Notifikasi

23+ Kumpulan Soal KEBUGARAN JASMANI 2022/2023 dengan Kunci Jawaban

Selamat Sore.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 03-Jun-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang KEBUGARAN JASMANI yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 11 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

23+ Soal KEBUGARAN JASMANI 2022/2023 Lengkap



1. Kemampuan tubuh untuk melakukan penyesuaian terhadap pembebasan fisik dari bekerja atau kegiatan yang dilakukan sehari-hari tanpa menimbulkan kelelahan yang berarti disebut ….

a. Kebugaran jasmani
[Jawaban Benar]

b. Daya tahan tubuh
[Jawaban Salah]

c. Ketahanan tubuh
[Jawaban Salah]

d. Kekuatan tubuh
[Jawaban Salah]



2. Sesorang yang memiliki tingkat kebugaran jasmani yang baik maka akan terhindar dari . . . .

a. Ketegangan otot berlebih
[Jawaban Salah]

b. Cidera olahraga
[Jawaban Salah]

c. penyakit menular
[Jawaban Salah]

d. Kelelahan berarti
[Jawaban Benar]



3. Latihan push up dilakukan bertujuan untuk meningkatkan otot ….

a. Tungkai
[Jawaban Salah]

b. Lengan
[Jawaban Benar]

c. Perut
[Jawaban Salah]

d. Bahu
[Jawaban Salah]



4. Kemampuan untuk menempuh suatu jarak dalam waktu yang sesingkat-singkatnya disebut....

a. kecepatan
[Jawaban Benar]

b. kelincahan
[Jawaban Salah]

c. kekuatan
[Jawaban Salah]

d. daya ledak
[Jawaban Salah]

e. daya gerak
[Jawaban Salah]



5. Berikut ini yang tidak termasuk komponen kebugaran jasmani adalah....

a. kekuatan
[Jawaban Salah]

b. keseimbangan
[Jawaban Salah]

c. daya tahan
[Jawaban Salah]

d. kekompakan
[Jawaban Benar]

e. kecepatan
[Jawaban Salah]



6. untuk melatih kelincahan baisa dilakukan dengan melakukan. . . .

a. squat trush
[Jawaban Salah]

b. berlari zig zag
[Jawaban Benar]

c. berlari kencang 200m
[Jawaban Salah]

d. berlari 2,4km
[Jawaban Salah]

e. squat jump
[Jawaban Salah]



7. Denyut nadi maksimal (DNM) seseorang dapat dihitung dengan cara 220 dikurangi usia. DNM usia 16 tahun adalah ....

a. 201
[Jawaban Salah]

b. 202
[Jawaban Salah]

c. 203
[Jawaban Salah]

d. 204
[Jawaban Benar]

e. 205
[Jawaban Salah]



8. Tarik tambang adalah salah satu kegiatan lomba yang selalu ada ketika memperingati HUT Republik Indonesia. Ketika dicermati terdapat 2 komponen kekuatan otot yang dilatih, yaitu ....

a. Otot tangan dan otot kaki
[Jawaban Salah]

b. Otot lengan dan otot perut
[Jawaban Salah]

c. Otot lengan dan otot tungkai
[Jawaban Benar]

d. Otot bahu dan otot punggung
[Jawaban Salah]

e. Otot punggung dan otot perut
[Jawaban Salah]



9. gerakan berikut untuk melatih kekuatan otot. . . .

a. Lengan
[Jawaban Salah]

b. Perut
[Jawaban Benar]

c. Kaki
[Jawaban Salah]

d. Leher
[Jawaban Salah]

e. pinggul
[Jawaban Salah]



10. Kemampuan tubuh untuk merubah arah dalam situasi tertentu adalah

a. Kelincahan
[Jawaban Benar]

b. Kekuatan
[Jawaban Salah]

c. Kecepatan
[Jawaban Salah]

d. Power
[Jawaban Salah]



11. Standing Broad Jump adalah tes untuk mengukur salah satu komponen kebugaran jasmani, yaitu. . . .

a. Kelincahan
[Jawaban Salah]

b. Daya Ledak
[Jawaban Benar]

c. Kelentukkan
[Jawaban Salah]

d. Kecepatan
[Jawaban Salah]

e. Koordinasi
[Jawaban Salah]



12. Permainan di atas adalah untuk melatih . . . .

a. Keseimbangan
[Jawaban Salah]

b. Kekuatan
[Jawaban Salah]

c. Kelentukan
[Jawaban Benar]

d. Kecepatan
[Jawaban Salah]



13. permainan memindahkan bola seperti gambar di atas merupakan salah satu latihan untuk . . . .

a. Kelincahan
[Jawaban Benar]

b. Ketepatan
[Jawaban Salah]

c. Daya Tahan
[Jawaban Salah]

d. Kekuatan
[Jawaban Salah]

e. koordinasi
[Jawaban Salah]



14. Gambar di atas adalah tes ..... untuk mengukur .....

a. sit and reach, kelentukkan punggung
[Jawaban Benar]

b. sit and reach, kekuatan lengan
[Jawaban Salah]

c. push up, kekuatan lengan
[Jawaban Salah]

d. sit up, kekuatan perut
[Jawaban Salah]



15. Atlet olahraga di bawah ini yang membutuhkan unsur kelincahan yang baik yaitu ...

a. Angkat besi
[Jawaban Salah]

b. angkat berat
[Jawaban Salah]

c. bola volley
[Jawaban Benar]

d. panahan
[Jawaban Salah]



16. Berikut ini yang termasuk komponen dasar kebugaran fisik yaitu ….

a. Pencernaan yang baik
[Jawaban Salah]

b. Kekuatan mental
[Jawaban Salah]

c. Ketahanan paru jantung
[Jawaban Benar]

d. Kejernihan pikiran
[Jawaban Salah]



17. Tingkat kelincahan seseorang sangat dipengaruhi oleh ….

a. Daya ledak dan daya tahan
[Jawaban Salah]

b. Kecepatan dan kelentukan
[Jawaban Benar]

c. Daya tahan dan kecepatan
[Jawaban Salah]

d. Kekuatan otot dan kecepatan
[Jawaban Salah]



18. Latihan lari bolak-balik yang digunakan untuk mengembangkan daya tahan dan kelincahan disebut ...

a. Vertical jump
[Jawaban Salah]

b. Squat jump
[Jawaban Salah]

c. Interval traning
[Jawaban Salah]

d. Shuttle run


[Jawaban Benar]



19. Tujuan utama latihan kebugaran jasmani adalah …

a. Mempertahankan dan menyelaraskan kondisi tubuh dalam kehidupan sehari-hari
[Jawaban Benar]

b. Meningkatkan daya tahan tubuh
[Jawaban Salah]

c. Meningkatkan kelentukan persendian
[Jawaban Salah]

d. Meningkatkan kekuatan otot
[Jawaban Salah]



20. aktivitas berikut ini yang membutuhkan unsur akurasi atau ketepatan adalah . . . .

a. shooting bola basket
[Jawaban Benar]

b. berjalan di atas balok titian
[Jawaban Salah]

c. melempar lembing
[Jawaban Salah]

d. lari estafet
[Jawaban Salah]



21. Kemampuan tubuh untuk melakukan penyesuaian terhadap pembebasan fisik dari bekerja atau kegiatan yang dilakukan sehari-hari tanpa menimbulkan kelelahan yang berarti disebut ….

a. Kebugaran jasmani
[Jawaban Benar]

b. Daya tahan tubuh
[Jawaban Salah]

c. Ketahanan tubuh
[Jawaban Salah]

d. Kekuatan tubuh
[Jawaban Salah]



22. komponen kebugaran jasmani

a. kekuatan
[Jawaban Benar]

b. kelincahan
[Jawaban Benar]

c. daya tahan
[Jawaban Benar]

d. toleransi
[Jawaban Salah]

e. berat badan
[Jawaban Salah]



23. lari : speed, angkat besi : strength, panahan : . . . .

a. agility
[Jawaban Salah]

b. strength
[Jawaban Salah]

c. power
[Jawaban Salah]

d. flexibility
[Jawaban Salah]

e. accuracy
[Jawaban Benar]



24. lempar tangkap bola tenis : koordinasi, harvard step up test : . . . . .

a. keseimbangan
[Jawaban Salah]

b. daya tahan kardiovaskular
[Jawaban Benar]

c. daya ledak otot
[Jawaban Salah]

d. kekuatan
[Jawaban Salah]

e. kelincahan
[Jawaban Salah]



25. Harvard Step Up Test

a. naik turun bangku 5 menit
[Jawaban Benar]

b. mengikuti metronome 60 bpm
[Jawaban Salah]

c. mengecek nadi 3 kali setelah naik turun bangku
[Jawaban Benar]

d. menghitung jumlah nadi dan mengkonversi hasil
[Jawaban Benar]

e. istirahat tiap 1 menit saat melakukan naik turun bangku
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal KEBUGARAN JASMANI 2022/2023 dengan Kunci Jawaban, Raih Mimpimu Sob

Kelas 11 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.