Notifikasi

20+ Kumpulan Soal PAS PJOK 9 Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. teman, Di website caktekno.com hari ini 21-May-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PAS PJOK 9 yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 9 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

20+ Soal PAS PJOK 9 2022/2023 Lengkap



1. Dalam permainan bulutangkis ada beberapa macam teknik pukulan. Diantara teknik pukulan tersebut manakah yang paling utama dan pertama

a. smash
[Jawaban Salah]

b. service
[Jawaban Benar]

c. drive
[Jawaban Salah]

d. forehand
[Jawaban Salah]



2. Pukulan dalam permainan bulutangkis yang dilakukan dengan tujuan untuk menerbangkan shuttlecock setinggi mungkin mengarah jauh ke belakang garis lapangan dinamakan ...

a. pukulan service
[Jawaban Salah]

b. pukulan drive
[Jawaban Salah]

c. pukulan dropshot
[Jawaban Salah]

d. pukulan lob
[Jawaban Benar]



3. Pukulan yang dilakukan seolah-olah keras seperti smash namun hanya menyeberangkan shuttlecock ke daerah lawan agar jatuh sekitar area net. Dalam bulutangkis teknik tersebut merupakan ....

a. pukulan netting
[Jawaban Salah]

b. pukulan drive
[Jawaban Salah]

c. pukulan dropshot
[Jawaban Benar]

d. pukulan lob
[Jawaban Salah]



4. Dalam permainan bulutangkis terdapat beberapa teknik pukulan yang benar supaya menghasilakn point dan kemenangan. Pukulan mematikan dalam permainan bulutangkis yang sering mendapatkan angka adalah ....

a. pukulan smash
[Jawaban Benar]

b. pukulan drive
[Jawaban Salah]

c. pukulan dropshot
[Jawaban Salah]

d. pukulan lob
[Jawaban Salah]



5. Pukulan dekat dengan net dalam permainan bulutangkis adalah ...

a. smash
[Jawaban Salah]

b. netting
[Jawaban Benar]

c. service
[Jawaban Salah]

d. lob
[Jawaban Salah]



6. Dalam permainan bulutangkis seorang pemain perlu memahami cara memegang raket yang benar. berikut yang bukan teknik memegang raket adalah ....

a. finlandia grip
[Jawaban Benar]

b. american grip
[Jawaban Salah]

c. backhand grip
[Jawaban Salah]

d. forehand grip
[Jawaban Salah]



7. Teknik mememgang bed seperti memegang tangkai pena disebut

a. penholder grip
[Jawaban Benar]

b. shakeholder grip
[Jawaban Salah]

c. american grip
[Jawaban Salah]

d. combination grip
[Jawaban Salah]



8. teknik memukul bola dengan erakan menghentikan atau membendung bola dengan sikap bed tertutup adalah ....

a. push
[Jawaban Salah]

b. drive
[Jawaban Salah]

c. block
[Jawaban Benar]

d. chop
[Jawaban Salah]



9. teknik pukulan yang arah putaran bola dimana putaran bola searah dengan jarum jam adalah ...

a. push
[Jawaban Salah]

b. chop
[Jawaban Salah]

c. topspin
[Jawaban Benar]

d. drive
[Jawaban Salah]



10. Pada kejuaran tenis meja perolehan point sangat menentukan kemenangan. jumlah game pada setiap set dalam permainan tenis meja terbaru adalah ....

a. 11
[Jawaban Benar]

b. 15
[Jawaban Salah]

c. 21
[Jawaban Salah]

d. 25
[Jawaban Salah]



11. Teknik memukul dalam permainan softball tanpa harus mengayunkan pemukul, hanya menahan bola sehingga bola jatuh tidak jauh disebut ....

a. swing
[Jawaban Salah]

b. bunt
[Jawaban Benar]

c. spin
[Jawaban Salah]

d. drive
[Jawaban Salah]



12. Berikut yang bukan merupakan teknik permainan shoftball dan kasti adalh ...

a. melempar bola
[Jawaban Salah]

b. inning
[Jawaban Benar]

c. menangkap bola
[Jawaban Salah]

d. memukul bola
[Jawaban Salah]



13. jumlah pemain dalam satu tim dalam permainan shofball adalah ...

a. 10
[Jawaban Salah]

b. 11
[Jawaban Salah]

c. 8
[Jawaban Salah]

d. 9
[Jawaban Benar]



14. Ayunkan bola dari belakang bawah menuju ke depan atas hingga bola terlepas dan melambung jauh, merupakan cara melempar bola ...

a. lurus mendatar
[Jawaban Salah]

b. melambung
[Jawaban Benar]

c. mendatar
[Jawaban Salah]

d. menggelinding
[Jawaban Salah]



15. Tangkap bola dengan kedua tangan lalu genggam dengan jari dan setelah bola trtangkap, tarik ke arah dada dengan menekuk siku, merupakan cara menangkap bola ...

a. samping
[Jawaban Salah]

b. melambung
[Jawaban Salah]

c. mendatar
[Jawaban Benar]

d. menggelinding
[Jawaban Salah]



16. Menangkap bola dengan cara berlutut merupakan cara menangkap bola ....

a. samping
[Jawaban Salah]

b. melambung
[Jawaban Salah]

c. mendatar
[Jawaban Salah]

d. menggelinding
[Jawaban Benar]



17. Senam yang dilakukan tanpa bantuan lat apapun kecuali matras disebut ....

a. senam lantai
[Jawaban Benar]

b. senam aerobik
[Jawaban Salah]

c. modern impact
[Jawaban Salah]

d. senam ritmik
[Jawaban Salah]



18. saat melakukan gerakan senam harus memperhatikan posisi anggota badan dengan baik supaya gerakan terlihat indah dan benar. posisi awal badan saat akan melakukan gerakan handstand adalah ....

a. jongkok menghadap depan
[Jawaban Salah]

b. jongkok membelakangi
[Jawaban Salah]

c. berdiri menghadap ke depan
[Jawaban Benar]

d. berdiri membelakangi
[Jawaban Salah]



19. posisi kedua kaki saat melakukan gerakan handstand maupun sikap lilin adalah ...

a. lurus ke atas
[Jawaban Benar]

b. lurus ke belakang
[Jawaban Salah]

c. berdiri tegak
[Jawaban Salah]

d. ditekuk ke belakang
[Jawaban Salah]



20. bentuk dan posisi badan yang benar saat melakukan gerakan senam sangat menentukan keberhasilan gerakan senam. Pada gerakan handstand posisi kepala tengadah berfungsi untuk ....

a. power
[Jawaban Salah]

b. balance
[Jawaban Benar]

c. keselarasan
[Jawaban Salah]

d. keluwesan
[Jawaban Salah]



21. Mengombinasikan gerakan pada senam lantai yang dilakukan secara berurutan disebut ...

a. jurus
[Jawaban Salah]

b. rangkaian
[Jawaban Benar]

c. gabungan
[Jawaban Salah]

d. urutan
[Jawaban Salah]



22. sikap loncatan membusur dengan kedua tangan lurus ke depan pada saat melayang dan diteruskan dengan gerakan mengguling ke depan dan sikap akhir jongkok merupakan senam ...

a. loncat harimau
[Jawaban Benar]

b. kayang
[Jawaban Salah]

c. teknik loncat
[Jawaban Salah]

d. jumping
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal PAS PJOK 9 Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 9 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.