Notifikasi

38+ Kumpulan Soal ULANGAN SENI TARI XI EVALUASI TARI DALAM BENTUK KRITIK Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. kawan, Di website caktekno.com hari ini 18-Jun-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang ULANGAN SENI TARI XI EVALUASI TARI DALAM BENTUK KRITIK yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 11 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

38+ Soal ULANGAN SENI TARI XI EVALUASI TARI DALAM BENTUK KRITIK 2022/2023 Lengkap



1. Istilah kritik berasal dari Bahasa …..

a. Belanda
[Jawaban Salah]

b. Prancis
[Jawaban Salah]

c. Spanyol
[Jawaban Salah]

d. Yunani
[Jawaban Benar]

e. Italia
[Jawaban Salah]



2. Orang yang melakukan kritik atau mengkritisi karya seni disebut ….

a. Kritisi
[Jawaban Salah]

b. Kritikus
[Jawaban Benar]

c. Sasaran kritik
[Jawaban Salah]

d. Kritis
[Jawaban Salah]

e. Karya seni
[Jawaban Salah]



3. Dalam sebuah pertunjukan tari, hal yang akan dikritisi oleh kritikus disebut …..

a. Kritisi
[Jawaban Salah]

b. Kritikus
[Jawaban Salah]

c. Sasaran kritik
[Jawaban Benar]

d. Seniman
[Jawaban Salah]

e. Kurator
[Jawaban Salah]



4. Berikut yang merupakan salah satu seniman yang rajin berkarya juga menulis kritik tari adalah …

a. Bagong Kussudiardja
[Jawaban Benar]

b. Riri Reza
[Jawaban Salah]

c. Slamet Rahardjo
[Jawaban Salah]

d. Eros Djarot
[Jawaban Salah]

e. Salman Aristo
[Jawaban Salah]



5. Berikut yang bukan termasuk dalam fungsi kritik tari adalah ….

a. Sebagai media pengapresiasi karya seni tari
[Jawaban Benar]

b. Pengevaluasi pementasan tari
[Jawaban Salah]

c. Menaikan pamor seniman
[Jawaban Salah]

d. Memberikan motivasi untuk sasaran kritik
[Jawaban Salah]

e. Meningkatkan pemahaman pembaca tentang seni tari
[Jawaban Salah]



6. Bentuk kritik berdasarkan isinya terbagi menjadi …..macam

a. Dua
[Jawaban Salah]

b. Tiga
[Jawaban Benar]

c. Empat
[Jawaban Salah]

d. Lima
[Jawaban Salah]

e. Enam
[Jawaban Salah]



7. Kritik yang menyerang sasaran kritik secara individu dan hanya mengungkapkan kekurangannya adalah kritik …..

a. Positif
[Jawaban Salah]

b. Negative
[Jawaban Benar]

c. Campuran
[Jawaban Salah]

d. Membangun
[Jawaban Salah]

e. Ideal
[Jawaban Salah]



8. Kritik membangun yang menunjukan kekuatan dan kelemahan secara seimbang adalah kritik …..

a. Positif
[Jawaban Salah]

b. Negatif
[Jawaban Salah]

c. Formal
[Jawaban Salah]

d. Populer
[Jawaban Salah]

e. Campuran
[Jawaban Benar]



9. Ciri dari kritik yang disampaikan dengan Bahasa ilmiah adalah …..

a. Terkesan informal karena penggunaan kata yang tidak baku
[Jawaban Salah]

b. Disampaikan dengan Bahasa yang mudah dimengerti
[Jawaban Salah]

c. Biasanya lebih disukai untuk dibaca
[Jawaban Salah]

d. Terkesan formal dan disampaikan secara sistimatis
[Jawaban Benar]

e. Sistimatis dengan Bahasa uang mudah di mengerti
[Jawaban Salah]



10. Berikut yang bukan termasuk etika yang baik dalam menyampaikan kritik tari adalah …..

a. Menyampaikan kritik dengan sopan untuk menghindari kesalahpahaman
[Jawaban Salah]

b. Menggunakan pilihan kata yang cermat agar sasran kritik tidak sakit hati
[Jawaban Salah]

c. Memberikan semangat pada seniman tari untuk terus optimis berkarya
[Jawaban Salah]

d. Memberikan solusi atas kekurangan karya yang dipentaskan
[Jawaban Salah]

e. Menyampaikan kekurangan secara jujur dengan kalimat yang menjatuhkan mental sasaran kritik
[Jawaban Benar]



11. Sikap yang harus dimiliki seorang kritikus dalam menginterprestasikan makna dari tarian yang dibawakan oleh penari adalah…

a. Destruktif
[Jawaban Salah]

b. Deskriptif
[Jawaban Salah]

c. Subyektif
[Jawaban Benar]

d. Objektif
[Jawaban Salah]

e. Permisif
[Jawaban Salah]



12. Sasaran dalam kritik tari adalah ….

a. Kritikus tari
[Jawaban Salah]

b. Seniman tari
[Jawaban Benar]

c. Latar belakang tari
[Jawaban Salah]

d. Aturan dalam tari
[Jawaban Salah]

e. Penikmat tari
[Jawaban Salah]



13. Norma yang membuat pedoman-pedoman dan umumnya memiliki rumusan tertulis disebut norma ….

a. Subyektif
[Jawaban Salah]

b. Objektif
[Jawaban Benar]

c. Deskriptif
[Jawaban Salah]

d. Formal
[Jawaban Salah]

e. Informal
[Jawaban Salah]



14. Norma yang sering memberikan pengaruh dalam menentukan penilaian evaluasi dalam bentuk kritik disebut norma ….

a. Subyektif
[Jawaban Benar]

b. Objektif
[Jawaban Salah]

c. Deskriptif
[Jawaban Salah]

d. Formal
[Jawaban Salah]

e. Informal
[Jawaban Salah]



15. Fungsi kritik tari bagi pelaku seni atau koregrafer adalah ….

a. Meningkatkan popularitas pelaku seni
[Jawaban Salah]

b. Memotivasi pelaku seni untuk berkarya lebih baik lagi
[Jawaban Benar]

c. Menutupi kelemahan dalam pertujukan
[Jawaban Salah]

d. Menunjukan eksistensi kritikus
[Jawaban Salah]

e. Mendekatkan pelaku seni dengan dengan penikmat seni
[Jawaban Salah]



16. Berikut yang bukan fungsi kritik bagi penikmat seni adalah ….

a. Membuat penikmat seni menyukai pertujukan seni tari
[Jawaban Benar]

b. Meningkatkan pemahaman penikmat seni tentang karya seni tari
[Jawaban Salah]

c. Meningkatkan apresiasi penikmat seni terhadap karya seni tari
[Jawaban Salah]

d. Mendekatkan pelaku seni dengan penikmat seni
[Jawaban Salah]

e. Meninggalkan kesan tentang pertunjukan dalam benak penikmat seni
[Jawaban Salah]



17. Kekurangan dari kritik positif adalah …

a. Tidak menyampaikan kekurangan dalam pertunjukan
[Jawaban Benar]

b. Tidak disukai oleh sasaran kritik
[Jawaban Salah]

c. Hanya menyampaikan hal-hal negative
[Jawaban Salah]

d. Hanya berfokus pada kesuksesan pertunjukan
[Jawaban Salah]

e. Kritik bersifat menjatuhkan
[Jawaban Salah]



18. Akibat dari kritik negative adalah ….

a. Popularitas pelaku seni meningkat
[Jawaban Salah]

b. Terganggunya hubungan pribadi kritikus dengan pembuat karya seni
[Jawaban Benar]

c. Kekurangan pelaku seni dapat diketahui
[Jawaban Salah]

d. Semua pihak dalam pertunjukan dalam tampil lebih baik lagi
[Jawaban Salah]

e. Tidak adanya peningkatan dalam pelaku seni yang terlibat pementasan
[Jawaban Salah]



19. Dalam membuat kritik tari, kostum yang digunakan, latar, dan tata pencahayaan tari dapat dijelaskan dalam tahapan ….

a. Deskripsi
[Jawaban Benar]

b. Analisis formal
[Jawaban Salah]

c. Interprestasi
[Jawaban Salah]

d. Evaluasi
[Jawaban Salah]

e. Eksplanasi
[Jawaban Salah]



20. Tahap akhir dalam membuat kritik estetika tari adalah ….

a. Menganalisa hal-hal bersifat teknis
[Jawaban Salah]

b. Mengevaluasi keseluruhan pertunjukan
[Jawaban Benar]

c. Membuat rekomendasi tentang pertunjukan tari
[Jawaban Salah]

d. Menjabarkan deskripsi umum
[Jawaban Salah]

e. Menjabarkan kelebihan dan kekurangan pertunjukan tari
[Jawaban Salah]



21. Kritik tari terkait dengan tiga hal, yaitu kecuali….

a. Kritikus
[Jawaban Salah]

b. Sasaran kritik
[Jawaban Salah]

c. Norma
[Jawaban Salah]

d. Kreatif
[Jawaban Benar]

e. Kritria
[Jawaban Salah]



22. Seorang kritikus tari haruslah memiliki pengetahuan serta pandangan yang terbuka terhadap semua jenis tarian sehingga dapat memberikan kritik yang….

a. Subyektif
[Jawaban Salah]

b. Objektif
[Jawaban Benar]

c. Deskriptif
[Jawaban Salah]

d. Formal
[Jawaban Salah]

e. Informal
[Jawaban Salah]



23. Kritik terbagi menjadi tiga macam yakni….

a. Deskripsi, analisis formal dan interpretasi
[Jawaban Salah]

b. Positif, negative dan ideal
[Jawaban Benar]

c. Positif, campuran dan ideal
[Jawaban Salah]

d. Analisis formal, interpretasi dan evaluasi
[Jawaban Salah]

e. Ideal, campuran dan positif
[Jawaban Salah]



24. Tahapan yang dilalui oleh seorang kritikus dalam membuat sebuah kritik yang objektif adalah, kecuali ....

a. Deskripsi
[Jawaban Salah]

b. Kriteria sasaran
[Jawaban Benar]

c. Analisis formal
[Jawaban Salah]

d. Interpretasi
[Jawaban Salah]

e. Evaluasi
[Jawaban Salah]



25. Tata rias pada sebuah pertunjukan tari berfungsi untuk....

a. Menjiwai peranan
[Jawaban Salah]

b. Mempercantik pemain
[Jawaban Salah]

c. Mendukung penampilan dan karakter
[Jawaban Benar]

d. Menjadi daya tarik
[Jawaban Salah]

e. Menambah kepercayaan diri
[Jawaban Salah]



26. Tata rias dan busana tari dapat menunjukkan ciri khas....

a. Budaya daerah
[Jawaban Benar]

b. Kepercayaan masyarakat
[Jawaban Salah]

c. Pola hidup masyarakat
[Jawaban Salah]

d. Penari
[Jawaban Salah]

e. Koreografer
[Jawaban Salah]



27. Seni tari berperan sebagai sarana atau alat untuk...

a. Berkreasi atau berekspresi
[Jawaban Benar]

b. Berolahraga
[Jawaban Salah]

c. Mencari uang
[Jawaban Salah]

d. Memperoleh jodoh
[Jawaban Salah]

e. Menarik lawan jenis
[Jawaban Salah]



28. Berikut ini yang termasuk fungsi dari tari nusantara adalah....

a. Melestarikan budaya bangsa
[Jawaban Benar]

b. Menjadi wahana hiburan masyarakat
[Jawaban Salah]

c. Ajang promosi budaya
[Jawaban Salah]

d. Sarana bergaul kalangan remaja
[Jawaban Salah]

e. Pelengkap berbagai acara seremonial
[Jawaban Salah]



29. Kostum dapat memperjelas tema atau isi sebuah pagelaran karya seni tari, maka kostum berfungsi sebagai….

a. Penghias
[Jawaban Salah]

b. Aksesoris
[Jawaban Salah]

c. Pelengkap
[Jawaban Salah]

d. Penjelas karakter
[Jawaban Benar]

e. Memperindah wajah penari
[Jawaban Salah]



30. Sesuatu yang menyangkut tata rias dan busana penari dan dekorasi dalam rancangan tari disebut….

a. Wiraga
[Jawaban Salah]

b. Wirasa
[Jawaban Salah]

c. Wirupa
[Jawaban Benar]

d. Wirama
[Jawaban Salah]

e. Wirausaha
[Jawaban Salah]



31. Tari yang dibawakan oleh banyak orang disebut tari....

a. Berpasangan
[Jawaban Salah]

b. Tunggal
[Jawaban Salah]

c. Bersama
[Jawaban Salah]

d. Massal
[Jawaban Benar]

e. Berkumpul
[Jawaban Salah]



32. Keunikan yang dapat kita lihat dari gerak tari saman adalah....

a. Permainan tangan
[Jawaban Salah]

b. Gerakan kepala
[Jawaban Salah]

c. Kerampakan dan kekompakan penarinya
[Jawaban Benar]

d. Gerakan badan
[Jawaban Salah]

e. Gerakan mata
[Jawaban Salah]



33. Seorang yang berprofesi sebagai pencipta dan penggubah tari disebut....

a. Seniman
[Jawaban Salah]

b. Dramawan
[Jawaban Salah]

c. Koreografer
[Jawaban Benar]

d. Koreografer
[Jawaban Salah]

e. Sutradara
[Jawaban Salah]



34. Tari yang lahir tumbuh berkembang dalam suatu masyarakat yang kemudian diturunkan atau diwariskan secara terus menerus dari generasi ke generasi, merupakan definisi dari…

a. Tari massal
[Jawaban Salah]

b. Tari modern
[Jawaban Salah]

c. Tari tradisional
[Jawaban Benar]

d. Tari kontemporer
[Jawaban Salah]

e. Tari ballet
[Jawaban Salah]



35. Suatu tarian yang dilakukan lebih dari 1 orang penari disebut…

a. Tari kontemporer
[Jawaban Salah]

b. Tari berpasangan
[Jawaban Benar]

c. Tari tradisional
[Jawaban Salah]

d. Tari tunggal
[Jawaban Salah]

e. Tari massal
[Jawaban Salah]



36. Unsur unsur terpenting dari sebuah seni tari adalah ......

a. Wirama, wiraga, dan wirupa
[Jawaban Salah]

b. Wirasa, wirama, dan wibawa
[Jawaban Salah]

c. Wirasa, wibasa,dan wiraga
[Jawaban Salah]

d. Wirasa, wirupa, dan wiraga
[Jawaban Salah]

e. Wirama, wiraga, dan wirasa
[Jawaban Benar]



37. Gerak tubuh secara berirama yang dilakukan di tempat dan waktu tertentu untuk keperluan pergaulan, mengungkapkan perasaan, maksud, dan pikiran adalah pengertian .......

a. Gerak
[Jawaban Salah]

b. Tari
[Jawaban Benar]

c. Irama
[Jawaban Salah]

d. Musik
[Jawaban Salah]

e. Gestur
[Jawaban Salah]



38. Peragaan atau sikap dan gerak dari seluruh anggota tubuh dengan penguasaan keterampilan gerak dalam tari adalah pengertian ....

a. Wirama
[Jawaban Salah]

b. Wirasa
[Jawaban Salah]

c. Wiraga
[Jawaban Benar]

d. Wirupa
[Jawaban Salah]

e. Wibasa
[Jawaban Salah]



39. Penyajian tari yang dibawakan oleh seorang penari disebut....

a. Tari kolosal
[Jawaban Salah]

b. Tari kelompok
[Jawaban Salah]

c. Tari massal
[Jawaban Salah]

d. Tari tunggal
[Jawaban Benar]

e. Tari berpasangan
[Jawaban Salah]



40. Ketukan / irama dan dinamika perpindahan sikap gerak yang selaras dalam tari adalah pengertian .....

a. Wibawa
[Jawaban Salah]

b. Wirupa
[Jawaban Salah]

c. Wiraga
[Jawaban Salah]

d. Wirasa
[Jawaban Benar]

e. Wirama
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal ULANGAN SENI TARI XI EVALUASI TARI DALAM BENTUK KRITIK Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Raih Mimpimu Sob

Kelas 11 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.