Notifikasi

23+ Kumpulan Soal PJOK 4B Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Hai, Apa kabar?.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 01-Jun-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PJOK 4B yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 4 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

23+ Soal PJOK 4B 2022/2023 Lengkap



1. Senam lantai merupakan salah satu cabang olahraga yang sering disebut juga senam .....

a. Artistik
[Jawaban Benar]

b. Gerak
[Jawaban Salah]

c. Kebugaran
[Jawaban Salah]

d. Kesehatan
[Jawaban Salah]



2. Kayang adalah sikap menekuk badan ..... hingga membentuk tekukan seperti busur.

a. Ke belakang
[Jawaban Benar]

b. Ke depan
[Jawaban Salah]

c. Ke samping
[Jawaban Salah]

d. Ke bawah
[Jawaban Salah]



3. Gerakan kayang bertumpu pada .....

a. Kedua tangan dan kaki
[Jawaban Benar]

b. 1 kaki
[Jawaban Salah]

c. Dua tangan
[Jawaban Salah]

d. 2 kaki
[Jawaban Salah]



4. Ada berapa tahapan yang perlu kita perhatikan ketika berlatih gerakan kayang ?

a. tiga
[Jawaban Benar]

b. empat
[Jawaban Salah]

c. satu
[Jawaban Salah]

d. dua
[Jawaban Salah]



5. Sikap awal saat melakukan gerakan kayang tahap 2 adalah …..

a. tidur terlentang
[Jawaban Benar]

b. berdiri
[Jawaban Salah]

c. jongkok
[Jawaban Salah]

d. duduk
[Jawaban Salah]



6. Bergerak maju atau mundur dengan “berjalan” bertumpu pada tangan dan kaki merupakan langkah sikap kayang ….

a. tahap 3
[Jawaban Benar]

b. tahap 1
[Jawaban Salah]

c. tahap 2
[Jawaban Salah]

d. tahap 4
[Jawaban Salah]



7. Berjalan dengan sikap kayang sebaiknya memakai alas ….

a. matras
[Jawaban Benar]

b. batu
[Jawaban Salah]

c. ubin
[Jawaban Salah]

d. kasur
[Jawaban Salah]



8. Sikap handstand bertumpu pada …..

a. dua tangan
[Jawaban Benar]

b. satu tangan
[Jawaban Salah]

c. dua kaki
[Jawaban Salah]

d. satu kaki
[Jawaban Salah]



9. Gerakan handstand dapat dilakukan dengan bantuan teman. Satu anak melakukan handstand dan satu lainnya membantu memegang …… untuk menjaga keseimbangan.

a. kedua kaki
[Jawaban Benar]

b. pinggang
[Jawaban Salah]

c. satu tangan
[Jawaban Salah]

d. kedua tangan
[Jawaban Salah]



10. Gerakan yang ditandai dengan berpindah tempat disebut ....

a. Lokomotor
[Jawaban Benar]

b. Non lokomotor
[Jawaban Salah]

c. Manipulatif
[Jawaban Salah]

d. Kombinasi
[Jawaban Salah]



11. Latihan handstand menguatkan otot …..

a. lengan
[Jawaban Benar]

b. leher
[Jawaban Salah]

c. kaki
[Jawaban Salah]

d. muka
[Jawaban Salah]



12. Saat melakukan handstand sikap yang benar adalah …..

a. Lengan selebar bahu
[Jawaban Benar]

b. Siku ditekuk
[Jawaban Salah]

c. jari menggenggam
[Jawaban Salah]

d. lutut ditekuk
[Jawaban Salah]



13. Sikap awal saat melakukan gerakan guling ke depan adalah …..

a. berdiri
[Jawaban Benar]

b. terlentang
[Jawaban Salah]

c. duduk
[Jawaban Salah]

d. jongkok
[Jawaban Salah]



14. Bentuk senam lantai berikut yang dilakukan dengan posisi membentuk gerakan melengkung seperti busur adalah .....

a. kayang
[Jawaban Benar]

b. guling ke depan
[Jawaban Salah]

c. handstand
[Jawaban Salah]

d. berganung
[Jawaban Salah]



15. Senam ketangkasan menggunakan alat disebut …..

a. senam artistik
[Jawaban Benar]

b. Senam masal
[Jawaban Salah]

c. senam aerobik
[Jawaban Salah]

d. senam kebugaran
[Jawaban Salah]



16. Dibawah ini yang merupakan gerakan lokomotor adalah …..

a. melompat
[Jawaban Benar]

b. mengayun lengan
[Jawaban Salah]

c. berdiri
[Jawaban Salah]

d. sikap kapal terbang
[Jawaban Salah]



17. Saat berlatih gerak dasar melayang dan mendarat, saat pendaratan kaki harus …..

a. ditekuk
[Jawaban Benar]

b. lurus
[Jawaban Salah]

c. Terbuka lebar
[Jawaban Salah]

d. rapat
[Jawaban Salah]



18. Agar kamu dapat menghasilkan tumpuan yang kuat saat melayang dan mendarat, kamu perlu melakukan latihan kekuatan pada otot …..

a. kaki
[Jawaban Benar]

b. lengan
[Jawaban Salah]

c. punggung
[Jawaban Salah]

d. leher
[Jawaban Salah]



19. Gerakan melompat bertumpu pada …..

a. kedua tangan
[Jawaban Benar]

b. ujung kaki
[Jawaban Salah]

c. kedua lutut
[Jawaban Salah]

d. kedua paha
[Jawaban Salah]



20. Selain melatih keseimbangan latihan gerak keseimbangan melatih …..

a. keberanian
[Jawaban Benar]

b. keindahan
[Jawaban Salah]

c. kegembiraan
[Jawaban Salah]

d. kesempurnaan
[Jawaban Salah]



21. Bagian tubuh yang dilatih saat menggerakkan kepala adalahh…..

a. otot leher
[Jawaban Benar]

b. otot kaki
[Jawaban Salah]

c. otot tangan
[Jawaban Salah]

d. otot punggung
[Jawaban Salah]



22. Salah satu olahraga air yang bisa dilombakan adalah …..

a. berenang
[Jawaban Benar]

b. catur
[Jawaban Salah]

c. balet
[Jawaban Salah]

d. tenis meja
[Jawaban Salah]



23. Sampah yang dibuang sembarangan akan menjadi…..

a. sumber penyakit
[Jawaban Benar]

b. sumber makanan
[Jawaban Salah]

c. zat kimia
[Jawaban Salah]

d. obat tradisional
[Jawaban Salah]



24. Salah satu tugas mu di kelas adalah …..

a. menjaga kebersihan kelas
[Jawaban Benar]

b. mengotori kelas
[Jawaban Salah]

c. membuat guru marah
[Jawaban Salah]

d. membuang sampah sembarangan
[Jawaban Salah]



25. Baju renang digunakan untuk…..

a. berenang
[Jawaban Benar]

b. lari
[Jawaban Salah]

c. senam
[Jawaban Salah]

d. bersepeda
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal PJOK 4B Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Semangat Sob

Kelas 4 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.