Notifikasi

38+ Kumpulan Soal PAS BAHASA INDONESIA KELAS X TITL 1 Lengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. teman, Di website caktekno.com hari ini 20-Apr-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PAS BAHASA INDONESIA KELAS X TITL 1 | Contoh Soal Bahasa Indonesia Kelas 10 yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas University di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

38+ Soal PAS BAHASA INDONESIA KELAS X TITL 1 | Contoh Soal Bahasa Indonesia Kelas 10 2022/2023 Lengkap



1. Pernyataan yang tepat menjelaskan teks laporan hasil observasi adalah....

a. Teks deskriptif yang disampaikan secara subjektif dan testruktur.
[Jawaban Salah]

b. Wacana naratif yang disampaikan dengan memperhatikan alur. 
[Jawaban Salah]

c. Wacana argumentatif yang disampaikan penulis dalam menanggapi masalah tertentu. 
[Jawaban Salah]

d. Teks klasifikatif yang disampaikan berdasarkan hasil pengamatan.
[Jawaban Benar]



2. Teks Laporan Hasil Observasi dikembangkan dengan pola umum-khusus, istilah tersebut adalah....

a. deduktif
[Jawaban Benar]

b. induktif
[Jawaban Salah]

c. imperatif
[Jawaban Salah]

d. kohesif
[Jawaban Salah]



3. Perhatikan pernyataan berikut!
Harimau sumatera memiliki ciri khusus yang membedakan dengan Harimau Malaysia, yakni motif warna loreng pada punggung harimau dan ukuran fisiknya. Warna loreng pada harimau sumatera lebih tegas dan ukuran tubuh memiliki bobot yang lebih besar.
Kutipan tersebut dalam teks LHO terdapat pada bagian....

a. definisi umum
[Jawaban Salah]

b. klasifikasi umum
[Jawaban Salah]

c. klasifikasi bagian
[Jawaban Benar]

d. definisi bagian
[Jawaban Salah]



4. (1) Kita tinggal di bawah lapisan udara yang disebuit atmosfer. (2) Tuhan menciptakan atmosfer yang mengandung oksigen agar semua makhluk yang hidup di bumi bisa bernafas. (3) Jadi, Tuhan menciptakan lapisan atmosfer untuk melindungi makhluk-Nya.


Gagasan utama paragraf di atas dinyatakan dengan kalimat ....

a. (1)
[Jawaban Salah]

b. (2)
[Jawaban Salah]

c. (3)
[Jawaban Benar]

d. (1), (3)
[Jawaban Salah]



5. Lebah memiliki perilaku yang khas. Jika madu diambil, lebah akan marah. Kemarahan lebah bisa disebabkan oleh terganggu dan terkejutnya koloni tersebut. Lebah ada yang bersifat agresif dan ada yang bersifat tidak agresif. Perilaku khas lebah juga terkait dengan pembagian kerja lebah.


Di dalam teks laporan hasil observasi, kutipan teks tersebut termasuk bagian ....

a. definisi umum
[Jawaban Salah]

b. deskripsi bagian
[Jawaban Benar]

c. deskripsi manfaat
[Jawaban Salah]

d. kesimpulan
[Jawaban Salah]



6. (1) Terumbu karang adalah sekumpulan hewan yang bersimbiosis dengan sejenis tumbuhan alga. (2) Terumbu karang termasuk dalam jenis filum Cnidaria kelas Anthozoa. (3) Koloni karang dibentuk oleh ribuan hewan kecil yang disebut polip.


Dengan melihat bentuk-bentuk kalimatnya, kutipan tersebut termasuk bagian ....

a. definisi umum
[Jawaban Benar]

b. deskripsi bagian
[Jawaban Salah]

c. deskripsi manfaat
[Jawaban Salah]

d. simpulan
[Jawaban Salah]



7. Penyebaran [...] berbagai jenis media membawa misi tertentu. [...] merupakan alat yang menyediakan, memindahkan, dan menampilkan pesan. Media pesan yang paling ampuh adalah televisi. Hal ini disebabkan televisi mendominasi dunia simbolik dan sekarang ini merupakan anggota keluarga baru di rumah kita.


Istilah yang tepat untuk melengkapi kutipan teks tersebut adalah ...

a. informasi, media
[Jawaban Benar]

b. informasi, fenomena
[Jawaban Salah]

c. globalisasi, substansi
[Jawaban Salah]

d. globalisasi, kompetensi
[Jawaban Salah]



8. "Hasil pengamatan berdasarkan sebuah fakta yang benar-benar ada atau terjadi, bukan sebuah perkiraan atau asumsi pengamat saja."


Hal tersebut adalah salah satu ciri Teks LHO, yaitu bersifat ...

a. Komunikatif
[Jawaban Salah]

b. Objektif
[Jawaban Benar]

c. Informatif
[Jawaban Salah]

d. Subjektif
[Jawaban Salah]



9. Teks laporan hasil observasi berisi penjabaran umum berdasarkan hasil...

a. kunjungan
[Jawaban Salah]

b. pemikiran
[Jawaban Salah]

c. pengamatan
[Jawaban Benar]

d. perjalanan
[Jawaban Salah]

e. kegiatan
[Jawaban Salah]



10. Kalimat definisi dalam teks laporan hasil observasi terdapat dalam pernyataan...

a. Otot bisa menggerakan tubuh karena sel otot pengubah bentuk yang hebat.
[Jawaban Salah]

b. Otot adalah berkas serat yang sebagian besar melekat pada tulang dan menarik tulang Anda.
[Jawaban Benar]

c. Otot ini bergerak tanpa disadari karena dikendalikan oleh sistem saraf otonom.
[Jawaban Salah]

d. Otot rangka bergerak pada tulang yang digerakannya.
[Jawaban Salah]

e. Otot mengubah bentuknya dengan menekan (berkontraksi)
[Jawaban Salah]



11. Sifat dari penulisan teks eksposisi adalah…

a. menghibur
[Jawaban Salah]

b. informatif
[Jawaban Benar]

c. mengajak
[Jawaban Salah]

d. melarang
[Jawaban Salah]



12. Tujuan dari teks eksposisi adalah...

a. Meyakinkan kebenaran pendapat.
[Jawaban Salah]

b. Mengajak pembaca melakukan sesuatu.
[Jawaban Salah]

c. Memaparkan suatu informasi atau pendapat
[Jawaban Benar]

d. Menggambarkan sesuatu ide atau gagasan.
[Jawaban Salah]



13. Ciri dari sebuah teks eksposisi adalah sifatnya yang ilmiah.


Cara mengetahuinya hal tersebut adalah...

a. Bersifat rekaan penulis
[Jawaban Salah]

b. Adanya data-data seperti angka.
[Jawaban Benar]

c. Menunjukkan opini.
[Jawaban Salah]

d. Menampilkan pendapat.
[Jawaban Salah]



14. Kalimat yang menyatakan pendapat terdapat pada ....

a. Air dapat diperoleh dari berbagai sumber, misalnya sungai, sumur, mata air, dan hujan.
[Jawaban Salah]

b. Air pegunungan mengandung mineral yang berguna bagi tubuh.
[Jawaban Salah]

c. Air bersih sudah meruapakan bahan yang sangat vital sbagi semua mahluk hidup.
[Jawaban Benar]

d. Air Sungai Cisadane meluap karena hujan lebat.
[Jawaban Salah]



15. Tahukah Anda apa saja hal-hal yang dapat menyebabkan pengeroposan tulang dan bagaimana cara mengatasinya? Pengeroposan tulang hingga kini masih menjadi masalah tulang yang sering terjadi khususnya pada para manula.


Paragraf di atas merupakan salah satu struktur teks eksposisi, yaitu…

a. argumen
[Jawaban Salah]

b. kesimpulan
[Jawaban Salah]

c. keterangan
[Jawaban Salah]

d. tesis
[Jawaban Benar]



16. Teknik Informatika adalah salah satu jurusan yang hingga kini masih menjadi primadona. Bagaimana tidak? Banyaknya lapangan pekerjaan yang dapat menyerap tenaga kerja lulusan jurusan Tekhnik Informatika ini membuat siapapun berminat memilihnya. Bagaimana dengan Anda? Apakah Anda juga berminat memilih jurusan ini?


Kata benda turunan pada paragraf di atas adalah . . .

a. pekerjaan
[Jawaban Benar]

b. teknik
[Jawaban Salah]

c. anda
[Jawaban Salah]

d. tenaga
[Jawaban Salah]



17. Tekhnik Informatika adalah salah satu jurusan yang hingga kini masih menjadi primadona. Bagaimana tidak? Banyaknya lapangan pekerjaan yang dapat menyerap tenaga kerja lulusan jurusan Tekhnik Informatika ini membuat siapapun berminat memilihnya. Bagaimana dengan Anda? Apakah Anda juga berminat memilih jurusan ini?


Kesalahan ejaan yang pada bkutipan di atas terdapat pada kata . . .

a. tekhnik
[Jawaban Benar]

b. informatika
[Jawaban Salah]

c. primadona
[Jawaban Salah]

d. siapapun
[Jawaban Salah]



18. Saya tidak setuju jika harga BBM dinaikkan sekarang. Seharusnya pemerintah bisa lebih bijak lagi menghadapi permasalahan ekonomi seperti ini. Menaikkan harga BBM hanyalah akan membuat masyarakat menjadi semakin menderita. Oleh karena itu, sebagai warga negara seharusnya kita meminta pemerintah untuk menunda kenaikan harga BBM.


Mengapa paragraf di atas bukan termasuk eksposisi?

a. Teks tersebut pendapatnya terlalu frontal.
[Jawaban Salah]

b. Teks tersebut bersifat mempengaruhi pembaca.
[Jawaban Benar]

c. Tidak ada argumen yang disampaikan
[Jawaban Salah]

d. Penulis terlalu menekan pemerintah
[Jawaban Salah]



19. “Oleh karena itu, kita sebagai warga SMA Negeri 2 Ngaglik yang baik harus mulai menjaga kebersihan sekolah. Sekolah yang bersih juga bisa mencerminkan kehidupan warganya.”


Kalimat yang merupakan bagian dari teks eksposisi di atas tersebut termasuk ke dalam ....

a. tesis
[Jawaban Salah]

b. argumen
[Jawaban Salah]

c. penegasan
[Jawaban Benar]

d. himbauan
[Jawaban Salah]



20. Bahan alami untuk mangatasi luka bakar yang kedua yaitu lidah buaya. Caranya, ambil daging lidah buaya, haluskan, kemudian oleskan pada luka bakar. Lidah buaya ini memiliki efek mendinginkan dan dapat memulihkan luka bakar.


Kalimat utama dari paragraf di atas terdapat dalam kalimat …

a. ketiga
[Jawaban Salah]

b. kedua
[Jawaban Salah]

c. pertama
[Jawaban Benar]

d. menyebar
[Jawaban Salah]



21. 1.Anekdot merupakan sebuah cerita singkat yang lucu dan menghibur yang mungkin merupakan….

a. a. kehidupan pribadi
[Jawaban Salah]

b. b. kisah manusia dan kehidupannya
[Jawaban Salah]

c. c. manusia dan realitanya
[Jawaban Salah]

d. d. pengalaman seseorang
[Jawaban Benar]

e. e. manusia yang menjengkelkan
[Jawaban Salah]



22. 2. Teks anekdot tidak hanya berisi tentang peristiwa-peristiwa menarik, konyol dan menjengkelkan, tetapi juga berisi tentang….

a. a. ungkapan suatu kebenaran yang lebih umum
[Jawaban Benar]

b. b. suatu fakta
[Jawaban Salah]

c. c. realita kehidupan
[Jawaban Salah]

d. d. opini dari para tokoh
[Jawaban Salah]

e. e. kehidupan tokoh penting
[Jawaban Salah]



23. 3. Salah satu tujuan dari dibuatnya teks anekdot adalah untuk….

a. a. mengetahui kemampuan seseorang dalam berkarya
[Jawaban Salah]

b. b. menghibur pembacanya
[Jawaban Benar]

c. c. menghilangkan stress
[Jawaban Salah]

d. d. refresing dari berbagai aktivitas
[Jawaban Salah]

e. e. mengetahui kehidupan manusia sesungguhnya
[Jawaban Salah]



24. 4. Berikut ini termasuk ciri-ciri teks anekdot, kecuali….

a. a. bersifat menghibur
[Jawaban Salah]

b. b. mengungkapkan kebenaran yang lebih umum
[Jawaban Salah]

c. c. bersifat mengejek seseorang
[Jawaban Benar]

d. d. terilhami dari kejadian nyata
[Jawaban Salah]

e. e. bersifat sindiran alami
[Jawaban Salah]



25. 5. Membandingkan antara dua kriteria dengan kenyataan baik dari segi struktur ini maupun bahasa (kosakata, ejaan, dan struktur kalimat). Pernyataan tersebut merupakan pengertian dari….

a. a. mengidentifikasi
[Jawaban Salah]

b. b. menelaah
[Jawaban Salah]

c. c. menganalisis
[Jawaban Benar]

d. d. mengabstraksi
[Jawaban Salah]

e. e. mengevaluasi
[Jawaban Salah]



26. 6. Berikut ini termasuk mengevaluasi struktur isi dalam teks anekdot, kecuali….

a. a. mempertanyakan apakah secara keseluruhan bisa dianggap sebagai karangan utuh (lengkap)
[Jawaban Salah]

b. b. mempertanyakan apakah isinya bermanfaat sehingga layak dibaca atau dimengerti orang lain
[Jawaban Salah]

c. c. mempertanyakan apakah pilihan kosakatanya sesuai
[Jawaban Benar]

d. d. mempertanyakan apakah ada paragraph yang menyimpang
[Jawaban Salah]

e. e. mempertanyakan apakah ada paragraph yang susah dimengerti
[Jawaban Salah]



27. 7. Cara mengevaluasi teks anekdot biasanya dilihat dari aspek….

a. a. isinya
[Jawaban Salah]

b. b. struktur teksnya
[Jawaban Salah]

c. c. unsur kebahasannya
[Jawaban Salah]

d. d. makna tersirat
[Jawaban Benar]

e. e. makna tersurat
[Jawaban Salah]



28. 8. Berikut ini termasuk pertanyaan-pertanyaan yang diajukan saat mengevaluasi teks ankedot, kecuali….

a. a. Apa yang dilakukan?
[Jawaban Benar]

b. b. Siapa partisipan/tokoh dalam teks tersebut?
[Jawaban Salah]

c. c. Siapa yang kita sindir?
[Jawaban Salah]

d. d. Sudah runtutkah rangkaian peristiwanya?
[Jawaban Salah]

e. e. Bagaimana kelengkapan struktur teks abstraksi, orientasi, krisis, reaksi, koda?
[Jawaban Salah]



29. 9. Teks anekdot yang baik adalah teks yang memiliki….

a. a. unsur kebahasaan
[Jawaban Salah]

b. b. struktur teks
[Jawaban Salah]

c. c. struktur dan isi teks
[Jawaban Salah]

d. d. unsur lucu/jengkel/konyol
[Jawaban Benar]

e. e. unsur memengaruhi
[Jawaban Salah]



30. 10.Salah satu unsur kebahasaan yang digunakan dalam teks anekdot adalah pertanyaan retoris, yang artinya….

a. a. pertanyaan yang tidak memerlukan jawaban
[Jawaban Benar]

b. b. pernyataan singkat
[Jawaban Salah]

c. c. pernyataan dari tokoh yang mengalami peristiwa dalam cerita
[Jawaban Salah]

d. d. pernyataan umum dari peristiwa
[Jawaban Salah]

e. e. pernyataan khusus dari peristiwa
[Jawaban Salah]



31. Hikayat adalah salah satu jenis cerita rakyat yang disajikan dengan menonjolkan unsur penceritaan berciri....

a. kepandaian dan kecerdasan tokoh-tokohnya
[Jawaban Salah]

b. cerita yang dibuat-buat oleh pengarangnya
[Jawaban Salah]

c. kesaktian dan keunggulan ceritanya
[Jawaban Salah]

d. kemustahilan dan kesaktian tokoh-tokohnya
[Jawaban Benar]



32. Berikut ini adalah ciri-ciri hikayat, kecuali ….

a. Khayal
[Jawaban Salah]

b. Anonim
[Jawaban Salah]

c. Logis
[Jawaban Benar]

d. Lisan
[Jawaban Salah]



33. Unsur instristik dalam hikayat antara lain adalah.....

a. Orientasi, Resolusi
[Jawaban Salah]

b. Tema, Latar
[Jawaban Benar]

c. Latar belakang, nilai-nilai
[Jawaban Salah]

d. Alur, Konflik
[Jawaban Salah]



34. Unsur ekstrinsik di hikayat adalah.....

a. Berhubungan dengan norma
[Jawaban Benar]

b. Berhubungan dengan tokoh
[Jawaban Salah]

c. Berhubungan dengan amanat
[Jawaban Salah]

d. Berhubungan dengan kamu
[Jawaban Salah]



35. Bacalah penggalan hikayat berikut!


Tuan puteri memandang ke dayang kipas itu. Kesepuluhnya menyembah, lalu mengundurkan diri mengisut ke belakang perlahan-lahan. Bangkitlah Mak Inang, lalu duduk di tepi tilak tujuh bertindih, lalu mengumpulkan bunga melur yang terselit-selit di suara tuan puteri itu.

Nilai yang terdapat pada penggalan tersebut adalah ….

a. Sosial
[Jawaban Salah]

b. Moral
[Jawaban Salah]

c. Budaya
[Jawaban Benar]

d. Edukasi
[Jawaban Salah]



36. Berikut ini merupakan kata-kata klise yang tidak digunakan dalam cerita sastra Melayu Klasik ….

a. maka inilah suatu bidal Melayu
[Jawaban Salah]

b. patik, tuan, hamba
[Jawaban Salah]

c. kata siempunya cerita
[Jawaban Salah]

d. pertama-tama
[Jawaban Benar]



37. Diambilnya pisau, lalu ditorehnya gendang itu. Maka Putri Ratna Sari keluar dari gendang itu.

Karakteristik hikayat pada penggalan teks di atas yaitu...

a. kemustahilan
[Jawaban Benar]

b. kesaktian
[Jawaban Salah]

c. Anonim
[Jawaban Salah]

d. Istana Sentris
[Jawaban Salah]



38. Hikayat termasuk ke dalam jenis teks ....

a. narasi
[Jawaban Benar]

b. prosedur
[Jawaban Salah]

c. laporan
[Jawaban Salah]

d. eksposisi
[Jawaban Salah]



39. Hikayat banyak menggunakan kata arkais. Yang dimaksud kata arkais adalah ....

a. kata-kata baku
[Jawaban Salah]

b. kata-kata Melayu yang sudah jarang digunakan
[Jawaban Salah]

c. kata-kata yang sudah jarang digunakan
[Jawaban Benar]

d. kata-kata resapan dari bahasa asing
[Jawaban Salah]



40. Nilai-nilai dalam hikayat adalah sebagai berikut, kecuali…

a. Nilai religius
[Jawaban Salah]

b. Nilai budaya
[Jawaban Salah]

c. Nilai rapor
[Jawaban Benar]

d. Nilai moral
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal PAS BAHASA INDONESIA KELAS X TITL 1 | Contoh Soal Bahasa Indonesia Kelas 10 Lengkap dengan Kunci Jawaban, Semoga membantu

Kelas University Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.