Notifikasi

8+ Kumpulan Soal BELAJAR TEKS BERITA 2022/2023 dengan Kunci Jawaban

Selamat Malam.. kawan, Di website caktekno.com hari ini 20-May-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang BELAJAR TEKS BERITA yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 8 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

8+ Soal BELAJAR TEKS BERITA 2022/2023 Lengkap



1. Dalam membaca naskah berita sebaiknya suara kita . . . .

a. Lemah agar tidak cepat lelah
[Jawaban Salah]

b. Menurut selera kita
[Jawaban Salah]

c. Disesuaikan dengan tempat dan jumlah pendengar
[Jawaban Benar]

d. Keras agar orang yang berada di luar ruangan juga mendengar
[Jawaban Salah]



2. Agar dapat memahami pokok-pokok permasalahan yang disimak, sambil menyimak kita dapat...

a. Menghafal semua kalimat yang disimak
[Jawaban Salah]

b. Mencatat pokok permasalahan yang di simak
[Jawaban Benar]

c. Menulis semua hal yang di simak
[Jawaban Salah]

d. Mendengarkan sambil menulis
[Jawaban Salah]



3. Pembacaan naskah berita yang tidak tepat adalah . . .

a. Pengunaan mimik yang berlebihan
[Jawaban Benar]

b. Menggunakan tekanan yang tepat
[Jawaban Salah]

c. Membaca naskah berita dengan jelas
[Jawaban Salah]

d. Tatapan mata lurus kedepan
[Jawaban Salah]



4. "Selamat pagi para pendengar” Kalimat sapaan di atas di bacakan oleh penyiar . . .

a. Radio
[Jawaban Benar]

b. Koran
[Jawaban Salah]

c. Internet
[Jawaban Salah]

d. Komputer
[Jawaban Salah]



5. Meliput sebuah peristriwa yang sedang terjadi serta memberikan informasi tentang kebenaran pada publik adalah tugas . . .

a. Jurnalis
[Jawaban Benar]

b. Wartawan
[Jawaban Salah]

c. Pembaca berita
[Jawaban Salah]

d. Penyiar radio
[Jawaban Salah]



6. Kalimat yang digunakan dalam teks berita adalah . . .

a. Efektif
[Jawaban Benar]

b. Berlebihan
[Jawaban Salah]

c. Bergaya bahasa
[Jawaban Salah]

d. Ambigu
[Jawaban Salah]



7. Hal yang penting dalam membacakan naskah berita adalah . . .

a. Iklan
[Jawaban Salah]

b. Teman membaca
[Jawaban Salah]

c. Busana
[Jawaban Salah]

d. Susunan naskah berita
[Jawaban Benar]



8. Berikut hal – hal yang perlu diperhatikan seorang pembaca naskah berita adalah kecuali . . . .

a. Memahami isi berita yang akan dibacakan
[Jawaban Salah]

b. Memahami satuan struktur bahasa
[Jawaban Salah]

c. Menepatkan jeda secara tepat
[Jawaban Salah]

d. Menghafal teks sebelum dibacakan
[Jawaban Benar]



9. Fungsi fakta dalam berita . . .

a. Untuk menguatkan kebenaran informasi dalam berita
[Jawaban Benar]

b. Untuk menunjukan kinerja para wartawan pembuat berita
[Jawaban Salah]

c. Untuk memengaruhi pembaca agar percaya pada isi berita
[Jawaban Salah]

d. Untuk penguatkan dokumentasi yang termuat dalam berita
[Jawaban Salah]



10. Berikut yang bukan termasuk ciri berita adalah . . .

a. Stuktur bahasa tepat dan mudah dimengerti
[Jawaban Salah]

b. Diksi tepat dan tidak ambigu
[Jawaban Salah]

c. Menarik perhatian
[Jawaban Salah]

d. Terurai panjang
[Jawaban Benar]



Demikian Kumpulan Soal BELAJAR TEKS BERITA 2022/2023 dengan Kunci Jawaban, Semoga membantu

Kelas 8 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.