Notifikasi

18+ Kumpulan Soal BAB IHSAN KELAS XII PAI SMK Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 08-May-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang BAB IHSAN KELAS XII PAI SMK yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 12 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

18+ Soal BAB IHSAN KELAS XII PAI SMK 2022/2023 Lengkap



1. Pada lafadz potongan ayat di atas terdapat hukum bacaan Mad...

a. Tabi'i
[Jawaban Salah]

b. 'iwad
[Jawaban Salah]

c. wajib Muttasil
[Jawaban Benar]

d. Jaiz Munfasil
[Jawaban Salah]



2. Potongan ayat di atas mengandung perintah...

a. Menyantuni anak yatim
[Jawaban Salah]

b. Berbicara sopan kepada guru
[Jawaban Salah]

c. Bersedekah kepada fakir miskin
[Jawaban Salah]

d. Berbicara santun terhadap sesama manusia
[Jawaban Benar]



3. Kata “Ihsan” dari sisi bahasa artinya . . . .

a. Baik
[Jawaban Benar]

b. Indah
[Jawaban Salah]

c. Kebaikan
[Jawaban Salah]

d. Berbuat Baik
[Jawaban Salah]



4. Berikut ini yang tidak termasuk bentuk perilaku Ihsan kepada tetangga adalah . . . .

a. menjenguk tetangga yang sakit
[Jawaban Salah]

b. membayar hutang setelah ditagih
[Jawaban Benar]

c. menyapa dengan senyum yang ramah
[Jawaban Salah]

d. mengembalikan piring dalam keadaan bersih
[Jawaban Salah]



5. Berikut ini yang merupakan perilaku Ihsan kepada alam ialah . . . .

a. menebang pohon dan menjualnya
[Jawaban Salah]

b. memelihara kucing untuk menangkap tikus
[Jawaban Salah]

c. menebang pohon dan menanam benih yang baru
[Jawaban Benar]

d. menyelamatkan gajah untuk dimanfaatkan gadingnya
[Jawaban Salah]



6. Berikut cara kita berbuat ihsan kepada Allah swt adalah...

a. Selalu bersuudzon dengan segala takdir Allah
[Jawaban Salah]

b. Selalu bekerja keras dalam memenuhi kesenangan hidup
[Jawaban Salah]

c. Lebih peduli kepada orang lain dibanding keluarganya
[Jawaban Salah]

d. Selalu qonaah dalam menyikapi harta
[Jawaban Benar]



7. Arti dari potongan ayat di atas adalah...

a. Janji
[Jawaban Salah]

b. Cinta
[Jawaban Salah]

c. Baik
[Jawaban Salah]

d. Berbuat baik
[Jawaban Benar]



8. Beribadah dengan rasa seakan-akan melihat-Nya, merupakan ihsan kepada...

a. Allah Swt
[Jawaban Benar]

b. Rasulullah Saw
[Jawaban Salah]

c. Alam
[Jawaban Salah]

d. Orang tua
[Jawaban Salah]



9. Ayat dalam Al Quran yang memerintahkan kita untuk berbuat ihsan adalah...

a. QS. Lukman ayat 82
[Jawaban Salah]

b. QS. Al Baqarah ayat 83
[Jawaban Benar]

c. QS. Ali Imran ayat 190
[Jawaban Salah]

d. QS. Ali Imran ayat 191
[Jawaban Salah]



10. Nama lain berbuat baik kepada orang tua adalah...

a. Ihsan
[Jawaban Salah]

b. Qonaah
[Jawaban Salah]

c. Birrul walidain
[Jawaban Benar]

d. Ridha
[Jawaban Salah]



11. Berikut ini yang merupakan contoh dari

ihsan kerabat karib adalah...

a. Memberikan hak kepada anak yatim
[Jawaban Salah]

b. memberikan bantuan kepada fakir miskin
[Jawaban Salah]

c. memberikan upah kepada orang yang bekerja dengan kita
[Jawaban Benar]

d. Menebang pohon dengan sistem tebang pilih
[Jawaban Salah]



12. Berikut adalah macam-macam ihsan yang diperintahkan dalam Al Quran, kecuali...

a. Shalat tepat waktu
[Jawaban Salah]

b. Selalu menyambung tali siaturahmi
[Jawaban Salah]

c. Mencari ikan dengan bom
[Jawaban Benar]

d. Sedekah makan bagi kaum dhuafa
[Jawaban Salah]



13. Maksud dari hadits di atas adalah...

a. Selalu ikhlas dalam setiap ibadah
[Jawaban Salah]

b. Berbuat baiklah disaat engkau menginginkannya
[Jawaban Salah]

c. Tebarkan senyuman kepada sesama
[Jawaban Salah]

d. Berbuatbaiklah kepada siapa saja
[Jawaban Benar]



14. Hukum tajwid potongan ayat di atas secara berurutan adalah...

a. Alif lam syamsiyah, Mad thabi'i, dan Mad Arid Lissukun
[Jawaban Salah]

b. Alif Lam Qomariah, Mad thabi'i, Mad Arid Lissukun
[Jawaban Salah]

c. Alif Lam Qomariah, Mad Badal, Mad layn
[Jawaban Salah]

d. Alif Lam Qomariah, Mad thabi'i, Mad layn
[Jawaban Benar]



15. Hukum tajwid pada potongan ayat di atas adalah...

a. Idgham Bilaghunnah dan ikhfa
[Jawaban Salah]

b. Idgham Bighunnah dan idzhar
[Jawaban Salah]

c. Idgham mutamassilain dan ikhfa
[Jawaban Salah]

d. Idgham bighunnah dan ikhfa
[Jawaban Benar]



16. Makna dari hadits di atas adalah...

a. Ikhsan dikaitkan dengan kerja keras
[Jawaban Salah]

b. Selalu berbuat ikhsan kepada siapapun
[Jawaban Salah]

c. Ikhsan dikaitkan dengan keikhlasan dan kesungguhan
[Jawaban Benar]

d. Ikhsan kepada orang tua
[Jawaban Salah]



17. Berikut yang termasuk contoh dari ibadah mahdah adalah...

a. Bebbuat baik kepada orang tua
[Jawaban Salah]

b. Berdzikir seperlunya saja
[Jawaban Salah]

c. Shalat tepat waktu
[Jawaban Benar]

d. Memberi makan kepada hewan peliharaan
[Jawaban Salah]



18. Yang termasuk ibadah ghairu mahdah adalah...

a. Puasa ramadhan
[Jawaban Salah]

b. Membaca Al quran
[Jawaban Salah]

c. Zakat dan sedekah
[Jawaban Benar]

d. Ibadah haji
[Jawaban Salah]



19. Ù‡َÙ„ْ جَزَاءُ الْØ¥ِØ­ْسَانِ Ø¥ِÙ„َّا الْØ¥ِØ­ْسَانُ

potongan ayat di atas terdapat dalam Al Quran surat...

a. Ar Rahman ayat 61
[Jawaban Salah]

b. Ar Rahman ayat 60
[Jawaban Benar]

c. Al Baqarah ayat 82
[Jawaban Salah]

d. Luqman ayat 19
[Jawaban Salah]



20. Ù‡َÙ„ْ جَزَاءُ الْØ¥ِØ­ْسَانِ Ø¥ِÙ„َّا الْØ¥ِØ­ْسَانُ

Arti dari potongan ayat di atas adalah...

a. Tidak ada balasan keburukan kecuali keburukan
[Jawaban Salah]

b. Tidak ada balasan kebaikan kecuali kebaikan
[Jawaban Benar]

c. Berbuat paling baik diantara yang terbaik
[Jawaban Salah]

d. Berbuat baiklah dengan ikhlas
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal BAB IHSAN KELAS XII PAI SMK Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban, Perjalanan Masih Panjang Sob

Kelas 12 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.