Notifikasi

48+ Kumpulan Soal TEMA 2 KELAS 5 UDARA BERSIH BAGI KESEHATAN Lengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat Sore.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 21-May-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang TEMA 2 KELAS 5 UDARA BERSIH BAGI KESEHATAN yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 2nd di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

48+ Soal TEMA 2 KELAS 5 UDARA BERSIH BAGI KESEHATAN 2022/2023 Lengkap



1. Berikut yang termasuk manfaat dari sikap tanggung jawab, kecuali ....

a. memperkuat rasa persatuan
[Jawaban Salah]

b. memperkuat tali persaudaraan
[Jawaban Salah]

c. terciptanya rasa aman dan damai
[Jawaban Salah]

d. menimbulkan konflik dan pertikaian
[Jawaban Benar]



2. kegiatan yang dilakukan pada gambar bentuk tanggung jawab terhadap ....

a. masyarakat
[Jawaban Salah]

b. teman
[Jawaban Salah]

c. orang tua
[Jawaban Salah]

d. Tuhan
[Jawaban Benar]



3. Salah satu contoh wujud pelaksanaan tanggung jawab menjaga kebersihan udara adalah ....

a. membakar sampah
[Jawaban Salah]

b. menanam pohon
[Jawaban Benar]

c. melakukan pembakaran hutan
[Jawaban Salah]

d. memperbanyak penggunakan kendaraan bermotor
[Jawaban Salah]



4. Berikut ini yang merupakan kewajiban seorang murid adalah ....

a. belajar yang baik
[Jawaban Benar]

b. berlibur tiap minggu
[Jawaban Salah]

c. melihat acara TV
[Jawaban Salah]

d. bermain dengan temannya
[Jawaban Salah]



5. Jika melihat lingkungan seperti gambar, kita sebagai warga masyarakat harus melakukan ....

a. reboisasi
[Jawaban Benar]

b. irigasi
[Jawaban Salah]

c. proaksi
[Jawaban Salah]

d. daur ulang
[Jawaban Salah]



6. Ikut serta memberikan suara dalam kegiatan pemilu merupakan wujud ....

a. tanggung jawab
[Jawaban Benar]

b. usaha
[Jawaban Salah]

c. hak
[Jawaban Salah]

d. paksaan
[Jawaban Salah]



7. Gambar di atas bentuk tanggung jawab anak terhadap lingkungan ....

a. rumah
[Jawaban Benar]

b. masyarakat
[Jawaban Salah]

c. sekolah
[Jawaban Salah]

d. kota
[Jawaban Salah]



8. Membersihkan lingkungan sekolah merupakan kegiatan yang termasuk ....

a. hak warga sekolah
[Jawaban Salah]

b. kewajiban warga sekolah
[Jawaban Benar]

c. hak diri sendiri
[Jawaban Salah]

d. kewajiban diri sendiri
[Jawaban Salah]



9. Berikut ini merupakan tanggung jawab terhadap diri sendiri adalah ....

a. belajar dengan tekun
[Jawaban Benar]

b. membersihkan halaman rumah
[Jawaban Salah]

c. menolong teman yang kesulitan
[Jawaban Salah]

d. memumut sampah yang berserakan
[Jawaban Salah]



10. Contoh sikap tanggung jawab terhadap lingkungan adalah ....

a. menjaga kebersihan
[Jawaban Benar]

b. tidur dengan nyenyak
[Jawaban Salah]

c. istirahat dengan tenang
[Jawaban Salah]

d. berobat ke rumah sakit
[Jawaban Salah]



11. Kata tanya untuk mengetahui pelaku/orang adalah ....

a. siapa
[Jawaban Benar]

b. kapan
[Jawaban Salah]

c. dimana
[Jawaban Salah]

d. berapa
[Jawaban Salah]



12. Pertanyaan yang sesuai untuk mencari tau proses terjadinya peristiwa adalah ....

a. Siapa yang menjadi petugas upacara?
[Jawaban Salah]

b. Bagaimana jalannya upacara?
[Jawaban Benar]

c. Apa peristiwa yang terjadi tahun ini?
[Jawaban Salah]

d. Berapa waktu yang diperlukan untuk upacara?
[Jawaban Salah]



13. Habib pergi ke rumah neneknya di Lamongan. Kata tanya yang tepat untuk kalimat diatas adalah ....

a. Dimana habib pergi?
[Jawaban Benar]

b. mengapa habib pergi?
[Jawaban Salah]

c. Siapa Habib pergi?
[Jawaban Salah]

d. Kapan Habib pergi?
[Jawaban Salah]



14. Kalimat tanya disebut juga dengan kalimat yang digunakan untuk ....

a. memberikan nasihat
[Jawaban Salah]

b. memberikan informasi
[Jawaban Salah]

c. menggali nasihat
[Jawaban Salah]

d. menggali informasi
[Jawaban Benar]



15. Fungsi kata tanya mengapa adalah menanyakan ....

a. alasan
[Jawaban Benar]

b. cara/proses
[Jawaban Salah]

c. orang
[Jawaban Salah]

d. tempat
[Jawaban Salah]



16. Kakak : "... yang datang kemarin?"

Adik : "Kemarin Paman datang dari Surabaya."


kata tanya yang tepat untuk melengkapi pertanyaan di atasa adalah ....

a. siapa
[Jawaban Salah]

b. kapan
[Jawaban Benar]

c. bagaimana
[Jawaban Salah]

d. mengapa
[Jawaban Salah]



17. berikut tempat yang tidak sesuai untuk memasang poster adalah di ....

a. pinggir jalan
[Jawaban Salah]

b. dalam rumah
[Jawaban Benar]

c. tempat umum
[Jawaban Salah]

d. tempat yang ramai
[Jawaban Salah]



18. Ciri - ciri dari poster adalah ....

a. berisi semboyan
[Jawaban Salah]

b. kalimatnya panjang
[Jawaban Salah]

c. singkat dan jelas
[Jawaban Benar]

d. bersifat fiktif
[Jawaban Salah]



19. Tujuan poster diatas adalah mengajak masyarakat untuk ....

a. menanam pohon
[Jawaban Salah]

b. membuang sampah pada tempatnya
[Jawaban Benar]

c. menghemat air
[Jawaban Salah]

d. menggunakan sepeda
[Jawaban Salah]



20. Kata tanya yang tidak sesuai untuk mendapat informasi dari petani adalah ....

a. Bagaimana cara memupuk dengan baik?
[Jawaban Salah]

b. Berapa kali Bapak dapat memanen padi?
[Jawaban Salah]

c. Barang kerajinan apa yang diekspor?
[Jawaban Benar]

d. Bagaimana cara membasmi hama tikus?
[Jawaban Salah]



21. Berikut organ pernapasan manusia yang berfungsi memompa oksigen keseluruh tubuh adalah ....

a. paru - paru
[Jawaban Benar]

b. hidung
[Jawaban Salah]

c. tenggorokan
[Jawaban Salah]

d. hati
[Jawaban Salah]



22. Penyakit flu disebabkan oleh ....

a. bakteri
[Jawaban Salah]

b. virus
[Jawaban Benar]

c. debu
[Jawaban Salah]

d. asap
[Jawaban Salah]



23. cacing tanah bernapas menggunakan ....

a. paru - paru
[Jawaban Salah]

b. trakea
[Jawaban Salah]

c. permukaan kulit
[Jawaban Benar]

d. insang
[Jawaban Salah]



24. jika kalian berada di daerah seperti gambar diatas maka sebaiknya kalian menggunakan ....

a. kacamata
[Jawaban Salah]

b. masker
[Jawaban Benar]

c. sepatu
[Jawaban Salah]

d. jas hujan
[Jawaban Salah]



25. Berikut yang bukan cara merawat kesehatan organ pernapasan adalah ....

a. makan - makanan yang bergizi
[Jawaban Salah]

b. sering menghirup asap kendaraan
[Jawaban Benar]

c. menghindari pembakaran sampah
[Jawaban Salah]

d. memakai masker jika keluar rumah
[Jawaban Salah]



26. Berikut merupakan gangguan pada saluran pernapasan adalah ....

a. diabetes
[Jawaban Salah]

b. stroke
[Jawaban Salah]

c. emfisema
[Jawaban Benar]

d. leukimia
[Jawaban Salah]



27. Tempat pertukaran oksigen dan karbondioksida terjadi di ....

a. bronkus
[Jawaban Salah]

b. bronkiolus
[Jawaban Salah]

c. alveolus
[Jawaban Benar]

d. kerongkongan
[Jawaban Salah]



28. Nama organ yang ditunjukkan no. 2 adalah ....

a. hidung
[Jawaban Salah]

b. bronkus
[Jawaban Benar]

c. bronkiolus
[Jawaban Salah]

d. alveolus
[Jawaban Salah]



29. Belalang, kupu - kupu dan tawon bernapas menggunakan ....

a. paru - paru
[Jawaban Salah]

b. insang
[Jawaban Salah]

c. trakea
[Jawaban Benar]

d. permukaan kulit
[Jawaban Salah]



30. Gas yang kita keluarkan saat bernapas adalah ....

a. karbon dioksida
[Jawaban Benar]

b. karbon monoksida
[Jawaban Salah]

c. oksigen
[Jawaban Salah]

d. nitrogen
[Jawaban Salah]



31. hewan di bawah ini yang termasuk peternakan besar adalah ....

a. kambing
[Jawaban Benar]

b. kelinci
[Jawaban Salah]

c. ayam
[Jawaban Salah]

d. bebek
[Jawaban Salah]



32. Usaha pengiriman barang merupakan kegiatan ekonomi di bidang ....

a. pariisata
[Jawaban Salah]

b. jasa
[Jawaban Benar]

c. dagang
[Jawaban Salah]

d. pertambangan
[Jawaban Salah]



33. Berikut contoh kegiatan produksi adalah ....

a. membuat roti di rumah
[Jawaban Benar]

b. menjual sapi di pasar
[Jawaban Salah]

c. makan sayur
[Jawaban Salah]

d. mengantar barang
[Jawaban Salah]



34. Orang yang menjual tahu keliling disebut kegiatan ....

a. produksi
[Jawaban Salah]

b. distribusi
[Jawaban Benar]

c. konsumsi
[Jawaban Salah]

d. ristribusi
[Jawaban Salah]



35. Di bawah ini yang termasuk kegiatan ekonomi di bidang pertambangan adalah ....



36. Kegiatan ekonomi pada gambar di atas terjadi pada sektor ....

a. perkebunan
[Jawaban Benar]

b. transportasi
[Jawaban Salah]

c. pertanian
[Jawaban Salah]

d. transportasi
[Jawaban Salah]



37. Berikut contoh kegiatan produksi yang menggunakan bahan baku air adalah produksi ....



38. kegiatan pada gambar diatas termasuk dalam kegiatan ekonomi ....

a. produksi
[Jawaban Salah]

b. distribusi
[Jawaban Salah]

c. konsumsi
[Jawaban Benar]

d. retribusi
[Jawaban Salah]



39. contoh kegiatan usaha dalam bidang jasa adalah ....

a. perkebunan
[Jawaban Salah]

b. perindustrian
[Jawaban Salah]

c. perbengkelan
[Jawaban Benar]

d. pertanian
[Jawaban Salah]



40. Contoh kegiatan ekonomi yang menghasilkan barang adalah ....

a. sopir angkutan umum
[Jawaban Salah]

b. tukang cukur
[Jawaban Salah]

c. pelayanan kesehatan
[Jawaban Salah]

d. penjual makanan
[Jawaban Benar]



41. Tangga nada diantonis terdiri atas ... nada.

a. 6
[Jawaban Salah]

b. 7
[Jawaban Benar]

c. 8
[Jawaban Salah]

d. 9
[Jawaban Salah]



42. Contoh lagu yang menggunakan tangga nada diantonis mayor adalah ....

a. Syukur
[Jawaban Salah]

b. Gugur Bunga
[Jawaban Salah]

c. Maju Tak Gentar
[Jawaban Benar]

d. Mengheningkan Cipta
[Jawaban Salah]



43. Di bawah ini yang termasuk pola lantai garis lengkung adalah ....

a. horizontal
[Jawaban Salah]

b. zig - zag
[Jawaban Salah]

c. vertikal
[Jawaban Salah]

d. lingkaran
[Jawaban Benar]



44. Jenis tari yang dilakukan dua orang penari baik sesama jenis atau berlawanan disebut tari ....

a. tunggal
[Jawaban Salah]

b. berpasangan
[Jawaban Benar]

c. masal
[Jawaban Salah]

d. kelompok
[Jawaban Salah]



45. tari kecak menggunakan pola lantai ....

a. lurus
[Jawaban Salah]

b. lengkung
[Jawaban Salah]

c. lingkaran
[Jawaban Benar]

d. zig - zag
[Jawaban Salah]



46. Properti pada tarian di atas adalah ....

a. kipas
[Jawaban Salah]

b. topeng
[Jawaban Benar]

c. anak panah
[Jawaban Salah]

d. piring
[Jawaban Salah]



47. Berikut merupakan peralatan menggambar dengan teknik basah adalah ....



48. Tujuan pemberian warna pada gambar ilustrasi adalah ....

a. menambah daya tarik gambar
[Jawaban Benar]

b. memperjelas karakter gambar
[Jawaban Salah]

c. mendapat pujian
[Jawaban Salah]

d. mendapat nilai
[Jawaban Salah]



49. Langkah pertama dalam membuat gambar cerita adalah ....

a. menyiapkan alat dan bahan
[Jawaban Benar]

b. penilaian gambar
[Jawaban Salah]

c. penyempurnaan gambar
[Jawaban Salah]

d. mewarnai gambar
[Jawaban Salah]



50. Alat di atas merupakan contoh pewarnaan menggunakan teknik ....

a. basah
[Jawaban Salah]

b. kering
[Jawaban Benar]

c. langsung
[Jawaban Salah]

d. tidak langsung
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal TEMA 2 KELAS 5 UDARA BERSIH BAGI KESEHATAN Lengkap dengan Kunci Jawaban, Raih Mimpimu Sob

Kelas 2nd Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.