Notifikasi

8+ Kumpulan Soal SOAL PEMROGRAMMAN DASAR Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Hai, Apa kabar?.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 27-Apr-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang SOAL PEMROGRAMMAN DASAR yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 1st di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

8+ Soal SOAL PEMROGRAMMAN DASAR 2022/2023 Lengkap



1. Dalam menyusun suatu program, langkah pertama yang harus dilakukan adalah

a. membuat program
[Jawaban Salah]

b. membuat algoritma
[Jawaban Benar]

c. proses
[Jawaban Salah]

d. mempelajari program
[Jawaban Salah]

e. membeli komputer
[Jawaban Salah]



2. sebuah prosedur langkah demi langkah yang pasti untuk menyelesaikan sebuah masalah disebut

a. proses
[Jawaban Salah]

b. program
[Jawaban Salah]

c. algoritma
[Jawaban Benar]

d. step
[Jawaban Salah]

e. diagram
[Jawaban Salah]



3. pseudocode yang digunakan pada penulisan algoritma berupa

a. bahasa inggris
[Jawaban Salah]

b. bahasa indonesia
[Jawaban Salah]

c. bahasa pemrogramman
[Jawaban Benar]

d. bahasa jawa
[Jawaban Salah]

e. bahasa mesin
[Jawaban Salah]



4. tahapan dalam menyelesaikan suatu masalah adalah

a. masalah-pseudecode-flowchart-program-eksekusi-hasil
[Jawaban Salah]

b. masalah-algoritma-flowchart-program-eksekusi-hasil
[Jawaban Salah]

c. masalah-model-algoritma-eksekusi-hasil
[Jawaban Benar]

d. masalah-model-algoritma-program-eksekusi-hasil
[Jawaban Salah]

e. algoritma-program-model-eksekusi-hasil
[Jawaban Salah]



5. diketahui bahwa kantong P kosong. kantong Q berisi 10 kelereng dan kantong R berisi 15 kelereng. apabila yang terbawa hanya sebuah kantong dan dikatakan BUKAN kantong P yang terbawa, maka jumlah kelereng yang terbawa adalah

a. 10
[Jawaban Salah]

b. 15
[Jawaban Salah]

c. 10 atau 15
[Jawaban Benar]

d. 10 dan 15
[Jawaban Salah]

e. kosong
[Jawaban Salah]



6. Proses menulis, menguji dan memperbaiki (debug), dan memelihara kode yang membangun sebuah program Komputer disebut . . . .

a. Programmer
[Jawaban Salah]

b. Pemrograman
[Jawaban Benar]

c. Algoritma
[Jawaban Salah]

d. Program
[Jawaban Salah]

e. flowchart
[Jawaban Salah]



7. Urutan langkah-langkah logis dan sistematis yang digunakan untuk menyelesaikan masalah pemrograman komputer adalah....

a. Algoritma pemrograman
[Jawaban Benar]

b. Fungsi pemrograman
[Jawaban Salah]

c. Mekanisme pemrograman
[Jawaban Salah]

d. Function pemrograman
[Jawaban Salah]

e. Variabel pemrograman
[Jawaban Salah]



8. Perhatikan potongan script program berikut ini !

#include

script diatas dinamakan dengan....

a. Function
[Jawaban Salah]

b. Algoritma
[Jawaban Salah]

c. Variabel
[Jawaban Salah]

d. Header
[Jawaban Benar]

e. Main Program
[Jawaban Salah]



9. Pada gambar diatas terdapat fungsi IF yang disimbolkan dengan symbol Decision/Percabangan, manakah yang tidak termasuk pernyataan yang benar !

a. Anak yang berusia lebih dari 18 tahun boleh membuat SIM
[Jawaban Salah]

b. Anak yang berusia tepat 18 tahun tidak boleh membuat SIM
[Jawaban Benar]

c. Anak yang berusia tepat 18 tahun boleh membuat SIM
[Jawaban Salah]

d. Anak yang berusia 17 tahun tidak boleh membuat SIM
[Jawaban Salah]

e. Untuk dapat membuat SIM haruslah anak yang berusia diatas 17 tahun
[Jawaban Salah]



10. Pekerjaan seorang programmer adalah sebagai berikut, kecuali . . . .

a. Coding
[Jawaban Salah]

b. Debugging
[Jawaban Salah]

c. Kompilasi
[Jawaban Salah]

d. Sosialisasi
[Jawaban Benar]



Demikian Kumpulan Soal SOAL PEMROGRAMMAN DASAR Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Semangat Belajar Sob

Kelas 1st Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.