Notifikasi

10+ Kumpulan Soal PERBANDINGAN DAN SKALA Terbaru dengan Kunci Jawaban

Halo semuanya.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 12-Jul-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PERBANDINGAN DAN SKALA yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 6 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

10+ Soal PERBANDINGAN DAN SKALA 2022/2023 Lengkap



1. Gambar sederhana yang menunjukkan lokasi atau letak suatu tempat disebut ....

a. Atlas
[Jawaban Salah]

b. Globe
[Jawaban Salah]

c. Peta
[Jawaban Salah]

d. Denah
[Jawaban Benar]



2. Perbandingan jarak di peta dengan jarak sebenarnya disebut dengan ....

a. Legenda peta
[Jawaban Salah]

b. Skala
[Jawaban Benar]

c. Judul
[Jawaban Salah]

d. Globe
[Jawaban Salah]



3. Mall terletak di sebelah.... rumah Sinu

a. Timur
[Jawaban Benar]

b. Selatan
[Jawaban Salah]

c. Barat
[Jawaban Salah]

d. Utara
[Jawaban Salah]



4. Mall terletak di sebelah....rumah Dini

a. Tenggara
[Jawaban Benar]

b. Barat Daya
[Jawaban Salah]

c. Barat Laut
[Jawaban Salah]

d. Timur Laut
[Jawaban Salah]



5. Rumah Dini terletak di sebelah .... toko kue

a. Timur
[Jawaban Salah]

b. Selatan
[Jawaban Salah]

c. Barat
[Jawaban Salah]

d. Utara
[Jawaban Benar]



6. Pada peta tertulis skala 1 : 500.000, artinya ....

a. setiap 1 cm jarak pada peta mewakili 500.000 cm atau 5 km jarak yang sebenarnya
[Jawaban Benar]

b. setiap 1 cm jarak yang sebenarnya mewakili 500.000 cm atau 5 km pada peta
[Jawaban Salah]

c. setiap 500.000 cm jarak pada peta mewakili 1 km jarak yang sebenarnya
[Jawaban Salah]

d. setiap 500.000 cm jarak sebenarnya mewakili 1 cm jarak pada peta
[Jawaban Salah]



7. Jarak Kota Kediri dengan Kota Malang di peta 5 cm dengan skala 1 : 2.000.000. Berapa km jarak sebenarnya ? ....

a. 10 km
[Jawaban Salah]

b. 70 km
[Jawaban Salah]

c. 100 km
[Jawaban Benar]

d. 25 km
[Jawaban Salah]



8. Diketahui skala 1 : 300.000 dan jarak pada peta 8 cm, maka jarak sebenarnya adalah ....

a. 0,24 km
[Jawaban Salah]

b. 2,4 km
[Jawaban Salah]

c. 24 km
[Jawaban Benar]

d. 240 km
[Jawaban Salah]



9. Diketahui skala suatu peta adakah 1 : 250.000. Jika dari kota P ke kota Q pada peta tersebut adalah 12 cm, jarak yang sebenarnya antara kedua kota adalah ....

a. 25 km
[Jawaban Salah]

b. 30 km
[Jawaban Benar]

c. 35 km
[Jawaban Salah]

d. 40 km
[Jawaban Salah]



10. Pulau A dan pulau B jaraknya 320 km. Jarak tersebut akan digambar dengan ukuran 8 cm pada sebuah buku gambar. Skala yang digunakan adalah ....

a. 1 : 4.000
[Jawaban Salah]

b. 1 : 40.000
[Jawaban Salah]

c. 1 : 400.000
[Jawaban Salah]

d. 1 : 4.000.000
[Jawaban Benar]



11. Jarak kota Kediri - Semarang adalah 270 km. Jika jarak kota Kediri - Semarang pada peta 3 cm. Skala peta yang digunakan adalah ....

a. 1 : 9.000
[Jawaban Salah]

b. 1 : 90.000
[Jawaban Salah]

c. 1 : 900.000
[Jawaban Salah]

d. 1 : 9.000.000
[Jawaban Benar]



12. Berapa luas sebenarnya bangun datar tersebut jika memiliki skala 1 : 200?

a. 32 m
[Jawaban Salah]

b. 64 m
[Jawaban Salah]

c. 128 m
[Jawaban Benar]

d. 640 m
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal PERBANDINGAN DAN SKALA Terbaru dengan Kunci Jawaban, Semoga membantu

Kelas 6 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.