Notifikasi

8+ Kumpulan Soal QUIZZ PJOK KELAS 5 Sederajat dengan Kunci Jawaban

Selamat Malam.. teman, Di website caktekno.com hari ini 16-Jun-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang QUIZZ PJOK KELAS 5 yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 5 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

8+ Soal QUIZZ PJOK KELAS 5 2022/2023 Lengkap



1. Kebersihan pangkal dari..

a. Ketahanan
[Jawaban Salah]

b. Kesehatan
[Jawaban Benar]

c. Kekuatan
[Jawaban Salah]

d. Keselamatan
[Jawaban Salah]



2. Berikut yang termasuk penyakit tidak menular adalah..

a. Influenza
[Jawaban Salah]

b. Cacar air
[Jawaban Salah]

c. Kudis
[Jawaban Salah]

d. Maag
[Jawaban Benar]



3. Nyamuk yang menyebabkan terjadinya demam berdarah adalah Nyamuk..

a. Aedes aegypti
[Jawaban Benar]

b. Anopheles
[Jawaban Salah]

c. Aedes albopictus
[Jawaban Salah]

d. Culex fatiqans
[Jawaban Salah]



4. Satu satunya pemain sepak bola yang boleh memegang bola pada saat pertandingan adalah..

a. Penyerang
[Jawaban Salah]

b. Penjaga gawang
[Jawaban Benar]

c. Gelandang
[Jawaban Salah]

d. Pemain belakang
[Jawaban Salah]



5. Berikut bagian tubuh yang diperbolehkan untuk mengontrol bola,kecuali..

a. Kaki
[Jawaban Salah]

b. Tangan
[Jawaban Benar]

c. Dada
[Jawaban Salah]

d. Kepala
[Jawaban Salah]



6. Berikut yang bukan teknik dasar permainan sepak bola adalah..

a. Smash
[Jawaban Benar]

b. Passing
[Jawaban Salah]

c. Shooting
[Jawaban Salah]

d. Dribbling
[Jawaban Salah]



7. Sebelum berolahraga sebaiknya melakukan..

a. Pemanasan
[Jawaban Benar]

b. Pendinginan
[Jawaban Salah]

c. Pernapasan
[Jawaban Salah]

d. Pelepasan
[Jawaban Salah]



8. Berikut ini yang bukan merupakan Gaya dalam renang adalah..

a. Dada
[Jawaban Salah]

b. Punggung
[Jawaban Salah]

c. Bebas
[Jawaban Salah]

d. Melayang
[Jawaban Benar]



9. Senam Irama biasa dilakukan secara..

a. Sendiri
[Jawaban Salah]

b. Bersama-sama
[Jawaban Benar]

c. Bergantian
[Jawaban Salah]

d. Masing-masing
[Jawaban Salah]



10. Pada saat berlari pandangan mata kearah..

a. Depan
[Jawaban Benar]

b. Belakang
[Jawaban Salah]

c. Samping
[Jawaban Salah]

d. Teman
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal QUIZZ PJOK KELAS 5 Sederajat dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 5 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.