Notifikasi

18+ Kumpulan Soal TEKS EKSPLANASI Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Halo.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 08-May-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang TEKS EKSPLANASI yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 6 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

18+ Soal TEKS EKSPLANASI 2022/2023 Lengkap



1. Teks eksplanasi ditulis untuk menjawab pertanyaan ….

a. apa dan siapa
[Jawaban Salah]

b. kapan dan dimana
[Jawaban Salah]

c. bagaimana dan mengapa
[Jawaban Benar]

d. siapa dan mengapa
[Jawaban Salah]



2. Langkah pertama yang harus diperhatikan dalam menyusun teks eksplanasi adalah ….

a. menentukan topik
[Jawaban Benar]

b. menyusun kerangka karangan
[Jawaban Salah]

c. mengembangkan kerangka karangan
[Jawaban Salah]

d. menentukan tujuan penulisan
[Jawaban Salah]



3. Berikut ini ciri-ciri teks eksplanasi, kecuali ….

a. Struktur terdiri atas pernyataan umum, deretan penjelas, dan penutup
[Jawaban Salah]

b. Memuat informasi sesungguhnya/fakta
[Jawaban Salah]

c. Memuat informasi yang bersifat keilmuan
[Jawaban Salah]

d. Berisi langkah-langkah kerja
[Jawaban Benar]



4. Perhatikan kerangka karangan berikut!

1) Proses terjadinya efek rumah kaca

2) Penyebab terjadinya efek rumah kaca

3) Akibat efek rumah kaca

4) Solusi efek rumah kaca

5) Definisi efek rumah kaca

Jika dikembangkan menjadi sebuah teks eksplanasi, urutan tepat kerangka karangan tersebut adalah ….

a. 5)-1)-2)-3)-4)
[Jawaban Salah]

b. 5)-1)-2)-4)-3)
[Jawaban Salah]

c. 5)-2)-1)-3)-4)
[Jawaban Benar]

d. 5)-2)-1)-4)-3)
[Jawaban Salah]



5. Banjir adalah fenomena alam yang bersumber dari curah hujan dengan intensitas tinggi dan durasi lama pada daerah aliran sungai (DAS). Banjir terjadi karena sebab alam dan tindakan manusia. Penyebab alami banjir adalah erosi dan sedimentasi, curah hujan, pengaruh fisiografi/geofisik sungai, kapasitas sungai, drainase lahan, dan pengaruh air pasang. Penyebab banjir karena tindakan manusia adalah perubahan tata guna lahan, pembuangan sampah, kawasan padat penduduk di sepanjang sungai, dan kerusakan bangunan pengendali banjir.

Pernyataan berikut yang tidak sesuai dengan informasi di atas adalah …

a. Banjir terjadi karena sebab alam dan tindakan manusia.
[Jawaban Salah]

b. Banjir adalah fenomena sosial yang disebabkan oleh ulah manusia.
[Jawaban Benar]

c. Penyebab alami banjir adalah erosi dan sendimentasi.
[Jawaban Salah]

d. Perubahan tata guna lahan dapat menyebabkan banjir.
[Jawaban Salah]



6. Teks eksplanasi adalah …

a. Teks yang menunjukkan dan menjelaskan sebuah proses dalam membuat atau mengoperasikan sesuatu.
[Jawaban Salah]

b. Teks yang bertujuan untuk menjelaskan proses suatu fenomena alam dan fenomena sosial.
[Jawaban Benar]

c. Teks yang menunjukkan keunggulan dan kelemahan sebuah karya.
[Jawaban Salah]

d. Teks yang bertujuan meyakinkan pembaca.
[Jawaban Salah]



7. (1) Gempa yang terjadi dalam perut bumi akan mengakibatkan munculnya tekanan ke arah vertikal sehingga dasar lautan akan naik dan turun dalam rentang waktu yang singkat.

(2) Hal ini kemudian akan memicu ketidakseimbangan pada air lautan yang kemudian terdorong menjadi gelombang besar yang bergerak mencapai wilayah daratan.

Teks eksplanasi di atas adalah ….

a. penyebab terjadinya gempa
[Jawaban Salah]

b. penyebab terjadiya tsunami
[Jawaban Benar]

c. akibat tsunami
[Jawaban Salah]

d. akibat gempa
[Jawaban Salah]



8. Urutan struktur teks eksplanasi yang tepat adalah ….

a. deretan penjelas, pernyataan umum, interpretasi
[Jawaban Salah]

b. pernyataan umum, deretan penjelas, interpretasi
[Jawaban Benar]

c. pernyataan umum, interpretasi, deretan penjelas
[Jawaban Salah]

d. pernyataan umum, interpretasi, koda
[Jawaban Salah]



9. Korean Pop atau yang disebut K-Pop adalah jenis musik populer yang berasl dari Korea Selatan. Demam K-Pop pun kini sudah mendunia, termasuk di Indonesia. Demam K-Pop di Indonesia dilatarbelakangi fenomena Piala Dunia Korea – Jepang 2002 yang berakhir dengan masuknya Korea Selatan sebagai kekuatan empat besar dunia. Jadi, K-Pop telah dikenal di Indonesia lebih kurang 10 tahun terakhir.

Paragraf tersebut termasuk struktur teks eksplanasi bagian ….

a. deretan penjelas
[Jawaban Salah]

b. proses
[Jawaban Salah]

c. pernyataan umum
[Jawaban Benar]

d. penutup
[Jawaban Salah]



10. Gambar tersebut termasuk kedalam jenis teks eksplanasi fenomena....

a. sosial
[Jawaban Benar]

b. budaya
[Jawaban Salah]

c. agama
[Jawaban Salah]

d. alam
[Jawaban Salah]



11. Bagaimana ciri-ciri umum dari teks eksplanasi...

a. strukturnya terdiri atas pernyataan umum,urutan sebab-akibat, dan interpretasi (pernyataan topik), memuat informasi berdasarkan fakta, dan faktualisasinya bersifat ilmiah
[Jawaban Benar]

b. berisi tentang langkah-langkah secara kronologis dalam pembuatan atau pengerjaan sesuatu
[Jawaban Salah]

c. menyampaikan kebenaran yang terdapat dalam sebuah tulisan, informasi yang diberikan berdasarkan kejadian nyata bukan rekayasa
[Jawaban Salah]

d. berisi pernyataan umum mengenai topik yang akan dijelaskan proses terjadinya/proses keberadaan.
[Jawaban Salah]



12. Apa saja unsur-unsur yang membentuk sebuah teks eksplanasi...?

a. tesis dan penegasan ulang
[Jawaban Salah]

b. langkah-langkah dan sebab akibat
[Jawaban Salah]

c. pendahuluan dan perincian
[Jawaban Benar]

d. fenomena dan kausalitas
[Jawaban Salah]



13. Apa yang dimaksud dengan hubungan kausalitas dalam sebuah teks eksplanasi...?

a. hubungan kesetaraan
[Jawaban Salah]

b. hubungan perbandingan
[Jawaban Salah]

c. hubungan antar kalusa
[Jawaban Salah]

d. hubungan sebab-akibat
[Jawaban Benar]



14. fungsi fakta dalam teks eksplanasi adalah untuk...?

a. menyampaikan peristiwa dalam sebuah kejadian yang diinformasikan
[Jawaban Salah]

b. menyampaikan kebenaran dari informasi yang terdapat dalam tulisan
[Jawaban Benar]

c. menyampaikan penyataan umum dari sebuah peristiwa nyata
[Jawaban Salah]

d. menyampaikan informasi-informasi sebuah kegiatan kepada pembaca
[Jawaban Salah]



15. Cara yang benar dalam pelestarian lingkungan adalah ....

a. membuang sampah sembarangan
[Jawaban Salah]

b. penebangan pohon
[Jawaban Salah]

c. membuang limbah ke laut
[Jawaban Salah]

d. membersihkan lingkungan dengan teratur
[Jawaban Benar]



16. Penggunaan pestisida dapat menyebabkan ....

a. pencemaran udara
[Jawaban Salah]

b. pencemaran air dan tanah
[Jawaban Benar]

c. pencemaran air dan udara
[Jawaban Salah]

d. pencemaran udara dan tanah
[Jawaban Salah]



17. Penggunaan pestisida dapat menyebabkan ....

a. pencemaran udara
[Jawaban Salah]

b. pencemaran air dan tanah
[Jawaban Benar]

c. pencemaran air dan udara
[Jawaban Salah]

d. pencemaran udara dan tanah
[Jawaban Salah]



18. Kegiatan manusia yang bisa berdampak buruk pada lingkungan adalah ....

a. penebangan liar
[Jawaban Benar]

b. penanaman pohon
[Jawaban Salah]

c. buang sampah di tempatnya
[Jawaban Salah]

d. makan makanan yang bergizi
[Jawaban Salah]



19. Arti dari interpretasi adalah . . .

a. Berisi tentang kesimpulan mengenai topik yang telah dijelaskan.
[Jawaban Benar]

b. Berisi tentang pernyataan umum mengenai topik yang akan dijelaskan proses terjadinya dan proses keberadaan.
[Jawaban Salah]

c. Berisi mengenai detail penjelasan proses terjadinya yang disajikan secara urut atau bertahap.
[Jawaban Salah]

d. Berisi tentang hal umum atau generic, bukan partisipan manusia.
[Jawaban Salah]



20. berapa jumlah struktur teks eksplanasi?

a. 1
[Jawaban Salah]

b. 2
[Jawaban Salah]

c. 3
[Jawaban Benar]

d. 4
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal TEKS EKSPLANASI Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Semangat Belajar Sob

Kelas 6 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.