Notifikasi

6+ Kumpulan Soal LATIHAN SOAL GETARAN, GELOMBANG, BUNYI Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban

Hai, Apa kabar?.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 28-May-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang LATIHAN SOAL GETARAN, GELOMBANG, BUNYI yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 8 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

6+ Soal LATIHAN SOAL GETARAN, GELOMBANG, BUNYI 2022/2023 Lengkap



1. Sebuah penggaris plastik digetarkan di atas sebuah meja seperti gambar berikut!

Jumlah getaran yang terjadi selama penggaris plastik bergerak dari C→B→A→B→C→B adalah....

a. 0,75 getaran
[Jawaban Salah]

b. 1 getaran
[Jawaban Salah]

c. 1,25 getaran
[Jawaban Benar]

d. 2 getaran
[Jawaban Salah]



2. Perhatikan gambar berikut!

Bagian telinga yang berfungsi untuk menangkap gelombang suara dan mengubahnya menjadi getaran ditunjukkan oleh nomor...

a. 1
[Jawaban Salah]

b. 2
[Jawaban Salah]

c. 3
[Jawaban Benar]

d. 4
[Jawaban Salah]



3. Perbedaan yang mendasar antara gelombang transversal dan gelombang longitudinal adalah ....

a. Frekuensi dan arah rambatnya
[Jawaban Salah]

b. Amplitudo dan arah getarnya
[Jawaban Salah]

c. arah rambat dan arah getarnya
[Jawaban Benar]

d. Amplitudo dan frekuensinya
[Jawaban Salah]



4. Sebuah gelombang merambat dengan kecepatan 340 m/s. Jika frekuensi gelombang adalah 40 Hz, panjang gelombang dari gelombang tersebut adalah ....

a. 8.3
[Jawaban Salah]

b. 8.5
[Jawaban Benar]

c. 8.7
[Jawaban Salah]

d. 8.8
[Jawaban Salah]



5. Perhatikan gambar!

Dua bandul yang dapat mengalami resonansi adalah ....

a. 1 dan 3 karena memiliki periode yang sama
[Jawaban Salah]

b. 2 dan 3 karena memiliki frekuensi yang sama
[Jawaban Salah]

c. 2 dan 4 karena memiliki frekuensi yang sama
[Jawaban Benar]

d. 3 dan 5 karena memiliki periode yang sama
[Jawaban Salah]



6. Efek pantulan bunyi yang dapat menyebabkan bunyi asli terganggu disebut ….

a. interferensi
[Jawaban Salah]

b. gema
[Jawaban Benar]

c. gaung
[Jawaban Salah]

d. resonansi
[Jawaban Salah]



7. Sebuah kapal sedang mengukur kedalaman laut dengan menggunakan oscillator. Sebuah bunyi dengan frekuensi tertentu dipancarkan melalui air laut dan pantulannya diterima kapal setelah 3 detik, jika cepat rambat bunyi di air laut 1750 m/s,maka dalamnya laut adalah…

a. 1167
[Jawaban Salah]

b. 2625
[Jawaban Benar]

c. 3500
[Jawaban Salah]

d. 5250
[Jawaban Salah]



8. Perhatikan gambar gelombang pada slinki berikut ini.

Jika waktu yang diperlukan oleh gelombang 10 sekon, hitunglah cepat rambat gelombang tersebut.

a. 0,6 m/s
[Jawaban Salah]

b. 4 m/s
[Jawaban Salah]

c. 2,5 m/s
[Jawaban Salah]

d. 0,15 m/s
[Jawaban Benar]



Demikian Kumpulan Soal LATIHAN SOAL GETARAN, GELOMBANG, BUNYI Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban, Semoga membantu

Kelas 8 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.