Notifikasi

14+ Kumpulan Soal KUIS PENCAK SILAT KELAS 7 Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat Malam.. teman, Di website caktekno.com hari ini 24-May-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang KUIS PENCAK SILAT KELAS 7 yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 7 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

14+ Soal KUIS PENCAK SILAT KELAS 7 2022/2023 Lengkap



1. Yang bukan termasuk kategori dalam pencak silat adalah ....

a. kategori tunggal
[Jawaban Salah]

b. kategori regu
[Jawaban Salah]

c. kategori tandingan
[Jawaban Salah]

d. kategori campuran
[Jawaban Benar]



2. Berikut ini yang bukan termasuk teknik dasar pencak silat ialah ....

a. pukulan
[Jawaban Salah]

b. kuncian
[Jawaban Salah]

c. elakan
[Jawaban Salah]

d. sundulan
[Jawaban Benar]



3. Bidang tanding pada gelanggang pencak silat yaitu berdiameter ....

a. 3 m
[Jawaban Salah]

b. 5 m
[Jawaban Salah]

c. 8 m
[Jawaban Benar]

d. 10 m
[Jawaban Salah]



4. Pada gelanggang pencak silat, di dua sudut terdapat dua warna. yaitu warna ....

a. Merah dan kuning
[Jawaban Salah]

b. Merah dan biru
[Jawaban Benar]

c. Kuning dan biru
[Jawaban Salah]

d. Biru dan hijau
[Jawaban Salah]



5. Posisi menapak kaki untuk memperkokoh posisi tubuh tersebut ....

a. pukulan
[Jawaban Salah]

b. elakan
[Jawaban Salah]

c. kuda-kuda
[Jawaban Benar]

d. tinju
[Jawaban Salah]



6. berdiri kuda-kuda salah satu kaki ditarik ke depan dengan lutut tetap ditekuk, sedangkan kaki lainnya di belakang dan berat badan bertumpu di kaki depan merupakanteknik kuda-kuda ....

a. Depan
[Jawaban Benar]

b. Belakang
[Jawaban Salah]

c. Tengah
[Jawaban Salah]

d. Samping
[Jawaban Salah]



7. Menghindari dari teknik serangan lawan disebut ....

a. elakan
[Jawaban Benar]

b. menangkis
[Jawaban Salah]

c. kuncian
[Jawaban Salah]

d. lepasan
[Jawaban Salah]



8. Arah mata angin dalam pencak silat ada ....

a. 2
[Jawaban Salah]

b. 4
[Jawaban Salah]

c. 6
[Jawaban Salah]

d. 8
[Jawaban Benar]



9. Anggota tubuh yang dapat digunakan untuk menangkis lawan ialah ....

a. kaki, lutut, dan dada
[Jawaban Salah]

b. tangan, kaki, dan siku
[Jawaban Benar]

c. kepala, kaki, dan tangan
[Jawaban Salah]

d. kepala, punggung, dan dada
[Jawaban Salah]



10. Pertandingan pencak silat dipimpin oleh ....

a. 1 wasit dan 5 juri
[Jawaban Benar]

b. 1 wasit dan 4 juri
[Jawaban Salah]

c. 2 wasit dan 5 juri
[Jawaban Salah]

d. 2 wasit dan 4 juri
[Jawaban Salah]



11. Bila lawan terjatuh akibat teknik yang sah yang tidak bangun sampai wasit selesai menghitung hingga 10 disebut menang ....

a. menang angka
[Jawaban Salah]

b. menang diskualifikasi
[Jawaban Salah]

c. menang mutlak
[Jawaban Benar]

d. menang WO
[Jawaban Salah]



12. Bila lawan mengundurkan diri atau tidak hadir dalam perrtandingan maka akan mendapatkan menang ....

a. menang angka
[Jawaban Salah]

b. menang diskualifikasi
[Jawaban Salah]

c. menang mutlak
[Jawaban Salah]

d. menang WO
[Jawaban Benar]



13. Organisasi pencak silat di Indonesia ialah ....

a. PPSI
[Jawaban Salah]

b. PSSI
[Jawaban Salah]

c. IPSI
[Jawaban Benar]

d. PERSILAT
[Jawaban Salah]



14. Kedua telapak tangan merapat dab bertemu di depan dada dengan menganggukan kepala adalah sikap...

a. Sempok
[Jawaban Salah]

b. Salam pembukaan
[Jawaban Benar]

c. Kuda-kuda
[Jawaban Salah]

d. Tegak 3
[Jawaban Salah]



15. Bila pertandingan telah selesai dalam 3 babak dan juri memenangkan salah satu pesilat yang memiliki nilai tinggi disebut ....

a. menang angka
[Jawaban Benar]

b. menang diskualifikasi
[Jawaban Salah]

c. menang mutlak
[Jawaban Salah]

d. menang WO
[Jawaban Salah]



16. Mengapa pelajar Indonesia wajib mempelajari Pencak Silat.....

a. Melestarikan kebudayaan
[Jawaban Salah]

b. agar mampu membela diri
[Jawaban Salah]

c. agar memiliki fisik yang sehat
[Jawaban Salah]

d. semua benar
[Jawaban Benar]



Demikian Kumpulan Soal KUIS PENCAK SILAT KELAS 7 Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 7 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.