Notifikasi

18+ Kumpulan Soal KUIS BAB 1 KEWIRAUSAHAAN KELAS X 2022/2023 dengan Kunci Jawaban

Halo semuanya.. teman, Di website caktekno.com hari ini 28-May-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang KUIS BAB 1 KEWIRAUSAHAAN KELAS X yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 1st di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

18+ Soal KUIS BAB 1 KEWIRAUSAHAAN KELAS X 2022/2023 Lengkap



1. Wirausaha yang bertarung dengan waktu merupakan salah satu karakter dari …

a. focus dari esekusi
[Jawaban Salah]

b. action oriented
[Jawaban Salah]

c. peluang dengan disiplin tinggi
[Jawaban Benar]

d. berpikir simpel
[Jawaban Salah]

e. peluang terbaik
[Jawaban Salah]



2. Sikap mental dan jiwa yang selalu aktif dalam berusaha meningkatkan pendapatan dalam kegiatan usahanya, merupakan pengertian dari ….

a. guru wirausaha
[Jawaban Salah]

b. wirausaha
[Jawaban Salah]

c. kewirausahaan
[Jawaban Benar]

d. pemimpin
[Jawaban Salah]

e. dokter
[Jawaban Salah]



3. Prinsip dari see dan do adalah …

a. berpikir simpel
[Jawaban Salah]

b. action oriented
[Jawaban Benar]

c. mengambil peluang terbaik
[Jawaban Salah]

d. mencari peluang-peluang baru
[Jawaban Salah]

e. mengejar peluang disiplin yang tinggi
[Jawaban Salah]



4. Jiwa kewirausahaan akan muncul apabila …

a. seorang tidak berani untuk mengambil risikonya
[Jawaban Salah]

b. seseorang berani mengembangkan usaha-usaha dan ide barunya
[Jawaban Benar]

c. seorang selalu menunda pekerjaan
[Jawaban Salah]

d. seorang tertarik dengan usaha
[Jawaban Salah]

e. seorang tidak tertarik dengan usaha
[Jawaban Salah]



5. Mengembangkan sikap mental diri seorang wirausahawan dimulai dari lingkungan …

a. guru, tetangga dan masyarakat
[Jawaban Salah]

b. keluarga, sekolah dan masyarakat
[Jawaban Benar]

c. masyarakat, saudara dan guru
[Jawaban Salah]

d. keluarga, saudara dan tetangga
[Jawaban Salah]

e. keluarga, masyarakat dan guru
[Jawaban Salah]



6. Berorientasi pada tugas dan hasil merupakan ciri-ciri dari …

a. seniman
[Jawaban Salah]

b. usaha
[Jawaban Salah]

c. pemimpin
[Jawaban Salah]

d. pengusaha
[Jawaban Benar]

e. pengajar
[Jawaban Salah]



7. Berikut ini yang merupakan pengertian dari keorisinilan adalah ….

a. Berpikir kritis, tanggap dan bergairah
[Jawaban Salah]

b. Motivasi, energik dan penuh inisiatif
[Jawaban Salah]

c. Berorientasi pada laba, tekun dan kerja keras
[Jawaban Salah]

d. Ide, gagasan dan keputusan
[Jawaban Salah]

e. Inovatif, kreatif, fleksibel, banyak sumber dan serba bisa
[Jawaban Benar]



8. Bentuk tata kelakuan dari wirausahawan yang berjiwa pemimpin adalah . . .

a. perspektif masa depan
[Jawaban Salah]

b. mudah bergaul dan bekerja sama
[Jawaban Benar]

c. berorientasi pada masa depan
[Jawaban Salah]

d. menyukai pekerjaan yang menantang
[Jawaban Salah]

e. berinisiatif
[Jawaban Salah]



9. Ciri-ciri khusus seseorang dalam berwirausaha adalah …

a. bertanggung jawab dalam penyusunan dan pengelolaan risiko suatu bisnis
[Jawaban Salah]

b. bertanggung jawab dalam penciptaan, pengelolaan, dan pengukuran risiko suatu bisnis
[Jawaban Salah]

c. bertanggung jawab dalam penyusunan, pengelolaan dan pengukuran risiko suatu bisnis
[Jawaban Benar]

d. bertanggung jawab dalam penyusunan dan pengelolaan risiko suatu bisnis
[Jawaban Salah]

e. bertanggung jawab dalam penciptaan, pengelolaan, dan pengukuran rasio suatu bisnis
[Jawaban Salah]



10. Seorang memiliki kemampuan untuk mengumpulkan orang, membangun jaringan, menyatukan gerak, memotivasi dan berkomunikasi. Hal tersebut merupakan karakteristik dari …

a. peluang dengan disiplin tinggi
[Jawaban Salah]

b. berpikir simpel
[Jawaban Salah]

c. memfokuskan energi setiap orang pada bisnis yang digeluti
[Jawaban Benar]

d. fokus dari esekusi
[Jawaban Salah]

e. action oriented
[Jawaban Salah]



11. Seorang wirausahan yang merencanakan usahanya di masa depan menunjukkan bahwa ia memiliki …

a. orientasi kepemimpinan
[Jawaban Salah]

b. orientasi pengambilan risiko
[Jawaban Salah]

c. orientasi tugas dan hasil
[Jawaban Salah]

d. orientasi percaya diri
[Jawaban Salah]

e. orientasi pada masa depan
[Jawaban Benar]



12. Seorang wirausahan menemukan dan mempelajari pengetahuan baru. Hal tersebut merupakan salah satu cara dari …

a. nilai tambah dari kewirausahaan
[Jawaban Benar]

b. ciri-ciri kewirausahaan
[Jawaban Salah]

c. pengertian kewirausahaan
[Jawaban Salah]

d. karakteristik kewirausahaan
[Jawaban Salah]

e. tujuan kewirausahaan
[Jawaban Salah]



13. Wirausaha sejati adalah wirausaha yang ….

a. selalu bersedia menerima kegagalan
[Jawaban Salah]

b. tidak takut menanggung risiko
[Jawaban Benar]

c. selalu jujur dan selalu mendapatkan keberhasilan
[Jawaban Salah]

d. memiliki rasa kepercayaan diri
[Jawaban Salah]

e. selalu dalam situasi berisiko
[Jawaban Salah]



14. Berikut ini yang merupakan pengertian dari pengambilan risiko adalah ….

a. teladan
[Jawaban Salah]

b. berorientasi pada laba
[Jawaban Salah]

c. suka pada tantangan
[Jawaban Benar]

d. bertanggung jawab
[Jawaban Salah]

e. berlaku adil
[Jawaban Salah]



15. Seorang wirausahawan menghindari risiko yang rendah karena …

a. ada tantangan
[Jawaban Salah]

b. karena ingin berhasil
[Jawaban Salah]

c. karena tidak ingin berhasil
[Jawaban Salah]

d. tidak ada tantangan
[Jawaban Benar]

e. mendekati risiko yang tinggi
[Jawaban Salah]



16. Jiwa kewirausahaan akan muncul apabila …

a. seseorang selalu menunda pekerjaan
[Jawaban Salah]

b. seseorang tertarik dengan usaha
[Jawaban Salah]

c. seseorang tidak tertarik dengan usaha
[Jawaban Salah]

d. seseorang berani mengembangkan usaha-usaha dari ide barunya
[Jawaban Benar]

e. seorang tidak berani untuk mengambil risikonya
[Jawaban Salah]



17. Esensi dari kewirausahaan adalah menciptakan nilai tambah di pasar melalui proses kombinasi sumber daya dengan cara yang baru dan berbeda agar dapat bersaing. Nilai tambah tersebut dapat diciptakan melalui cara dibawah ini, kecuali …

a. pengembangan teknologi baru
[Jawaban Salah]

b. penemuan pengetahuan baru
[Jawaban Salah]

c. perbaikan barang yang sudah ada
[Jawaban Salah]

d. menjiplak produk yang sedang trend
[Jawaban Benar]

e. perbaikan jasa yang sudah ada
[Jawaban Salah]



18. Kemampuan untuk memulai, menjalankan dan menyelesaikan suatu pekerjaan merupakan salah satu ciri wirausahawan, yaitu …

a. pengambilan resiko
[Jawaban Salah]

b. percaya diri
[Jawaban Benar]

c. orisinilitas
[Jawaban Salah]

d. kepemimpinan
[Jawaban Salah]

e. berorientasi pada masa depan
[Jawaban Salah]



19. Salah satu sifat seorang wirausaha adalah mampu memperbaiki, memodikasi, dan mengembangkan sesuatu yang sudah ada di sebut dengan….

a. kreatif
[Jawaban Salah]

b. inovatif
[Jawaban Benar]

c. edukatif
[Jawaban Salah]

d. inisiatif
[Jawaban Salah]

e. produktif
[Jawaban Salah]



20. Perhatikan sikap wirausaha berikut ini

1. memiliki ide-ide kreatif yang murni dari dirinya

2. memiliki pandangan masa depan untuk meraih sukses

3. Bukan hasil plagiarisme

4. Mampu mengambil keputusan yang baru

5. Mampu mengantisipasi tantangan di kemudian hari


Hal-hal yang termasuk pada sikap orisinalitas atau keaslian ditunjukkan oleh nomor ....

a. (2)-(3)-(4)
[Jawaban Salah]

b. (3)-(4)-(5)
[Jawaban Salah]

c. (1)-(3)-(4)
[Jawaban Salah]

d. (2)-(4)-(5)
[Jawaban Salah]

e. (1)-(3)-(5)
[Jawaban Benar]



Demikian Kumpulan Soal KUIS BAB 1 KEWIRAUSAHAAN KELAS X 2022/2023 dengan Kunci Jawaban, Semangat Belajar Sob

Kelas 1st Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.