Notifikasi

13+ Kumpulan Soal KEMAGNETAN Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. teman, Di website caktekno.com hari ini 18-Jun-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang KEMAGNETAN yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 9 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

13+ Soal KEMAGNETAN 2022/2023 Lengkap



1. Benda-benda yang tidak dapat ditarik oleh magnet disebut...

a. Paramagnetik
[Jawaban Salah]

b. Neomagnetik
[Jawaban Salah]

c. Feromagnetik
[Jawaban Salah]

d. Diamagnetik
[Jawaban Benar]



2. Contoh benda yang termasuk daam kelompok Paramagnetik adalah...

a. Lithium
[Jawaban Benar]

b. Nikel
[Jawaban Salah]

c. Kobalt
[Jawaban Salah]

d. Seng
[Jawaban Salah]



3. Berikut ini yang BUKAN termasuk cara membuat magnet adalah...

a. Mendekatkan dengan magnet utama
[Jawaban Salah]

b. Menggosokkan dengan magnet utama
[Jawaban Salah]

c. Mengaliri dengan listrik arus searah
[Jawaban Salah]

d. Mengaliri dengan listrik arus bolak balik
[Jawaban Benar]



4. Bagian magnet yang mempunyai gaya tarik terbesar adalah...

a. Di seluruh bagian magnet
[Jawaban Salah]

b. Di bagian kutub magnet
[Jawaban Benar]

c. Di bagian tengah magnet
[Jawaban Salah]

d. Di kutub utara magnet
[Jawaban Salah]



5. Di bawah ini adalah cara-cara untuk menghilangkan sifat magnet, KECUALI...

a. Dipukul dengan benda keras
[Jawaban Salah]

b. Dipanaskan
[Jawaban Salah]

c. Didinginkan
[Jawaban Benar]

d. Dialiri arus AC (bolak-balik)
[Jawaban Salah]



6. Perhatikan gambar magnet berikut. Jika C adalah kutub selatan magnet, B dan C saling tolak menolak serta D dan E saling tarik menarik. Maka A dan F berturut-turut adalah...

a. A kutub selatan dan F kutub selatan
[Jawaban Salah]

b. A kutub selatan dan F kutub utara
[Jawaban Salah]

c. A kutub utara dan F kutub utara
[Jawaban Benar]

d. A kutub utara dan F kutub selatan
[Jawaban Salah]



7. Berikut ini adalah contoh alat-alat yang menerapkan prinsip kemagnetan yaitu...

a. Telepon kabel dan relai
[Jawaban Benar]

b. Sakelar dan telegraf
[Jawaban Salah]

c. Televisi dan bel listrik
[Jawaban Salah]

d. Relai dan setrika
[Jawaban Salah]



8. Penyimpangan sudut pada kompas terhadap kutub utara dan selatan bumi disebut dengan sudut...

a. Inklinasi
[Jawaban Salah]

b. Deklinasi
[Jawaban Benar]

c. Oklinasi
[Jawaban Salah]

d. Reklinasi
[Jawaban Salah]



9. Bumi adalah magnet terbesar di dunia ini. Letak kutub utara magnet bumi adalah di daerah...

a. Kutub utara bumi
[Jawaban Salah]

b. Kutub selatan bumi
[Jawaban Benar]

c. Garis khatulistiwa
[Jawaban Salah]

d. Garis ekuator
[Jawaban Salah]



10. Pada kaidah tangan kanan (3 jari) yang diterapkan dalam hukum Lorentz, ibu jari menunjukkan arah untuk...

a. Arus
[Jawaban Benar]

b. Gaya Lorentz
[Jawaban Salah]

c. Medan magnet
[Jawaban Salah]

d. Muatan
[Jawaban Salah]



11. Magnet berikut ini yang bekerja dengan memanfaatkan medan magnet bumi adalah..

a. Magnet U
[Jawaban Salah]

b. Magnet jarum
[Jawaban Benar]

c. Magnet batang
[Jawaban Salah]

d. Magnet ladam
[Jawaban Salah]



12. Perhatikan gambar di atas. Jika sebuah magnet batang dipotong, maka keberadaan kutubnya...

a. Bagian b tidak memiliki kutub
[Jawaban Salah]

b. Bagian a memiliki kutub utara dan selatan
[Jawaban Benar]

c. Bagian a hanya akan memiliki kutub utara saja
[Jawaban Salah]

d. Bagian a dan b masing-masing hany memiliki satu jenis kutub
[Jawaban Salah]



13. Jika sebuah paku dililiti kawat yang dialiri arus listrik seperti pada gambar, maka peristiwa yang akan terjadi pada paku adalah..

a. Paku akan meleleh
[Jawaban Salah]

b. Paku dapat menjadi magnet
[Jawaban Benar]

c. Paku mampu mengalirkan listrik
[Jawaban Salah]

d. Paku tidak mengalami reaksi apapun
[Jawaban Salah]



14. Hewan-hewan berikut yang memanfaatkan kemagnetan bumi untuk melakukan imigrasi adalah...

a. Gurita
[Jawaban Salah]

b. Kepiting
[Jawaban Salah]

c. Ikan tuna
[Jawaban Salah]

d. Lobster duri
[Jawaban Benar]



15. Magnet yang kuat akan memisahkan campuran antara...

a. Emas dan perak
[Jawaban Salah]

b. Emas dan bismut
[Jawaban Salah]

c. Besi dan alumunium
[Jawaban Benar]

d. Tembaga dan bismut
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal KEMAGNETAN Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 9 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.