Notifikasi

33+ Kumpulan Soal IMAN PADA QADHA DAN QADAR Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Halo.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 20-May-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang IMAN PADA QADHA DAN QADAR yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 9 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

33+ Soal IMAN PADA QADHA DAN QADAR 2022/2023 Lengkap



1. Ketentuan Allah yang berlaku untuk setiap mahluknya yang ditentukan sejak zaman ajali.... pernyataan tersebut merupakan....

a. a. Hikmah beriman pada qada dan qadar
[Jawaban Salah]

b. b. Pengertian qada
[Jawaban Benar]

c. c. pengertian taqdir
[Jawaban Salah]

d. d. Pengertian Qadar
[Jawaban Salah]



2. Iman kepada Qodlo dan Qodar termasuk rukun Iman yang ke ....

a. 3
[Jawaban Salah]

b. 4
[Jawaban Salah]

c. 5
[Jawaban Salah]

d. 6
[Jawaban Benar]



3. meskipun Allah telah menentukan tentang segala sesuatu yang akan terjadi pada kita, kita tetap harus ....

a. pasrah tanpa usaha
[Jawaban Salah]

b. berusaha tanpa berdoa
[Jawaban Salah]

c. berusaha dan berdoa
[Jawaban Benar]

d. pasrah dan berdoa
[Jawaban Salah]



4. “sesungguhnya Allah tidak akan merubah nasib suatu kaum kecuali kaumnya itu sendiri yang merubahnya.…”


Bunyi ayat yang sesuai dengan pengertian di atas adalah ….

a. وَأَن لَّيْسَ لِلإِنسَانِ إِلاَّمَاسَعَى
[Jawaban Salah]

b. إِنَّ اللهَ لاَيُغَيِّرُ مَابِقَوْمٍ حَتَّى يُغَيِّرُوا مَابِأَنفُسِهِمْ
[Jawaban Benar]

c. أَيْنَمَا تَكُونُوا يُدْرِككُّمُ الْمَوْتُ
[Jawaban Salah]

d. قَالُوا إِنَّا للهِ وَإِنَّآ إِلَيْهِ رَاجِعُونَ
[Jawaban Salah]



5. Berikut ini yang termasuk contoh dalil naqli taqdir mubram adalah ....

a. أَيْنَمَا تَكُونُوا يُدْرِككُّمُ الْمَوْتُ وَلَوْ كُنتُمْ فِي بُرُوجٍ مُشَيَّدَةٍ
[Jawaban Benar]

b. إِنَّ اللهَ لاَيُغَيِّرُ مَابِقَوْمٍ حَتَّى يُغَيِّرُوا مَابِأَنفُسِهِمْ
[Jawaban Salah]

c. يَاأَيُّهاَ النَّاسُ كُلُوا مِمَّا فِي اْلأَرْضِ حَلاَلاً طَيِّبًا
[Jawaban Salah]

d. فَاذْكُرُونِي أَذْكُرْكُمْ وَاشْكُرُوا لِي وَلاَ تَكْفُرُونِ
[Jawaban Salah]



6. Sikap orang yang beriman kepada qadla dan qadar apabila sedang menghadapi musibah adalah ....

a. acuh
[Jawaban Salah]

b. sedih
[Jawaban Salah]

c. tawakal
[Jawaban Salah]

d. shabar
[Jawaban Benar]



7. Pernyataan berikut ini yang tidak termasuk hikmah beriman kepada Qadla dan qadar adalah ....

a. Senantiasa berusaha/ikhtiar
[Jawaban Salah]

b. Sabar dalam menghadapi cobaan
[Jawaban Salah]

c. Hidup rukun dalam bermasyarakat
[Jawaban Benar]

d. Giat beribadah dan berdoa
[Jawaban Salah]



8. Perhatikanlah Q.S. al-Furqan/25:2 di bawah ini!


وَخَلَقَ كُلَّ شَىْءٍ فَقَدَّرَهُۥ تَقْدِيرًا


Makna yang terkandung dalam ayat tersebut di atas adalah bahwa Allah Swt. yang sudah menciptakan segala sesuatu, dan Allah juga yang sudah menentukan . . . .

a. ukuran-ukurannya
[Jawaban Benar]

b. panjang pendeknya
[Jawaban Salah]

c. besar kecilnya
[Jawaban Salah]

d. baik buruknya
[Jawaban Salah]



9. Mengunci rumah agar tidak dimasuki pencuri merupakan contoh....

a. tawakkal
[Jawaban Salah]

b. takdir
[Jawaban Salah]

c. ikhtiar
[Jawaban Benar]

d. sabar
[Jawaban Salah]



10. Gambar manakah yang menunjukan taqdir mu'alaq ?



11. Ketetapan Allah swt yang sudah terjadi disebut….

a. qadar
[Jawaban Benar]

b. ikhtiar
[Jawaban Salah]

c. nasib
[Jawaban Salah]

d. tawakkal
[Jawaban Salah]



12. Iman kepada qadha dan qadar termasuk rukun iman yang ke-….

a. 3
[Jawaban Salah]

b. 4
[Jawaban Salah]

c. 5
[Jawaban Salah]

d. 6
[Jawaban Benar]



13. Qadha dan qadar sering disebut dengan sebutan ….

a. nasib
[Jawaban Salah]

b. takdir
[Jawaban Benar]

c. ketentuan
[Jawaban Salah]

d. ukuran
[Jawaban Salah]



14. Berikut adalah bentuk takdir mubram, kecuali….

a. kelahiran
[Jawaban Salah]

b. harta kekayaan
[Jawaban Benar]

c. kematian
[Jawaban Salah]

d. Perjodohan
[Jawaban Salah]



15. Berikut adalah contoh takdir muallaq, kecuali….

a. kepandaian
[Jawaban Salah]

b. kekayaan
[Jawaban Salah]

c. kematian
[Jawaban Benar]

d. Kesehatan
[Jawaban Salah]



16. Yang tidak termasuk fungsi beriman kepada qada dan qadar, adalah meningkatkan….

a. kesehatan dan kesuksesan
[Jawaban Salah]

b. ketenangan dan kebahagiaan
[Jawaban Benar]

c. kewaspadaan dan mawas diri
[Jawaban Salah]

d. kesabaran dan tawakkal
[Jawaban Salah]



17. Seorang yang percaya kepada qada dan qadar, maka dia selalu berusaha menghindari perbuatan....

a. noda
[Jawaban Salah]

b. dosa
[Jawaban Benar]

c. tawakkal
[Jawaban Salah]

d. ikhtiar
[Jawaban Salah]



18. Menyerahkan diri sepenuhnya kepada Allah setelah berusaha disebut ….

a. doa
[Jawaban Salah]

b. ijtihad
[Jawaban Salah]

c. ikhtiar
[Jawaban Salah]

d. tawakkal
[Jawaban Benar]



19. Seseorang akan mengetahui takdir setelah manusia ...

a. meramal
[Jawaban Salah]

b. merenung
[Jawaban Salah]

c. mengalaminya
[Jawaban Benar]

d. meditasi
[Jawaban Salah]



20. Seseorang yang beriman kepada qada’ dan qadar apabila memperoleh keberhasilan ia menganggap semua itu adalah karunia Allah Swt. Ia tidak pernah mengatakan semua itu merupakan hasil usahanya sendiri. Ia tetap merasa rendah hati kepada siapapun. Pernyataan diatas merupakan hikmah beriman kepada Allah...

a. Menenangkan jiwa
[Jawaban Salah]

b. Terhindar dari sifat sombong
[Jawaban Benar]

c. Menanamkan sifat optimis
[Jawaban Salah]

d. Senantiasa bersifat sabar
[Jawaban Salah]



21. terjemahan potongan ayat ini adalah....

a. Dan setiap umat mempunyai keistimewaaan
[Jawaban Salah]

b. Dan setiap umat mempunyai Nabi dan Rasul
[Jawaban Salah]

c. Dan setiap umat mempunyai kitab suci
[Jawaban Salah]

d. Dan setiap umat mempunyai ajal (batas waktu)
[Jawaban Benar]



22. Ketentuan-ketentuan bagi manusia sebelum diciptakan telah ditulis dalam lembaran yang disebut ….

a. buku amal
[Jawaban Salah]

b. buku putusan
[Jawaban Salah]

c. lahul kutub
[Jawaban Salah]

d. lahul makhfudz
[Jawaban Benar]



23. Perhatikan beberapa peristiwa berikut!

1) Anwar lahir berjenis kelamin laki-laki .

2) Zainab selalu mendapat rangking di kelasnya, karena ia rajin belajar.

3) Matahari terbit dari timur dan terbenam di barat.

4) Pak Ahmad hidupnya menjadi makmur, karena ia rajin bekerja.

5) Zulkifli mengalami kecelakaan ketika pulang dari sekolah dan meninggal dunia.

Peristiwa tersebut yang termasuk taqdir mubram adalah ….

a. 1,2 dan 3
[Jawaban Salah]

b. 1,3 dan 4
[Jawaban Salah]

c. 1,3 dan 5
[Jawaban Benar]

d. 2,3 dan 4
[Jawaban Salah]



24. Nabi Muhammad saw bersabda dalam sebuah hadist yang diriwayatkan oleh HR Bukhari-Muslim yang menyatakan bahwa setelah Allah menjadikannya segumpal daging di 40 hari yang ketiga dalam kandungan maka telah ditentukan empat hal atas kehidupannya, yaitu kecuali…

a. Azal
[Jawaban Salah]

b. Rezeki
[Jawaban Salah]

c. Hari kematiannya
[Jawaban Salah]

d. Amal perbuatannya
[Jawaban Benar]

e. Sengsara atau bahagianya
[Jawaban Salah]



25. Berkaitan dengan iman qadha dan qadhar, sudah ditentukan takdir manusia sejak sebelum dilahirkan, tetapi manusia juga berkewajiban untuk berusaha karena keberhasilan tidak datang dengan sendirinya. Maka berdasarkan hal tersebut dari pernyataan di bawah ini, yang manakah yang tidak termasuk kedalam sikap yang menerapkan perilaku mulia terkait dengan iman kepada qada dan qadar…

a. Menyalahkan keadaan yang terjadi tidak sesuai dengan kehendak kita
[Jawaban Benar]

b. Menjauhkan diri dari sifat sombong dan putus asa
[Jawaban Salah]

c. Banyak bersyukur dan bersabar
[Jawaban Salah]

d. Bersikap optimis dan giat bekerja
[Jawaban Salah]

e. Selalu tenang jiwanya
[Jawaban Salah]



26. Perhatikanlah pernyataan berikut ini!


1. Penuh optimis dalam menjalani hidup

2. Senantiasa berorientasi pada prestise

3. Tidak memiliki harga diri dalam bergaul

4. Tidak pandai memanfaatkan kesempatan dalam hidup

5. Memiliki etos kerja yang tinggi dalam beraktivitas

6. Tidak mudah putus asa bila menghadapi kegagalan


Pernyataan di atas yang termasuk hikmah beriman kepada qada’ dan qadar adalah nomor...

a. 1, 2, 4
[Jawaban Salah]

b. 2, 3, 5
[Jawaban Salah]

c. 2, 3, 4
[Jawaban Salah]

d. 1, 4, 6
[Jawaban Salah]

e. 1, 5, 6
[Jawaban Benar]



27. Allah SWT semata-mata menurunkan sebuah cobaan tidak melebihi batas kemampuan hambanya, ketika kita diberikan ujian berupa musibah sikap yg mencerminkan keimanan kepada qadha dan qadhar ialah....

a. Merenungkan mengapa musibah tersebut terjadi terus kepada saya
[Jawaban Salah]

b. Menangis untuk meluapkan kesedihan
[Jawaban Salah]

c. Bersabar dan berdoa ketika ujian tersebut muncul
[Jawaban Benar]

d. Putus asa
[Jawaban Salah]

e. Berusaha untuk menghindari diri dari musibah
[Jawaban Salah]



28. Apabila ada seseorang yang sakit dan sudah berobat kemana-mana dan telah mengonsumsi berbagai jenis obat-obatan , tetapi tetap berakhir dengan kematian adalah contoh dari taqdir...

a. Musykil
[Jawaban Salah]

b. Mubram
[Jawaban Benar]

c. Mugayyar
[Jawaban Salah]

d. Muallaq
[Jawaban Salah]

e. Muqayyad
[Jawaban Salah]



29. Untuk mengetahui kejadian yang menimpa pada manusia termasuk jenis taqdir muallaq atau taqdir mubram dapat dikenali melalui...

a. Awal usaha manusia
[Jawaban Salah]

b. Proses usaha manusia
[Jawaban Salah]

c. Cara berusaha manusia
[Jawaban Salah]

d. Kesungguhan usaha manusia
[Jawaban Salah]

e. Pengaruh usaha manusia
[Jawaban Benar]



30. Apabila dilihat dari segi ada atau tidaknya pengaruh usaha manusia, maka jenis taqdir dapat digolongkan menjadi...

a. 1
[Jawaban Salah]

b. 2
[Jawaban Benar]

c. 3
[Jawaban Salah]

d. 4
[Jawaban Salah]

e. 5
[Jawaban Salah]



31. Berikhtiar merupakan suatu kewajiban, tetapi keberhasilannya ditentukan oleh…

a. Allah Swt
[Jawaban Benar]

b. Orang lain
[Jawaban Salah]

c. Malaikat
[Jawaban Salah]

d. Jin
[Jawaban Salah]

e. Diri sendiri
[Jawaban Salah]



32. Berikut yang tidak termasuk hikmah beriman kepada qada dan qadar adalah…

a. Menambah pandai dalam segala hal
[Jawaban Benar]

b. Melatih diri untuk senantiasa bersyukur dan bersadar
[Jawaban Salah]

c. Memupuk sikap optimis dan giat bekerja
[Jawaban Salah]

d. Menenangkan jiwa
[Jawaban Salah]

e. Sumber motivasi untuk meraih kemajuan
[Jawaban Salah]



33. Seseorang ingin mendapatkan nilai yang bagus ketika ujian nasional nanti, maka dia bersungguh-sungguh belajar untuk mendapatkan keinginannya. Hal ini merupakan salah satu contoh adanya takdir…

a. Qadhar
[Jawaban Salah]

b. Qadha
[Jawaban Salah]

c. Mualaq
[Jawaban Benar]

d. Mubram
[Jawaban Salah]

e. Baik
[Jawaban Salah]



34. Ivan telah berusaha sekuat tenaga untuk mendapatkan keinginannya. Tindakan yang selanjutnya dianjurkan dilakukan Ivan adalah . . . .

a. berikhtiar
[Jawaban Salah]

b. melupakannya
[Jawaban Salah]

c. berdiam diri
[Jawaban Salah]

d. menunggu hasilnya
[Jawaban Salah]

e. bertawakal
[Jawaban Benar]



35. . Pernyataan dibawah ini yang tidak termasuk fungsi beriman kepada qada dan qadar yaitu….

a. meningkatkan ketakwaan
[Jawaban Salah]

b. mendorong motivasi lebih baik
[Jawaban Salah]

c. hidup menjadi qanaah
[Jawaban Salah]

d. meningkatkan akhlakul karimah
[Jawaban Salah]

e. usahanya selalu sukses
[Jawaban Benar]



Demikian Kumpulan Soal IMAN PADA QADHA DAN QADAR Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 9 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.