Notifikasi

18+ Kumpulan Soal ULANGAN HARIAN PPKN TEMA 1 SUBTEMA 1 KELAS VA Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban

Hai, Apa kabar?.. teman, Di website caktekno.com hari ini 03-Jun-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang ULANGAN HARIAN PPKN TEMA 1 SUBTEMA 1 KELAS VA yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 5 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

18+ Soal ULANGAN HARIAN PPKN TEMA 1 SUBTEMA 1 KELAS VA 2022/2023 Lengkap



1. Melaksanakan hasil keputusan musyawarah secara bertanggungjawab sesuai dengan sila ke ...

a. a. satu
[Jawaban Salah]

b. b. dua
[Jawaban Salah]

c. c. tiga
[Jawaban Salah]

d. d. empat
[Jawaban Benar]



2. Musyawarah diadakan dengan semangat ...

a. a. kemakmuran
[Jawaban Salah]

b. b. kekeluargaan
[Jawaban Benar]

c. c. kemandirian
[Jawaban Salah]

d. d. kepribadian
[Jawaban Salah]



3. Pengambilan keputusan bersama yang sesuai dengan sila Pancasila adalah dengan ...

a. a. menghitung kancing
[Jawaban Salah]

b. b. melempar koin
[Jawaban Salah]

c. c. mengadakan musyawarah
[Jawaban Benar]

d. d. mengambil pendapat pribadi
[Jawaban Salah]



4. Berikut yang bukan termasuk nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari adalah ...

a. a. bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
[Jawaban Salah]

b. b. mengakui persamaan hak dan kewajiban
[Jawaban Salah]

c. c. mengutamakan kepentingan pribadi di atas kepentingan umum
[Jawaban Benar]

d. d. menjunjung tinggi persatuan dan kesatuan bangsa
[Jawaban Salah]



5. Untuk menyelesaikan segala permasalahan dalam kehidupan, sewajarnya kita melakukan musyawarah terlebih dahulu. Hal ini merupakan salah satu nilai Pancasila sila ...

a. a. kedua
[Jawaban Salah]

b. b. ketiga
[Jawaban Salah]

c. c. keempat
[Jawaban Benar]

d. d. kelima
[Jawaban Salah]



6. Penerapan sila kelima Pancasila yang bisa dengan mudah kamu lakukan adalah senantiasa meningkatkan kepekaan sosial dengan cara mengadakan kegiatan-kegiatan yang dapat membantu sesama. Di bawah ini yang termasuk kegiatan dalam penerapan sila kelima adalah ...

a. a. musyawarah untuk mencapai mufakat
[Jawaban Salah]

b. b. donor darah
[Jawaban Benar]

c. c. kerja bakti membersihkan selokan
[Jawaban Salah]

d. d. ronda malam
[Jawaban Salah]



7. Contoh penerapan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari sesuai dengan sila kedua ialah dengan menjaga kelestarian alam sekitarmu. Berikut ini contoh partisipasi dalam menjaga kelestarian alam kecuali ...

a. a. mendukung gerakan penanaman sejuta pohon
[Jawaban Salah]

b. b. mengadakan penghijauan di lingkungan sekitar
[Jawaban Salah]

c. c. mengunjungi tempat-tempat baru untuk eskplorasi
[Jawaban Benar]

d. d. mengurangi penggunaan produk yang menyebabkan sampah plastik
[Jawaban Salah]



8. Manfaat gotong royong adalah ...

a. a. pekerjaan terasa semakin berat
[Jawaban Salah]

b. b. membuat lingkungan tidak harmonis
[Jawaban Salah]

c. c. menumbuhkan rasa permusuhan
[Jawaban Salah]

d. d. mempererat rasa persaudaraan
[Jawaban Benar]



9. Pada hari Minggu, Ahmad datang ke rumah Lukas. Ternyata Lukas masih beribadah. Maka Ahmad menunggu teman sampai temannya selesai beribadah. Sikap Ahmad sesuai dengan nilai-nilai Pancasila, sila ke ...

a. a. satu
[Jawaban Benar]

b. b. dua
[Jawaban Salah]

c. c. tiga
[Jawaban Salah]

d. d. empat
[Jawaban Salah]



10. Mencintai dan membeli produk dalam negeri merupakan perilaku yang sesuai dengan bunyi sila ke ...

a. a. dua
[Jawaban Salah]

b. b. tiga
[Jawaban Benar]

c. c. empat
[Jawaban Salah]

d. d. lima
[Jawaban Salah]



11. Penerapan nilai Pancasila yang dilakukan siswa di lingkungan sekolah terdapat dalam kegiatan ...

a. a. memberi contekan saat ujian
[Jawaban Salah]

b. b. melaksanakan tugas piket kelas
[Jawaban Benar]

c. c. membantu mengerjakan PR teman
[Jawaban Salah]

d. d. memberi uang kepada pengemis di depan sekolah
[Jawaban Salah]



12. Nilai-nilai dalam Pancasila perlu kita kembangkan dalam kehidupan bersosial di masyarakat agar tercipta suasana ...

a. a. damai dan kaya
[Jawaban Salah]

b. b. aman dan tenang
[Jawaban Benar]

c. c. miskin dan kaya
[Jawaban Salah]

d. d. nyaman dan seram
[Jawaban Salah]



13. Saling menghormarti antar pemeluk agama lain adalah salah satu nilai-nilai yang tertuang dalam Pancasila sila ...

a. a. pertama
[Jawaban Benar]

b. b. kedua
[Jawaban Salah]

c. c. ketiga
[Jawaban Salah]

d. d. keempat
[Jawaban Salah]



14. Nilai kemanusiaan yang adil dan beradab pada sila kedua Pancasila dapat kita terapkan di masyarakat dengan cara ...

a. a. bergotong royong membangun masjid
[Jawaban Salah]

b. b. beribadah sesuai agama masing-masing
[Jawaban Salah]

c. c. suka bermusyawarah dengan warga
[Jawaban Salah]

d. d. menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan
[Jawaban Benar]



15. Ketika bermusyawarah di masyarakat maka setiap warga yang menjadi peserta mempunyai kedudukan yang ...

a. a. dibedakan
[Jawaban Salah]

b. b. sama
[Jawaban Benar]

c. c. bertingkat-tingkat
[Jawaban Salah]

d. d. dirugikan
[Jawaban Salah]



16. Kegiatan yang menunjukkan gotong royong dalam kebaikan adalah ...

a. a. warga kampung duku bekerjasama membangun jembatan
[Jawaban Benar]

b. b. memberikan contekan kepada teman saat ujian
[Jawaban Salah]

c. c. Andi memperbaiki sepeda Bagas yang tidak sengaja ia rusak kemarin
[Jawaban Salah]

d. d. Yuan dan teman-temannya diam-diam mengambil mangga Bu RT
[Jawaban Salah]



17. Gotong royong sebagai perbuatan bangsa Indonesia memiliki manfaat untuk ...

a. a. meningkatkan penghasilan setiap warga
[Jawaban Salah]

b. b. mewujudkan keselamatan dan kesejahteraan bersama
[Jawaban Benar]

c. c. meringankan beban orang di sekitar kita
[Jawaban Salah]

d. d. mewujudkan masyarakat yang lebih maju
[Jawaban Salah]



18. Bersikap toleran kepada pemeluk agama yang berbeda dengan kita merupakan sikap yang sesuai dengan nilai Pancasila sila ...

a. a. pertama
[Jawaban Benar]

b. b. kedua
[Jawaban Salah]

c. c. ketiga
[Jawaban Salah]

d. d. keempat
[Jawaban Salah]



19. Berikut ini yang tidak termasuk manfaat gotong royong adalah ...

a. a. pekerjaan cepat selesai
[Jawaban Salah]

b. b. memupuk persatuan dan kesatuan
[Jawaban Salah]

c. c. menumbuhkan rasa sosial
[Jawaban Salah]

d. d. pemborosan biaya konsumsi
[Jawaban Benar]



20. Berikut ini sikap yang sesuai dengan sila ketiga Pancasila, kecuali ...

a. a. cinta terhadap tanah air
[Jawaban Salah]

b. b. menghargai hasil musyawarah
[Jawaban Benar]

c. c. menggunakan barang produk
[Jawaban Salah]

d. d. suka bergaul dengan semua teman
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal ULANGAN HARIAN PPKN TEMA 1 SUBTEMA 1 KELAS VA Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban, Semoga membantu

Kelas 5 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.