Notifikasi

8+ Kumpulan Soal HIPOTESIS TEST Lengkap dengan Kunci Jawaban

Halo semuanya.. teman, Di website caktekno.com hari ini 22-Apr-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang HIPOTESIS TEST | Contoh Soal Hipotesis Statistik yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas University di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

8+ Soal HIPOTESIS TEST | Contoh Soal Hipotesis Statistik 2022/2023 Lengkap



1. Pernyataan: “ada hubungan antara kepemimpinan dengan kinerja petugas”. Pernyataan tersebut termasuk hipotesis ....

a. nol
[Jawaban Salah]

b. kerja
[Jawaban Benar]

c. deskriptif
[Jawaban Salah]

d. komparatif
[Jawaban Salah]



2. Pernyataan: “ Tidak ada hubungan antara kepemimpinan dengan kinerja petugas”. Pernyataan tersebut termasuk hipotesis ....

a. nol
[Jawaban Benar]

b. kerja
[Jawaban Salah]

c. deskriptif
[Jawaban Salah]

d. komparatif
[Jawaban Salah]



3. Pernyataan yang benar hipotesis nol dalam hipotesis statistik terdapat pada pernyataan di bawah ini ....

a. Ada hubungan antara kepemimpinan dengan kinerja petugas
[Jawaban Salah]

b. Tidak ada hubungan antara kepemimpinan dengan kinerja petugas
[Jawaban Benar]

c. Petugas surveilans DBD di puskesmas tidak terlambat mengirimkan laporan ke Dinas Kesehatan
[Jawaban Salah]

d. Petugas surveilans DBD di puskesmas sering terlambat mengirimkan laporan ke Dinas Kesehatan
[Jawaban Salah]



4. Pernyataan yang benar hipotesis kerja dalam hipotesis statistik terdapat pada pernyataan di bawah ini ....

a. Ada hubungan antara kepemimpinan dengan kinerja petugas
[Jawaban Benar]

b. Tidak ada hubungan antara kepemimpinan dengan kinerja petugas
[Jawaban Salah]

c. Petugas surveilans DBD di puskesmas tidak terlambat mengirimkan laporan ke Dinas Kesehatan
[Jawaban Salah]

d. Petugas surveilans DBD di puskesmas sering terlambat mengirimkan laporan ke Dinas Kesehatan
[Jawaban Salah]



5. Pernyataan yang benar hipotesis nol dalam hipotesis deskriptif terdapat pada pernyataan di bawah ini ....

a. Ada hubungan antara kepemimpinan dengan kinerja petugas
[Jawaban Salah]

b. Tidak ada hubungan antara kepemimpinan dengan kinerja petugas
[Jawaban Salah]

c. Petugas surveilans DBD di puskesmas tidak terlambat mengirimkan laporan ke Dinas Kesehatan
[Jawaban Benar]

d. Petugas surveilans DBD di puskesmas sering terlambat mengirimkan laporan ke Dinas Kesehatan
[Jawaban Salah]



6. Pernyataan yang benar hipotesis kerja dalam hipotesis deskriptif terdapat pada pernyataan dibawah ini ....

a. Ada hubungan antara kepemimpinan dengan kinerja petugas
[Jawaban Salah]

b. Tidak ada hubungan antara kepemimpinan dengan kinerja petugas
[Jawaban Salah]

c. Petugas surveilans DBD di puskesmas tidak terlambat mengirimkan laporan ke Dinas Kesehatan
[Jawaban Salah]

d. Petugas surveilans DBD di puskesmas sering terlambat mengirimkan laporan ke Dinas Kesehatan
[Jawaban Benar]



7. Pernyataan dibawah ini merupakan pernyataan hipotesis alternatif satu arah (one tail) adalah ....

a. Pola asuh ibu yang tidak bekerja lebih baik dibandingkan dengan pola asuh ibu yang bekerja.
[Jawaban Benar]

b. Pola asuh ibu yang tidak bekerja berbeda dibandingkan dengan pola asuh ibu yang bekerja.
[Jawaban Salah]

c. Ada hubungan antara pola asuh ibu bekerja dengan kejadian gizi buruk pada anak
[Jawaban Salah]

d. Tidak ada hubungan antara pola asuh ibu bekerja dengan kejadian giziburuk pada anak
[Jawaban Salah]



8. Pernyataan dibawah ini merupakan pernyataan hipotesis alternatif dua arah (two tail) adalah ....

a. Pola asuh ibu yang tidak bekerja lebih baik dibandingkan dengan pola asuh ibu yang bekerja.
[Jawaban Salah]

b. Pola asuh ibu yang tidak bekerja berbeda dibandingkan dengan pola asuh ibu yang bekerja.
[Jawaban Benar]

c. Ada hubungan antara pola asuh ibu bekerja dengan kejadian gizi buruk pada anak
[Jawaban Salah]

d. Tidak ada hubungan antara pola asuh ibu bekerja dengan kejadian giziburuk pada anak
[Jawaban Salah]



9. Pernyataan yang benar dari hipotesis nol dalam hipotesis komparatif berpasangan terdapat pada pernyataan …..

a. adaperbedaan antara pola asuh ibu bekerja dan ibu tidak bekerja terhadap dengan kejadian gizi buruk pada anak
[Jawaban Salah]

b. tidak ada perbedaan antara pola asuh ibu bekerja dan ibu tidak bekerja terhadap dengan kejadian gizi buruk pada anak
[Jawaban Salah]

c. tidak terdapat perbedaan rata-rata berat badan antara sebelum dan sesudah diet
[Jawaban Benar]

d. terdapat perbedaan rata-rata berat badan antara sebelum dan sesudah diet
[Jawaban Salah]



10. Pernyataan yang benar dari hipotesis alternatif dalam hipotesis komparatif berpasangan terdapat pada pernyataan ....

a. adaperbedaan antara pola asuh ibu bekerja dan ibu tidak bekerja terhadap dengan kejadian gizi buruk pada anak
[Jawaban Salah]

b. tidak ada perbedaan antara pola asuh ibu bekerja dan ibu tidak bekerja terhadap dengan kejadian gizi buruk pada anak
[Jawaban Salah]

c. tidak terdapat perbedaan rata-rata berat badan antara sebelum dan sesudah diet
[Jawaban Salah]

d. terdapat perbedaan rata-rata berat badan antara sebelum dan sesudah diet
[Jawaban Benar]



Demikian Kumpulan Soal HIPOTESIS TEST | Contoh Soal Hipotesis Statistik Lengkap dengan Kunci Jawaban, Perjalanan Masih Panjang Sob

Kelas University Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.