Notifikasi

23+ Kumpulan Soal KUIS MATERI KETENAGAKERJAAN DAN SISTEM EKONOMI 2022/2023 dengan Kunci Jawaban

Selamat Malam.. kawan, Di website caktekno.com hari ini 03-Jun-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang KUIS MATERI KETENAGAKERJAAN DAN SISTEM EKONOMI yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 8 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

23+ Soal KUIS MATERI KETENAGAKERJAAN DAN SISTEM EKONOMI 2022/2023 Lengkap



1.

  1. Seorang yang telah bekerja dan memenuhi syarat-syarat sebagai seorang pekerja penuh disebut …

a. a. Employment
[Jawaban Salah]

b. b. Labor force
[Jawaban Salah]

c. c. Unemployment
[Jawaban Salah]

d. d. Full employment
[Jawaban Benar]



2. 2.Usaha peningkatan mutu tenaga kerja adalah …..

a. a. Peningkatan jumlah jam kerja
[Jawaban Salah]

b. b. Penambahan jumlah tenaga kerja
[Jawaban Salah]

c. c. Penambahan alat-alat yang digunakan
[Jawaban Salah]

d. d. Peningkatan pendidikan dan latihan kerja
[Jawaban Benar]



3. 3.Berikut adalah negara tujuan TKI, kecuali ….

a. a. Hongkong
[Jawaban Salah]

b. b. Malaysia
[Jawaban Salah]

c. c. Rusia
[Jawaban Benar]

d. d. Arab Saudi
[Jawaban Salah]



4. 4. Golongan angkatan kerja adalah sebagai berikut…

a. a. Golongan yang sedang bekerja
[Jawaban Benar]

b. b. Golongan usia telah lanjut
[Jawaban Salah]

c. c. Golongan yang sedang duduk di bangku sekolah
[Jawaban Salah]

d. d. Golongan kanak-kanak
[Jawaban Salah]



5. 5. Para ibu rumah tangga atau anak sekolah digolongkan sebagai …

a. a. Pengangguran
[Jawaban Salah]

b. b. Pengangguran terselubung
[Jawaban Salah]

c. c. Angkatan kerja
[Jawaban Salah]

d. d. Bukan angkatan kerja
[Jawaban Benar]



6. 6.Pembayaran upah berdasarkan prestasi kerja yang dapat diukur, dihitung dan ditimbang merupakan sistem upah …

a. a. Waktu
[Jawaban Salah]

b. b. Satuan
[Jawaban Salah]

c. c. Borongan
[Jawaban Salah]

d. d. Premi
[Jawaban Benar]



7. 7. Pemerintah dalam berupaya meningkatkan mutu tenaga kerja dan mendirikan balai latihan kerja, usaha ini bertujuan untuk ….

a. a. Melatih orang menjadi manusia terampil, berinisiatif, dan kreatif
[Jawaban Benar]

b. b. Memberi kursus-kursus pada anak-anak putus sekolah
[Jawaban Salah]

c. c. Menampung tenaga kerja yang masih menganggur dimasyarakat
[Jawaban Salah]

d. d. Memberi penyuluhan pertanian kepada para petani
[Jawaban Salah]



8. 8. Penawaran tenaga kerja sangat tergantung dari …

a. a. Mobilitas tenaga kerja
[Jawaban Salah]

b. b. Tingkat upah yang berlaku
[Jawaban Salah]

c. c. Sosial ekonomi pekerja
[Jawaban Benar]

d. d. Arus barang dan jasa
[Jawaban Salah]



9. 9. Penduduk usia produktif atau yang telah memasuki usia kerja, baik yang sudah bekerja maupun aktif mencari kerja yang masih mau dan mampu untuk melakukan pekerjaan, dinamakan ….

a. a. Penduduk
[Jawaban Salah]

b. b. Tenaga kerja
[Jawaban Benar]

c. c. Angkatan kerja
[Jawaban Salah]

d. d. Pengangguran
[Jawaban Salah]



10. 10. Dibawah ini yang tidak dapat di masukkan ke dalam angkatan kerja adalah ….

a. a. Guru
[Jawaban Salah]

b. b. Dokter
[Jawaban Salah]

c. c. Pilot
[Jawaban Salah]

d. d. Siswa SMA
[Jawaban Benar]



11. 11. Keadaan yang menggambarkan tersedianya lapangan kerja bagi angkatan kerja disebut ….

a. a. tenaga kerja
[Jawaban Salah]

b. b. angkatan kerja
[Jawaban Salah]

c. c. pencari kerja
[Jawaban Salah]

d. d. kesempatan kerja
[Jawaban Benar]



12. 12. Penganggur dapat diartikan berikut ini, kecuali ….

a. a. orang yang tidak mempunyai pekerjaan
[Jawaban Salah]

b. b. orang yang mengisi kesempatan kerja
[Jawaban Benar]

c. c. orang yang tidak bersedia bekerja walaupun mampu
[Jawaban Salah]

d. d.. orang yang sedang menunggu lamaran kerja
[Jawaban Salah]



13. 13. Banyak sedikitnya lapangan kerja yang tersedia dapat dipengaruhi oleh ….

a. a. tinggi rendahnya jiwa berwirausaha
[Jawaban Benar]

b. b. banyak sedikitnya jumlah angkatan kerja
[Jawaban Salah]

c. c. kurangnya lembaga latihan kerja
[Jawaban Salah]

d. d. tidak adanya sekolah bisnis
[Jawaban Salah]



14. 14. Berikut ini cara-cara untuk mengatasi pengangguran, kecuali ….

a. a. memberikan pendidikan keterampilan kepada tenaga kerja
[Jawaban Salah]

b. b. mendorong pertumbuhan industri rumah tangga
[Jawaban Salah]

c. c. memindahkan tenaga kerja ke pulau yang masih jarang penduduknya
[Jawaban Benar]

d. d. meningkatkan mobilitas tenaga kerja
[Jawaban Salah]



15. 15. Salah satu ciri sistem ekonomi terpusat adalah …

a. a. produsen memproduksi apabila dibutuhkan.
[Jawaban Salah]

b. b. faktor-faktor produksi dikuasai oleh produsen.
[Jawaban Salah]

c. c. adanya persaingan bebas antar pelaku ekonomi.
[Jawaban Salah]

d. d. semua sektor perekonomian dikuasai oleh negara.
[Jawaban Benar]



16. 16. Persoalan di bawah ini yang merupakan pembahasan dalam ekonomi mikro adalah …

a. a. tingkat pengangguran di Indonesia.
[Jawaban Salah]

b. b. tingkat harga rata-rata.
[Jawaban Salah]

c. c. permintaan tenaga kerja di perusahaan X.
[Jawaban Benar]

d. d. output nasional.
[Jawaban Salah]



17. 17. Suatu negara menyerahkan kegiatan ekonomi kepada masyarakat dan produksi, distribusi dan konsumsi diatur oleh masyarakat, sehingga masyarakat mendapat kebebasan dalam melakukan kegiatan ekonomi. Gambaran di atas menunjukkan bahwa negara tersebut menggunakan sistem ekonomi ....

a. A. tradisional
[Jawaban Salah]

b. B. komando
[Jawaban Salah]

c. C. pasar
[Jawaban Benar]

d. D. campuran
[Jawaban Salah]



18. 18. Berikut ini adalah ciri-ciri sistem ekonomi:

(1) Pemerintah menguasai alat dan sumber ekonomi

(2) Belum ada pembagian kerja

(3) Pemerintah tidak ikut campur dalam kegiatan ekonomi

(4) Kegiatan produksi bertujuan mencari laba

(5) Sumber produksi dikuasai masyarakat

Yang merupakan ciri-ciri sistem ekonomi pasar adalah ....

a. A. (1), (2), dan (3)
[Jawaban Salah]

b. B. (1), (3), dan (4)
[Jawaban Salah]

c. C. (2), (3), dan (5)
[Jawaban Salah]

d. D. (3), (4), dan (5)
[Jawaban Benar]



19. 19. Suatu negara menyerahkan kegiatan ekonomi kepada pemerintah dan produksi, distribusi dan konsumsi diatur oleh pemerintah tetapi masyarakat tidak mendapat kebebasan dalam melakukan kegiatan ekonomi. Gambaran di atas menunjukkan bahwa negara tersebut menggunakan sistem ekonomi ....

a. A.tradisional
[Jawaban Salah]

b. B.komando
[Jawaban Benar]

c. C.PASAR
[Jawaban Salah]

d. D.campuran
[Jawaban Salah]



20. 20. Beberapa kebaikan dan kelemahan sistem ekonomi liberal:

(1) Persaingan mendorong masyarakat bertindak efisien

(2) Setiap ada kegiatan ekonomi didasarkan atas pencarian keuntungan

(3) Barang yang dihasilkan bermutu tinggi

(4) Stabilitas ekonomi lebih menjamin

(5) Timbulnya kreasi dan inisiatif masyarakat dalam mengatur ekonomi

Yang merupakan kebaikan system ekonomi liberal ....

a. A. (1), (2), dan (3)
[Jawaban Salah]

b. B. (1), (3), dan (5)
[Jawaban Benar]

c. C. (2), (3), dan (4)
[Jawaban Salah]

d. D. (2), (3), dan (5)
[Jawaban Salah]



21. 21. Berikut ini ciri-ciri sistem ekonomi:

(1) Adanya campur tangan pemerintah dalam perekonomian

(2) Sektor ekonomi pemerintah dan swasta terpisah secara jelas

(3) Modal memegang peranan penting

(4) Hak milik alat-alat produksi di tangan perorangan

(5) Inisiatif dan hak perorangan tidak dibatasi

Yang merupakan ciri-ciri sistem ekonomi liberal adalah ....

a. A. (1), (2), dan (3)
[Jawaban Salah]

b. B. (1), (3), dan (5)
[Jawaban Salah]

c. C. (2), (3), dan (4)
[Jawaban Salah]

d. D. (3), (4), dan (5)
[Jawaban Benar]



22. 22. Sistem ekonomi campuran merupakan kolaborasi ...

a. A. Sistem ekonomi pasar dan sistem ekonomi liberal.
[Jawaban Salah]

b. B. Sistem ekonomi tradisional dan sistem ekonomi komando.
[Jawaban Salah]

c. C. Sistem ekonomi tradisional dan sistem ekonomi pasar.
[Jawaban Salah]

d. D. Sistem ekonomi pasar dan sistem ekonomi komando.
[Jawaban Benar]



23. 23. Perbedaan sistem ekonomi liberal dengan sistem ekonomi campuran yaitu....

a. A. Kehidupan ekonomi liberal mementingkan orang lain sedang sistem ekonomi campuran hidup bergotong-royong
[Jawaban Salah]

b. B. Alat produksi dikuasai oleh negara, sedang ekonomi campuran alat produksi dimiliki individu
[Jawaban Salah]

c. C. Ekonomi liberal bertujuan memenuhi kebutuhan minimum, sedangkan ekonomi campuran mencari laba sebesar-besarnya
[Jawaban Salah]

d. D. Ekonomi liberal menghendaki kebebasan yang seluas luasnya sedang ekonomi campuran diatur oleh negara dan swasta
[Jawaban Benar]



24. 24. Indonesia memilih sistem ekonomi yang cocok untuk masyarakat yang sesuai dengan kondisi masyarakat Indonesia. Oleh karena itu Indonesia menggunakan sistem ....

a. A. Tradisonal
[Jawaban Salah]

b. B. Ekonomi liberal
[Jawaban Salah]

c. C. Ekonomi terpimpin
[Jawaban Salah]

d. D. Demokrasi ekonomi
[Jawaban Benar]



25. 25. Rakyat ikut disertakan secara aktif didalam perekonomian . Hal itu merupakan ciri-ciri sistem ekonomi ....

a. A. Komando
[Jawaban Salah]

b. B. Campuran
[Jawaban Benar]

c. C. Tradisional
[Jawaban Salah]

d. D. Pancasila
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal KUIS MATERI KETENAGAKERJAAN DAN SISTEM EKONOMI 2022/2023 dengan Kunci Jawaban, Raih Mimpimu Sob

Kelas 8 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.