Notifikasi

4+ Kumpulan Soal LATIHAN SOAL USBN IPA SD / MI Lengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. kawan, Di website caktekno.com hari ini 10-Apr-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang LATIHAN SOAL USBN IPA SD / MI yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 6 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

4+ Soal LATIHAN SOAL USBN IPA SD / MI 2022/2023 Lengkap



1. Ketam kenari atau ketam kelapa adalah hewan yang memiliki ciri khas untuk memperoleh

makanannya. Hewan ini dilengkapi capit panjang yang berfungsi ....

a. A. memanjat pohon kelapa dan membantu memberi makan anaknya
[Jawaban Salah]

b. B. melindungi diri dari hewan lain yang mengancam keselamatan
[Jawaban Salah]

c. C. untuk alat mendeteksi keberadaan musuh dan alat keseimbangan
[Jawaban Salah]

d. D. untuk mengupas kelapa agar memperoleh daging buah tersebut
[Jawaban Benar]



2. Perhatikan tabel berikut!

No. Nama tumbuhan

1. rambutan

2. jambu biji

3. salam

4. jati

Dasar pengelompokkan tumbuhan di atas berdasarkan . . . .

a. A. jenis akar
[Jawaban Salah]

b. B. bentuk tulang daun
[Jawaban Salah]

c. C. jenis batang
[Jawaban Benar]

d. D. cara berkembangbiak
[Jawaban Salah]



3. 3. Ular dapat dimanfaatkan oleh petani. Salah satu cara yang benar dalam pemanfaatan hewan

tersebut adalah ....

a. A. selalu menggunakan tas dan sabuk dari bahan kulit ular asli karena kuat dan awet
[Jawaban Salah]

b. B. menjaga keberadaan populasi ular untuk membantu dalam membasmi tikus
[Jawaban Benar]

c. C. mengambil bagian kulitnya untuk bahan obat-obatan tradisional dan medis
[Jawaban Salah]

d. D. membuat penangkaran ular di tempat khusus sehingga keberadaan ular di sawah habis
[Jawaban Salah]



4. Hewan penyu, rusa bertanduk, merak dan duyung keberadaannya perlu dilestarikan. Hal ini

bertujuan .....

a. A. menjaga keseimbangan ekosistem sesuai komunitas hewan-hewan tersebut
[Jawaban Benar]

b. B. agar hewan-hewan tersebut berkembang biak di komunitas yang berbeda
[Jawaban Salah]

c. C. agar jumlah populasi hewan tersebut bertambah untuk diekspor ke Eropa
[Jawaban Salah]

d. D. menjaga kestabilan harga bahan baku souvenir dari bagian hewan-hewan tersebut
[Jawaban Salah]



5. 5. Simbiosis parasitisme merupakan salah satu jenis hubungan antara makhluk hidup. Salah satu

contoh hubungan tersebut adalah ....

a. A. sisa-sisa makanan ikan hiu dimakan oleh ikan remora
[Jawaban Salah]

b. B. burung jalak yang memakan kutu di punggung kerbau
[Jawaban Salah]

c. C. anggrek dan paku sarang menempel pada pohon lain
[Jawaban Salah]

d. D. jenis cacing perut yang ada dalam lambung manusia
[Jawaban Benar]



6. 6.Hutan merupakan salah satu sumber daya yang dapat dimanfaatkan manusia untuk memenuhi

kebutuhan. Salah satu pemanfaatan sumber daya alam tersebut yaitu ....

a. A. sebagai bahan bakar angkutan umum dan mobil pribadi
[Jawaban Salah]

b. B. sebagai bahan baku kertas, bangunan dan perabotan
[Jawaban Benar]

c. C. untuk bahan baku makanan pokok sehari-hari
[Jawaban Salah]

d. D. sebagai bahan pengawet makanan dan pakaian
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal LATIHAN SOAL USBN IPA SD / MI Lengkap dengan Kunci Jawaban, Raih Mimpimu Sob

Kelas 6 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.