Notifikasi

18+ Kumpulan Soal BAHASA INDONESIA Sederajat dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 06-May-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang BAHASA INDONESIA yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas University di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

18+ Soal BAHASA INDONESIA 2022/2023 Lengkap



1. Salah satu alasan perlunya berlatih pernapasan dalam memerankan drama adalah....

a. membantu pengaturan dan pertahanan vokal selama pentas berlangsung
[Jawaban Benar]

b. membantu pengaturan dan pertahanan nada selama pentas berlangsung
[Jawaban Salah]

c. memperlancar dialog antarpemain
[Jawaban Salah]

d. memperjelas ekspresi dan gerak anggota tubuh dalam mendukung peran
[Jawaban Salah]

e. mempermudah pembedaan karakter dan sifat dasar pemeranan
[Jawaban Salah]



2. Watak atau karakter tokoh dalam drama dapat ditampilkan mellaui beberapa hal berikut, kecuali...


a. gerak
[Jawaban Salah]

b. bloking
[Jawaban Benar]

c. dialog
[Jawaban Salah]

d. ekspresi
[Jawaban Salah]

e. mimik
[Jawaban Salah]



3. Sifat dasar yang harus diperankan pemain dalam drama sehingga memungkinkan untuk bertentangan dengan sifat yang dimiliki disebut....


a. akting
[Jawaban Benar]

b. laku
[Jawaban Salah]

c. perwatakan
[Jawaban Salah]

d. ekspresi
[Jawaban Salah]

e. alur
[Jawaban Salah]



4. Berikut ini termasuk unsur yang harus ada dalam pementasan drama, kecuali...


a. panggung
[Jawaban Salah]

b. pemain
[Jawaban Salah]

c. penonton
[Jawaban Benar]

d. naskah
[Jawaban Salah]

e. sutradara
[Jawaban Salah]



5. Setting sebuah drama mengandung unsur...


a. tempat terjadinya peristiwa
[Jawaban Salah]

b. waktu peristiwa bergulir
[Jawaban Salah]

c. suasana cerita
[Jawaban Salah]

d. tempat dan waktu cerita
[Jawaban Salah]

e. empat, waktu, dan suasana cerita
[Jawaban Benar]



6. Pada tahap persiapan pementasan drama, seorang sutradra melakukan seleksi untuk memilih pemeran yang sesuai dengan peran aka dimainkan. Tahapan ini disebut...


a. akting
[Jawaban Salah]

b. casting
[Jawaban Benar]

c. bloking
[Jawaban Salah]

d. editing
[Jawaban Salah]

e. lighting
[Jawaban Salah]



7. Agar terlihat bermuka jahat, pemeran antagonis memerlukan jasa....


a. seni tata rias
[Jawaban Benar]

b. seni tata busana
[Jawaban Salah]

c. seni lukis
[Jawaban Salah]

d. seni vokal
[Jawaban Salah]

e. seni tata lampu
[Jawaban Salah]



8. Satilawati : Pengecut! Sedikit diserang kritik orang, engkau hendak melarikan diri. Untuk menjaga nama supaya jangan merosot. Aku sudah maklum.

Ishak : (Sambil menunjuk ke luar) Pergi daripadaku. Engkau boleh memusuhi aku. Untuk cita-cita aku bersedia mengorbankan segalanya juga cintaku.


Watak tokoh Ishak dalam penggalan drama di atas adalah....

a. pemarah
[Jawaban Benar]

b. pembual
[Jawaban Salah]

c. pemberani
[Jawaban Salah]

d. sombong
[Jawaban Salah]

e. tidak bertanggung jawab
[Jawaban Salah]



9. Gambaran tempat, ruang, waktu, dan suasana cerita disebut....

a. setting
[Jawaban Benar]

b. plot
[Jawaban Salah]

c. bloking
[Jawaban Salah]

d. panggung
[Jawaban Salah]

e. layar
[Jawaban Salah]



10. Bagian alur yang ditandai dengan pertentangan antartokoh dikenal dengan istilah....

a. eksposisi
[Jawaban Salah]

b. pelukisan awal
[Jawaban Salah]

c. konflik
[Jawaban Benar]

d. klimaks
[Jawaban Salah]

e. Resolusi
[Jawaban Salah]



11. Pokok persoalan yang dikembangkan dalam suatu drama disebut....



a. tema
[Jawaban Benar]

b. amanat
[Jawaban Salah]

c. pesan
[Jawaban Salah]

d. konflik
[Jawaban Salah]

e. ringkasan cerita
[Jawaban Salah]



12. Peristiwa mulai terjadinya permasalahan antartokoh sampai pada puncaknya disebut bagian....dalam alur drama.


a. pengenalan
[Jawaban Salah]

b. komplikasi
[Jawaban Salah]

c. klimaks
[Jawaban Benar]

d. katastrof
[Jawaban Salah]

e. ending
[Jawaban Salah]



13. Seperti halnya karya sastra bentuk lain, sebuah drama memiliki unsur estetis... Estetis artinya...



a. merupakan karya rekaan
[Jawaban Salah]

b. mengupas masalah sosial
[Jawaban Salah]

c. mengandung unsur keindahan
[Jawaban Benar]

d. memiliki nilai moral
[Jawaban Salah]

e. mengandung unsur budaya
[Jawaban Salah]



14. Bahasa yang digunakan dalam penyusunan laporan penelitian hendakya memiliki ciri-ciri berikut, yaitu....

a. bersifat ilmiah, subjektif, lugas
[Jawaban Salah]

b. bersifat ilmiah, denotatif, tanpa prasangka
[Jawaban Benar]

c. bersifat ilmiah, denotatif, subjektif
[Jawaban Salah]

d. bermakna konotatif, lugas, tanpa prasangka
[Jawaban Salah]

e. bermakna denotatif, lugas, subjektif
[Jawaban Salah]



15. Berikut ini yang tidak termasuk langkah-langkah dalam menyusun laporan hasil penelitian adalah....


a. menentukan latar belakang
[Jawaban Benar]

b. mengumpulkan bahan
[Jawaban Salah]

c. menyeleksi bahan
[Jawaban Salah]

d. mengidentifikasi masalah
[Jawaban Salah]

e. menyusun laporan
[Jawaban Salah]



16. Penelitian memiki ciri-ciri ilmiah. Ini berarti bahwa penelitian bersifat...

a. objektif dan rasional
[Jawaban Salah]

b. valid, objektif, dan terencana
[Jawaban Salah]

c. rasional, objektif, valid, dan sistematis
[Jawaban Benar]

d. rasional, kognitif, transparan, dan terencana
[Jawaban Salah]

e. rasional, transparan, objektif, dan tidak memihak
[Jawaban Salah]



17. Laporan penelitian yang kita sampaikan harus sesuai dengan keadaan yang sebenarnya, berarti penyampaian laporan tersebut bersifat....



a. faktual
[Jawaban Salah]

b. aktual
[Jawaban Salah]

c. denotatif
[Jawaban Salah]

d. objektif
[Jawaban Benar]

e. informatif
[Jawaban Salah]



18. Hal yang perlu diperhatikan dalam menulis tanggapn terhadap hasil penelitian adalah....

a. kejelasan isi tanggapan
[Jawaban Salah]

b. kebenaran isi tanggapan
[Jawaban Salah]

c. menggunakan bahasa tidak baku
[Jawaban Salah]

d. keluaran dan kedalaman tanggapan
[Jawaban Salah]

e. kesesuaian antara tanggapan dengan permasalahan yang dihadapi
[Jawaban Benar]



19. Bagian pertama yang dicantumkan pada format ringkasan isi buku nonfiksi adalah....


a. jumlah bab
[Jawaban Salah]

b. ringkasan isi
[Jawaban Salah]

c. komentar
[Jawaban Salah]

d. identitas buku
[Jawaban Benar]

e. judul buku
[Jawaban Salah]



20. Hal-hal yang merupakan pendahuluan dalam karya ilmiah adalah sebagai berikut, kecuali...


a. latar belakang permasalahan
[Jawaban Salah]

b. tujuan penulisan
[Jawaban Salah]

c. kesimpulan penulisan
[Jawaban Benar]

d. sistematika penulisan
[Jawaban Salah]

e. metode penulisan
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal BAHASA INDONESIA Sederajat dengan Kunci Jawaban, Semangat Belajar Sob

Kelas University Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.