]



5. Nilai dari  18!29!+310!\frac{1}{8!}-\frac{2}{9!}+\frac{3}{10!}  = ...

a.  11310!\frac{113}{10!}  
[Jawaban Salah]

b.  9110!\frac{91}{10!}  
[Jawaban Salah]

c.  7310!\frac{73}{10!}  
[Jawaban Benar]

d.  7110!\frac{71}{10!}  
[Jawaban Salah]

e.  410!\frac{4}{10!}  
[Jawaban Salah]



6. Hasil dari  n!(n1)!\frac{n!}{\left(n-1\right)!}  adalah ...

a. n
[Jawaban Benar]

b. n-1
[Jawaban Salah]

c. n-2
[Jawaban Salah]

d.  n22n^2-2  
[Jawaban Salah]

e.  1n\frac{1}{n}  
[Jawaban Salah]



7. Jika  n!(n2)!=20\frac{n!}{\left(n-2\right)!}=20   , maka nilai n! = ...

a. 2
[Jawaban Salah]

b. 6
[Jawaban Salah]

c. 24
[Jawaban Salah]

d. 120
[Jawaban Benar]

e. 720
[Jawaban Salah]



8. Empat siswa dan 2 siswa akan duduk berdampingan. Apabila siswi selalu duduk paling pinggir, banyak cara mereka duduk adalah ...

a. 24
[Jawaban Salah]

b. 48
[Jawaban Benar]

c. 56
[Jawaban Salah]

d. 64
[Jawaban Salah]

e. 72
[Jawaban Salah]



9. Dua keluarga masing-masing terdiri dari 2 orang dan 3 orang ingin berfoto bersama. Banyak posisi foto yang berbeda dengan anggota keluarga yang sama selalu berdampingan adalah...

a. 24
[Jawaban Benar]

b. 36
[Jawaban Salah]

c. 48
[Jawaban Salah]

d. 72
[Jawaban Salah]

e. 96
[Jawaban Salah]



10. Suatu keluarga ingin berfoto pada sebuah pertemuan. Keluarga tersebut beranggotakan 4 orang laki-laki dan 2 orang perempuan. Banyak cara mereka berpose jika semua laki-laki berdekatan dan semua perempuan juga berdekatan adalah ...

a. 96
[Jawaban Benar]

b. 56
[Jawaban Salah]

c. 45
[Jawaban Salah]

d. 25
[Jawaban Salah]

e. 20
[Jawaban Salah]



11. Banyak bilangan ratusan ganjil dengan angka berbeda yang dapat dibentuk dari angka-angka 2, 3, 4, 6, 7 adalah ...

a. 12
[Jawaban Salah]

b. 24
[Jawaban Benar]

c. 30
[Jawaban Salah]

d. 36
[Jawaban Salah]

e. 60
[Jawaban Salah]



12. Dari 6 orang calon pengurus OSIS termasuk Doni akan dipilih ketua, wakil dan bendahara. Jika Doni terpilih sebagai ketua, maka banyak pilihan yang mungkin terpilih sebagai wakil dan bendahara adalah ...

a. 12
[Jawaban Salah]

b. 16
[Jawaban Salah]

c. 20
[Jawaban Benar]

d. 25
[Jawaban Salah]

e. 30
[Jawaban Salah]



13. Dari 7 orang pengurus suatu ekstrakurikuler akan dipilih seorang ketua, wakilm sekretarism bendahara dan humas. Banyak cara pemilihan pengurus adalah ...

a. 2.100
[Jawaban Salah]

b. 2.500
[Jawaban Salah]

c. 2.520
[Jawaban Benar]

d. 4.200
[Jawaban Salah]

e. 8.400
[Jawaban Salah]



14. Dalam kompetisi bola basket yang terdiri dari 10 regu akan dipilih juara 1, 2 dan 3. Banyaknya cara memilih adalah ...

a. 120
[Jawaban Salah]

b. 360
[Jawaban Salah]

c. 540
[Jawaban Salah]

d. 720
[Jawaban Benar]

e. 900
[Jawaban Salah]



15. Dimas bersama 7 orang temannya akan membentuk sebuah grup musik yang terdiri dari masing-masing seorang vokalis, gitaris, pianis, drummer dan tidak boleh ada yang merangkap posisi. Jika Dimas menjadi vokalis maka banyak susunan grup musik yang dapat dibentuk adalah ...

a. 30
[Jawaban Salah]

b. 120
[Jawaban Benar]

c. 210
[Jawaban Salah]

d. 360
[Jawaban Salah]



16. Diketahui himpunan A = {1, 2, 3, 4, 5}. Banyak himpunan bagian A yang banyak anggotanya 3 adalah ...

a. 6
[Jawaban Salah]

b. 10
[Jawaban Benar]

c. 15
[Jawaban Salah]

d. 24
[Jawaban Salah]

e. 30
[Jawaban Salah]



17. Pada suatu ujian, seorang siswa diharuskan mengerjakan 8 soal dari 10 soal yang tersedia. Jika 5 soal pertama wajib dikerjakan , maka banyaknya pilihan mengerjakan soal adalah ...

a. 10
[Jawaban Benar]

b. 12
[Jawaban Salah]

c. 20
[Jawaban Salah]

d. 24
[Jawaban Salah]

e. 28
[Jawaban Salah]



18. Dari 20 orang siswa yang berkumpul mereka saling berjabat tangan, maka banyaknya jabatan tangan yang terjadi adalah ...

a. 40
[Jawaban Salah]

b. 80
[Jawaban Salah]

c. 190
[Jawaban Benar]

d. 360
[Jawaban Salah]

e. 400
[Jawaban Salah]



19. Terdapat 9 orang yang ingin membentuk tim basket yang terdiri dari 5 orang. Dua orang di antara 9 orang tersebut adalah Sinta akan masuk ke dalam tim jika dan hanya jika Santi masuk ke dalam tim. Banyaknya tim basket yang dapat dibentuk adalah ...

a. 21
[Jawaban Salah]

b. 35
[Jawaban Salah]

c. 42
[Jawaban Salah]

d. 56
[Jawaban Benar]

e. 64
[Jawaban Salah]



20. Seorang siswa diharuskan mengerjakan 7 soal dari 10 soal yang tersedia. Jika soal nomor 1 dan 10 harus dikerjakan, maka banyaknya pilihan soal yang dapat dikerjakan oleh siswa tersebut adalah ...

a. 21
[Jawaban Salah]

b. 24
[Jawaban Salah]

c. 35
[Jawaban Salah]

d. 42
[Jawaban Salah]

e. 56
[Jawaban Benar]



21. Disediakan angka-angka 3, 4, 5, 6, 7 dan 8. Banyaknya bilangan yang dapat dibentuk jika bilangan itu terdiri dari 4 angka dan setiap bilangan tidak boleh memuat angka yag sama adalah ...

a. 300
[Jawaban Salah]

b. 330
[Jawaban Salah]

c. 340
[Jawaban Salah]

d. 360
[Jawaban Benar]

e. 380
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal PERMUTASI DAN KOMBINASI | Contoh Soal Permutasi Dan Kombinasi Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban, Semangat Belajar Sob

Kelas 12 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.