Notifikasi

43+ Kumpulan Soal UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP KELAS X SEJ.INDONESIA Terbaru dengan Kunci Jawaban

Selamat Sore.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 09-Jun-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP KELAS X SEJ.INDONESIA yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 10 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

43+ Soal UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP KELAS X SEJ.INDONESIA 2022/2023 Lengkap



1. Pada awal mulanya,agama dan kebudayaan Hindu….

a. A. Tumbuh dan berkembang di wilyah lembah Sungai Gangga.
[Jawaban Salah]

b. B. Percampuran anatra kebudayaan bangsa Arya dan Dravida.
[Jawaban Benar]

c. C. Dibawa oleh bangsa Dravida dari Asia Tengah ke daerah Hindustan.
[Jawaban Salah]

d. D. Dianut oleh bangsa Arya yang berasal dari Asia Tengah.
[Jawaban Salah]

e. E. Dikembangkan oleh kaum Brahmana di daerah Hindustan.
[Jawaban Salah]



2. Orang-orang yang dianggap berada diluar kasta dalam agama dan kebudayaan Hindu disebut dengan golongan…

a. A. Brahmana.
[Jawaban Salah]

b. B. Paria.
[Jawaban Benar]

c. C. Sudra.
[Jawaban Salah]

d. D. Waisya.
[Jawaban Salah]

e. E. Kesatria
[Jawaban Salah]



3. Periode antara tahun 500 SM sampai 300 M disebut Zaman Buddha karena pada periode ini…

a. A. Pemimpin tertinggi kaum Brahmana mencapai pencerahan sempurna melalui yoga dan Samadhi.
[Jawaban Benar]

b. B. Muncul sebuah tafsiran abru terhadap Weda oleh seseorang yangdianggap mencapai pencerahan sejati.
[Jawaban Salah]

c. C. Pangeran Siddharta menyatak diri keluar dari agama dan kebudayaan Hindu.
[Jawaban Salah]

d. D. Pangeran Siddharta mendapatkan pencerahan dibawah pohon Bodhi.
[Jawaban Salah]

e. E.Pengaruh Hindu DI India perlahan-lahan luntur oleh muncuknya agama Buddha
[Jawaban Salah]



4. Perhatikan pernyataan-pernyataan dibawah ini.

(1) Letak Indonesia strategis,yaitu berada dijalur pelayaran yang menghubungkan negara Barat dan Timur.

(2) Pola angin musim yang berubah setiap enam bulan sekali,memudahkan kapal-kapal dagang asing singgah di Indonesia dalam waktu yang cukup lama.

(3) Kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia mendukung penyebaran Hindu-Buddha.

(4) Agama dan kebudayaan Hindu-Buddha tidak mengenal sistem kasta.

(5) Kaum Brahmana aktif menyebarkan ajarannya ke seluruh dunia.

Faktor geografis yang memudahkan masuknya agama dan kebudayaan Hindu-Buddha ke Indonesia dItunjukkan nomor…

a. A. (1) dan (2)
[Jawaban Salah]

b. B. (1) dan (3)
[Jawaban Salah]

c. C. (2) dan (3)
[Jawaban Benar]

d. D. (3) dan (4)
[Jawaban Salah]

e. E. (4) dan (5)


[Jawaban Salah]



5. Berkembangya pengaruh dan kebudayaan India ini dilakukan oleh bangsa Indonesia sendiri.Pendapat ini dikemukakan oleh teori…

a. A. Kesatria.
[Jawaban Salah]

b. B. Waisya
[Jawaban Salah]

c. C. Arus Balik.
[Jawaban Benar]

d. D. Brahmana
[Jawaban Salah]

e. E. Sudra.

.
[Jawaban Salah]



6. Diantara beberapa teori dan hipotesis para ahli tentang proses masuknya pengaruh Hindu ke Indonesia,teori yang paling medekati kebenaran adalah teori…

a. A. Sud
[Jawaban Salah]

b. B. Brahmana.
[Jawaban Salah]

c. C. Kesatria.
[Jawaban Salah]

d. D. Arus Balik
[Jawaban Benar]

e. E. Waisya.
[Jawaban Salah]



7. Agama Buddha diperkirakan masuk ke Indonesia pada sekitar abad ke V.Ajaran Buddha yang paling banyak dianut oleh sebagian besar masyarakat Indonesia adalah dari aliran…

a. A. Mahayana.
[Jawaban Benar]

b. B. Syiwa-Buddha.
[Jawaban Salah]

c. C. Hinayana.
[Jawaban Salah]

d. D. Tantrayana.
[Jawaban Salah]

e. E. Wisnu=Buddha.
[Jawaban Salah]



8. Sistem kepercayaan yang berkembang di Indonesia sebelum datangnya agama Hindu-Buddha adalah…

a. A. Tetomisme dan Panteisme.
[Jawaban Salah]

b. B. Politeisme dan Monoteisme.
[Jawaban Salah]

c. C. Animisme dan Dinamisme
[Jawaban Benar]

d. D. Panteisme dan Ateisme.
[Jawaban Salah]

e. E. Ateisme dan Politeisme
[Jawaban Salah]



9. Masuknya pengaruh agama dan kebudayaan Hindu-Buddha membawa banyak perubahan bagi kehidupan masyarakat Indonesia.Pengaruh yang terbesar terhadap peradaban bangsa adalah dikenlanya...

a. A. Sistem pemerintahan kerajaan.
[Jawaban Benar]

b. B. Tradisi aksara.
[Jawaban Salah]

c. C. Cara pembutan relief cndi.
[Jawaban Salah]

d. D. Arsitektur bangunan candi
[Jawaban Salah]

e. E. Sistem pelapisan sosial
[Jawaban Salah]



10. Sistem stratifikasi sosial ini muncul ketika bangsa Arya yang bermigrasi ke kawasan India berhasil mengambil alih kekuasaan dari penduduk asli bangsa Dravid a.Dalam sistem kasta,terdapat empat tingkatan yaitu Brahmana,Kesatria,Sudra,dan Waisya.Tujuan pembentukan sistem ini oleh bangsa Arya adalah...

a. A. Sebagai pembagian pekerjaan dalam masyarkat.
[Jawaban Salah]

b. B. Sebagai alat pengendli terhadap kehidupan bangsa Dravida.
[Jawaban Salah]

c. C. Memisahkan bangsa Arya dan Dravida supaya tidak tercampur.
[Jawaban Salah]

d. D. Menciptakan hubungan harmonis antar bangsa Arya dan Dravida.
[Jawaban Benar]

e. E. Mencegah permusuhan antar bangsa Arya dan Dravida
[Jawaban Salah]



11. Lahirnya epos Ramayana dan Mahabarata adalah perwujudan lebih lanjut dari pengaruh Hindu-Buddha dalam bidang...

a. A. Politik.


[Jawaban Salah]

b. B. Aksara.
[Jawaban Benar]

c. C. Arsitektur.
[Jawaban Salah]

d. D. Pemerintahan.
[Jawaban Salah]

e. E. Agama.
[Jawaban Salah]



12. Perubahan lain yang menyangkut sistem pemerintahan adalah mulai dikenalnya sistem kerajaan,yang didasari konsepsi tentang kepemimpianan yang disebut...

a. A. Dinasti.
[Jawaban Salah]

b. B. Monarki absolut
[Jawaban Salah]

c. C. Tirani.
[Jawaban Salah]

d. D. Dewa-raja.
[Jawaban Benar]

e. . E. Oligarki.
[Jawaban Salah]



13. Pengaruh Hindu-Buddha terhadap bidang ekonomi dan sistem mata pencrian Indonesia terutama dalam hal pengenalan...

a. A. Pertukaran dengan mata uang.
[Jawaban Salah]

b. B. Irigasi dan sistem pelayaran
[Jawaban Benar]

c. C. Mesin bajak.
[Jawaban Salah]

d. D. Perdagangan luar negeri
[Jawaban Salah]

e. . E. Ekspor rempah=rempah
[Jawaban Salah]



14. Perbedaan utama antara candi Hindu dan candi Buddha adalah terletak pada...

a. A. Reliefnya. .


[Jawaban Salah]

b. B. Fungsinya.
[Jawaban Benar]

c. C. Arsitekturnya.
[Jawaban Salah]

d. D. Jumlah patungnya
[Jawaban Salah]

e. E. Atributnya.
[Jawaban Salah]



15. Perhatikan nama-nama kerajaan dibawah ini:

(1) Kutai. (3) Melayu (5) Kalingga (7) Majapahit

(2) Pajajaran Sunda (4) Mataram kuno (6) Sriwijaya,dan

Kerajaan-kerajaan bercorak Hindu ditunjukkan nomor...

a. A. (1),(3),dan (5)


[Jawaban Salah]

b. B. (1),(2),dan(4)
[Jawaban Salah]

c. C. (2),(3),dan (4)
[Jawaban Salah]

d. D. (3),(4),dan (5)
[Jawaban Salah]

e. E. (5),(6),dan (7)
[Jawaban Benar]



16. Perhatikan informasi-informasi dibawah ini.

(1). Temuan prasasti yang ditulis diatas Yupa berjumlah tujuh buah.

(2). Temuan tujuh prasasti di wilayah Bogor,Cilincing,dan Banten bagian selatan.

(3). Berita Tiongkok pada zaman Dinasti Tang (618-906 M).

(4). Tulisan pada Prasasti Tuk-Mas.

(5). Informasi dari Prasasti Kota Kapur dan Prasasti Kedukan Bukit.

Dan lima informasi diatas,sumber sejarah yang penting tentang keberadaan Kerajaan Kutai adalah pernyataan nomor...

a. A. (1)


[Jawaban Salah]

b. B. (2)
[Jawaban Salah]

c. C. (3)
[Jawaban Salah]

d. D. (4)
[Jawaban Benar]

e. E. (5)
[Jawaban Salah]



17. Peninggalan terpenting Kerajaan Kutai adalah keberadaan tujuh buah Yupa (tugu batu).Informasi yang tepat tentang tugu batu di Kerajaan Kutai adalah...

a. A. Letaknya diderah hilir Sungai Mahakam.
[Jawaban Salah]

b. B. Dibuat menghormati kedermawaan Raja Mulawarman,
[Jawaban Salah]

c. C. Dibuat oleh Raja Mulawrman.
[Jawaban Salah]

d. D. Bertuliskan angka tahun 400 M.
[Jawaban Salah]

e. E. Ditulis dalam huruf Kawi.
[Jawaban Benar]



18. Kenyataan bahwa telah terjadi percmpuran antara kebudayaan Hindu dan kebudayaan asli yang telah berkembang pada zaman pra aksara atau zaman belum dikenalnya tulisan di Indonesia ditunjukkan oleh...

a. A. Dikenalnya cara menulis diatas (media) batu.
[Jawaban Benar]

b. B. Adanya sedekah sejumlah 1.000 ekor sapi oleh para Brahmana.
[Jawaban Salah]

c. C. Masih dikenalnya penggunaan huruf JawaKuno.
[Jawaban Salah]

d. D. Banyak ditemukannya menhir peninggalan zaman Megalthikum.
[Jawaban Salah]

e. E. Sapi dianggap sebagai binatang keramat
[Jawaban Salah]



19. Sepasang telapak kaki seorang raja yang terdapat pada sebuah prasasti umumnya melambangkan...

a. A. Kekuasaan raja atas daerah tempat ditemukannya prasasti tersebut.
[Jawaban Salah]

b. B. Raja yang memerintah itu pemelihara dan pelindung rakyat.
[Jawaban Benar]

c. C. Raja yang memerintah itu adalah dewa pemelihara alam semesta.
[Jawaban Salah]

d. D. Pengesahan raja yang memerintah taas prasasti tersebut.
[Jawaban Salah]

e. E. Raja yang memerintah pernha melewati daerah ditemukannya prasasti tersebut
[Jawaban Salah]



20. Dari prasasti Tugu dapat diketahui salah satu pusat perhatian Raja Purnawarman adalah...

a. A. Perluasan wilayah kekuasaan.
[Jawaban Salah]

b. B. Kerjasama dengan kerajaan terdekat.
[Jawaban Salah]

c. C. Kedekatan dengan kaum Brahmana.
[Jawaban Salah]

d. D. Kesejahteraan rakyatnya.
[Jawaban Benar]

e. E. Pembangunan sarana ibadat.
[Jawaban Salah]



21. Informasi yang tepat tentang Kerajaan Melayu dibawah ini adalah...

a. A. Berita tiongkok dan prasasti adalah dua sumber penting untuk mengetahui tentang kerajaan tersebut.
[Jawaban Benar]

b. B. Tidak ditemukannya bekas=bekas peninggalan seperti candi dan arca.
[Jawaban Salah]

c. C. Pernah menjalin hubungan politik dengan sebuah kerajaan di Jawa.
[Jawaban Salah]

d. D. Sempat menjadi wilyah taklukan kerajaan lain.
[Jawaban Salah]

e. E. Tidak ada berita dari prasasti tentang keberadaan kerajaan tersebut.
[Jawaban Salah]



22. “Raja tinggal di istana kerajaan yang tersusun atas bangunan bertingkat yang besar ,mempunyai atapdari daun aren,singgasana dari gading gajah,banyak emas dan perak,penduduknya pandai membuat arak dari nila”Hal ini menunjukkan sebagian dari informasi tentang Kerajaan...

a. A. Tarumanagara. .


[Jawaban Benar]

b. B. Melayu.
[Jawaban Salah]

c. C. Kalingga.
[Jawaban Salah]

d. D. Sriwijaya
[Jawaban Salah]

e. E. Kediri.
[Jawaban Salah]



23. Masa pemerintahan Kertanegara diwarni ambisi ekspansionis,yaitu meluaskan wilayah kerajaan keseluruh wilayah nusantara,baik dengan cara penaklukan maupun dengan pembunaan persahabatan ,Sebagai salah satu realisasi dari cita=cit politiknya adalah pengiriman Arca Amoghapasa sebagi tand persahabatan dengan Kerajaan....

a. A. Sriwijaya. .


[Jawaban Salah]

b. B. Melayu
[Jawaban Salah]

c. C. Pagaruyung.
[Jawaban Salah]

d. D. Malaka
[Jawaban Benar]

e. E. Kutai.
[Jawaban Salah]



24. Pemberihan hadiah berupa Arca Amoghapasa oleh raja Singasari dimaksudkan untuk menjalin kerjasama dalam bidang...

a. A. Politik.
[Jawaban Benar]

b. B. Ekonomi.
[Jawaban Salah]

c. C. Sosial.
[Jawaban Salah]

d. D. Keagamaan
[Jawaban Salah]

e. E. Pendidikan.
[Jawaban Salah]



25. Berakhirnya dinasti Isyana di jawa Timur ditandai dengan...

a. A. Meninggalnya prabu Dandang Gendis.
[Jawaban Benar]

b. B. Peristiwa pralaya.
[Jawaban Salah]

c. C. Tewasnya Ken Arok.
[Jawaban Salah]

d. D. Naiknya Airlngga menjadi raja.
[Jawaban Salah]

e. E. Raja kertajaya menjadi brahmana
[Jawaban Salah]



26. Kerajaan Kediri mencapai puncak kejayaan pada masa pemerintahan Raja...

a. A. Airlangga.


[Jawaban Salah]

b. B. Kertajaya.
[Jawaban Salah]

c. C. Jayabhaya.
[Jawaban Benar]

d. D. Ken Arok.
[Jawaban Salah]

e. E. Jayakatwang
[Jawaban Salah]



27. Alasan utama Mpuh Sindok memindahakan pusat kerajaannya dari Jawa Tengah ke Jawa Timur adalah...

a. A. Menghindari pemberontakan yang dilakukan oleh kerajaan di pesisir Mataram.
[Jawaban Salah]

b. B. Menyatukan kekuasaan antara kerajaan di Jawa Tengah dengan Jawa Timur.
[Jawaban Salah]

c. C. Menghindari bencana alam,seperti letusan gunung berapi.
[Jawaban Benar]

d. D. Mengembalikan kejayaan dinasti sanjaya yang terdesak oleh dinasti Syailendra.
[Jawaban Salah]

e. E. Merintis terbentuknya dinasti baru,yaitu dinasti girindra.
[Jawaban Salah]



28. Selain karena mengeluarkan peraturan yang membatasi kewenangan para Brahmana,perselisihan antara Kertajaya dan kaum Brahmana juga dipicu oleh kenyataan bahwa Kertajaya...

a. A. Menuntut disembah seperti dewa.
[Jawaban Benar]

b. B. Memerintah dengan tangan besi.
[Jawaban Salah]

c. C. Mendirikan banyak candi Buddha.
[Jawaban Salah]

d. D. Tidak berperilaku religius.
[Jawaban Salah]

e. E.Mengusir seorang Brahmana
[Jawaban Salah]



29. Perkawinana antara putra-putri dari dua dinasti,yaitu antar putri Smaratungga dari dinasti syailendra bernama Pramodawardhani dan pewaris takhta dari dinasti sanjaya bernama rakai,terutam bertujuan....

a. A. Mencegah naiknya Balaputradewa menjadi raja.
[Jawaban Salah]

b. B. Mengakhiri perang saudara antar dinasti sanjaya dan dinasti syailendra.
[Jawaban Salah]

c. C. Mempertahankan stabilitas dan memantapkan kekuasaan dinasti syailendra.
[Jawaban Salah]

d. D. Mendapatka pewaris takhta yang cakap dari dinasti syailendra.
[Jawaban Benar]

e. E.Memperkuat tradisi Hindu di Jawa Tengah
[Jawaban Salah]



30. 1. Ken AROK berasal dari daerah rakyat biasa,untuk memenuhi ambisinya menjadi raja dia kemudian membunuh Akuwu Tumapel bernama Tunggul Ametung dengan menggunakan sebilah keris yang dipesannya dari seorang ahli pembuat keris bernama Mpuh...

a. A. Tantular.
[Jawaban Salah]

b. B. Kanwa.
[Jawaban Salah]

c. C. Sedah.
[Jawaban Salah]

d. D. Panuluh.
[Jawaban Salah]

e. E. Gandring.
[Jawaban Benar]



31. Pada masa pemerintahan Hayam Wuruk terjadi perang yang berakibattewasnya raja pajajaran bernama Sri Baduga Maharaja.Perang terjadi karena Sri Baduga menolakj tuntutan pati Gajah Mada untuk...

a. A. Memberikan upeti dalam jumlah tertentu sebagai persembahan.
[Jawaban Salah]

b. B. Menyerahakan ptrinya sebagai tawanan perang.
[Jawaban Benar]

c. C. Menikahkan putrinya dengan raja majapahit.
[Jawaban Salah]

d. D. Menghormati raja Majapahit.
[Jawaban Salah]

e. E. Takluk dari Kerajaan Majapahit
[Jawaban Salah]



32. Salah satu faktor penting yang mengakibatkan kemunduran Kerajaan Majapahit sepeninggal Raja Hayam Wuruk adalah timbulnya perebutan kekuasaan di antarapara keluarga kerajaan.Akibatnya,terjadilah perang selama bertahun-tahun yang dinamakan perang...

a. A. Bubat.
[Jawaban Salah]

b. B. Paregreg
[Jawaban Benar]

c. C. Pandawa.
[Jawaban Salah]

d. D. Baratayudha.
[Jawaban Salah]

e. . E. Kurawa.
[Jawaban Salah]



33. Politik cakrawala mandala pada zaman Raja Kertanegara ( Singasari) pada dasarnya merupakan sebuah..

a. A. Diplomasi luar negeri.
[Jawaban Salah]

b. B. Diplomasi dalam negeri.
[Jawaban Salah]

c. C. Adu domba antara kerajaan kerajaan yang bersaing.
[Jawaban Salah]

d. D. Kebijakan ekspansi perdagangan dengan raja Melayu.
[Jawaban Salah]

e. E. Kebijakan agresi ke negeri-negeri seberang.
[Jawaban Benar]



34. Agama Hindu di Indonesia dibawa langsung dari india,Namun terdapat perbedaan pendapat mengenai dan golongan yang menyebarkannya.Jika dikaitkan dengan penemuan yupa di Kutai,Kalimantan Timur yang berbahasa Sanskerta dan berhuruf Pallawa,penyebar agama Hindu di Indonesia berasal darti golongan...

a. A. Brahmana. .

.
[Jawaban Salah]

b. B. Kesatria.
[Jawaban Salah]

c. C. Waisya
[Jawaban Benar]

d. D. Sudra
[Jawaban Salah]

e. E. Paria.
[Jawaban Salah]



35. Sanjaya merupakan tokoh penting dalam sejarah perkembangan kerajaan=kerajaan Hindu=Buddha di nusantara.Oleh karena itu,dikenal Wangsa Sanjaya.Pernyataan berikut yang salah terkait peran Sanjaya adalah...

a. A. Menyatukan Kerajaan Sunda dan Galuh.
[Jawaban Salah]

b. B. Keturunan raja Galuh=Kerajaan bawahan Tarumanagara.
[Jawaban Salah]

c. C. Mendirikan Kerajaan Mataram Kuno.
[Jawaban Salah]

d. D. Memerintah Kerajaan Kalingga Utara.
[Jawaban Salah]

e. E.Membagi Kalingga menjadi Bumi Mataram dan Bumi Sambara
[Jawaban Benar]



36. Diantara pilhan berikut ini manakah yang bukan saluran penyebaran agama ISLAM di NUSANTARA....

a. A. KESENIAN
[Jawaban Salah]

b. B. PENAKLUKAN
[Jawaban Benar]

c. C. DAKWAH
[Jawaban Salah]

d. D. PERKAWINAN
[Jawaban Salah]

e. E. AJARAN TASAWUF
[Jawaban Salah]



37. Cara yang dianggap pali jitu untuk menyebar;luaskan islam kedaerah daerah terpencil adalah melalui saluran...

a. A. DAKWAH
[Jawaban Salah]

b. B.KESENIAN
[Jawaban Salah]

c. C. PENDIDIKAN
[Jawaban Salah]

d. D.PERDAGANGAN
[Jawaban Salah]

e. E.AJARAN TASAWUF
[Jawaban Benar]



38. Pada masa perkembangan agama dan kkebudayaan islam di Indonesia berkembang sejmalah jenis sastra .Jenis sastra yang tidak termasuk di dalmnya adalah

a. A. CERITA PENDEK
[Jawaban Benar]

b. B.HIKAYAT
[Jawaban Salah]

c. C.BABAD
[Jawaban Salah]

d. D.SULUK
[Jawaban Salah]

e. E.SYAIR
[Jawaban Salah]



39. Pada masa Hindu Buddha seorang raja dianggap sebagai titisan dewa di dunia.Sementara itu ketika Islam masuk ke NUSANTARA terjadi perubahan konsep kepempinan yaitu kedudukan raja dianggap sebagai

a. A. IMAM
[Jawaban Benar]

b. B.ULAMA
[Jawaban Salah]

c. C. KHALIFAH
[Jawaban Salah]

d. D. DEWA
[Jawaban Salah]

e. E.WALI
[Jawaban Salah]



40. Jenis perahu layar yang menjadi kebanggaan kesultanan MAKASSAR dan yang menjadikannya sebagai kerajaan MARITIM yang kuat adalah...

a. A. CADIK
[Jawaban Salah]

b. B.KANO
[Jawaban Salah]

c. C. KORA KORA
[Jawaban Salah]

d. D. PINISI
[Jawaban Benar]

e. E.KAYAK
[Jawaban Salah]



41. Peristiwa apa saja yang mengakhiri kekuasaan dinasti Syailendra di Jawa Tengah

a. sebuah peristiwa pemindahan wilayah mataram yang pada awalnya berada di daerah Jawa TENGAH ke Jawa Timur
[Jawaban Benar]



42. Sebutkan teori teori m,asuknya agama dan kebudayaan Islam ke INDONESIA

a. TEORI GUJARATTEORI PERSIATEORI MEKKAHTEORI CINA
[Jawaban Benar]



43. Tunjukkan 3 fakta yang mencerminkan adanya toleransi umat beragama dalam kerajaan

a. 1.bentuk bangunan2. tindakan raja atau pemuka agama3.badan perkumpulan
[Jawaban Benar]



44. Mengapa perkembangan agama islam bermula dari pesisir.

a. karena mudah dijangkau oleh pedagang yang berasal pulau lain seperti Arab, India
[Jawaban Benar]



45. Jelaskan pengaruh Islam di Nusantara dalam bidang sosial budayaa dan kesenian

a. 1.seni bangunan yang meniru mesjid kuno,keraton dan pintu gerbang2.adanya perkembvangan seni rupa3.tulisan sebagai peninggalan sejarah
[Jawaban Benar]



Demikian Kumpulan Soal UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP KELAS X SEJ.INDONESIA Terbaru dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 10 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.