Notifikasi

38+ Kumpulan Soal QUIZ KOM AKUNTANSI XI -SEMESTER GENAP Sederajat dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. teman, Di website caktekno.com hari ini 02-Jun-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang QUIZ KOM AKUNTANSI XI -SEMESTER GENAP yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 11 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

38+ Soal QUIZ KOM AKUNTANSI XI -SEMESTER GENAP 2022/2023 Lengkap



1. Linked account untuk Income account for Tracking Sales adalah....

a. Cost of Sales
[Jawaban Salah]

b. Purchases Product
[Jawaban Salah]

c. Merchandise Inventory
[Jawaban Salah]

d. Sales Product
[Jawaban Benar]

e. Cost of Goods Sold
[Jawaban Salah]



2. Linked account untuk Cost of Sales Account adalah...

a. Sales of Item
[Jawaban Salah]

b. Purchases Product
[Jawaban Salah]

c. Merchandise Inventory
[Jawaban Salah]

d. Sales Product
[Jawaban Salah]

e. Cost of Goods Sold
[Jawaban Benar]



3. Apa yang akan terjadi apabila kolom "Tax Code When Bought" diisi dengan N-T...

a. Pada saat pembelian dan penjualan barang tidak akan diperhitungkan PPN-nya
[Jawaban Salah]

b. Pada saat penjualan barang tidak akan diperhitungkan PPN-nya
[Jawaban Salah]

c. Pada saat pembelian barang tidak akan diperhitungkan PPN-nya
[Jawaban Benar]

d. Pada saat pembelian dan penjualan barang secara otomatis akan diperhitungkan PPN-nya
[Jawaban Salah]

e. Pada saat pembelian barang akan diperhitungkan PPN-nya
[Jawaban Salah]



4. Apa yang akan terjadi apabila kolom "Tax Code When Sold" diisi dengan PPN...

a. Pada saat pembelian dan penjualan barang akan diperhitungkan PPN-nya
[Jawaban Salah]

b. Pada saat pembelian barang tidak akan diperhitungkan PPN-nya
[Jawaban Salah]

c. Pada saat penjualan barang akan diperhitungkan PPN-nya
[Jawaban Benar]

d. Pada saat pembelian barang secara otomatis akan diperhitungkan PPN-nya
[Jawaban Salah]

e. Pada saat penjualan barang tidak akan diperhitungkan PPN-nya
[Jawaban Salah]



5. Buy this item. Sell this item. Inventory this item. Ini berarti item tersebut adalah...

a. Item barang dagangan
[Jawaban Benar]

b. Item berupa jasa
[Jawaban Salah]

c. Item berupa barang dagangan dan jasa
[Jawaban Salah]

d. Item barang dalam proses
[Jawaban Salah]

e. Item Bahan mentah
[Jawaban Salah]



6. Menu yang digunakan untuk untuk membut kartu item persediaan...

a. Card File > Item list > New
[Jawaban Salah]

b. Inventory > Inventory Item > New
[Jawaban Salah]

c. Card File > Inventory Item > New
[Jawaban Salah]

d. Inventory > Item list > New
[Jawaban Benar]

e. Item List > Inventory > New
[Jawaban Salah]



7. Dalam pembelian dinyatakan bahwa Freight Tax Code: N-T, artinya...

a. Ada beban pajak dalam pembelian
[Jawaban Salah]

b. Tidak ada beban pajak dalam pembelian
[Jawaban Salah]

c. Ada beban pajak dalam pembayaran biaya angkut pembelian
[Jawaban Salah]

d. Tidak ada beban pajak dalam pembayaran biaya angkut pembelian
[Jawaban Benar]

e. Tidak ada beban pajak dalam pembelian dan biaya angkut
[Jawaban Salah]



8. Menu yang digunakan untuk membuat kartu utang (supplier Card)...

a. Card File > Card List > New > Pilih Card Type Supplier
[Jawaban Benar]

b. Card List > Card File > New > Pilih Card Type Customer
[Jawaban Salah]

c. Card File > New > Card List > Pilih Card Type Customer
[Jawaban Salah]

d. Card List > Card File > New > Pilih Card Type Supplier
[Jawaban Salah]

e. Card File > Card List > New > Pilih Card Type Customer
[Jawaban Salah]



9. Jika termin pembayaran piutang N/30, maka pilihan yang tepat untuk payment is Due...

a. COD
[Jawaban Salah]

b. On a Day of the Month
[Jawaban Salah]

c. #of Days after EOM
[Jawaban Salah]

d. In a Given # of Days
[Jawaban Benar]

e. Day of Month after EOM
[Jawaban Salah]



10. Yang dimaksudkan dengan Current Financial Year...

a. Periode akuntansi yang sedang berjalan
[Jawaban Benar]

b. Periode akuntansi yang akan datang
[Jawaban Salah]

c. Periode akuntansi yang lalu
[Jawaban Salah]

d. Periode akuntansi selama perusahaan beraktivitas
[Jawaban Salah]

e. Periode akuntansi tertentu
[Jawaban Salah]



11. Yang dimaksud dengan Last Month of Financial Year...

a. Bulan awal dari periode akuntansi
[Jawaban Salah]

b. Bulan awal dan akhir dari periode akuntansi
[Jawaban Salah]

c. Bulan akhir dari periode akuntansi
[Jawaban Benar]

d. Akhir bulan (Desember) dari periode akuntansi
[Jawaban Salah]

e. Akhir bulan (Januari) dari periode akuntansi
[Jawaban Salah]



12. Mencatat saldo hutang dagang dengan cara......

a. Setup-balances-account opening balances
[Jawaban Salah]

b. Setup-balances-customer balances
[Jawaban Benar]

c. Setup-balances-job opening balances
[Jawaban Salah]

d. Setup-balances-supplier balances
[Jawaban Salah]



13. Menu pada command panel berisi daftar laporan yang tersedia di MYOB adalah.....

a. analysis
[Jawaban Salah]

b. reportas
[Jawaban Benar]

c. find transaction
[Jawaban Salah]

d. to do list
[Jawaban Salah]

e. data
[Jawaban Salah]



14. Pada proses import daftar akun, pada kolom Duplicate Record diisi dengan Update Existing Record, hal ini berarti...

a. Nama akun hasil import akan ditolak untuk no akun yang sama
[Jawaban Salah]

b. Nama akun hasil import akan ditolak untuk nama akun yang sama
[Jawaban Salah]

c. Nama akun hasil import akan menggantikan (replace) untuk no akun yang sama
[Jawaban Benar]

d. No akun hasil import akan menggantikan (replace) untuk nama akun yang sama
[Jawaban Salah]



15. Menu yang digunakan dalam entri transaksi pelunasan hutang bank adalah….

a. Banking, Receive money
[Jawaban Salah]

b. Banking, Spend Money
[Jawaban Benar]

c. Sales, Receive Payments
[Jawaban Salah]

d. Sales, Enter Sales
[Jawaban Salah]

e. Account, Record Journal Entry
[Jawaban Salah]



16. Jendela dalam New Company File Assistant yang berisi PILIHAN cara membuat account list adalah menu…

a. Introduction
[Jawaban Salah]

b. Account List
[Jawaban Benar]

c. Accounting Information
[Jawaban Salah]

d. Company File
[Jawaban Salah]

e. Conclusion
[Jawaban Salah]



17. Kita dapat menginput saldo awal akun pemasok (kreditur) dari jendela ...

a. Setup ,Customer Balance
[Jawaban Salah]

b. Historical Sale
[Jawaban Salah]

c. Setup, Accounts Opening Balance
[Jawaban Salah]

d. Setup, Supplier Balance
[Jawaban Benar]

e. Setup, Linked Accounts
[Jawaban Salah]



18. Jendela dalam New Company File Assistant yang berisi ucapan “Selamat” atas keberhasilan user dalam membuat data akuntansi baru adalah menu…

a. Introduction
[Jawaban Salah]

b. Account List
[Jawaban Salah]

c. Accounting Information
[Jawaban Salah]

d. Company File
[Jawaban Salah]

e. Conclusion
[Jawaban Benar]



19. Untuk mengetahui laporan arus kas dengan program Myob dengan cara…

a. Reports – Accounts pilih dan klik. Profit & loss (Accrual
[Jawaban Salah]

b. Reports – Accounts pilih dan klik. Standar balance sheet
[Jawaban Salah]

c. Reports – Accounts pilih dan klik. General Journal
[Jawaban Salah]

d. Report - Sales – Costumer Ledger
[Jawaban Salah]

e. Report - Banking – Statement of cash flow
[Jawaban Benar]



20. Menu yang digunakan untuk mencetak neraca adalah ….

a. Reports, Banking, standard balance sheet
[Jawaban Salah]

b. Reports, Account, standard balance sheet
[Jawaban Benar]

c. Reports, Standard balance sheet
[Jawaban Salah]

d. Reports, Banking,balance sheet
[Jawaban Salah]

e. Transaction Journal, Banking, standard balance sheet
[Jawaban Salah]



21. Dibayar kepada kantor kas Negara, Utang PPN sebesar Rp. 500.000,- dengan nomor BJB-01. Langkah awal untuk mencatat transaksi tersebut adalah melalui jendela …

a. Sales – Receive Payment
[Jawaban Salah]

b. Sales – Enter Sales
[Jawaban Salah]

c. Purchases – Pay Bills
[Jawaban Salah]

d. Banking – Receive Money
[Jawaban Salah]

e. Banking – Spend Money
[Jawaban Benar]



22. Kita dapat menginput saldo awal pelanggan dari jendela ...

a. Setup Customer Balance
[Jawaban Benar]

b. Historical Sale
[Jawaban Salah]

c. Accounts Opening Balance
[Jawaban Salah]

d. Setup Supplier Balance
[Jawaban Salah]

e. Linked Accounts
[Jawaban Salah]



23. Enter Information about your company adalah merupakan pernyataan pada tahap awal dalam pembuatan data perusahaan yang pada intinya berisi tentang pengisian data sebagai berikut…

a. Company Name, Address, Phone Number, Fax Number, Email Address
[Jawaban Benar]

b. Company Name, Lay Out, Current Finacial Years, Adress, Conversion Month
[Jawaban Salah]

c. Company Name, Number of accounting Periods, Address, Phone number, Fax Number
[Jawaban Salah]

d. Company Name, Address, Phone Number, Lay Out, Accounts Number
[Jawaban Salah]

e. Company Name , Account Number, Conversion Tears, Last Month of Financial Years
[Jawaban Salah]



24. Cara Untuk mencatat transaksi penerimaan piutang adalah ...

a. Purchase-Pay Bills
[Jawaban Salah]

b. Purchase-Enter Register
[Jawaban Salah]

c. Sales-Sales Register
[Jawaban Salah]

d. Sales-Receive Payment
[Jawaban Benar]

e. Sales-Enter Sales
[Jawaban Salah]



25. langkah awal mencatat transaksi penerimaan kas selain penerimaan piutang dagang, yaitu...

a. Purchases-enter purchases
[Jawaban Salah]

b. Purchases-pay bills
[Jawaban Salah]

c. Sales-receive payments
[Jawaban Salah]

d. Banking-Spend Money
[Jawaban Salah]

e. Banking-receive money
[Jawaban Benar]



26. Pilihan setup untuk akun-akun yang berhubungan dengan penjualan adalah ...

a. Sales Linked Account
[Jawaban Salah]

b. Accounts Linked Account
[Jawaban Salah]

c. Banking Linked Account
[Jawaban Salah]

d. Purchases Account
[Jawaban Benar]

e. Account and Banking Linked Accounts
[Jawaban Salah]



27. Cara untuk mencatat transaksi pembayaran rekening listrik adalah ...

a. Banking-Spend Money
[Jawaban Benar]

b. Banking-Receive Money
[Jawaban Salah]

c. Banking-Bank Register
[Jawaban Salah]

d. Banking-Prepare Bank Deposit
[Jawaban Salah]

e. Banking-Reconcile Account
[Jawaban Salah]



28. Untuk mengetahui laporan General Ledger pilih ...

a. Display
[Jawaban Benar]

b. Design
[Jawaban Salah]

c. Filter
[Jawaban Salah]

d. Format
[Jawaban Salah]

e. Neraca
[Jawaban Salah]



29. Kuantitas adalah ...

a. Kode barang
[Jawaban Salah]

b. Nama item barang
[Jawaban Salah]

c. Biaya/unit (RP)
[Jawaban Salah]

d. Jumlah (Rp)
[Jawaban Salah]

e. Jumlah Barang
[Jawaban Benar]



30. Setup-Balance-Supplier Balances-Add Sale adalah Langkah-langkah untuk ...

a. Membuat buku besar pembantu utang
[Jawaban Benar]

b. Membuat buku besar pembantu piutang
[Jawaban Salah]

c. Membuat kartu persediaan
[Jawaban Salah]

d. Membuat daftar barang
[Jawaban Salah]

e. Membuat data piutang
[Jawaban Salah]



31. Setup-Balance-Customer Balances-Add Sale adalah langkah-langkah untuk ...

a. Membuat buku besar pembantu utang
[Jawaban Salah]

b. Membuat buku besar pembantu piutang
[Jawaban Benar]

c. Membuat kartu persediaan
[Jawaban Salah]

d. Membuat daftar barang
[Jawaban Salah]

e. Membuat data piutang
[Jawaban Salah]



32. alasan perlunya pembuatan backup file karena sering kali...

a. data terserang virus
[Jawaban Salah]

b. kerusakan komputer
[Jawaban Salah]

c. kerusakan software
[Jawaban Salah]

d. kerusakan hardisk
[Jawaban Salah]

e. kehilangan folder
[Jawaban Benar]



33. kelompok akun yang nilainya dapat diposting adalah...

a. akun header
[Jawaban Salah]

b. akun detail
[Jawaban Benar]

c. akun header dan detail
[Jawaban Salah]

d. akun heading
[Jawaban Salah]

e. akun children
[Jawaban Salah]



34. kelompok akun yang nilainya tidak dapat diposting adalah...

a. akun header
[Jawaban Benar]

b. akun detail
[Jawaban Salah]

c. akun header dan detail
[Jawaban Salah]

d. akun heading
[Jawaban Salah]

e. akun children
[Jawaban Salah]



35. tarif GST atau PPN adalah...

a. 25%
[Jawaban Salah]

b. 15%
[Jawaban Salah]

c. 10%
[Jawaban Benar]

d. 45%
[Jawaban Salah]



36. kolom informasi perusahaan yang harus diisi (tidak boleh kosong) adalah...

a. serial number
[Jawaban Salah]

b. company name
[Jawaban Benar]

c. address
[Jawaban Salah]

d. phone and fax number
[Jawaban Salah]

e. email address
[Jawaban Salah]



37. dalam sistem pengkodean akun pada MYOB ,digit pertama digunakan untuk...

a. header akun
[Jawaban Salah]

b. detail akun
[Jawaban Salah]

c. nomor id akun
[Jawaban Salah]

d. kategori akun
[Jawaban Benar]

e. hubungan akun
[Jawaban Salah]



38. Dibawah ini yang tidak termasuk identitas perusahaan adalah...

a. nama perusahaan
[Jawaban Salah]

b. nomor registrasi
[Jawaban Salah]

c. alamat perusahaan
[Jawaban Salah]

d. nomor telepon
[Jawaban Salah]

e. bulan akhir periode
[Jawaban Benar]



39. GST singkatan dari...

a. Gross and services tax
[Jawaban Benar]

b. Good and services tax
[Jawaban Salah]

c. Goods and services tax
[Jawaban Salah]

d. Gross and sosial tax
[Jawaban Salah]



40. MYOB Berasal dari...

a. Inggris
[Jawaban Salah]

b. Indonesia
[Jawaban Salah]

c. Australia
[Jawaban Benar]

d. India
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal QUIZ KOM AKUNTANSI XI -SEMESTER GENAP Sederajat dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 11 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.