Notifikasi

4+ Kumpulan Soal SOAL URAIAN FAKTOR DINAMIKA DAN PROYEKSI KEPENDUDUKAN Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban

Selamat Malam.. teman, Di website caktekno.com hari ini 24-Apr-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang SOAL URAIAN FAKTOR DINAMIKA DAN PROYEKSI KEPENDUDUKAN | Contoh Soal Uraian yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 11 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

4+ Soal SOAL URAIAN FAKTOR DINAMIKA DAN PROYEKSI KEPENDUDUKAN | Contoh Soal Uraian 2022/2023 Lengkap



1. Jumlah penduduk di negara X pada pertengahan tahun 2018 sebesar 24.500.000 jiwa. Pada tahun tersebut terdapat kelahiran sekitar 1.300.000 jiwa dan kematian 700.000 jiwa. Jumlah migrasi masuk pada tahun tersebut sebesar 20.000 jiwa dan migrasi keluar 15.000 jiwa. Pertumbuhan penduduk alami pada kasus tersebut adalah sebesar....



2. Pada tahun 2018 negara Indonesia memiliki jumlah penduduk 260.000.000 jiwa. Angka kelahirannya 600.000 jiwa/tahun, dan angka kematian 400.000 jiwa/tahun. Jumlah penduduk alami Indonesia adalah ....



3. Berdasarkan data kependudukan propinsi jawabarat pada awal tahun 2016 diketahui jumlah penduduk sebesar 39.120.517 jiwa. Selama tahun 2016 tercatat kelahiran sebanyak 100.000 jiwa, kematian sebanyak 80.000 jiwa, migrasi masuk 6.000 jiwa dan migrasi keluar 5.000 jiwa. Jumlah penduduk di propinsi Jawa barat pada akhir tahun 2016 adalah ...



4. Jika pertengahan tahun 1998 di negara X jumlah penduduk 60.000 jiwa dan jumlah bayi yang lahir 1.200 bayi, banyaknya tingkat kelahiran adalah ....



5. Negara X diketahui memiliki jumlah penduduk usia 0-14 tahun sebanyak 1.000.000, jumlah penduduk usia 65 ke atas 600.000, jumlah penduduk usia 15-64 tahun adalah 2.000.000, berarti angka ketergantungannya adalah ....



6. Di sebuah kabupaten terdapat 500.000 jiwa dan luas wilayah kabupaten tersebut adalah 2.000 km2, kepadatan penduduk kabupaten tersebut adalah ....



Demikian Kumpulan Soal SOAL URAIAN FAKTOR DINAMIKA DAN PROYEKSI KEPENDUDUKAN | Contoh Soal Uraian Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 11 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.